SATUAN ACARA PEMBELAJARAN Baru-1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

Pokok Bahasan : Penyuluhan Tentang Inisiasi Menyusui Dini


Sub Pokok Bahasan : Inisiasi Menyusui Dini
Sasaran : Ny. S
Hari/Tanggal : kamis , 18 oktober 2018
Tempat : Di ruang RSUD Koja
Waktu : 15 menit
Penyuluh : Ahmad Haidir Fadillah

I. Tujuan Instruksional Umum ( TIU )


Meningkatkan pemahaman ibu tentang pentingnya memberikan ASI sedini mungkin, sehingga
tercapai pemberian ASI eksklusif selama 6 bulan pertama dan berlanjut dengan pemberian ASI
sampai anak berusia 2 tahun.
II. Tujuan Instruksional Khusus ( TIK )
Memotivasi ibu agar dapat mendukung program Inisiasi Menyusui Dini

III. Materi Penyuluhan


1. Pengertian inisiasi menyusui dini
2. Waktu yang dilakukan saat inisiasi menyusui dini
3. Manfaat inisiasi menyusui dini
4. Proses inisiasi menyusui dini

IV. Metode Penyuluhan


1. Ceramah
2. Tanya jawab/Diskusi

V. Media Penyuluhan
1. Leaflet
2. Lembar balik / PPT
VI. Pelaksanaan

NO WAKTU KEGIATAN PENYULUHAN KEGIATAAN PESERTA


Pembukaan :
a. Membuka / memulai kegiatan a. Menjawab salam
denganmengucapkan salam b. Mendengarkan
b. Memperkenalkan diri c. Mendengarkan
c. Menjelaskan tujuan dari penyuluhan d. Mendengarkan dan
1 2
d. Menyebutkan materi penyuluhan memperhatikan
Menit
5. Bertanya kepada peserta apakah sudah e. Menjawab pertanyaan
mengerti tentang inisiasi menyusui dini

Pelaksanaan :
a. Menjelaskan pengertian inisiasi menyusui a. Memperhatikan
dini b. Memperhatikan
b. Menjelaskan waktu dilakukan inisiasi c. Memperhatikan
9 menyusui dini
2.
Menit c. Menjelaskan manfaat inisiasi menyusui dini d. Memperhatikan dan
d. Menjelaskan proses inisiasi menyusui dini memperagakan kembali
e. Mengajukan pertanyaan
e.       Memberikan kesempatan kepada peserta
untuk   bertanya
Evaluasi : a. Menjawab pertanyaan
a. Menanyakan kepada peserta tentang materi
yang    telah disampaikan dan memberikan
3
3. reinforcement kepada peserta yang dapat
Menit
menjawab b. Menjawab pertanyaan
b.   Menanyakan kembali apakah ada       peserta
yang    kurang jelas mengenai isi penyuluhan
4. 1 Terminasi : a. Mendengarkan
      
Menit a. Mengucapkan terima kasih atas peran
b .Menjawab salam
sertanya
b.  Mengucapkan salam Penutup

VI. EVALUASI
1. Evaluasi Struktur
1. Peserta hadir di tempat penyuluhan.
2. Penyelenggaraan penyuluhan di salah satu ruangan vk
3. Persiapan alat dan bahan penyuluhan (SAP, leaflet, )

2.   Evaluasi Proses


1. Peserta antusias terhadap materi penyuluhan.
2. Peserta mengikuti jalannya penyuluhan sampai selesai.
3. Peserta mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan secara benar.

3.   Evaluasi Hasil


1. Peserta mengetahui pengertian inisiasi menyusui dini
2. Peserta mengetahui waktu dilakukan inisiani menyusui dini
3. Peserta mengetahui manfaat inisiasi menyusui dini
4. Peserta mengetahui proses inisiasi menyusui dini

Daftar pustaka
Marmi (2012). Asuhan Kebidanan Pada Masa Nifas, Jogjakarta : Pustaka Pelajar.

Ambarwati, E. R., DKK (2008). Asuhan Kebidanan Nifas. , Jogjakarta : Nuha Medika.
INISIASI MENYUSU DINI ( IMD )

1. Pengertian

Inisiasi Menyusu Dini (IMD) merupakan cara atau upaya untuk membiarkan bayi yang
baru lahir untuk mencari payudara ibu sendiri segera setelah lahir.

2. Waktu dilakukan

IMD merupakan pengenalan awal dari bayi proses menyusui yang dilakukan :
a. Segera mungkin dalam fase 1 jam setelah kelahiran
b. Setelah bayi lahir dalam keadaan sehat dan menangis
c. Sesudah tali pusat dipotongdan dilap dengan kain hangat( dengan tetap
mempertahankan verniks)
d. Bayi Diletakkan telanjang dan diletakkandidada ibu yang juga telanjangdengan
posisi tengkurap menghadapkearah ibu.
e. Bayi sengaja dibiarkan mencari sendiriputing susu ibunya ( pencarian memakan
waktu bervariasi sekitar 30-40 menit )
f. Dapat dilakukan pada bayi yang dilahirkan normal maupun dengan operasi sesar.

3.Manfaat
a. Mempertahankan suhu bayi tetap hangat, agar bayi tidak kedinginan, sebab tubuh ibu
akan membantu menghangatkan bayi dengan suhu yang tepat.
b. Meningkatkan daya tahan tubuh bayi terhadap infeksi, agar kuman yang pertama kali
terpapar ke tubuh bayi berasal dari ibu yang kebanyakan tidak berbahaya dan telah
direspon dengan faktor protektif yang tersedia dalam ASI.
c. Detak jantung ibu membuat bayi merasa tenang, stabil dan tidak stres.
d. Membantu bayi mendapatkan kolostrum
e. Mewujudkan keberhasilan pemberian ASI ekslusif selama 6 bulan pertama dan
berlanjut dengan pemberian ASI sampai anak berusia 2 tahun
f. Isapan pada payudara merangsang produksi hormon oksitosin, hormon ini  bermanfaat
merangsang aliran ASI dalam payudara ke mulut, merangsang kontraksi rahim dan 
membantu keluarnya plasenta secara alami  seta mengurangi perdarahan pasca
persalinan.
g. Tingkat gula darah lebih baik dibanding bayi baru lahir yang tidak langsung
menyentuh ibunya.
h. Bayi akan mendapatkan zat – zat gizi yang penting dan mereka terlindung dari
berbagai penyakit berbahaya pada masa yang paling rentan dalam kehidupannya.
i. Mengurangi bayi menangis sehingga mengurangi stres dan tenaga pada bayi

4.      Proses
Tahap – tahap  bardasarkan penelitian ilmiah
a. Sesaat setelah lahir setelah ari- ari dipotong,bayi langsung diletakkan di dada si ibu
tanpa membersihkan si bayi kecuali tangannya, kulit bertemu kulit.
b. Setelah bayi tenang maka secara otomatis kaki si bayi akan mulaibergerak- gerak
seperti sepertihendak merangkak, gerakan inibertujuan menghentikan perdarahan ibu.
c. Setelah melakukan gerakan dikakinya,Sibayi akan melanjutkan dengan mencium
tangannya karena tangan sibayi sama dengan bau air ketuban. Wilayah puting susu ibu
juga memiliki bau yang sama, jadi dengan mencium bau tangannya, membantu si bayi
mengarahkan kemana dia akan bergerak. Dia akan mulai bergerak mendekati puting
ibu dan akan menjilati dada si ibu, jilatan ini berfungsi untuk membersihkan dada si
ibu dari bakteri – bakteri jahat dan begitu masuk ke tubuh si bayi akan diubah menjadi
bakteri – bakteri yang baik dalam tubuhnya.
d. Setelah itu, bayi akan meremas – remas puting susu si ibu yang bertujuan untuk
merangsang supaya air susu segera berproduksi dan bisa keluar.
.

Anda mungkin juga menyukai