Anda di halaman 1dari 11

INTRUMEN PEMETAAN MUTU

MENINGKATKAN KOMPETENSI LULUSAN


Data Petugas

Nama : Ujang Imroni, S.Pd.,M.M


Unit Kerja : Dinas Dikbud Kabupaten Ogan Ilir
Jabatan : Pengawas Madya (Pengawas SMK)
TanggalSupervisi : 29 Agustus – 24 September 2019

Data Sekolah
NamaSekolah : SMKN 1 PEMULUTAN
NPSN : 10646584
Nama Kepala Sekolah: Drs. Kopli
Alamat Sekolah : Jalan Perintis kemerdekaan No. 06 RT 01 Desa Pegayut,
Kecamatan Pemulutan Kabupaten Ogan Ilir 30653
No. Telpon : 081367142437
Email : smkn1pemulutan@yahoo.com

Catatan Hasil Analisis Hasil Solusi/Tindak


No Indikator Kunci
Pengamatan Pengamatan Lanjut
1 Lulusan memiliki Siswa mencerminkan Siswa yang tidak
kompetensi pada dimensi beberapa sikap, tetapi menaati aturan diberi
sikap sbb: pada sikap tertentu siswa peringatan serta
Siswa memiliki perilaku masih melakukan pendekatan
yang mencerminkan pelanggaran contoh :
sikap beriman dan berpakaian sopan sesuai
bertakwa aturan sekolah
Kepada Tuhan YME
perilaku dan sikap orang
beriman dan bertakwa
meliputi:
1). Berdoa setiap
memulai dan
mengakhiri
kegiatan.
2). Santun dalam
berbicara dan
berperilaku.
3). Berpakaian sopan
sesuai aturan
sekolah.
4). Mengucapkan
salam saat masuk
kelas.
5). Melaksanakan
kegiatan ibadah.
6). Mensyukuri setiap
nikmat yang
diperoleh.
7). Menumbuhkan
sikap saling
menolong/berempati.
8). Menghormati
perbedaan.
9). Antresaat
bergantian memakai
fasilitas sekolah
2 Siswa memiliki perilaku Siswa sudah memiliki Seluruh siswa Terus meningkatkan
yang mencerminkan perilaku dan sikap menerapkan sikap kualitas sikap siswa
sikap berkarakter berkarakter berkarakter pada dan perilaku siswa
perilaku dan sikap setiap kegiatan
berkarakter meliputi: pembelajaran
1) Menghargai dan
menjaga keragaman
dan kekayaan budaya
bangsa.
2). Rela berkorban.
3). Mengikuti bakti
social.
4). Menciptakan
kerukunan
antar siswa/kelompok/
sekolah.
5). Anti kekerasan
baik psikis
maupun fisik.

3 Siswa memiliki perilaku Siswa belum memilki Beberapa siswa Melakukan


yang mencerminkan perilaku yang dating ke sekolah pendekatan serta
sikap disiplin perilaku mencerminkan sikap tidak tepat waktu sanksi yang
dan sikap disiplin disiplin dikarenakan mendidik kepada
meliputi: lokasi tempat siswa
1).Disiplin dan taat tinggal yang jauh
hukum.
2).Meminta ijin jika
tidak bisa hadir.
3).Datang ke
sekolah/kegiatan
lain nya tepat waktu.
4).Mengerjakan tugas
yang diberikan.
5).Mematuhi
tata tertib sekolah

4 Siswa memiliki perilaku Siswa sudah memilki Siswa saat Terus melakukan
yang mencerminkan perilaku mencerminkan berbicara dengan pendekatan agar
sikap santun perilaku dan sikap santun guru dan teman siswa tetap menjaga
sikap santun meliputi: sebaya sangat sikap santun
1).Menghormati guru dan santun
orang lain yang lebih
tua
2).Menggunakan
kata-kata santun dalam
berkomunikasi
3).Berbicara dengan
intonasi dan
volume suara yang
sesuai
4).Tidak menghina
atau menyebut
seseorang dengan
sebutan negatif
5 Siswa memiliki perilaku Siswa belum memilki Pada saat Melakukan
yang mencerminkan perilaku yang melaksanakan pendekatan, dan
sikap jujur perilaku dan mencerminkan sikap tugas individu, pemberian sanksi
sikap jujur meliputi: jujur beberapa siswa berupa tugas yang
1). Melaksanakan tidak mendidik
tugas individu melaksanakan
dengan baik. dengan baik
2). Mengaku atas
kesalahan yang
dilakukan.
3). Mengatakan yang
sebenarnya

6 Siswa memiliki perilaku Siswa sudah memilki Seluruh siswa Tetap melakukan
yang mencerminkan perilaku yang turut bersimpati pengarahan dan
sikap peduli Membantu mencerminkan sikap dan empati saat memberi apresiasi
orang yang peduli ada guru/siswa pada siswa
membutuhkan. lain yang terkena
1). Menjenguk dan musibah
mendoakan orang
yang sakit.
2).Membuang
sampah pada
tempatnya.
3).Memungut
sampah yang dijumpai.
4).Menghemat
penggunaan air dan
listrik.
5).Penghijauan di
lingkungan sekolah.
7 Siswa memiliki perilaku Siswa sudah memilki Siswa berani Memberi apresiasi
yang mencerminkan perilaku yang presentasi di pada siswa
sikap percaya diri mencerminkan sikap depan kelas
perilaku dan sikap percaya diri
percaya diri meliputi:
1).Mampu membuat
keputusan dan
bertindak dengan
cepat.
2).Tidak mudah
putus asa
3).Berani presentasi,
menjawab pertanyaan,
berpendapat, dan
bertanya dalam
berbagai kesempatan.

8 Siswa memiliki perilaku Siswa sudah memilki Pada saat Siswa diberikan
yang mencerminkan perilaku yang melakukan pendidikan karakter
sikap bertanggung mencerminkan sikap kesalahan siswa melalui seluruh mata
jawab, meliputi: bertanggung jawab mau meminta pelajaran
1).Melaksanakan tugas maaf atas
Individu dengan baik. kesalahan nya
2).Menerima risiko
dari tindakan yang
dilakukan.
3).Meminta maaf atas
kesalahan yang
dilakukan.
4).Menepatijanji.
9. Siswa memiliki perilaku Siwa sudah melakukan Siswa mau belajar Memberi apresiasi
pembelajar sejati pembelajran sepanjang kapanpun dan pada siswa yang mau
sepanjang hayat perilaku hayat dimanapun mencari bahan
dan sikap pembelajar belajar tambahan
sejati sepanjang hayat
meliputi:
1).Membaca/menulis
buku dan bacaan
lainnya.
2). Membuat karya tulis.
3).Mau mencari
bahan/sumber belajar.
4).Rajin berkunjung
ke perpustakaan.
5).Belajar dimanapun,
kapanpun dengan
siapapun

10 Siswa memiliki perilaku Siswa sudah memilki Seluruh siswa Melakukan


sehat jasmani dan rohani perilaku sehat jasmani SMKN 1 penyuluhan anti
perilaku dan sikap sehat dan rohani Pemulutan narkoba dan sex
jasmani dan rohani Negatif narkoba bebas
meliputi:
1).Bebas dari narkoba
2).Anti pornografi dan
pornoaksi
3).Menjauhi kebiasaan
yang merusak tubuh

11 Lulusan memiliki Siswa belum memilki Beberapa siswa Memberikan jam


kompetensi pada dimensi kompetensi pada dimensi belum bisa tambahan untuk
pengetahuan: pengetahuan memanfaatkan meningkatkan
1)Pengetahuan teknis dan kemampuan siswa
dan spesifik tingkat mengaplikasikan
sederhana pembelajaran
berkenaan dengan dengan media
a. ilmu pengetahuan, komputer
b.Teknologi
c.seni, dan budaya
terkait dengan
masyarakat dan
lingkungan alam
sekitar, bangsa, negara,
dan kawasan regional.
1) Pengetahuan
terminologi/istilah
dan klasifikasi,
kategori, prinsip,
generalisasi dan teori,
yang digunakan terkait
dengan pengetahuan
teknis dan spesifik
tingkat sederhana
berkenaan dengan:
a. ilmu pengetahuan,
b.teknologi, senidan
budaya terkait
dengan masyarakat
dan lingkungan
alam sekitar,
bangsa, negara, dan
kawasan regional.
12 Lulusan memiliki Siswa sudah memilki Siswa sudah pernah Terus mendukung
kompetensi pada kompetensi pada mendapatkan siswa secara
dimensi keterampilan dimensi keterampilan penghargaan pada materil dan non
1.Siswa memiliki level kewilayahan materil saat
keterampilan mengikuti ajang
berpikirdan berprestasi
bertindak kreatif:
a. Siswa memiliki
keterampilan
berpikir dan
bertindak kreatif
melalui
pengalaman
pembelajaran
dan kegiatan
berpikir dan
bertindak kreatif
meliputi:
1. Kreatif
menghasilkan
karya
2.memodifikasi
karya orang
lain
3.menciptkan
kreasi sendiri
4.memiliki gaya
tulis sendiri
5.menggunakan
teknologi
dalam belajar
b. Sekolah memiliki
kualitas dan
kuantitas yang
diperoleh
kelompok/
individu siswa
untuk mengukur
tingkat
keterampilan yang
dimiliki siswa:
1.prestasi/
penghargaan
pada level
kewilayahan.
2.tingkat capaian
nilai
keterampilan
dalam penilaian
pendidikan

13 Siswa memiliki Siswa sudah memiliki Siswa sudah berani Mendukung dan
keterampilan berpikir keterampilan berfikir mengikuti ajang mengapresiasi
dan bertindak dan bertindak produktif berprestasi diluar siswa
produktif: level kewilayahan
a. Siswa memiliki
keterampilan
berpikir dan
bertindak
produktif
melalui
pengalaman
pembelajaran
dan kegiatan.
1. merangkum
hasil bacaan
2.meniru karya
orang lain
b. Sekolah memiliki
keterampilan
yang dimiliki
siswa sebagai
hasil pengalaman
pembelajaran dan
kegiatan yang
diseleng-garakan
oleh sekolah
berupa:
1.prestasi/
penghargaan
pada level
kewilayahan.
2.tingkat capaian
nilai
keterampilan
dalam penilaian
pendidikan
14 Siswa memiliki Siswa sudah memilki Siswa selalu bertanya Membantu siswa
keterampilan berpikir keterampilan berfikir dengan kritis saat ada menyelesaikan
dan bertindak kritis dan bertindak kritis materi pembelajaran problem dengan
a.Siswa memiliki yang belum diskusi secara
keterampilan dimengerti berkala
berpikir dan
bertindak kritis
melalui pengala-
man
pembelajaran dan
kegiatan.
1.menelaah hasil
pekerjaan
2.melakukan
pengamatan
3.bertanya
dengan kritis
4.Mengumpulkan
informasi
5.melakukan
analisa
b. Sekolah memiliki
wujud nyata
kualitas dan
kuantitas yang
diperoleh ke-
lompok/ individu
siswa untuk
mengukur tingkat
keterampilan
yang dimiliki
siswa sebagai
hasil pengalaman
pembelajaran dan
kegiatan yang
diseleng-garakan
oleh sekolah
berupa
1. prestasi/pengh
argaan pada
level
kewilayahan.
2. Tingkat
capaian nilai
keterampilan
dalam
penilaian
pendidikan
Siswa memiliki
keterampilan
berpikir dan
bertindak
mandiri:
a. Siswa memiliki
keterampilan
berpikirdan
bertindak secara
mandiri melalui
pendekatan ilmiah
dengan kegiatan
1.penugasan
individu,
2.penugasan
kelompok,
3.Pelaporan
tugas/kegiatan,
4.presentasi hasil
penugasan,
5.keterlibatan
Dalam
kepanitiaan dan
6.Keterlibatan
dalam
penyusunan
program
sekolah.
b. Sekolah
memiliki wujud
nyata kualitas
dan tingkat
keterampilan
yang dimiliki
siswa sebagai
hasil
pengalaman
pembelajaran
berupa:
1.prestasi/
Penghargaan
pada level
kewilayahan.
2.tingkat capaian
nilai
keterampilan
dalam
penilaian
pendidikan

15 Siswa memiliki Siswa sudah memilki Siswa terlibat dalam Mendukung dan
keterampilan berpikir keterampilan berfikir kegiatan-kegiatan memberi apresiasi
dan bertindak dan berperilaku dan kepanitiaan di berupa tindakan
kolaboratif bertindak kolaboratif sekolah ataupun secara
a. Siswa memiliki moril pada siswa
keterampilan
berpikir dan
bertindak
kolaboratif
melalui
pen-dekatan
ilmiah dari
pengalaman
pembelajaran:
1.kegiatan
penugasan
kelompok,
2.pelaporan
tugas/kegiatan,
3. presentasi
hasilpenu-
gasan,
4.keterlibatan
dalam
kepanitiaan
5.keterlibatan
dalam
penyusunan
program
sekolah.
b. Sekolah
memiliki wujud
nyata kualitas dan
kuantitas yang
diperoleh ke-
lompok/ individu
siswa untuk
mengukur tingkat
keterampilan
yang dimiliki
berupa:
1.prestasi/pengha
rgaan pada
level indikator
mutu
pendidikan
2.tingkat capaian
nilai
keterampilan
dalam penilaian
pendidikan.

16 Siswa memiliki Siswa sudah memiliki Siswa aktif dalam Guru member
keterampilan berpikir keterampilan berfikir kegiatan komunikatif apresiasi secara
dan bertindak dan bertindak dan kompetitif di moril kepada siswa
komunikatif komunikatif sekolah
a. Siswa memiliki
keterampilan
berpikir dan
bertindak
komunikatif
melalui pen-
dekatan ilmiah
sebagai
pengembangan
dari yang
dipelajari di
sekolah dan
sumber lain dari
pengalaman
pembelajaran
1). Kegiatan
penugasan
kelompok,
2).Pelaporan
tugas/kegiatan,
3).presentasi
hasil
penugasan,
4). Keterlibatan
dalam
kepanitiaan
5).keterlibatan
dalam
penyusunan
program
sekolah
6).menyampaikan
ide kreatif dari
hasil
penyimakan
7).membuat
karyatulis.
b. Sekolah
memiliki wujud
nyata kualitas dan
kuantitas yang
diperoleh ke-
lompok/ individu
siswa untuk
mengukur tingkat
keterampilan
yang dimiliki
siswa berupa:
1).prestasi/pengh
argaan pada
level
kewilayahan.
2). tingkat
capaian nilai
keterampilan
dalam
penilaian
pendidikan.

Ogan Ilir, September 2019


Supervisor,

Ujang Imroni, S.Pd.,M.M


NIP196204151986011002

Anda mungkin juga menyukai