Anda di halaman 1dari 3

 

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah segala puji bagi Allah SWT yang tiada pernah berhenti

mencurahkan rahmat dan kasih sayang-Nya kepada semesta alam. Sholawat serta

salam penulis haturkan kepada Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat, dan

semua umatnya yang selalu mengikuti langkahnya hingga akhir jaman.

Dengan kemudahan dan pertolongan Allah SWT, akhirnya penulis dapat

menyelesaikan proposal skripsi yang berjudul “Pengaruh Sosialisasi Terhadap

Tingkat Pengetahuan Tentang Mekanisme Evakuasi Pada Sistem Tanggap Darurat

Kebakaran Di Gedung P. T. Jakarta Setiabudi Internasional Tbk.”.

Dalam pemyusunan proposal skripsi ini, penulis menyadari akan keterbatasan,

kemampuan, dan pengetahuan penulis dalam penyusunannya. Namun kesulitan

tersebut dapat dibantu oleh beberapa pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan

banyak terima kasih kepada berbagai pihak yang telah memberikan bantuan berupa

tenaga dan pikiran. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada yang terhormat :

1. Bapak Idrus Jus’at, Ph.D., selaku Dekan Fakultas Ilmu – ilmu Kesehatan

Universitas ESA UNGGUL.

2. Ibu Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH, selaku Ketua Jurusan

Kesehatan Masyarakat Universitas ESA UNGGUL.

vii 
 
 
 

3. Ibu Hosizah, SKM, MKM, selaku Dosen Pembimbing Akademik yang

telah meluangkan waktu dan pikirannya dalam membimbing penyusunan

laporan proposal skripsi ini.

4. Ibu Dr. Sri Rachmani, Mkes, selaku Direktur Utama Rumah Sakit PELNI

Jakarta, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk

melakukan kegiatan proposal skripsi di Rumah Sakit tersebut.

5. Bapak Dr. M. Zachrudin Habie, Sp.PK, MM, selaku Kepala Bagian

Instalasi Laboratorium Rumah Sakit PELNI JAKARTA, yang telah

memberikan kesempatan kepada penulis untuk melakukan kegiatan

proposal skripsi di laboratorium tersebut.

6. Bapak Chairi & Ibu Hj. Nane Diah, selaku Kepala Urusan Laboratorium

yang telah memberikan masukan dan saran dalam kegiatan proposal

skripsi.

7. Seluruh teman – teman staf Laboratorium Rumah Sakit PELNI

JAKARTA yang telah bersedia untuk tukeran dinas demi kelancaran

kegiatan dan pembuatan laporan proposal skripsi ini.

8. Mamah, Bapa serta kakak – kakakku yang telah memberi doa yang tiada

henti kepada penulis.

9. Teh Riana Puspa Dewi, Mbo Endang Palupi, Ka Channe E. Sirait yang

telah memberikan semangat kepada penulis untuk penyusunan laporan

proposal skripsi ini.

10. Sahabat – sahabatku, Ibu Wati, Icha, Acep, Shinta, Achmad, Angga untuk

dukungannya dan kebersamaannya selama ini.

viii 
 
 
 

11. Teman – teman Mahasiswa Eksekutif Fakultas Kesehatan Masyarakat

Universitas ESA UNGGUL angkatan 2009.

Penulis menyadari sepenuhnya, bahwa dalam penyusunan laporan proposal

skripsi ini masih banyak terdapat kekurangan, walaupun penulis telah berusaha

dengan sebaik – baiknya. Oleh karena itu kritik dan saran yang bersifat membangun

sangat penulis harapkan guna penyempurnaan penyusunan dan penulisan laporan

proposal skripsi ini. Penulis berharap agar laporan proposal skripsi ini bermanfaat dan

dapat memperluas serta menambah pengetahuan bagi kita semua.

Jakarta, Juni 2011

Penulis

ix 
 

Anda mungkin juga menyukai