Anda di halaman 1dari 4

Nama : Radsa Farhan Al-asyuri

Kelas: ANTAN A
Nim: 20172

Irigasi dan Drainase

1. Sebuah perkebunan kelapa sawit mengalami kendala genangan pada lahan gambut setinggi 50
cm dengan luas lahan yang tergenang 58 hektar, diketahui tinggi standar permukaan air tanah 60
cm. Berdasarkan analisis, diketahui berat volume lahan gambut tersebut 0,75 g/cm3 dengan
kadar lengas jenuh sebesar 162% dan kadar lengas kapasitas lapang sebesar 150%. Apabila
ditentukan bahwa kecepatan maksimal aliran air yang diijinkan sebesar 0,5 m/s dan kemiringan
dasar saluran 0-5%, dan model saluran primer yang digunakan adalah trapesium (lebar atas 5 m
dan lebar bawah 3 m), tentukan :

Berapa volume air yang harus dibuang

Apabila air tersebut dibuang selama 24 jam, buatlah desain dimensi saluran dengan menentukan
kecepatan aliran air dan kemiringan saluran (silakan tentukan sendiri ketinggian saluran)

Dikatahui :
Genangan pada lahan gambut = 50 cm
Luas lahan tergenang = 58 Ha
Tinggi standar permukaan air tanah = 60 cm
BV = 0,75 g/cm3
Kadar lengas jenuh = 162 %
Kadar legas kapasitas lapang = 150 %
Max. kecepatan aliran air = 0,5 m/s
Kemiringan dasar salauran = 0-5 %
Media saluran trapezium lebar atas 5 m dan lebar bawah 3 m
n = 0,026
ditanya ? volume air yang dibuang apabila air tersebut dibuang Selama 24 jam, buatlah desain
dimensi saluran dengan menentukan kecepatan aliran air dan kemiringan saluran (tinggi saluran
tentukan sendiri)
jawab :
KL yang harus dibuang = KL jenuh – KL kapasitas lapang
= 162 % - 150 % = 12 %
Øv buang = Øb x BV
=12% x 0,75 g/cm3 = 9% : 100 = 0,09 vwc
V. tanah = L X D
v. tanah = 580.000 x 0,6 = 348.000 m3
v. air didalam tanah = Øv x v. tanah
v. air didalam tanah = 0,09 x 348.000 = 31.320 m3
v. air diatas tanah = L x T
v. air diatas tanah = 580.000 x 0,5 = 290.000 m3
volume air yang dibuang = v. air didalam tanah + v. air diatas tanah
= 31.320 m3 + 290.000 m3 = 321.320 m3
1m 5m 1m
2m 2,23
3m
a+b
Luas trapezium = xT
2
5+3
Luas trapezium = x 2=8 m2
2
Keliling trapezium = 2,23 + 3 + 2,23 = 7,46 m2

 Mencari kecepatan aliran air


Air yang didrainase = 321.320 m3 : 24 jam = 13.388,3 m3/s
Q=VxA:V=Q:A
V = 13.388,3 : 8 = 1.673,5 m/s
Jadi kecepatan aliran air adalah 1.673,5 m/s
2 1
1 A
V = . R3 . S 2 R=
n P

V = kecepatan aliran air


R = jari jari hidrolisis
S = kemiringan dasar saluran
n = koefisien manning
p = keliling basah
A = luas basah
A 8
R= = === 1,072 m
P 7,46
2 1
2 1 3 2
3
R =1,047 m V = . R . S =
n
1
1
1673,5= .1,047 . S 2
0,026
1
S 2 =1673,5 :40,269=41,56
1
2
S =6,446 %
Jadi kemiringan salurannya adalah 6,446%
2. Sebuah perkebunan kelapa sawit mengalami kendala genangan pada lahan gambut setinggi 10
cm dengan luas lahan yang tergenang 20 hektar, diketahui tinggi standar permukaan air tanah 50
cm. Berdasarkan analisis, diketahui berat volume lahan gambut tersebut 0,75 g/cm3 dengan
kadar lengas jenuh sebesar 160% dan kadar lengas kapasitas lapang sebesar 150%. Nilai
koefisien kekasaran n = 0,026. Tentukan :

Berapa volume air yang harus dibuang

Apabila ditentukan bahwa air harus dibuang dalam waktu 24 jam dan model saluran primer yang
digunakan adalah persegi panjang dengan lebar 4 meter dan kedalaman 2 meter. Berapa
kecepatan dan kemiringan saluran ?

Dikatahui :
Genangan pada lahan gambut = 10 cm
Luas lahan tergenang = 20 Ha
Tinggi standar permukaan air tanah = 50 cm
BV = 0,75 g/cm3
Kadar lengas jenuh = 160 %
Kadar legas kapasitas lapang = 150 %
Media saluran persegi panjang dengan panjang 4 m dan kedalaman 2 m
n = 0,026
Berapa kecepatan aliran air dan kemiringan saluran ?
KL yang harus dibuang = KL jenuh – KL kapasitas lapang
= 160 % - 150 % = 10 %
Øv buang = Øb x BV
=10% x 0,75 g/cm3 = 7,5% : 100 = 0,075 vwc
V. tanah = L X D
v. tanah = 200.000 x 0,5 = 100.000 m3
v. air didalam tanah = Øv x v. tanah
v. air didalam tanah = 0,075 x 100.000 = 7.500 m3
v. air diatas tanah = L x T
v. air diatas tanah = 200.000 x 0,1 = 20.000 m3
volume air yang dibuang = v. air didalam tanah + v. air diatas tanah
= 7.500 m3 + 20.000 m3 = 27.500 m3

2m
4m

Luas (A) = P x L = 4 x 2 = 8 m2

Keliling basah (P)= 2 + 4 +2 = 8 M2

 Mencari kecepatan aliran air


Air yang didrainase = 27.500 m3 : 24 jam = 1.145,8 m3/s
Q=VxA:V=Q:A
V = 1.145,8 : 8 = 143,22 M/S
Kecepatan aliran air yang digunakan adalah 143,22 m/s

2 1
1 A
V = . R3 . S 2 R=
n P

V = kecepatan aliran air


R = jari jari hidrolisis
S = kemiringan dasar saluran
n = koefisien manning
p = keliling basah
A = luas basah
A 8
R= = === 1 m
P 8
2 1
2 1 3 2
3
R =1 m V= .R .S =
n
1
1
143,22= .1 . S 2
0,026
1
2
S =143,22 :38,461=3,723
1
2
S =1,930 %
Jadi kemiringan salurannya adalah 1,930%

Anda mungkin juga menyukai