Anda di halaman 1dari 1

2.

Ketika mempertimbangkan suatu tindakan etis apakah anda


mempertimbnagkan konsekuensi dari tindakan itu sendiri?
Ya, ketika kita akan memberikan suatu tindakan kepada pasien kita
harus mempertimbangkan, apakah jika kita kita memberikan tindakan tersebut
konsekuensi apa yang akan terjadi, apakah akan memberikan keuntungan bagi
pasien ataukan malah memberikan kerugian.
Seperti salah satu prinsip etik yang terterra yaitu Non Maleficient yang
berarti tidak membahayakan. Tugas kita disini untuk melindungi pasien agar
tidak menimbulkan cidera atau bahaya. Prinsip ini mengharuskan perawat
untuk mempertahankan pengalama, dapat diartikan bahwa perawat yang
menangani pasien harus yang berkompeten agar tidak terjadi kesalahan.

Anda mungkin juga menyukai