Anda di halaman 1dari 2

Saya akan menjelaskan kapasitas terpasang pembangkit tenaga listrik nasional

menurut jenis pembangkit tahun 2016

pertama, Pltu (pembangkit listrik tenaga uap) yaitu dua puluh Sembilan ribu delapan ratus

kedua, Pltg (pembangkit listrik tenaga gas) yaitu empat ribu empat ratus

ketiga, Pltgu (pembangkit listrik tenaga gas-uap) yaitu sepuluh ribu seratus

keempat, Pltmg (Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas) yaitu seribu delapan ratus

kelima, Pltd (Pembangkit Listrik Tenaga Diesel) yaitu enam ribu dua ratus

keenam, Plta (pembangkit listrik tenaga air) yaitu lima ribu seratus

ketujuh, Pltm (pembangkit listrik tenaga minihidro) yaitu seratus Sembilan puluh dua

kedelapan, Pltmh (pembangkit listrik tenaga mikrohidro) yaitu enam puluh lima

kesembilan, Pltp (pembangkit listrik tenaga panas bumi) yaitu seribu enam ratus

kesepuluh, Pltb (pembangkit listrik tenaga bayu) yaitu satu

kesebelas, Plts (pembangkit listrik tenaga surya) yaitu enam belas

Kapasitas sumber pembangkit listrik tertinggi yaitu pada PLTU, Kapasitas sumber pembangkit listrik
terendah yaitu pada PLTB.

ADA 4 SUMBER PEMBANGKIT LISTRIK YANG LEBIH RAMAH DAN MURAH, ANTARANYA:

1. Plta (pembangkit listrik tenaga air)

Cara kerjanya hanya mengandalkan kecepatan arus sungai, bendungan, waduk, dan air
terjun, buat menggerakkan turbin generator mesin.

Listrik yang bersumber dari air dinilai lebih murah. Selain itu teknologinya juga
sederhana

2. Pltb (pembangkit listrik tenaga bayu)

3. Pltp (pembangkit listrik tenaga panas bumi)


Cara kerjanya dengan menggali sumur ke dalam sumber titik panas bumi, kemudian
panasnya dialirkan demi menggerakkan turbin. 

4. Plts (pembangkit listrik tenaga surya)

Cara kerjanya adalah dengan memasang alat seperti panel yang bertugas buat menangkap
cahaya matahari yang kemudian disimpan menjadi energi. 

Anda mungkin juga menyukai