Anda di halaman 1dari 1

NAMA : DWIKI HENDRAWAN

NIM : B.211.18.0113

MATA KULIAH : AKUNTANSI MANAJEMEN

HARI/JAM : Kamis/11.00

TUGAS 04

CV DIRGANTARA selama operasi bulan Agustus 2010 memiliki data sebagai berikut :
Jumlah penjualan sebesar 50.000 harga jual @ Rp. 150,-
Jumlah produksi adalah 50.000 unit
Biaya produksi : Biaya Bahan : Rp. 50,- per unit
BTKL : Rp. 30,- per unit
BOP variabel : Rp. 20,- per unit
BOP tetap : Rp. 60.000. per bulan
Biaya non produksi Komisi penjualan : 3% dari penjualan
Biaya distribusi variable : Rp. 1 per unit terjual
Biaya administrasi tetap : Rp. 75.000 per bulan
Tidak ada persediaan pada awal dan akhir bulan.

Diminta :

Buat Laporan Laba Rugi dengan metode Full Costing dan Variable Costing.

Jawaban :

CV DIRGANTARA

bulan Agustus 2010

FULL COSTING VARIABLE COSTING

Penjualan 50.000 unit × Rp 150 7.500.000 Penjualan 50.000 unit × Rp 150 7.500.000
Harga Pokok Penjualan : Biaya Variable
BB 50.000 × 50 2.500.000 BB 50.000 × 50 2.500.000
BTKL 50.000 × 30 1.500.000 BTKL 50.000 × 30 1.500.000
BOP V 50.000 × 20 1.000.000 BOP V 50.000 × 20 1.000.000
BOP T 60.000
5.060.000 Kontribusi Margin Kotor 5.000.000
Laba Kotor 2.440.000 Komisi 3% × 7.500.000 225.000
Biaya Pemasaran Distribusi 50.000 × 1 50.000
Komisi 3% × 7.500.000 225.000 5.275.000
Distribusi 50.000 × 1 50.000 Kontribusi Margin Bersih 2.225.000
Biaya Administrasi 75.000 Biaya Tetap
350.000 BOP T 60.000
Laba Sebelum Pajak 2.090.000 Biaya Administrasi 75.000
135.000
Laba sebelum pajak 2.090.000

Anda mungkin juga menyukai