Anda di halaman 1dari 10

PERTEMUAN 2

KONS EP DASAR KEWIRAUSAHAAN

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pada bab in i ak an dijelaskan men genai Konsep dasar Kewirausahaan, Anda diharap kan
mamp u untuk:
1.1 M emahami kewirausah aan sebagai suatu disip lin ilmu y an g dapat dip elajari dan d iajarkan
1.2 M emahami objek suatu kewirausahaan
1.3 M emahami karakteristik dan nilai-n ilai kewirausah aan
1.4 M enjelaskan jenis-jenis uang secara len gkap
1.5 M enggambarkan sik ap dan kep ribadian kewirausah aan

B. URAIAN MATERI
Tujuan Pembelajaran 1.1 :
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN

A. Disiplin Ilmu Kewirausahaan

M enurut Thomas W. Zimmerer, “Kewirausahaan adalah hasil dari suatu disiplin, p roses
sistematis penerap an kreatifitas dan inovasi dalam memenuhi kebutuhan dan p eluang di p asar.
Pada dasarny a kewirausahaan tidak hanya bakat bawaan sejak lahir atau urusan pengalaman
lap angan tetap i kewirausahaan merup akan disip lin ilmu yang dapat diajark an dan dip elajari.

Nama-nama besar sep erti M ooryati Soediby o yang memp roduksi komestik tradisional
secara modern, Tirto Utomo dengan p enemuan air mineral d an Bill Gates dengan M icrosoft.
Nama-nama tersebut dikenal sebagai entrep reneur (pengusaha). Mengap a mereka menjadi
p engusaha y ang sukses? Jika kita amati di sekelilin g kita, maka akan kita dap atkan para
p engusaha yang berjalan di tempat, tidak berkembang, dan kemun gkin an akan mati. M engap a
ada entrep reneur yang sukses? Mengap a ada y ang tidak sukses? Beb erap a teori kewirausah aan
akan dib ahas dalam p erkuliahan ini y aitu teori p eluan g d ari ekonomi, teori kewirausah aan
berdasarkan p ersp ektif sosiologi, dan p ersp ektif p sikologis y ang menentukan p engusaha sukses
atau tidak.
Proses p embelajaran kewirausahaan di Perguruan Tin ggi tidak semata-mata diarahkan
untuk berwirausaha saja tetap i berwirausaha y an g sesuai dengan bidan g ilmuny a (relevansi).
Dengan demikian dalam presp ektif ini, y ang menjad i fokus dalam kewirausah aan ini adalah
up aya menemuk an p eluang, melakukan kajian dan mengimp lementasikan dalam p asar. Hal ini
dikenal sebagai inovasi yaitu sebuah ide kreatif y ang diimp lementasikan baik dalam bentuk
p roduk, jasa atau proses bisnis y ang lain.

B. Objek S tudi Kewirausahaan

Objek studi kewirausahaan ad alah n ilai-nilai dan kemamp uan (ability) seseoran g yang
diwujudkan dalam b entuk p erilaku. M enurut Soeparman Soemoh amidjaja objek studi
kewirausahaan melip uti :
1. Kemampuan merumuskan tujuan h idup /usaha.
2. Kemampuan memotivasi d iri
3. Kemampuan untuk berinisiatif
4. Kemampuan berinovasi
5. Kemampuan memb entuk modal uan g atau baran g mod al.
6. Kemampuan men gatur waktu dan memb iasakan d iri selalu tep at waktu dalam tindakan,
7. Kemampuan y ang dilandasi dasar-d asar keagamaan.
8. Kemampuan men gambil h ikmah d ari pengalaman y ang b aik ataup un p engalaman buruk.

Beberap a bukti emp iris telah menunjukkan, salah satuny a dalah hasil p enelitian dari
David M c Clelland bahwa kesejahteraan p enduduk di suatu negara dip engaruhi oleh
p erkembangan ekono minya. Sementara itu p erkemban gan ekonomi ditentukan oleh sejauh mana
p enduduk negara tersebut memp uny ai sp irit kewirausahaan.

Sp irit kewirausahaan tidak harus dilakuk an den gan cara berwirausah a tetap i dap at ditumbuhkan
dalam organ isasi y ang disebut sebagai intrap reneurship . Realitas meman g menun jukkan
kerancuan istilah k ewirausahaan y ang selalu d ikonotasikan den gan berwirausaha
(entrep reneurial) atau wirausahawan (entrep reneur). Oleh karenany a, perlu diperjelas p engertian
ke 3 istilah tersebut.
C. Hakikat Kewirausahaan

Ap akah yang dimaksud den gan “Wirausaha”, “Kewirausahaan” maupun


“Wirausahawan”,? Dan apakah beda ketiga k ata tersebut? Istilah kewirausahaan berasal dari
terjemahan entrepreneurship dap at diartikan sebagai backbone of economy yaitu syaraf p usat
p erekonomian atau sebagai bone of economy y aitu p engendali ekonomi suatu bangsa.

Wirausaha adalah kemampuan y ang dimilik i oleh seseoran g untuk melihat dan menilai
p eluang-p eluan g bisnis, men gu mpulkan sumber day a y ang dibutuhkan dan men gambil tindakan
y ang tep at untuk memp eroleh keuntungan dalam rangka meraih kesuksesan/menin gkatkan
p endap atan. Kewirausahaan p ada hakekatny a adalah sifat, ciri dan watak seseoran g y ang
memiliki k emau an dalam mewujudkan id e inovatif secara kreatif ke dalam dunia ny ata.

Intiny a, seorang wirausahawan adalah oran g-oran g y ang memiliki jiwa wirausah a dan
mengap likasikan hak ekat Kewirausahaan dalam h idup ny a. Orang-orang y ang memiliki
kreativitas dan inovasi y an g tin ggi dalam h idup ny a. Secara ep istimologis, seb enarny a pada
hakikatny a kewirausahaan ad alah suatu kemamp uan dalam berp ikir kreatif dan berp erilaku
inovatif y ang d ijadikan dasar, sumb er day a, tenaga p enggerak, tujuan, siasat dan kiat dalam
menghadap i tantangan hidup . Seoran g wirausahawan tidak hany a dap at berencana, berkata-kata
tetapi juga berbu at, merealisasik an ren cana-rencan a dalam p ikiranny a ke d alam suatu tindakan
y ang berorientasi pada sukses. M aka dibutuhkan kreatifitas, y aitu p ola pikir tentang sesuatu yang
baru, serta inovasi, y aitu tindakan dalam melakukan sesuatu y ang baru.

Beberap a konsep kewirausahaan seolah identik den gan k emamp uan para wirausahawan
dalam dunia usaha (business). Padahal, dalam keny ataanny a, kewirausahaan tidak selalu identik
dengan watak/ciri wirausah awan semata, karena sifat-sifat wirausahawanpun dimiliki oleh
seorang y ang bukan wirausahawan. Wirausaha mencakup semua asp ek p ekerjaan, baik k ary awan
swasta maup un pemerintahan (So ep arman Soemah amid jaja, 1980). Wirausahawan adalah
mereka y ang melakuk an upay a-upay a kreatif dan inovatif den gan jalan men gemban gk an id e, dan
meramu sumb er day a untuk menemukan p eluan g (opportunity) d an p erbaikan (preparation)
hidup (Prawirokusumo, 1997)

Kewirausahaan (entrepreneurship) mun cul ap abila seseoran g indiv idu berani


mengemb angkan usaha-usah a dan ide-ide barunya. Proses kewirausahaan meliputi semua fungsi,
aktivitas dan tindakan y ang berhubun gan den gan p erolehan p eluan g dan p encip taan organisasi
usaha (Suryana, 2001). Esensi dari kewirausahaan adalah mencip takan nilai tamb ah di p asar
melalui p roses p engkombinasian sumber d ay a dengan cara-cara baru dan berb eda agar dapat
bersain g. Menurut Zimmerer (2005) nilai tambah tersebut dapat dicip takan melalu i cara-cara
berikut :
1. Pengemban gan teknologi baru (develop ing new technolog y)
2. Penemuan p engetahuan baru (discovering new knowledg e)
3. Perbaikan p roduk (baran g dan jasa) y ang sudah ad a (improving existing products or services)
4. Penemuan cara-cara berbeda untuk men ghasilk an baran g dan jasa lebih banyak den gan
sumber day a y ang lebih sedik it (finding different ways of providing more goods and services
with fewer resources)

Walaup un di antara p ara ah li ada y an g lebih menek ankan kewirausahaan pada p eran
p engusaha kecil, namun sifat inipun sebenarny a dimiliki oleh oran g-oran g yang berp rofesi di
luar wirausahawan. Jiwa kewirausahaan ad a pada setiap orang y ang meny ukai perubahan,
p embaharuan, kemajuan d an tantangan, apap un profesinya.
Dengan d emik ian, ad a enam hakekat p entingny a Kewirausahaan, y aitu:
1. Kewirausahaan adalah suatu nilai y ang diwujudkan dalam p erilaku y ang dijad ikan sumber
day a, tenaga p enggerak, tujuan, siasat, kiat, proses dan hasil bisnis
2. Kewirausahaan adalah suatu nilai yan g dibutuhkan untuk memulai sebu ah usaha dan
men gemb an gkan usaha
3. Kewirausahaan ad alah suatu p roses dalam men gerjakan sesuatu y ang baru (kreatif) dan
berbeda (inov atif) y ang bermanfaat dalam memberikan nilai lebih.
4. Kewirausahaan ad alah k emamp uan untuk mencip takan sesuatu y ang baru dan berbeda
5. Kewirausahaan ad alah suatu p roses p enerap an kreatifitas dan keinovasian dalam
memecahkan p ersoalan d an men emukan p eluan g untuk memp erbaiki keh idup an usaha
6. Kewirausahaan ad alah usaha menciptakan nilai tambah den gan jalan men gkombin asikan
sumber-sumber melalui cara-cara baru dan b erbeda untuk memenangk an p ersaingan.

Kewirausahaan p ada hak ikatny a adalah sifat, ciri d an watak seseorang y ang memiliki
kemauan dalam mewujudkan gagasan inovatif k eddalam dunia ny ata secara kreatif. Inti dari
kewirausahaan adalah kemamp uan mencip takan sesuatu y ang baru d an berb eda. Kreatifitas
adalah b erfikir sesuatu y ang baru, inovasi ad alah b ertindak melakukan sesuatu y ang baru.
D. Karakteristik Kewirausahaan

Geoffrey G. M eredith mengemuk akan ciri-ciri dan watak kewirausahaan b erikut :

Ciri-ciri Watak

Key akinan, ketidaktergantun gan,


Percay a diri
individualistis, optimism

Kebutuhan untuk berp restasi, berorientasi laba,


Berorientasi p ada tugas ketekunan dan ketabahan, tekad kerja keras
dan hasil mempuny ai dorongan kuat, energik dan
inisiatif

Pengambil resiko dan Kemamp uan untuk mengambil resiko yang


suka tantangan wajar

Perilaku sebagai p emimp in, bergau l den gan


Kep emimp inan
orang lain, menan ggap i saran-saran dan kritik

Keorisinilan Inovatif, kreatif dan fleksib el

Berorientasi ke masa
Pandangan ke dep an dan p ersp ektif
dep an

M . Scarborough dan Thomas W. Zimmerer mengemuk akan karakteristik kewirausah aan


sebagai berikut:
1. Desire for responsibility y aitu: memiliki rasa tan ggun g jawab atas usaha-usaha yang
dilakukanny a dan selalu mawas diri.
2. Preference for moderate risk yaitu lebih memilih resiko y ang moderat, artiny a ia selalu akan
men ghindari resiko baik y ang terlalu rendah maup un y ang terlalu tinggi.
3. Confidence in their ability to success yaitu p ercay a akan kemamp uan dirinya untuk berhasil.
4. Desire for immediate feedback, men ghendaki u mp an balik segera.
5. High level of energy, memiliki semangat dan kerja k eras untuk mewujudkan k ein gin anny a
demi masa dep an y ang leb ih baik.
6. Fiuture orien tation, b erorientasi kemasa dep an, p erspektif dan berwawasan jauh ke d ep an.
7. Skill at organizing, memiliki keteramp ilan dalam men gorgan isasikan sumb erday a untuk
mencip takan nilai tambah.
8. Value of a chievement over money, lebih men ghargai p restasi darip ada uang.

Vernon A. Musselman, Wasty Sumanto dan Geoffrey Meredith, mengemukakan secara


ringkas cirri-ciri k ewirausahaan sebagai berikut :
1. Keinginan y ang ku at untuk berdiri sendiri.
2. Kemauan untuk men gambil resiko.
3. Kemampuan untuk belajar d ari p engalaman
4. Memotivasi diri sendiri
5. Seman gat untuk bersaing
6. Orientasi p ada kerja keras
7. Percay a p ada diri sendiri
8. Dorongan untuk berp restasi
9. Tingkat energi yan g tinggi
10. Tegas
11. Yakin pada kemamp uan sendiri.
12. Tidak suka uluran tangan p emerintah
13. Tidak tergantung p ada alam d an berusaha tidak menyerah p ada alam.
14. Kep emimp inan
15. Keorisinilan
16. Berorientasi kemasa dep an dan p enuh gagasan.

E. Nilai-Nilai Hakiki Kewirausahaan

Sujuti membagi n ilai-nilai kewirausahaan d alam dua dimensi y aitu :


1. Pasangan sy stem nilai kewirausahaan y an g berorientasi materi dan non materi.
2. Nilai-nilai y an g berorientasi p ada kemaju an dan nilai-n ilai kebiasaan.
Penerap an masin g-masin g nilai tergantung pada fo cus dan tujuan masin g-masin g
wirausaha. Emp at nilai d engan orientasi dan ciri masin g-masin g, sebagai berikut :
1. Wirausaha y ang berorientasi kemajuan untuk memp eroleh materi, ciri-ciriny a p engamb il
resiko, terbuka terhadap teknologi dan men gutamak an materi.
2. Wirausaha y ang berorientasi pada kemajuan tetap i bukan untuk mengejar materi. Wirausaha
ini hanya in gin mewujudkan rasa tan ggun g jawab, p elay anan, sikap p ositif dan kreativitas.
3. Wirausaha y ang berorientasi pada materi dengan berp atokan p ada kebiasaan y ang ada, misal
: p erhitungan usah a den gan kira-kira, sering men ghadap kearah tertentu (aliran fen gshui)
sup ay a berhasil.
4. Wirausaha y ang berorientasi pada non materi, b ekerja berdasarkan k ebiasaan d an biasany a
tergantung p ada p engalaman, berh itung den gan menggun akan mistik, p aham etnosentris dan
taat p ada tata cara leluhur.

Dari beberap a ciri kewirausahaan diatas terdapat beberap a nilai hakik i p enting dari
kewirausahaan, y aitu:
1. Percay a diri (self confidence), kep ercay aan diri berp engarug p ada gagasan, karsa, inisiatif,
kreativitas, keberanian, ketekunan, seman gat kerja k eras dan kegairah an berkary a.
2. Berorientasi p ada tugas dan h asil, selalu berinisiatif yaitu memp unyai keinginan untuk selalu
mencari dan memulai den gan tekad kuat.
3. Keberanian mengambil resiko, tergantung p ada :
a. Daya tarik setiap alternatif.
b. Kesediaan untuk rugi
c. Kemungk inan relatif untuk sukses atau gagal.
4. Kep emimp inan, memiliki sifat-sifat :
a. Kepelop oran
b. Keteladanan
c. Tamp il berbeda.
d. M amp u berp ikir divergen dan konvergen
5. Orientasi ke masa dep an, p ersp ektif, selalu mencari p eluang, tidak cep at p uas dengan
keberhasilan dan p andan gan jauh ke dep an.
6. Keorisinilan : kreativitas dan Inovasi, k emamp uan untuk berp ikir y ang baru dan berb eda,
sedangkan inovasi adalah kemamp uan untuk bertindak y ang baru dan berb eda.
M enurut Zimmerer untuk men gemb an gkan keteramp ilan kreatif d igunakan otak sebelah
kanan, ciri-ciriny a:
1 Selalu bertany a “Ap a ada cara y an g leb ih baik?”
2. Selalu menantang kebiasaan, tradisi dan k ebiasaan rutin.
3. Berefleksi/merenun gkan dan berp ikir dalam.
4. Berani bermain mental, berusah a untuk melihat masalah d ari p ersp ektif y ang berbeda.
5. Meny adari kemun gkinan b anyak jawaban darip ada satu jawaban y ang ben ar.
6. Melihat kegagalan dan k esalahan sebagai jalan mencap ai sukses.
7. Mengkorelasikan ide-ide y ang masih Samar terhadap masalah untuk menghasilkan
pemecahan inovatif.
8. Memiliki keteramp ilan h elicopter, y aitu kemamp uan untuk bangkit diatas kebiasaan rutin dan
melih at p ermasalahan dari persp ektif lebih lu as dan kemudian memfokuskanny a pada
kebutuhan untuk berubah.

Dengan men ggun akan otak seb elah kiri, menurut Zimmerer ad a tujuh lan gkah p roses
kreatif:
Tahap 1 : Persiap an
Tahap 2 : Peny elidikan
Tahap 3 : Transformasi
Tahap 4 : Penetasan
Tahap 5 : Peneran gan
Tahap 6 : Pengu jian
Tahap 7 : Implementasi

F. Sikap dan Kep ribadian Wirausahaan

Setiap kewirausahaan melip uti keterbukaan, kebebasan, p andangan yang luas,


berorientasi p ada masa depan, beren cana, berk eyakinan, sadar dan menghormati orang lain dan
p endap at orang lain.
M enurut Harsojo modernisasi sebagai sik ap y ang men ggamb arkan:
1. Sikap keterbukaan bagi p embaharuan d an p erubahan.
2. Kesanggup an memb entuk p endap at secara demokratik
3. Berorientasi p ada masa kin i
4. Mey akini kemamp uan sendiri
5. Mey akini kemamp uan ilmu p engetahuan d an teknologi.
6. Menganggap bahwa gan jaran itu hasil dari p restasi.

M enurut Dusselman seorang y an g memiliki jiwa kewirausah aan d itandai oleh p ola-pola
dan tingkah laku sebagai berikut:
1. Inovasi
2. Keberanian untuk men gh adap i resiko
3. Keberanian untuk men gh adap i resiko
4. Kemampuan manajerial

David M cClelland men gemuk akan en am ciri p erilaku k ewirausahaan:


1. Keteramp ilan men gambil keputusan dan men gambil resiko y ang moderat dan bukan atas
dasar kebetulan belaka
2. Energik, khususny a dalam bentuk berbagai kegiatan inovatif
3. Tanggung jawab individu al
4. Mengetahui hasil-hasil dari berb agai kep utusan y ang diambil den gan tolok ukur satuan uang
sebagai ind icator keberh asilan.
5. Mamp u mengatisip asi berbagai kemungk inan dimasa y ang akan datan g.
6. Memiliki kemamp uan berorganisasi, melip uti kemamp uan, kep emimp inan dan manajerial.

G. Motif Berprestasi Kewirausahaan

M inat berwirausaha lahir dari motif in gin b erp restasi. Terdap at beberapa alasan men gap a
seseorang berwirausaha (Yuy un Wirasasmita) :
1. Alasan keuan gan.
2. Alasan Pelay anan
3. Alasan sosial
4. Alasan Pemenuhan d iri
C. SOAL LATIHAN
1. Mengap a disip lin ilmu kewirausahaan dap at diajarkan sebagai suatu d isip lin yang
indep enden
2. Jelaskan ap a y ang men jadi ob jek disip lin ilmu kewirausahaan itu menurut anda?
3. Kewirausahaan merup akan kiat dalam menin gk atkan kualitas hidup , mengap a
demikian? Ap a hakikat kewirausahaan itu?
4. Motif ap a y ang mendorong seseoran g tertarik dan memilih b erwirausaha
5. Jelaskan bagaiman a karakteristik seseoran g y ang memiliki jiwa kewirausahaan? Nilai-
nilai ap a saja y ang terdapat p ada jiwa kewirausahaan tersebut bila d ilih at dari sikap dan
kep ribadianny a?

D. DAFTAR PUS TAKA


Suryana. (2003), Kewirausahaan.Jakarta: Salemba Emp at
Dewanti, Retno, (2008), Kewirausahaan, Jakarta: M itra Wacana M edia

Anda mungkin juga menyukai