Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN

PRAKTIKUM BOTANI FARMASI


“MIKROSKOPIK”

OLEH:
KELOMPOK

NAMA ANGGOTA:

1 Siti Darwia Manaf ( 18330733 )


2 Eva Tri Apriani ( 18330734 )
3 Siti Fatmala Dewi ( 18330744 )

DOSEN PEMBIMBING:
Fathin Hamida, M.Si
Vilya Syafriana, S.Si., M.Si.
Saiful Bahri, S.Si., M.Si.
Desy Muliana Wenas, S.Si., M.Si

PROGRAM STUDI FARMASI


FAKULTAS FARMASI
INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI NASIONAL
JAKARTA
2019/2020
1. Struktur Umum Sel Tumbuhan

Sel Rambut Kapas ( Gossypium sp )

Bagian yang diambil: sel rambut


Yang diamati :
- dinding sel
- lumen sel
Medium : air
Pembesaran : 100x

Empulur Batang Singkong (Manihot utilissima)

Bagian yang diambil : c-s gabus


Yang diamati:
- dinding sel
- bentuk sel
- lumen sel
Medium: air
Pembesaran: 100x
Bawang Merah ( Allium cepa )

Bagian yang diambil : sobekan umbi lapis


Yang diamati:
- inti sel
- bentuk sel
- kristal oxalat
Medium: air
Pembesaran: 100x
2. Anatomi Sel dan Isi Sel

Wortel ( Daucus carota )

Bagian yang diambil : c-s umbi


Yang diamati:
- bentuk sel
- pigmen karotin (jingga)
Medium: air
Pembesaran: 100x

Alamanda ( Allamanda cathartica )

Bagian yang diambil : sobekan mahkota/ korola bunga


Yang diamati:
- bentuk se
- pigmen xantofil (kuning)
- dinding sel
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
Adam Hawa ( Rhoeo discolor )
Bagian yang diambil : sobekan epidermis daun bawah
Yang diamati:
- bentuk sel
- pigmen antosian (merah ungu)
Medium: air
Pembesaran: 100x
3. Anatomi Dinding Sel, Plasmodesma dan Plasmolisa

Salak ( Salacca edulis )

Bagian yang diambil : c-s endosperm biji


Yang diamati:
- pit sederhana
- pit membran
Medium: anilin sulfat/ anilin klorida
Pembesaran: 100x, 400x

Kelapa ( Cocos nucifera )

Bagian yang diambil : kerokan endokarp (batok)


Yang diamati: pit kanal
Medium: anilin sulfat/ anilin klorida
Pembesaran: 100x, 400x
Asam Jawa ( Tamarindus indica )

Bagian yang diambil : c-s endosperm biji


Yang diamati: plasmodesma
Medium: safranin
Pembesaran: 100x, 400x
Adam Hawa ( Rhoeo discolor )

Bagian yang diambil : sobekan epidermis daun bawah


Yang diamati: proses plasmolisa
Medium: air, larutan KNO3 5-10%
Pembesaran: 100x

Proses Plasmolisa
 Medium :
Larutan KNO3 5-10 %
4. Bahan-bahan Ergastik (Kristal)

Bawang Merah ( Allium cepa )

Bagian yang diambil :


sobekan umbi lapis yang kering
Yang diamati:
kristal batang, kubus dan prisma
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x

Eceng Gondok ( Eicchornia crassipes )

Bagian yang diambil :


c-s tangkai daun
Yang diamati:
kristal jarum (rapid) tunggal
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
Pepaya ( Carica papaya )

Bagian yang diambil :


c-s tangkai daun
Yang diamati:
kristal rosset (druse)
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x

Karet Hias ( Ficus elastica )

Bagian yang diambil : l-s daun


Yang diamati:
sistolit dan litosist
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
5. Bahan-bahan Ergastik (Amilum)

Kacang Hijau ( Phaseolus radiatus )

Bagian yang diambil :


biji yang telah dihaluskan (tepung kacang hijau)
Yang diamati:
amilum monodelph, konsentris
Medium:
air, larutan yodium (KI)
Pembesaran: 100x, 400x

Padi ( Oryza sativa )

Bagian yang diambil :


tepung beras
Yang diamati:
amilum polidelph
Medium:
air, larutan yodium (KI)
Pembesaran: 100x, 400x
Kentang ( Solanum tuberosum )

Bagian yang diambil :


umbi yang telah dihaluskan (tepung kentang)
Yang diamati:
amilum monodelph, eksentris
Medium:
air, larutan yodium (KI)
Pembesaran: 100x, 400x
6. Jaringan Meristem dan Jaringan Permanen

Seledri ( Apium graveolens )

Bagian yang diambil : c-s petiole


Yang diamati:
parenkim sudut, kolenkim dan ikatan pembuluh
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x

Eceng Gondok ( Eicchornia crassipes )

Bagian yang diambil : c-s petiole


Yang diamati:
kolenkim sudut, aerenkim dan asterosaklereid
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
Bunga Tasbih ( Canna indica )

Bagian yang diambil : c-s costae


Yang diamati:
klorenkim, sklerenkim, aktinenkim
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
7. Trikom, Papilla dan Emergensia

Nangka ( Arthocarpus communis )

Bagian yang diambil :


kerokan daun bawah
Yang diamati:
trikom uniseluler
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x

Durian ( Durio zibethinus )

Bagian yang diambil :


kerokan daun bawah
Yang diamati:
trikom bentuk sisik
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
Waru ( Hibiscus tiliaceus )

Bagian yang diambil :


kerokan daun bawah
Yang diamati:
trikom bentuk bintang
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x

Kembang Telang ( Clitoria ternatea )

Bagian yang diambil :


sobekan korola/ mahkota bunga
Yang diamati: papilla
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
8. Jaringan Kelenjar dan Sekresi

Karet ( Hevea brasiliensis )

Bagian yang diambil : l-s batang


Yang diamati:
kelenjar lateks beruas
Medium: sudan III
Pembesaran: 100x, 400x

Patah Kaki ( Euphorbia tirucalli )

Bagian yang diambil : l-s batang


Yang diamati:
kelenjar lateks tidak beruas
Medium: sudan III
Pembesaran: 100x, 400x
Pinus ( Pinus merkusii )

Bagian yang diambil : c-s daun


Yang diamati:
saluran damar dari proses sizogen
Medium: sudan III
Pembesaran: 100x, 400x

Jeruk ( Citrus sp )

Bagian yang diambil :


c-s kulit buah
Yang diamati:
kelenjar minyak dari proses sizolisigen
Medium: sudan III
Pembesaran: 100x, 400x
9. Jaringan Pembuluh Tumbuhan

Jagung ( Zea mays )

Bagian yang diambil : c-s batang


Yang diamati:
ikatan pembuluh kolateral tertutup
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x

Kembang Sepatu ( Hibiscus rosa-sinensis )

Bagian yang diambil : c-s batang


Yang diamati:
ikatan pembuluh kolateral terbuka
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
Paku Sarang Burung ( Asplenium nidus )

Bagian yang diambil : c-s batang


Yang diamati:
ikatan pembuluh konsentris amfikribal
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
10. Anatomi Stomata

Paku Sarang Burung ( Asplenium nidus )

Bagian yang diambil :


sobekan epidermis daun bawah
Yang diamati:
stomata tipe anomositik
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x

Bunga Tasbih ( Canna indica )

Bagian yang diambil :


sobekan epidermis daun bawah
Yang diamati:
stomata tipe parasitik
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
Jagung ( Zea mays )

Bagian yang diambil :


sobekan epidermis daun bawah
Yang diamati:
stomata gramineae (monokotil), bentuk halter.
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x

Karet Hias ( Ficus elastica )

Bagian yang diambil : c-s daun


Yang diamati:
stomata faneropor
Medium: air
Pembesaran: 100x, 400x
11. Anatomi Daun

Mangga ( Mangifera indica )

Bagian yang diambil : c-s daun


Yang diamati:
struktur daun dorsiventral
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x

Jagung ( Zea mays )

Bagian yang diambil : c-s daun


Yang diamati:
struktur daun rumput-rumputan
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
Pinus ( Pinus merkusii )

Bagian yang diambil : c-s daun


Yang diamati:
struktur daun bentuk jarum
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
12. Anatomi Akar

Jagung ( Zea mays )

Bagian yang diambil : c-s akar


Yang diamati:
struktur akar monokotil
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x

Kacang tanah ( Arachis hypogaea )

Bagian yang diambil : c-s akar


Yang diamati:
struktur akar dikotil
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x
13. Anatomi Batang

Bayam duri ( Amaranthus spinosus )

Bagian yang diambil : c-s batang


Yang diamati:
struktur batang dikotil
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x

Jagung ( Zea mays )

Bagian yang diambil: c-s batang


Yang diamati:
struktur batang monokotil
Medium: anilin sulfat
Pembesaran: 100x, 400x

Anda mungkin juga menyukai