Anda di halaman 1dari 39

DOKUMEN PENAWARAN HARGA

Nomor : 084 / SPH.DT / IX / 2020 Jember , 12 April 2020


Lampiran : 1 (satu) File

Kepada Yth.:
Pokja ULP Pemerintah Kabupaten Lumajang (062.7)
Paket PENGADAAN MASTERPLAN PELABUHAN PERIKANAN TEGALREJO-TEMPURSARI,
KABUPATEN LUMAJANG

di `
Jember

Perihal : Penawaran Pekerjaan Pengadaan Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari,


Kabupaten Lumajang
Sehubungan dengan pengumuman Pemilihan Langsung dengan Pascakualifikasi dan Dokumen
Pengadaan nomor: 027.1 / 69 / POKJA PEMILIHAN 154 / 022.1 / 2020 tanggal 09 April 2020 dan setelah
kami pelajari dengan saksama Dokumen Pengadaan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan [serta adendum
Dokumen Pengadaan], dengan ini kami mengajukan penawaran untuk Pengadaan Masterplan Pelabuhan
Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang sebesar Rp 656.700.000,- ( Enam Ratus Lima
puluh Enama Juta Tujuh Ratus Ribu Rupiah )

Penawaran ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang tercantum dalam Dokumen
Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut.

Penawaran ini berlaku sejak batas akhir pemasukan Dokumen Penawaran sampai dengan tanggal 12
April 2020

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami lampirkan:


1. Daftar Kuantitas dan Harga, apabila dipersyaratkan;
2. [Surat perjanjian kemitraan/Kerja Sama Operasi, apabila ada];
3. Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan;
b. Jadwal Waktu Pelaksanaan;
c. Daftar Personil Inti;
d. Jenis, kapasitas, komposisi, dan jumlah peralatan utama minimal yang dibutuhkan;
e. Spesifikasi teknis;
f. [Bagian Pekerjaan yang akan disubkontrakkan, apabila ada].
4. [Formulir rekapitulasi perhitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN), apabila memenuhi
syarat untuk diberikan preferensi harga]; dan
5. Dokumen Kualifikasi.

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan sanggup dan akan tunduk pada
semua ketentuan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan.

Penawar
Jember, 12 April 2020
PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


Direktur
REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN

Paket : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang


Sumber Dana : APBD Kabupaten Lumajang
Tahun Anggaran : 2020

No URAIAN JUMLAH BIAYA (Rp.)


A BIAYA LANGSUNG PERSONIL
A.I Tenaga Ahli Rp 237.000.000,00
A.II Asisten Tenaga Ahli Rp 126.000.000,00
A.III Tenaga Pendukung Rp 40.500.000,00

B BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL


B.I Operasional & Peralatan Kantor Rp 3.200.000,00
B.II Biaya Mobilisasi Personal Rp 66.800.000,00
B.III Sewa Peralatan Rp 30.000.000,00
B.IV Peralatan Transportasi Rp 30.750.000,00
B.VI Biaya Rapat, asistensi dan presentasi Rp 27.000.000,00
B.VII Biaya Pengolahan Data Rp 18.000.000,00
B.VIII Pembuatan laporan Rp 17.750.000,00

A Jumlah Rp 597.000.000,00
B PPN (10%) Rp 59.700.000,00
C Total Harga (A + B) Rp 656.700.000,00
D Pembulatan Rp 656.700.000,00

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
RENCANA ANGGARAN BIAYA

Paket : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang


Sumber Dana : APBD Kabupaten Lumajang
Tahun Anggaran : 2020

No Uraian
Volume Satuan Jumlah Bulan Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga (Rp)

B BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL

I. Operasional & Peralatan kantor


a. Alat Tulis Kantor (ATK) 1,00 Ls Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00
b. Biaya Komunikasi dan Perawatan Kantor 1,00 Ls Rp 2.200.000,00 Rp 2.200.000,00
Sub Total I Rp 3.200.000,00

II. Biaya Mobilisasi Personil


a. Mobilisasi dan Demobilisasi Tenaga Ahli 5,00 Org/PP 3,00 Kali Rp 2.000.000,00 Rp 30.000.000,00
Kegiatan Lapangan
b. Survey Lapangan 8,00 Org/pp 40,00 Hari Rp 115.000,00 Rp 36.800.000,00
Sub Total II Rp 66.800.000,00
III. Sewa Peralatan
a. Sewa GPS Geodetik 3,00 Unit 2,00 Bln Rp 3.000.000,00 Rp 18.000.000,00
b Sewa GPS Navigasi 3,00 Unit 3,00 Bln Rp 1.000.000,00 Rp 9.000.000,00
b. Sewa Kamera Digital 2,00 Unit 3,00 Bln Rp 500.000,00 Rp 3.000.000,00
Sub Total III Rp 30.000.000,00
IV. Peralatan transportasi
a. Sewa kendaraan roda 4 1,00 Bln/Unit 3,00 Bln Rp 6.500.000,00 Rp 19.500.000,00
b Sewa Kendaraan Roda 2 3,00 Bln/Unit 3,00 Bln Rp 1.250.000,00 Rp 11.250.000,00
Sub Total IV Rp 30.750.000,00
VI. Biaya Rapat, asistensi dan Presentasi
a. Biaya asistensi 6,00 Kali 3,00 Bln Rp 500.000,00 Rp 9.000.000,00
b. Biaya rapat dan presentasi 6,00 Kali 3,00 Bln Rp 1.000.000,00 Rp 18.000.000,00
Sub Total VI Rp 27.000.000,00
VII. Biaya Pengolahan Data
a. Sewa Komputer + Printer 4,00 Unit 3,00 Bln Rp 1.500.000,00 Rp 18.000.000,00
Rp 18.000.000,00
VII. Pembuatan laporan
a. Laporan
Draf Laporan Pendahuluan 5,00 Buku Rp 100.000,00 Rp 500.000,00
Laporan Pendahuluan 5,00 Buku Rp 150.000,00 Rp 750.000,00
Draf Laporan Antara 5,00 Buku Rp 100.000,00 Rp 500.000,00
Laporan Antara 5,00 Buku Rp 200.000,00 Rp 1.000.000,00
Draf laporan Akhir 5,00 Buku Rp 100.000,00 Rp 500.000,00
Laporan Akhir 5,00 Buku Rp 500.000,00 Rp 2.500.000,00
Laporan Bulanan 5,00 Buku 3,00 Bln Rp 100.000,00 Rp 1.500.000,00
Laporan Eksekutive 2,00 Buku Rp 400.000,00 Rp 800.000,00
Album Peta 1 2,00 Buku Rp 950.000,00 Rp 1.900.000,00
Album Peta 3 2,00 Buku Rp 950.000,00 Rp 1.900.000,00
b. Rencana Kerja dan Syarat-syarat (RKS) 5,00 Buku Rp 200.000,00 Rp 1.000.000,00
d. Bill of Quantity 5,00 Buku Rp 100.000,00 Rp 500.000,00
e. Gambar Master paln 5,00 Buku Rp 750.000,00 Rp 3.750.000,00
f. Laporan dalam bentuksoftcopy dalam hardisk External 1,00 buah Rp 650.000,00 Rp 650.000,00
Sub Total VII Rp 17.750.000,00

Total II (Biaya LangsungNon Personil) Rp 193.500.000,00

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
RENCANA ANGGARAN BIAYA

Paket : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang


Sumber Dana : APBD Kabupaten Lumajang
Tahun Anggaran : 2020

No Uraian Jumlah Orang Jumlah Bulan Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga (Rp)

A BIAYA LANGSUNG Personil

A.I Tenaga Ahli


1 Team Leader 1,00 Org 3,00 Bln Rp 19.000.000,00 Rp 57.000.000,00
2 Ahli Arsitektur 1,00 Org 3,00 Bln Rp 15.000.000,00 Rp 45.000.000,00
3 Ahli Landscape 1,00 Org 3,00 Bln Rp 15.000.000,00 Rp 45.000.000,00
4 Ahli Cost Estimate 1,00 Org 3,00 Bln Rp 15.000.000,00 Rp 45.000.000,00
5 Ahli Geodetik 1,00 Org 3,00 Bln Rp 15.000.000,00 Rp 45.000.000,00
Rp 237.000.000,00
A.II Asisten tenaga Ahli
1 Ass.Ahli Arsitektur 2,00 Org 3,00 Bln Rp 7.000.000,00 Rp 42.000.000,00
2 Ass. Ahli Landscape 2,00 Org 3,00 Bln Rp 7.000.000,00 Rp 42.000.000,00
3 Ass.Ahli Estimate 1,00 Org 3,00 Bln Rp 7.000.000,00 Rp 21.000.000,00
4 Ass. Geodetik 1,00 Org 3,00 Bln Rp 7.000.000,00 Rp 21.000.000,00
Rp 126.000.000,00

A.III Tenaga Pendukung


1 Administrasi 1,00 Org 3,00 Bln Rp 2.000.000,00 Rp 6.000.000,00
2 Operator Computer 2,00 Org 3,00 Bln Rp 2.500.000,00 Rp 15.000.000,00
3 Drafter/Operator CAD 2,00 Org 3,00 Bln Rp 2.500.000,00 Rp 15.000.000,00
4 Driver 1,00 Org 3,00 Bln Rp 1.500.000,00 Rp 4.500.000,00
Rp 40.500.000,00
TOTAL I (Biaya langsung Personil) TOTAL I (Biaya Langsung Personil) Rp 403.500.000,00

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS
DAFTAR PERSONIL

NO NAMA TGL/Bln/Thn Tingkat Tenaga Ahli Pengalaman Sertifikat SKA Nomor


Lahir Pendidikan Kerja Sertifikat
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Sofyan Arik 17 Agustus S1 PWK AHLI MADYA 5
1999
2 Indah Ludiana 06 Juli 1999 S1 PWK AHLI MUDA 5
Jember, 12 April 2020

PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI

Direktur
DATA FASILITAS/PERALATAN YANG MENDUKUNG

NO Jenis Jumlah Kapasitas Merk dan Tahun Kondisi Lokasi Stasus


Peralatan atau Output Tipe Pembuatan (%) Sekarang Kepemilikan/Dukungan
Pada Saat Sewa
Ini
1 ATK (Alat 1 - - - 100% Jember Dukungan
Tulis Kerja)
2 Mobil 1 - Honda - 90% Jember Dukungan
3 Laptop 1 - - - 90% Jember Dukungan
4 Pesawat 1 - - - 100% Jember Dukungan
Doren
Jember, 12 April 2020

PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI

Direktur
SPESIFIKASI TEKNIK
Pekerjaan : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang
Tahun Anggaran : 2020

PEMENUHAN SPESIFIKASI TEKNIS

Pemenuhan spesifikasi teknis mengikuti di dalam dokumen

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
METODE PELAKSANAAN PEKERJAAN

Pekerjaan : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari,


Kabupaten Lumajang

Sumber Dana : APBD Kabupaten Lumajang

Tahun Anggaran : 2020

A. PENDAHULUAN
I. LATAR BELAKANG
Metode pelaksanaan pekerjaan ini disusun berdasarkan uraian yang didapat
dalam dokumen lelang dan uraian yang diberikan sesuai Rencana Anggaran Biaya /
Daftar Kuantitas dan Harga yang telah kami terjemahkan dan didokumentasikan
dalam bentuk tulisan yang menggambarkan proses pelaksanaan mulai dari awal
pekerjaan sampai pekerjaan selesai.

II. MAKSUD DAN TUJUAN


Maksud dan tujuan dari uraian metode pelaksanaan pekerjaan ini adalah
untuk menjelaskan secara garis besar uraian tahap pelaksanaan dari pekerjaan utama
dan pekerjaan penunjang, sehingga dapat menggambarkan keterkaitan dari masing -
masing item pekerjaan maupun antar pekerjaan terhadap spesifikasi yang telah di
persyaratkan.

III. RUANG LINGKUP PEKERJAAN


Ruang lingkup pekerjaan yang menjadi tanggung jawab kami sebagai konsultan
pelaksana meliputi pengadaan bahan/ material, peralatan dan tenaga yang dibutuhkan
untuk menyelesaikan pekerjaan Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-
Tempursari, Kabupaten Lumajang. Adapun ruang lingkup pekerjaan yang akan di
kerjakan adalah sebagai berikut:
No URAIAN

A BIAYA LANGSUNG PERSONIL


A.I Tenaga Ahli
A.II Asisten Tenaga Ahli
A.III Tenaga Pendukung
B BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL
Operasional & Peralatan
B.I Kantor
Biaya Mobilisasi
B.II Personal
B.III Sewa Peralatan
B.IV Peralatan Transportasi
Biaya Rapat, asistensi
B.VI dan presentasi
B.VII Biaya Pengolahan Data
B.VIII Pembuatan laporan

Pekerjaan ini dilaksanakan dengan jangka waktu pelaksanaan selama 90 hari kalender

Gambar.1. Jadwal Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten


Lumajang
Metode Pelaksanaan Pekerjaan di atas dengan tahapan-tahapan serta metode
kerjanya adalah sebagai berikut :

I. Setelah menerima Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) dari Pejabat Pembuat
Komitmen (PPK), selanjutnya dibuat surat pemberitahuan mulai kerja
(melaksanakan pekerjaan) yang ditujukan kepada Pejabat Pembuat Komitmen
(PPK) dengan tembusan surat kepada :
1. Kepala Dinas PU Pengairan sebagai Pengguna Anggaran;
2. Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK);
3. Pengawas Lapangan;
4. Camat (tempat lokasi pekerjaan);
5. Kepala Desa (tempat lokasi pekerjaan);

II. Tahap selanjutnya adalah melaksanakan pengukuran bersama untuk Mutual


Chek 0 % (MC 0%) bersama Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Pengawas
Lapangan dengan tujuan :
a) Mengecek kembali rencana gambar dan volume pekerjaan yang akan
dilaksanakan berdasarkan keadaan lokasi di lapangan.
b) Apabila terjadi ketidaksamaan antara gambar rencana dengan lokasi di
lapangan, maka pelaksanaan akan menyesuaikan dengan keadaan di
lapangan dengan melakukan pengukuran ulang bersama –sama
Pengawas Lapangan serta menghitung ulang volume pekerjaan yang
akan dilaksanakan dan hasil perhitungan volume pekerjaan dikalikan
dengan harga satuan pekerjaan yang ada pada Rencana Anggaran Biaya
(RAB) Penawaran dengan mendapatkan persetujuan dan pengesahan
dari Pengawas Lapangan; PPK dan PPTK, kemudian hasilnya
dituangkan dalam format Laporan Hasil Pengukuran Bersama MC 0 %.
c) Apabila gambar rencana dan volume pekerjaan sama/sesuai dengan
keadaan di lapangan, selanjutnya pelaksanaan pekerjaan tetap mengacu
pada volume dan gambar rencana semula dan Laporan Hasil
Pengukuran Bersama MC 0 % tetap dibuat dengan persetujuan dan
pengesahan dari Pengawas Lapangan, PPK dan PPTK.
B. METODE PENYELESAIAN PEKERJAAN
i. PELAKSANAAN PEKERJAAN
Pelaksanaan pekerjaan di lapangan, dilaksanakan dengan berpedoman pada
Laporan Hasil Pengukuran Bersama MC 0% serta spesifikasi teknis pekerjaan
yang sudah ditentukan didalam dokumen pengadaan atau penawaran pekerjaan.

Sebelum melaksanakan pekerjaan, konsultan menyiapkan tenaga ahli dengan


perincian sebagai berikut :

 SKA ahli muda bagi badan usaha kualifikasi kecil;


 SKA ahli madya bagi badan usaha kualifikasi menengah dan besar.
Beserta pendukung peralatan :

 ATK (Alat Tulis Kerja)


 Mobil
 Laptop
 Pesawat Drone

Setelah menandatangani kontrak dan menerima surat perintah mulai kerja, kami akan
membuat surat pemberitahuan akan dimulainya pekerjaan yang dikirim kepada
pejabat pembuat komitmen, direksi pekerjaan dan pihak lainnya yang terkait dengan
pekerjaan ini.
Adapun Secara garis besar, Metode dan Tahapan Pekerjaan Perencanaan Masterplan
Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang adalah:
a. Pekerjaan Persiapan
b. Pekerjaan Inventarisasi Kondisi Existing
c. Pekerjaan Analisa dan Desain
d. Pekerjaan Penyusunan Laporan

1. Tahap Analisa, Desain dan Pelaporan


Pekerjaan Analisa, Desain dan Pelaporan dilakukan setelah pekerjaan
inventarisasi selesai. Pekerjaan Analisa, Desain dan Pelaporan meliputi antara lain:
a. Analisa data-data sekunder
b. Menggambar desain bangunan Masterplan
c. Menghitung volume pekerjaan
d. Menghitung analisa biaya
Selanjutnya dapat dilihat dari Bagan Alir Pelaksanaan pekerjaan dibawah ini
sebagai berikut:
Bagan Alirahan Tahapan Pekerjaan
a. Koordinasi
Segera setelah tanda tangan kontrak dan menerima SPMK, konsultan akan
mempersiapkan diri dan melakukan koordinasi pekerjaan dengan personil tenaga
ahli yang telah ditunjuk. Kerangka acuan kerja dan urutan pekerjaan dibahas
bersama, sehingga diharapkan semua tenaga ahli dapat memahami tugasnya
masing-masing. Koordinasi ini juga akan dilakukan dengan pihak Direksi
Pekerjaan (Dinas Pendidikan Kabupaten Lumajang) untuk mendapatkan masukan
atau arahan dalam rangka memantapkan rencana dan metode kerja.
Agar pelaksanaan pekerjaan dapat berjalan lancar, konsultan juga akan melakukan
koordinasi dengan instansi yang terkait dengan pekerjaan Perencanaan,
diantaranya adalah UPTD, Dinas Pendidikan Kabupaten Lumajang,
Desa/Kelurahan dan masyarakat sekitar lokasi perencanaan.
b. Pengurusan Administrasi
Administrasi yang harus segera dipersiapkan, diantaranya adalah: surat
permohonan surat pengantar dari Direksi kepada instansi terkait untuk
pengumpulan data dan perijinan, surat tugas pelaksanaan survey pengumpulan
data, surat tugas survey di lapangan, surat perijinan survey.
c. Persiapan Personil dan Peralatan
Persiapan personil dan peralatan sebagaimana diusulkan dalam Dokumen Usulan
Teknis akan segera disiapkan. Kegiatan ini akan dimintakan persetujuan dengan
Direksi Pekerjaan.

2. Tahap Pekerjaan Inventarisasi Kondisi Eksisting


Kegiatan pada tahap survey pendahuluan ini meliputi:
a. Survei inventarisasi kondisi sarana dan prasarana eksisting
Tahap Inventarisasi dapat dilakukan secara overlapping dengan Tahap Persiapan
terutama seletah melaksanaan pekerjaan pengumpulan peta. Agar survey lebih
terarah, konsultan akan membawa peta-peta yang terkait dengan lokasi pekerjaan. Di
dalam tahap pekerjaan ini melibatkan tenaga ahli yang terkait dan surveyor
inventarisasi data.
Dari kegiatan ini diharapkan sudah mendapatkan gambaran untuk menyusun
langkah-langkah program perencanaan meliputi: rencana pengukuran, analisa dan
pengolahan data dan dasar perencanaan.

3. Tahap Pekerjaan Analisa dan Desain


a. Tahap Analisa dan Pengolahan Data
Analisis dan Pengolahan Data, kegiatan ini dilakukan untuk menganalisa dan
mengolah data-data yang diperoleh guna menunjang pekerjaan perencanaan.
b. Tahap Perencanaan Desain
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, konsultan akan melaksanakan tahapan
pekerjaan perencanaan secara seksama dan teliti. Tahapan pekerjaan perencanaan ini
meliputi:
 Membuat Laporan DED/Detail Engineering Design
 Menyusun Spesifikasi Teknik (Dokumen Lelang)

4. Tahap Pekerjaan Penyusunan Laporan


Pekerjaan laporan merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi oleh
Konsultan Perencana sesuai yang tercantum di dalam Kerangka Acuan Kerja. Adapun
jenis laporan yang harus dibuat oleh Konsultan Perencana adalah sebagai berikut:
 Laporan Pendahuluan (Inception Report)
 Final Laporan DED/Detail Engineering Design
 Laporan BOQ dan RAB
 Laporan Spesifikasi Teknis

5. Desain Teknis
Hasil kerja survey lapangan dituangkan dalam format standar kertas A4 dengan
memperhatikan hal-hal yang sesuai dengan standar penggambaran. Sketsa gambar
kondisi lapangan dan situasi dibuat dengan perbandingan yang proporsional, dengan
menampilkan informasi umum sekitar lokasi perencanaan tersebut. Berdasarkan
gambar kondisi eksisting diharapkan nantinya dapat menunjang desain perencanaan
detail, data-data tersebut harus benar-benar akurat dan sesuai dengan kondisi
lapangan.

6. Gambar Perencanaan Teknis


Gambar situasi dibuat dengan perbandingan yang proporsional, dengan
menampilkan informasi umum sekitar lokasi perencanaan tersebut . Hasil kerja
perencanaan dituangkan dalam format standar kertas A3 dengan memperhatikan hal-
hal yang sesuai dengan standar penggambaran. Gambar perencanaan teknis berisikan
tentang denah, potongan dan detail bangunan rencana secara keseluruhan.

7. Perhitungan Volume dan Rencana Anggaran Biaya


Perhitungan volume untuk pekerjaan yang direncanakan harus dihitung volume
pekerjaan untuk tiap bagian dengan rencana gambar dan pelaksanaan, serta dengan
standar penggambaran.

8. Pelaporan
Metodologi pekerjaan Perencanaan Teknis Bidang Sarana dan Prasarana Dinas
Pendidikan Kabupaten Lumajang merupakan langkah langkah secara nyata dalam
menyelesaikan masalah studi. Selain menggunakan data primer, hasil survey sebagai
input data, konsultan akan melakukan kajian data sekunder serta informasi dari
instansi terkait dan pihak-pihak pemberi tugas secara maksimal untuk pelaksanaan
pekerjaan ini. Dengan memadukan pengkajian data primer, sekunder,
mempertimbangkan aspirasi/ masukan dari dinas daerah dan HIPPA / GHIPPA, serta
mermperhatikan petunjuk maupun konsultasi dengan pemberi tugas akan merupakan
metode kerja yang tepat mengingat hasil pekerjaan ini akan digunakan sebagai dasar
pelaksanaan pekerjaan konstruksi pada tahun berikutnya.
Pekerjaan di bagi menjadi beberapa tahapan seperti telah diuraikan pada Bab 1 di
muka. Produk dari masing-masing kegiatan dituangkan dalam bentuk laporan seperti
yang telah diatur dalam Kerangka Acuan Kerja serta Buku Kontrak. Adapun jenis
laporan yang dihasilkan adalah sebagai berikut :
 Laporan Pendahuluan
 Laporan Akhir
 Laporan BOQ dan RAB
 Gambar Perencanaan
 Back Up CD
METODE MANAJEMEN KESELAMATAN K3

PENGATURAN DAN PENGAMAN PELAKSANAAN

MANAJEMEN RESIKO

Penerapan secara sistematis dari kebijakan manajemen, Prosedur dan aktivitas dalam
kegiatan identifikasi bahaya, analisa, penilaian, penanganan dan pemantauan serta
review resiko

a. Inspeksi keselamatan kerja


Inspeksi keselamatan kerja adalah suatu usaha untuk mendeteksi adanya tindakan
yang tidak aman. Inspeksi keselamatan kerja bertujuan meniadakan kecelakaan
dengan jalan mengamati penyebab kecelakaan sedini mungkin dan segera
melakukan pemberitahuan sebelum terjadi kecelakaan dengan mengamati baik
kondisi yang yang berbahaya maupun yang tidak aman. Menurut tanggung
jawab,suatu inspeksi keselamatan kerja dibagi menjadi dua yaitu

- Inspeksi Eksternal, yaitu inspeksi yang dilakukan oleh pihak luar


i. Inspeksi rutin dari bagian HSE
ii. Inspeksi dari pihak asuransi
- Inspeksi Internal, yaitu inspeksi yang dilakukan oelh pengawas seperti
a. Inspeksi tempat kerja sendiri
b. Inspeksi kegiatan bawahan sendiri
PENANGANAN PADA KECELAKAAN KERJA

 Penanganan pada kecelakaan kerja


 Melaporkan kebagian administrasi
 Penanganan pada korban kecelakaan yang dilaksanakan dilokasi proyek atau P3k
 Apabila tidak memungkinkan dibawa ke rumah sakit untuk penanganan lebih
lanjut
 Memonitoring penanganan dan perawatannya
 Penanganan pada kecelakaan berat
 Melaporkan adanya kecelakaan pada bagian administrasi
 Membawa korban sakit untuk penanganan
 Memonitoring penanganan dan perawatannnya
 Apabila korban kecelakaan berat mengalami cact seumur hidup akan diberikan
asuransi jamsostek.
 Penanganan pada korban yang meninggal
 Melaporkan adanya kecelakaan korban yang meninggal kebagian administrasi
dan pihak berwajib
 Membawa korban kecelakaan meninggal ke rumah sakit untuk mendapatkan
visum
 Mengecek status karyawan/pegawai
 Melaksanankan penanganan jenasah sampai ke penguburannya
 Penyelesaikan klaim asuransi jamsostek yang akan diberikan asuransi jamsostek
untuk korban kecelakaan meninggal.
BAGAN ALIR PENANGANAN KECELAKAAN BERAT

Kecelakaan berat

laporan ke adm

YA TIDAK
CHECK

LAPORAN KE KORBAN DIBAWAH

ASTEK KE RUMAH SAKIT

KLAIM MONITORING

BPJS penyakit dan perawatan

Pemberian asuransi Pemberian asuransi

BPJS BPJS

SELESAI
BAGAN ALIR PENANGANAN KECELAKAAN RINGAN
Kecelakaan ringan

laporan ke adm

YA Perlu dibawa ke TIDAK

rumah sakit

Dibawa ke Pengobatan

rumah sakit di proyek

Selesai

Untuk menjaga keselamatan kerja seluruh staf dan pekerja yang terlibat dalam
kegiatan proyek, akan dibentuk Unit K-3 yang akan membuat program seperti
tersebut diatas dan akan diawasi oleh tenaga satpam. Dalam menanggulangi hal-hal
yang mungkin dapat terjadi, maka Unit K-3 akan bekerja sama dengan Puskemas,
Klinik, Rumah sakit, maupun instansi –instansi lain yang terkait
MANAJEMENT LINGKUNGAN

Dalam rangka meningkatkan kinerja, kami mereapkan system manajement


lingkungan, secara umum, Sistem manajement Lingkungan adalah sebagaiman
tergambar dalam skema berikut :

PERENCANAAN

PERBAIKAN &
PELAKSANAAN
PENINGKATAN

PEMANTAUAN

PENGUKURAN

a. Perencanaan
Identifikasi
Identifikasi dampak
Persyaratan

ke lingkungan hukum dan lainnya

EVALUASI ASPEK
KEBIJAKAN
PENTING
b. Pelaksanaan
PERENCANAAN

MANAJEMEN
PERLU KONDISI PENGENDALIAN
DITINGKATKAN
DARURAT

TUJUAN, PROSEDUR
SASARAN PRODUSER PENGENDALIAN
DARURAT
PROGRAM OPERASI

PEMANTAUAN

Pemantauan

PELAKSANAAN

PEMANTAUAN & PENGUKURAN

EVALUASI KEPATUHAN

AUDIT
PERBAIKAN + PENINGKATAN
BAGAN MEKANISME PELAYANAN PENGESAHAN PEMAKAIN
PERALATAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN K3
CONTOH SAFETY SIGN

Demikian uraian teknis pelaksanaan pekerjaan atau metode pelaksanaan


pekerjaan dan penerapan manajemen keselamatan kerja K3 ini kami susun sebagai
pedoman pelaksanaan selanjutnya dan tentunya kami menyadari bahwa dalam
penyampaian metode ini masih banyak kekurangan kekurangan sehingga masih
kami butuhkan bimbingan dari direksi atau pengawas lapangan untuk mendapatkan
metode pelaksanaan pekerjaan yang lebih baik sehingga kami dapat melaksanakan
pekerjaan dengan lebih baik dan dapat kami selesaikan tepat waktu dan tepat mutu.

ii. Pembuatan Laporan Kerja


(1) Laporan Hasil Pekerjaan
Penyedia menyerahkan 3 (tiga) rangkap rencana kerja 15 (lima belas)
harian setiap pertengahan dan akhir bulan yang disetujui oleh Direksi dan
Pengawas Lapangan.
Laporan tersebut sudah termasuk pekerjaan tanah, pekerjaan konstruksi
lainnya yang berhubungan dengan pelaksanaan pekerjaan yang disetujui
Direksi dan Pengawas Lapangan.

(2) Program Pelaksanaan Kerja


Penyedia melaksanakan Program Pelaksanaan dengan menggunakan
Jadwal Waktu Pelaksanaan Pekerjaan yang memperlihatkan kegiatan
sebagai berikut :

(a) Tanggal dimulainya pekerjaan


(b) Tanggal selesainya pekerjaan
(c) Waktu yang diperlukan
(d) Jumlah dan kualifikasi tenaga kerja, jumlah dan jenis bahan
dan peralatan.
(3) Laporan Kemajuan Pelaksanaan Pekerjaan
Penyedia harus membuat laporan kemajuan pekerjaan 15 (lima belas)
harian yang disampaikan kepada Direksi dan Pengawas Lapangan
sebanyak 3 (tiga) rangkap. Bentuk / Format laporan ditentukan oleh
Dierksi.

(4) Membuat/menyiapkan Foto Dokumentasi pelaksanaan pekerjaan mulai


dari fisik 0 % (Fisik sebelum pelaksanaan) ; 50 %; 100 % (Fisik setelah
selesai/akhir pelaksanaan)

iii. Keamanan dan Keselamatan Kerja.


(1) Keamanan dan keselamatan kerja pelaksanaan pekerjaan
dilaksanakan pada pekerja dan peralatan kerja dilokasi pekerjaan.
(2) Mengusahakan lokasi pekerjaan dalam keadaan bersih dan keadaan
sehat serta memperlengkapi/memelihara kemudahan untuk
penggunaan tenaga yang dikerjakan pada suatu tempat dan yang
telah disetujui oleh Direksi/Pengawas Lapangan dan oleh
Penguasa setempat.
iv. Pembayaran
Pembayaran prestasi hasil pekerjaan dilakukan dengan :

1) Fisik pelaksanaan pekerjaan dilapangan selesai 100 % (seratus prosen)


2) Membuat Laporan Mutual Check 100 % yang telah disetujui oleh
Pengawas Lapangan dan Direksi.
3) Mengajukan surat Pemeriksaan Terakhir (Fisik 100 %) kepada Panitia
Penerima Hasil Pekerjaan (P2HP).

Jember, 12 April 2020

PT. SOFYAN PUTRA


ABADI

INDAH LUDIANA
PUTRI

Direktur
JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN

Paket : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang


Sumber Dana : APBD Kabupaten Lumajang
Tahun Anggaran : 2020

Jangka waktu pelaksanaan selama 90 hari kalender


No URAIAN BOBOT BULAN KE 1 BULAN KE 2 BULAN KE 3 KETERANGAN
MG 1 MG 2 MG 3 MG 4 MG 5 MG 6 MG 7 MG 8 MG 9 MG 10 MG 11 MG 12
A BIAYA LANGSUNG PERSONIL
A.I Tenaga Ahli 39,70% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31% 3,31%
A.II Asisten Tenaga Ahli 21,11% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76% 1,76%
A.III Tenaga Pendukung 6,78% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57% 0,57%

B BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL


B.I Operasional & Peralatan Kantor 0,54% 0,13% 0,13% 0,13% 0,13%
B.II Biaya Mobilisasi Personal 11,19% 2,80% 2,80% 2,80% 2,80%
B.III Sewa Peralatan 5,03% 2,51% 2,51%
B.IV Peralatan Transportasi 5,15% 1,29% 1,29% 1,29% 1,29%
B.VI Biaya Rapat, asistensi dan presentasi 4,52% 1,13% 1,13% 1,13% 1,13%
B.VII Biaya Pengolahan Data 3,02% 0,75% 0,75% 0,75% 0,75%
B.VIII Pembuatan laporan 2,97% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30% 0,30%

JUMLAH NILAI PEKERJAAN 100,00%


KEMAJUAN MINGGUAN 8,28% 8,28% 10,15% 10,15% 10,77% 10,77% 7,81% 7,81% 7,06% 7,06% 5,93% 5,93%
KOMULATIF KEMAJUAN 8,28% 16,56% 26,71% 36,86% 47,62% 58,39% 66,21% 74,02% 81,08% 88,14% 94,07% 100,00%

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
DATA PENGALAMAN PERUSAHAAN

Pemberi Tugas/Penjabar Kontrak Tanggal Selesai Menurut


Nama
Sub Bidang Pembuat Komitmen
No Paket Lokasi
Pekerjaan Nama Alamat/Telepon No/Tgl Nilai Rp Kontrak BA Serah
Pekerjaan
Terima
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Penyusunan Laporan dan Kabupaten Dinas PU 085543689576 602/248/PU- Rp. 180 Hari
Master Plan Desain Konawa Kabupaten CK/V/2018 397.364.000 Kalender
Sistem Utara Konawa
Drainase Utara
Kabupaten
Konawa
Utara
Jember, 12 April 2020

PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI

Direktur
FORMULIR REKAPITULASI PERHITUNGAN TKDN

Nama Penyedia Jasa : PT. SOFYAN PUTRA ABADI


Paket Pekerjaan : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang
Tahun Anggaran : 2020
No. Pengadaan : 027.1 / 69 / POKJA PEMILIHAN 154 / 022.1 / 202
Nilai Kontrak ( Rp.)
TKDN Gabungan
Uraian Pekerjaan Rp. 597.000.000,00 TOTAL % TKDN
LN DN Rp. % TKDN Rp. %
Barang
1 Material Langsung ( Bahan baku ) 388.050.000,00 388.050.000,00 65,00 65,00 388.050.000,00 65,00
2 Peralatan Barang Jadi 23.880.000,00 23.880.000,00 4,00 4,00 23.880.000,00 4,00

A. SUB. TOTAL BARANG 411.930.000,00 411.930.000,00 69,00 69,00 411.930.000,00 69,00


Jasa
3 Manajemen Proyek dan
Perekayasaan 149.250.000,00 149.250.000,00 25,00 25,00 149.250.000,00 25,00
4 Alat Kerja / Fasilitas Kerja 11.940.000,00 11.940.000,00 2,00 2,00 11.940.000,00 1,00
5 Konstruksi dan Fabrikasi 17.910.000,00 17.910.000,00 3,00 3,00 17.910.000,00 6,00
6 Jasa Umum 5.970.000,00 5.970.000,00 1,00 1,00 5.970.000,00 1,00

B. SUB TOTAL JASA 185.070.000,00 185.070.000,00 31,00 31,00 185.070.000,00 33,00


TOTAL BIAYA ( A+B) 100,00 597.000.000,00

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
DAFTAR PEKERJAAN YANG DISUB KONTRAKKAN

NAMA PAKET : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten Lumajang

NAMA PESERTA LELANG : PT. SOFYAN PUTRA ABADI

NO. MATA
PERSENTASE DARI HARGA PROSENTASE DARI HARGA NAMA SUB PENYEDIA JASA
PEMBAYARA URAIAN
TOTAL MATA PEMBAYARAN PENAWARAN (Jika Diperlukan)
N

NIHIL

TOTAL 0,000%

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


DIREKTUR
DOKUMEN PENAWARAN
ADMINISTRASI
PAKTA INTEGRITAS

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : INDAH LUDIANA PUTRI


No. Identitas : 3509202812400005
Jabatan : Direktur
Perusahaan : PT. SOFYAN PUTRA ABADI
Alamat : Jalan Manggar Gang Wakaf No. 26 RT : 003 RW : 014
Gebang - Patrang, Jember- Jawa Timur

Dalam rangka Pekerjaan Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari,


Kabupaten Lumajang dengan ini menyatakan bahwa :

1. tidak akan melakukan praktek Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN);

2. akan mengikuti proses pengadaan secara bersih, transparan, dan profesional untuk
memberikan hasil kerja terbaik sesuai ketentuan peraturan perundang- undangan;

3. apabila melanggar hal - hal yang dinyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS ini, saya
bersedia menerima sanksi administrasi, menerima sanksi pencantuman dalam Daftar
Hitam, digugat secara perdata dan/atau dilaporkan secara pidana.

Jember, 12 April 2020


Penyedia Jasa
PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


Direktur
FORMULIR ISIAN
PERHITUNGAN SISA KEMAMPUAN PAKET (SKP)

Bersama ini kami sampaikan data perhitungan sisa kemampuan paket (SKP) sebagai berikut :

I. DATA PERUSAHAAN :
1. Nama Perusahaan : PT. SOFYAN PUTRA ABADI
2. Bidang Pekerjaan : Jasa Perencanaan
3. Kuaifikasi : K - 1
4. Proyek yang sedang ditangani : -

NILAI
MULAI RENCANA
NO NAMA PROYEK KONTRAK
DILAKSANAKAN SELESAI
(Rp.)
- - - -
-

Jumlah Pekerjaan yang sedang ditangani (P) : 0 Buah


Keterangan : SKP = Sisa Kemampuan Paket
KP = Nilai Kemampuan Paket
Untuk usaha kecil : 5 (Lima) Paket Pekerjaan
Untuk usaha non – kecil : 6 (Enam) Paket Pekerjaan atau
1,2 (satu koma dua) N
P = Jumlah Paket yang sedang dikerjakan
N = Jumlah paket pekerjaan terbanyak yang dapat ditangan pada
Saat bersamaan selama kurun waktu 5 (Lima) tahun Terakhir

II. SISA KEMAMPUAN PAKET :


 Menghitung Sisa Kemampuan Paket (SKP)
SKP = KP – P KP = 5 Buah
=5–0 P = 0 Buah
=5 SKP = 5 Buah

Demikian data perhitungan sisa kemampuan paket ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.
Jember, 12 April 2020
PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


Direktur
SURAT PENYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : INDAH LUDIANA PUTRI


NO KTP : 3509202812400005
Jabatan : Direktur
Perusahaan : PT. SOFYAN PUTRA ABADI
Alamat : Jalan Manggar Gang Wakaf No. 27 Gebang - Patrang,
Jember- Jawa Timur

Berkenan dengan perusahaan kami dalam mengikuti pelaksanaan pengadaan barang/jasa untuk paket

Pekerjaan : Masterplan Pelabuhan Perikanan Tegalrejo-Tempursari, Kabupaten


Lumajang
Lokasi : Kabupaten Lumajang

dengan ini menyatakan sebenarnya bahwa :

1. Sanggup dan tunduk terhadap peraturan yang berlaku dan disepakati bersama.
2. Perusahaan dan Manajemen kami tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, kegiatan
usahanya tidak sedang dihentikan dan/atau direksi yang bertindak untuk dan atas nama
perusahaan, tidak dalam menjalani sanksi pidana;
3. Salah satu dan/atau semua Pengurus dan Badan Usaha kami tidak masuk dalam Daftar Hitam;
4. Sanggup dikenakan sanksi jika semua dokumen yang disampaikan/diajukan dalam dokumen
penawaran ternyata tidak benar/palsul;
5. Sanggup dan bersedia melaksanakan pekerjaan yang telah diperhitungkan dalam biaya umum
kontraktor;
6. Sanggup dan bersedia menyediakan tempat/fasilitas guna kelancaran pekerjaan yang
dilaksanakan;

Demikian Surat Pernyataan ini kami buat dengan sebenarnya dan penuh rasa tanggung jawab.

Jember, 12 April 2020


PT. SOFYAN PUTRA ABADI

INDAH LUDIANA PUTRI


Direktur

Anda mungkin juga menyukai