Anda di halaman 1dari 4

MAPPING DRONE : WORK FROM HOME dengan lebih maksimal.

Istilah bekerja dari


(WFH) PRODUKTIF VIA ZOOM MEETING rumah juga dikenal dengan Work From
April 03, 2020 Home (WFH). (Kompas, 15/3/2020).
https://environmentforestry.blogspot.com/202
0/04/mapping-drone-work-from-home- Apakah itu WFH? Arti WFH atau bekerja
wfh.html dari rumah. Dalam persepsi yang lain, yaitu
konsep dimana karyawan dapat melakukan

Ditulis oleh : Mardiansyah Usman pekerjaannya dari rumah. Bekerja dari

Bengkulu, 2 April 2020 rumah memberikan jam kerja yang fleksibel


bagi karyawan dan pekerjaan mereka bisa
selesai dengan mudah. Bekerja dari rumah
juga sangat membantu untuk memberikan
keseimbangan antara dunia kerja dengan
kehidupan pribadi kepada karyawan, dan
juga membantu perusahaan menyelesaikan
pekerjaan dengan efisien dan efektif. Saat
ini, sebagian besar pengusaha menawarkan
opsi ini kepada karyawan mereka. Namun,
tidak semua pihak yang menerapkan hal ini,
dapat dilakukan menurut tugas dan
1. Peta Hasil Foto Udara (Mardiansyah, 2020)
fungsinya masing-masing.

Work From Home (WFH)


Ada kelebihan dan kekurangan dengan
Presiden Jokowi telah meminta segenap
konsep ini bekerja dari rumah. Tetapi
masyarakat untuk meningkatkan
sebagian besar perusahaan masih
kewaspadaan terhadap penyebaran virus
menawarkan ini kepada karyawannya dan ini
corona dan penyakit Covid-19. Salah satu
telah menjadi tren baru hari ini terutama saat
caranya, menurut Jokowi, adalah dengan
terjadi wabah seperti wabah COVID-19.
memulai mengurangi aktivitas di luar rumah.
"Saatnya kita kerja dari rumah, belajar dari
Keuntungan WFH diantaranya:
rumah, ibadah di rumah," ujar Jokowi dalam
• Mempermudah pekerjaan untuk
konferensi pers di Istana Bogor. Menurut
pekerjaan tertentu dengan orang-orang
Jokowi, langkah ini perlu dilakukan agar
tertentu yang memiliki kendala lokasi
penanganan Covid-19 bisa dilakukan

1
rumah jauh dari tempat kerja maupun antar karyawan juga bisa membuat suatu
pekerja dengan disabilitas. pekerjaan menjadi bermasalah.
• Selain itu, orang tua yang memiliki anak
masih bisa bekerja tanpa harus Aplikasi Zoom Meeting
meninggalkan anak-anak mereka. Selama pandemi COVID-19 masih
• Ada lebih banyak keseimbangan antara menghantui, para profesional diminta untuk
kehidupan pribadi dengan dunia kerja. melakukan physical distancing dengan
Banyak orang mengklaim bahwa bekerja dari rumah. Ketika WFH, para
suasana yang lebih tenang atau hangat pekerja tentu perlu tetap berkomunikasi
ditemukan di rumah yang membantu dengan rekan-rekan. Tak cukup dengan
berkonsentrasi pada pekerjaan sehingga chatting dan telepon, kadang meeting online
mereka dapat menyelesaikan pekerjaan juga dibutuhkan. Zoom pun menjadi salah
yang ditugaskan dengan cepat. satu aplikasi yang banyak diandalkan untuk
• Ada banyak penghematan sehubungan meeting online selama WFH.
dengan biaya operasional kantor seperti
ruang, tagihan listrik dll. Zoom adalah aplikasi konferensi video yang
• Karyawan merasa termotivasi karena bisa digunakan untuk chatting, telepon,
mereka mendapatkan keseimbangan meeting, kelas online, memberi tutorial, dan
kehidupan kerja yang baik, dan lain-lain secara live dan recording.
meningkatkan produktivitas mereka. Belakangan fitur paling populer dari aplikasi
yang bisa digunakan di komputer, laptop
Kerugian WFH diantaranya : atau handphone tersebut adalah Zoom
• Bisa menimbulkan masalah terkait Meetings dan Zoom Rooms. Tak hanya
dengan memonitor pekerjaan. untuk video call, aplikasi tersebut bahkan
• Biaya operasional IT yang diperlukan punya scheduling yang terkoneksi Google
untuk mengimplementasikan konsep Calendar hingga filter untuk tampil lebih baik.
tersebut di rumah.
• Bisa timbul masalah keamanan dengan Zoom sendiri dapat dipakai untuk berbagai
data yang ditransfer dan yang tidak dapat software, seperti Windows, Mac, Linux,
dipantau dengan mudah. Android, iOS, hingga web browser. Cara
• Tidak semua pekerjaan cocok untuk pakai aplikasi Zoom pun cukup mudah. Pada
pekerjaan dengan konsep bekerja dari laptop atau handphone, beberapa langkah
rumah. Terkadang masalah komunikasi yang bisa dilakukan adalah :

2
• Setelah download Anda bisa membuka dan instalasi
aplikasi dan lalu beralih ke 'Join a software/aplikasi https://www.youtube.co
Meeting' untuk bergabung tanpa 'signing m/watch?v=RKrwiUP_VVc
in'. 2. Kelas Online SkyGrapher
• Klik Join Ke #2 Pengolahan Data Mapping Drone
• Masukkan 'meeting ID' (yang telah menggunakan aplikasi Agisoft n
ditentukan saat schedule meeting) dan Pix4DMapper. https://www.youtube.com
nama /watch?v=sjcNkXBvE6A
• Lalu pilih jika Anda tidak ingin 3. Kelas Online SkyGrapher Ke #3 Bahas
menyalakan audio atau video. Cara Layout Hasil
• Klik Join Mapping https://www.youtube.com/watc
h?v=0R05ADtSAMQ
Learning Mapping Drone 4. Kelas Online SkyGrapher ke #4 Tentang
Mari isi waktu kita dirumah dengan hal-hal Filtering DSM to DTM dan Pembuatan
yang positif. Belajar pemetaan Peta Kontur Menggunakan Aplikasi PCI
menggunakan drone bisa merupakan salah Geomatica. https://www.youtube.com/w
satu cara mengisi waktu luang, dengan trik- atch?v=KkRI17poLYg
trik tertentu dan dengan materi kuliah online. 5. Kelas Online SkyGrapher
WFH menggunakan Zoom Meeting belajar Ke #5 Pengenalan Aplikasi
Mapping Drone di seluruh Indonesia. SAS.Planet https://www.youtube.com/w
atch?v=zFRRfyF2qAE
Narasumber berasal dari Zulfikar 6. Kelas Online SkyGrapher #6 Editing
Mardiyadi (UNIPA/ Papua Mapping Video Pengenalan Basic Adobe Premier
Center), Hikmat Ramadan (ITB), Anton CC 2020, Pemateri Om Ricky
Chandra (skygrapher), diikuti oleh para Febrianto https://www.youtube.com/watc
pecinta ilmu pengetahuan “kekinian” yang h?v=Kj2i4QGwed4
berasal dari berbagai daerah, profesi, kelas 7. Kelas Online SkyGrapher ke #7 bahas
umur dan latar belakang pendidikan. tentang management file didalam editing
video adobe premier yg tujuannya agar
Berikut ini adalah beberapa materi yang semua file yang dipakai menjadi satu di
sudah disampaikan melalui media daring, folder tidak terpisah dan saat hendak
dan telah dishare ke berbagai media social : ganti pc/laptop memudahkan untuk
1. Kelas Online SkyGrapher Ke #1, terhubung tanpa missing
Pengenalan Mapping Drone, regulasi

3
file. https://www.youtube.com/watch?v= LABEL: DRONE MAPPING PAPUAMAPPI
CrKjO-_urBY NGCENTRE SKYGRAPHER
LOKASI: BENGKULU, BENGKULU CITY,
Ada juga sharing tambahan seperti Tutorial BENGKULU, INDONESIA
Cara mudah Membuat Animasi Peta Foto
Udara. Hanya 5 Menit saja sudah langsung
jadi. Selama WFH menggunakan Zoom
Meeting ini akan dipandu via online semua
kelas itu sampai kita disini semuanya bisa
dan tak lupa WAG SG Areal Mapping.

Tahapan tersebut juga bisa diikuti melalui


tayangan ulang di YouTube Anton Chandra
dan Papua Mapping Centre. Beberapa juga
menggunakan Instagram dan Facebook.

Kelas ini adalah Angkatan I, yang


mempunyai nilai tambah dengan praktek
langsung dan menghasilkan output seperti
Tugas I membuat Layout Peta Orthomosaic
yang sudah berisi informasi poin, line dan
polygon. Tugas II membuat Peta dengan
tambahan hasil pengolahan data contour.

Semoga kegiatan Kelas Online ini


bermanfaat dalam pengembangan ilmu
pengetahuan Geospasial dan disliplin ilmu
lainnya.

#mappingdronebengkulu #Skygrapher #Pap


uaMappingCenter #DariLangitPapuaUntukI
ndonesia #WorkFromHome #StayAtHome

Anda mungkin juga menyukai