Anda di halaman 1dari 7

TUGAS AKUPUNTUR TCM

RESUME TCM AKUPUNTUR PERTEMUAN 10


4-27-2020

Disusun oleh:

KARTIKA CANDRASARI 10617056


KELVIN YUSUP SETIAWAN 10617057
KHAERUNNISA RUSWANDIANY PUTRI 10617058
KRISTIANTO 10617059
LAYLY NUR HARIADI 10617060
LISA MONICA FAUZIANA 10617061
LU LUATUL WIDAD 10617063
M. WILDAN NIDHOM 10617064
MARIA AGUSTINA WEWE SADUP 10617065
MARIA FRANSISKA KOSAT 10617066
MARIA RES YOSEPHIN RUWE 10617067

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


INSTITUT ILMU KESEHATAN BHAKTI WIYATA
KEDIRI
2019/2020
1. SAKIT ( KEDOKTERAN KONVENSIONAL MODERN )

DASAR : PERUBAHAN BIOLOGIS YANG NON HOMEOSTASIS SUATU PARADIGMA YANG


MENCERMATI PERUBAHAN BIOLOGIS ATAU RESPONS BIOLOGIS YANG TIDAK SEIMBANG TERUTAMA
PADA MEKANISME KEJADIAN PENYAKIT

 PARADIGMA SAKIT

PERUBAHAN KETIDAKSEIMBANGAN ANTARA YIN DAN YANG DALAM TUBUH MANUSIA.

YIN-YANG : ADALAH HUKUM ALAM SEMESTA, SUMBER DARI

SEGALA SESUATU, IBU DARI

SEGALA PERUBAHAN,

POKOK DARI KEMATIAN DAN

KEHIDUPAN.

 YIN :DI ALAM SEMESTA

1. BULAN

2. WANITA

3. DINGIN

4. DALAM

5. BAWAH

6. ORGAN TUBUH BAGIAN BAWAH

7. DIAM/LEMAH

 YANG : DALAM ALAM SEMESTA

1. MATAHARI

2. PRIA

3. PANAS

4. LUAR

5. ATAS

6. ORGAN TUBUH BAGIAN ATAS

7. RIBUT/KERAS
2. KESEIMBANGAN YIN-YANG

 ALAM SEMESTA : MERUPAKAN BENTUK KESATUAN YIN DAN YANG

 TUBUH MANUSIA JUGA MERUPAKAN KESATUAN YIN DAN YANG

 KESEIMBANGAN YIN DAN YANG DALAM TUBUH MANUSIA DIPENGARUHI OLEH YIN DAN YANG
ALAM SEMESTA.

 UNTUK MEMPERTAHANKAN KESEIMBANGAN YIN DAN YANG DALAM TUBUH MANUSIA MAKA
MANUSIA HARUS MENYESUAIKAN DIRI DENGAN YIN-YANG ALAM SEMESTA

SEBERAPA PENTING PENGOBATAN TRADISIONAL

 METODE YANG DILAKUKAN:

DENGAN CARA MENGEMBALIKAN SECARA KESELURUHAN AKTIVITAS ORGAN TUBUH SEPERTI


FISIKAL, EMOSIONAL, DAN PSIKOLOGIKAL.

 TEKNIK YANG DIGUNAKAN :

1. AKUPUNKTUR

2. AKUPRESUR

3. HERBAL

3. Fenomena Organ

 Organ dalam ini termasuk Lima Organ Zang dan Enam Organ Fu.

 Lima organ Zang (Yin), yaitu jantung, hati, limpa, paru-paru, dan ginjal.

 Enam organ Fu (Yang) ialah perut, usus halus, usus besar, kantung empedu, kandung kemih, dan
triple energizer.

1) Jantung

 Bilamana jantung berfungsi baik dan ada banyak darah dan cairan, pipi seorang akan terlihat
merah; bilamana kurang darah dan cairan, wajahnya akan pucat.

2) Hati

 Kekurangan Yin dan darah dalam hati atau kelebihan Yang dalam hati akan menyebabkan
seseorang mudah marah. Darah yang cukup dalam hati akan ditunjukkan oleh kuku yang kuat
dan berwarna merah muda;

3) Limpa

 Qi dan darah yang banyak akan ditunjukkan oleh bibir yang merah dan mengkilap;
kekurangan darah di limpa akan ditunjukkan oleh bibir yang pucat.

4) Paru-Paru
 Kulit yang sehat mencerminkan fungsi paru-paruyang bagus dan lebih tahan terhadap bakteri
patogen.

5) Ginjal

 Mengatur metabolisme air, mengatur distribusi pengeluaran air, dan mempertahankan


metabolisme air dalam tubuh. Rambut yang tebal dan berkilau mencerminkan ginjal yang
muda dan sehat, sedangkan rambut rontok mencerminkan ginjal yang lemah dan tua.

NODA HITAM PADA WAJAH ANDA MENANDAKAN KONDISI KESEHATAN ORGAN DALAM TUBUH ANDA
HASIL RISET

 Efek relaksasi otot

 Penurunan hipertensi

 Penurunan hiperasiditas lambung

 Perbaikan menstruasi

 Penurunan berat badan

 Perbaikan depresi mental

 Kecantikan/ anti aging, acne

 Perbaikan pada gula darah

 Efek analgesia di rongga mulut

 Efek respons imun

4.EFEK ANALGESIA

 Perangsangan titik akupunktur analgesia (He Qu) dapat menurunkan kepekaan rasa nyeri pada
gingiva incisivus sentral rahang atas(Fr.Andrianto)

.AKUPOIN HEGU
MEKANISME ANALGESIA AKUPUNTUR

 AKUPUNTUR SEBAGAI STRESOR AKAN MENSTIMULUS MEDIATOR KIMIA

 STIMULUS AKUPUNTUR MENUJU SSP MELALUI :

1 SERABUT SARAF AB AKAN DITERUSKAN KE PAG ( periaqueductal gray matter ) DAN MERANGSANG
ENDORFIN

2 SERABUT SARAF AD DAN C AKTIVASI SERABUT AFEREN PADA SSP SEHINGGA SEKRESI DINORFIN PADA
SUMSUM TULANG BELAKANG menimbulkan sensasi nyaman

5. AKUPUNTUR PADA BIDANG ENDOKRINOLOGI

- Diabetes mellitus

- Penusukan jarum akupuntur pada Diebetes Mellitus yaitu Shu titik daerah sepanjang
punggung. Manifestasi memperbaiki fungsi metabolism sel Beta pangkreas.

- Titik akupuntur yang berpengaruh pada keseimbangan hormon esterogen dan progestrogen
pada organ spesifik lambung yaitu Zusanli atau titik St 36 (stomach 36), dapat memperbaiki
fungsi endokrin.

- Bila rangsangan akupuntur dilakukan berulang, regular dengan selang waktu tertentu, maka
terjadi model inflamasi kronik yang akan memperkuat produksi sistem komplemen, peningkatan
efek sitotoksin dan timbulnya T Helper
- Peningkatan sel imunokompeten tersebut dapat mempengaruhi sistem inflamasi dan regenerasi
sel pada berbagai kasus keradangan di rongga mulut.

5.Akupuntur Pada Gangguan Muskuloskeletal

 Gangguan Muskuloskeletal terjadi bersama dengan nyeri otot seringkali disebabkan oleh
kelelahan, dehidrasi, obat-obatan seperti valium, penyakit lain, dan kejiwaan, kekurangan gizi,
kekurangan mineral misalnya kalium

 Penyebab tertentu seperti di bidang kedokteran gigi Trismus.

 Penanganan dengan akupuntur dicari titik lokal di daerah sakit dan titik dominan otot/tendon
yaitu titik Yanglingquan darah.

 Bila ada gangguan metabolism endokrin maka ditambah titik Zusanli (ST36), bila ada gangguan
sirkulasi darah ditambah titik Taiyuan (LU9).

Anda mungkin juga menyukai