Anda di halaman 1dari 6

Syarat air umpan boiler =

Air ini digunakan sebagai umpan boiler yang akan memproduksi steam. Steam jenuh yang
di hasilkan boiler merupakan steam yang mempunyai suhu 294,59 0C dengan tekanan
7.889,7 kPa.

 Kandungan Silik = 0,01 ppm maximum


 Konduktivitas = 1 ( μs/cm )
 O2 terlarut kurang daei 10 ppm
 pH = 8,8
Syarat air pendingin =

Untuk proses-proses pertukaran/pemindahan panas dalam heat exchanger dengan tujuan


untuk memindahkan panas suatu zat dalam aliran ke dalam air.

 Ca hardness sebagai CaCo3 < 150 ppm


 Mg hardness sebagai Mg Co3 < 100 ppm
 Silika sebagai Si O2 < 100 ppm
 Turbitas < 10
 Cl - dan SO4 2 - < 1000 ppm
 pH 6 – 8
 Ca 2- maksimum 300 ppm
 Silika maksimum 150 ppm
 TDS Maksimum 2500 ppm
Total air pendingin yang di perlukan 456.227,7 kg/jam

Baku mutu air = batas atau kadar makluk hidup, zat, energi atau komponen lain yang ada atau
harus ada dan atau unsur pencemar yang dapat ditanggung dalam sumber air tertentu sesuai
dengan peruntukannya.

Metode Pengolahan Air

1. Metode Pengolahan Fisik


Penyaringan. Saringan-saringan kasar digunakan utnuk melindungi pompa terhadap
bahan-bahan padat mengambang.

Saringan-saringan halus dipergunakan untuk membuang bahan-bahan yang mengambang


dan terapung.

Saringan Mikro. Dipergunakan untuk menyaring pencemar-pencemar halus seperti


ganggang, lanau dan sebagainya.

Aerasi (Perpindahan Gas). Dipergunakan untuk menambah atau membuang gas-gas


kurang atau sangat jenuh.

Pencampuran. Dipergunakan untuk mencampur bahan-bahan kimia yang mungkin


diperlukan.

Plokulasi. Penciptaan gradian kecepatan dengan pencampuran yang lembut untuk


meningkatkan pengumpulan partikel-partikel.

Pengendapan. Dipergunakan untuk membuang partikel-partikel seperti lanau dan pasir


atau flokulasi yang terapung.

Filtrasi. Dipergunakan untuk menyaring bahan-bahan padat sisa yang tetap berada di
dalam air setelah pengendapan.

2. Metode pengolahan Kimia

Koagulasi. Proses penambahan bahan kimia untuk mendorong penggumpalan partikel-


partikel dalam proses flokulasi.

Disinfeksi. Digunakan untuk membunuh organisme-organisme patogen yang mungkin


ada dalam air alamiah.
Presipitasi. Pembuangan jenis-jenis ionik terlarut seperti kalsium dan magnesium
(kesadahan) dengan menambahkan bahan-bahan kimia yang mendorong presipitasi.

Pertukaran iom. Dipergukan untuk pembuangan selektif atau sepenuhnya ion-ion anion
dan kation terlarut di dalam larutan.

Adsorpsi. Dipergunakan untuk membuang berbagai senyawa organik, misalnya yang


menyebabkan warna, rasa dan bau.

Oksidasi kimiawi. Dipergunakan untuk oksidasi berbagai senyawa yang bisa didapatkan
dalam air, misalnya yang mengakibatkan rasa dan bau.

Tujuan Pemantauan Kualitas Air

1. Environmental Surveillance, yaitu untuk medeteksi dan mengukur pengaruh yang


ditimbulkan oleh satu pencemar terhadap kulitas lingkungan dan mengetahui
kualitas lingkungan setelah pencemar tersebut dihilangkan.

2. Establising Water-Quality Criteria, untuk mengetahui hubungan sebab akibat antara


perubahan variabel- variabel ekologi perairan dengan parameter fisika dan kimia,
untuk mendapatkan baku mutu kualitas air.

3. Apprai of Resources, yaitu untuk mengetahui gambaran kualitas air pada suatu tempat
secara umum.
Diketahui:

Satu unit pompa plunyer kerja tunggal.

Kecepatan = 90 rpm,

diameter plunyer/piston = 120 mm,

langkah plunyer = 280 mm ,

efisiensi = 95 %.

Berapa besar produksi dalam dm3/h dan m3 /h

Rumus

produksi (Q) = F x n x s x η

dimana :
F = π/4 x D2

Q = [ π/4 x (1,2 )2 ] x 90 x 2,8 x 0,95

= 270,61776 dm3/menit atau

= 270,61776 x 60 m3 /jam

1.000

= 16,2 m 3 /jam , jika 1 hari 8 jam kerja maka Q = 8 x 16,2 = 129,6 m3

karena 1 m3 = 1000 liter maka 129,6 x 1.000 liter = 129.600 liter.

Perhitungan pompa kerja ganda

Rumus:

Q = (2F - f) x s x n x η

dimana :

F = π/4 x D2

f = π/4 x d2

Untuk pompa kerja ganda diketehui diameter batang piston (d) 50 mm, hitunglah
kapasitas air yang di hasilkan (Q)?

Kebutuhan air dan pompa

Jumlah pompa yang harus disediakan = 582.707/126.600

= 5 pompa
Jika pompa kerja ganda berapa pompa yang harus disediakan

Maka:

Q = (2F – f) x s x n x η

F = π/4 x D2

f = π/4 x d2

Q = [2 (π /4 x D2) – (π/4 x d2)] x s x n xη

Anda mungkin juga menyukai