Anda di halaman 1dari 25

1.

1 Pendahuluan
1.2 Jenis Tegangan
1.3 Tegangan dan regangan
1.4 Hubungan tegangan dan
regangan
1.5 Elastisitas dan Plastisitas
1.6 Hukum Hooke
 Kekuatan bahan adalah kemampuan suatu
benda untuk menahan gaya yang terjadi
padanya sampai pada batas yang ditentukan,
 Datanya berdasarkan hasil pengujian.
 Sedangkan tegangan adalah reaksi dalam (
gaya dalam ) persatuan luas penampang.
 Tegangan maksimal = kekuatan bahan.
 Gaya dalam adalah reaksi bagian dalam
benda terhadap gaya luar.
 Tegangan dilambangkan dengan huruf yunani
:  ( sigma),

dengan :
 = Tegangan tarik (Pa = N/m2)
F F = Gaya normal yamg besarnya
σ sama dengan gaya luar (N)
A A = luas penampang yang menahan
gaya luar
 Berdasarkan arah gaya dikenal tegangan
normal dan tegangan geser.
 Tegangan normal adalah tegangan yang
diakibatkan oleh gaya luar yang arahnya
tegak lurus penampang atau sejajar normal
penampang.
 Tegangan geser adalah tegangan yang
diakibatkan oleh gaya luar yang arahnya
sejajar atau sebidang dengan penampang
yang menahan.
 Berdasarkan pembebanan dikenal tegangan
tarik, tegangan tekan, tegangan geser,
tegangan dukung, tegangan lentur dan
tegangan puntir.
 Tegangan tarik adalah tegangan yang
diakibatkan oleh beban tarik, sedangkan
tegangan tekan diakibatkan oleh beban
tekan. Bila benda ditarik akan terjadi
pemanjangan dan bila ditekan akan terjadi
pemendekan.
P
 
A

 Tegangan normal yang terjadi


dapat dihitung
L   = P/A
 Dimana
P
  = Tegangan normal tarik (Pa)
  P = Gaya Tarik ( N)
P m P  A = Luas penampang bahan ( m2)
 Regangan yang terjadi dapat
n dihitung
 =/L
  Dengan
  = Regangan
  = Pemanjangan ( mm)
 L = Panjang semula ( mm )
 p = batas kesebandingan
 v = Titik luluh atas
 E = Titik luluh bawah
 B = Kekuatan tarik
  B = Tegangan tarik
maksimum
  f = Tegangan Patah
 Apabila suatu bahan yang mengalami
pembebanan, dan beban diambil bahan
akan kembali seperti semula, maka sifat
bahan tersebut disebut sifat elastisitas dan
bahannya disebut sudah elastis.
 Tetapi apabila suatu bahan yang mengalami
pembebanan, dan beban diambil bahan
tidak bisa kembali seperti semula, maka
sifat bahan tersebut disebut sifat plastisitas
dan bahannya disebut sudah plasitis.
 Apabila suatu bahan yang mengalami
pembebanan menunjukkan suatu hubungan
linier antara tegangan dan regangan, maka
bahan dikatakan elastis, sedangkan
perbandingan antara tegangan dan regangan
pada daerah elastis linier dikenal sebagai
modulus elastisitas dari bahan yang
dinyatakan dalam persamaan
E = / 

E
  Modulus elastisitas adalah
l  kemiringan dari diagram
  tegangan regangan dalam
L L daerah linier, yang harganya
F tergantung pada bahan yang
  digunakan.
A  Persamaan : tg  = E =
dikenal sebagai Hukum
F Hooke.
E A  F .L atau  F .L
 A. A.E
L

Anda mungkin juga menyukai