Anda di halaman 1dari 4

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS (RKK) TENAGA KEPERAWATAN

RUMAH SAKIT

Berdasarkan rekomendasi Komite Keperawatan yang telah melakukan proses


kredensial terhadap tenaga keperawatan Rumah Sakit:

Nama :
Unit/Bagian : Keperawatan

Rumah Sakit Khusus menetapkan Rincian Kewenangan Klinis tenaga keperawatan yang tersebut
diatas.

Daftar rincian kewenangan klinis tenaga yang tersebut diatas adalah sebagai berikut:
NO KEWENANGAN MEDIS DIMINTA DISETUJUI KETERANGAN
M DS
1 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan
cairan dan elektrolit
a. Memasang infus
b. Mengukur balance cairan
c. Memberikan minum peroral
d. Monitor elektrolit

2 Melakukan pengkajian keperawatan


dan kesehatan secara sistematis
a. Melakukan pengkajian fisik
b. Melakukan pengkajian
keperawatan

3 Mendokumentasikan rencana
asuhan keperawatan
a. Melakukan pengkajian
keperawatan
b. Membuat rencana asuhan
keperawatan
c. Pencatatan setiap tindakan
dalam rekam medis
d. Melakukan evaluasi asuhan
keperawatan

4 Melakukan komunikasi interpersonal


dalam melaksanakan tindakan
keperawatan
 Komunikasi terapeutik

5 Menerapkan prinsip etika, etiket dalam


keperawatan
a. Kepatuhan menggunakan
seragam
b. Etika bertelepon
c. Hubungan interpersonal

6 Mengatur tanda-tanda vital


a. Mengukur suhu axilla
b. Mengukur tekanan darah
c. Mengukur respirasi rate
d. Melakukan pengkajian nyeri

7 Melakukan evaluasi hasil


implementasi hasil asuhan
keperawatan

8 Menerapkan prinsip-prinsip
pencegahan infeksi nosokomial :
a. Pengelolaan limbah infeksius
dan non infeksius
b. Pengelolaan benda tajam

9 Mendokumentasikan rencana asuhan


keperawatan

10 Memberikan obat secara aman


a. Memberikan obat oral
b. Memberikan obat subcutan
c. Memberikan obat intracutan
d. Memberikan obat
intramuskular
e. Memberikan obat intravena

11 Memenuhi kebutuhan darah dan


produk darah secara aman
a. Memberikan transfusi PRC

12 Melakukan perawatan luka

13 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan


oksigen
a. Melatih nafas dalam
b. Melatih batuk efektif
c. Memberikan oksigen dalam
nasal kanul
d. Penghisapan lendir
e. Pencegahan aspirasi
f. Mengatur posisi semi fowler
g. Mengatur posisi fowler
Mengidentifikasi resiko keamanan
a. Melaksanakan 5 momen cuci
b. tangan
c. Mencuci tangan dengan air
mengalir
d. Mencuci tangan dengan
handsrub
e. Memasang dan melepas APD
f. Identifikasi pasien resiko jatuh
Pencegahan jatuh

16 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan


eliminasi urin
a. Membantu pasien BAK
ditempat tidur
b. Melepas kateter
c. Memonitor urine output

17 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan


eliminasi fekal
a. Membantu pasien BAB
ditempat tidur

18 Pemenuhan kebutuhan rasa nyaman


a. Menejemen nyeri
b. Memberikan kompres hangat
c. Memberikan kompres dingin
d. Menejemen lingkungan
e. Membantu oral hygiene
f. Membantu berpakaian

19 Mempersiapkan klien/ pasien untuk


prosedur diagnostik obat
penatalaksanaan dengan menggunakan
sumber-sumber yang sesuai/ tepat
a. Mengambil sampel darah
vena
b. Mengambil sampel darah
perifer
c. Melakukan EKG
d. Melakukan pemeriksaan
GDS

20 Memindahkan pasien/ klien dari


tempat tidur ke brankart atau
sebaliknya

21 Mobilisasi klien/ pasien miring kiri,


kanan, dan berbaring

22 Melakukan personal hygiene kepada


kline/ pasien
a. Memandikan

23 Memasang CPM,Flowtron
23 Menerapkan prinsip etika, etiket dalam
keperawatan
a. Kepatuhan menggunakan
seragam
b. Etika bertelepon
c. Hubungan interpersonal

Anda mungkin juga menyukai