Anda di halaman 1dari 21

Dasar Pemrograman

Looping for
Konsep Pengulangan
 Program yang efisien adalah program yang memungkinkan
pengguna bekerja sesedikit mungkin dan komputer bekerja
sebanyak mungkin.

 Salah satu caranya adalah dengan menggunakan kembali


sekumpulan baris program yang terdapat pada bagian lain dari
program tersebut atau baris program yg terdapat di dalam
program lain
Pengulangan (Loop)
 Suatu bagian yang bertugas melakukan kegiatan mengulang
suatu proses sesuai dengan yang diinginkan.

 Hal ini dapat menyederhanakan program yang kompleks menjadi


lebih sederhana.

 Dengan pengulangan (loop) pembuat program tidak perlu


menulis kode program sebanyak pengulangan yang diinginkan..
Komponen Loop
 Inisialisasi:
persiapan memuat kondisi awal sebelum melakukan
pengulangan.

 Proses
tahap proses terjadi dalam bagian pengulangan

 Jumlah iterasi:
kondisi pertambahan agar pengulangan dapat terus berjalan

 Terminasi/ kondisi berhenti:


menentukan kondisi yang dapat mengakhiri pengulangan.
Contoh
 Kasus ibu yang mengupas 10 buah kentang.
 Ibu mengumpulkan 10 kentang
 Ibu mengambil 1 buah kentang dan mengupasnya
 Setelah selesai dilanjutkan dengan kentang berikutnya
sampai kentang ke-10.
Contoh
Komponen:
 Inisialisasi: 10 butir kentang yang masih utuh dengan
kulitnya
 Jumlah iterasi: 10 (sesuai jumlah kentang)
 Kondisi berhenti: 10 butir kentang sudah terkupas.
Contoh
Ibu mengupas 10 kentang
 Nilai awal: kentang = 1
 Nilai akhir: kentang = 10
 Selama kentang >=1 dan <=10 terpenuhi, aksi pengulangan
akan dilakukan.
Proses iterasi
Iterasi Kentang Kentang<10 aksi
1 0 Ya Ya Pengulangan
2 1 Ya Ya dihentikan pada
3 2 Ya Ya iterasi ke-11
4 3 Ya Ya
karena kondisi
5 4 Ya Ya
6 5 Ya Ya
kentang<10
7 6 Ya Ya bernilai salah
8 7 Ya Ya
9 8 Ya Ya
10 9 Ya ya
11 10 Tidak -
Contoh:
Buatlah program untuk mencetak:
saya suka bahasa C sebanyak 3x
Program:

Main()
{
printf (“saya suka bahasa C”);
printf (“saya suka bahasa C”);
printf (“saya suka bahasa C”);
}
Program di atas, benar dan tidak ada salahnya, tapi
akan menjadi bermasalah ketika program tersebut
tidak untuk mencetak 3x, tapi lebih dari 100x atau
bahkan sampai 1000x
Loop
Sintaks pengulangan pada C
 For
 While..break
 Do…while
For
 Nilai awal dan nilai akhir harus didefenisikan
 Setiap kali iterasi, nilai pencacah akan diubah.
 Pengulangan akan berhenti jika sudah mencapai nilai akhir yang
ditentukan.
Sintaks For..

Ket:
 i : variabel pencacah
 0 : nilai awal
 10 : nilai akhir

for (i=0; i<10;i++)


{
proses……
}
Contoh:

main()
{
int i,n;
clrscr();
printf("Program Tes Perulangan \n");
printf("====================== \n");
printf("Masukkan Berapa kali =
");scanf("%d",&n);
for (i=0; i<n; i++)
printf("Mengulang sebanyak = %d
%s \n",i," Kali");
}
Contoh1

Output:
0123456789
Contoh 2
#include <stdio.h>
main()
{
int i;
for(i=0;i<5;i++)
printf("*\n");
}

Output:
*
*
*
*
*
Contoh 3:
Output:
Ini adalah iterasi ke 1
Ini adalah iterasi ke 2
Contoh 4
Output:
Faktorial dari 4 = 24
For bersarang

 Perintah loop dalam perintah loop


 Sintaks:

for (i=0;i<n;i++)
{
for(j=0;j<n;j++)
{
aksi
}
aksi
}
Contoh 5 Output:
*****
*****
*****
*****
*****
Tugas
1. Buatlah program deret bilangan ganjil
2. Buatlah program for bersarang dengan keluaran sebagai
berikut:

***** *
**** **
*** ***
** ****
*

Anda mungkin juga menyukai