Anda di halaman 1dari 6

Tugas Terstruktur

DOKUMENTASI KEPERAWATAN

“RESUME KASUS PADA Tn. I DENGAN GAGAL JANTUNG KONGESTIF”

OLEH

KELOMPOK 2

1. Serlinawati Djohar (18144010081)


2. Sridikma Abd.Rahman (18144010091)
3. Nurhikma Afandi (18144010058)
4. Safni Basri (18144010074)

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN TERNATE


PROGRAM STUDI D-III KEPERAWATAN
TAHUN AJARAN 2019
Kasus :

Seorang laki-laki berusia 60 tahun di rawat di ruang ICCU dengan diagnosa medis gagal jantung
kongestif. Pada pengkajian di temukan adanya keluhan sesak nafas, kepala pusing, dan lelah.
Kedua tungkai teraba dingin dan edema. Tekanan Darah 90/70mmHg, frekuensi nadi
110x/menit dan teraba lemah, suhu tubuh 36,5 ͦC, frekuensi pernafasan 28x/menit. Pasien
merasa sangat cemas dengan keadaannya.

Klasifikasi Data :

Data Subjektif :

1. Klien mengatakan sesak nafas


2. Klien mengatakan pusing dan lelah
3.

Data Objektif :

1. Tungkai Tangan dingin


2. Adanya edema
3. Tampak cemas
4. TTV : TD : 90/70mmHg
Nadi : nadi 110x/menit (teraba lemah)
RR : 28x/menit

Analisa Data :

N
DATA ETIOLOGI MASALAH
O
Data Subjektif :
1. 1. Klien mengatakan sesak Penurunan Curah
nafas Difungsi Miokard
Jantung
Data Objektif :
1. Tampak cemas Kontraktilitas
2. Adanya edema
menurun

Beban jantung
meningkat
Gagal pompa
ventrikal kiri
Penurunan curah
jantung
Data Subjektif :
2. Difungsi Miokard Intoleransi aktivitas
1. Klien mengatakan pusing
dan lelah
Kontraktilitas
Data Objektif :
menurun
1. tungkai tangan dingin
2. Adanya edema Beban jantung
2. TTV : meningkat
TD : 90/70mmHg
Nadi : 110x/menit Gagal pompa
(teraba lemah) ventrikal kiri
RR : 28x/menit
Ketidakseimbangan
suplai dan
kebutuhan oksigen

Diagnosa Keperawatan :
1. Penurunan Curah Jantung berhubungan dengan perubahan kontraklititas, ditandai dengan
:
Data Subjektif :
Klien mengatakan sesak nafas
Data Objektif :
Tampak cemas
Adanya edema
2. Intoleransi Aktivitas berhubungan dengan Ketidakseimbangan suplai dan kebutuhan
oksigen, ditandai dengan :
Data Subjektif :
Klien mengatakan pusing dan lelah
Data Objektif :
1. tungkai tangan dingin
2. Adanya edema
2. TTV :
TD : 90/70mmHg
Nadi : 110x/menit  (teraba lemah)
RR : 28x/menit
Prioritas Keperawatan :
1. Penurunan Curah Jantung berhubungan dengan perubahan kontraklititas.
2. Intoleransi Aktivitas berhubungan dengan Ketidakseimbangan suplai dan kebutuhan
oksigen.
Perencanaan :
DIAGNOSA RENCANA KEPERAWATAN
NO TUJUAN INTERVENSI RASIONAL
KEPERAWATAN
1. Penurunan Curah setelah dilakukan
Jantung tindakan keperawat
berhubungan dengan anselama 3 kali
perubahan dalam 24 jam
kontraklititas, pasien tidak menga
ditandai dengan : lami nyeri, dengan 
Data Subjektif : kriteria Hasil :
Klien mengatakan
sesak nafas 1. memantau
Data Objektif : denyut dan irama
Tampak cemas
jantung
Adanya edema
2. memantau
kecepatan nafas

3. memantau
adanya nafas
pendek

4. Memantau
Tekanan Darah
5. Memantau
Edema

6. menghentikan
rokok

7.

2. Intoleransi
aktivitas b.d
ketidakseimbangan
antara suplai dan
kebutuhan oksigen,
ditandai dengan :
Data Subjektif :
Klien mengatakan
pusing dan lelah
Data Objektif :
1. tungkai tangan
dingin
2. Adanya edema
3. TTV :
TD : 90/70mmHg
Nadi:
110x/menit  (teraba
lemah)
RR : 28x/menit

IMPLEMENTASI EVALUASI

S:
O:

A : Masalah belum teratasi

P:

Anda mungkin juga menyukai