Anda di halaman 1dari 6

Resources Reporting

Distance Grid
- Buat DD Name baru, misal DISTANCE
- Pastikan select hole-nya sudah tepat, missal ada lubang yang perlu diexclude
- Buat distance grid: SeamModel > Borehole Distance Gridding
- Data select: Input dan Estimated

- Untuk menampilkan distance grid: Grid > Display


Menghitung Detail Resources
- SeamModel > Detail Resources Reporting
- Weighting: Tones, kecuali untuk Density, weighting: Volume
Distance, weighting: Area
- Limits, misal select dari grid: (bisa kita pilih dari limit area: dig, pick atau list)

- Reports: Incremental perbagian, jika tidak incremental berarti akan dihitung


untuk masing-masing area dari 0.
- Create/Edit template
- Add Multi Variable, kemudian pilih apa yang mau direportkan, misal:

- Edit nilai decimalnya, Ash, TM, IM 1 angka


RD, CV, SU tidak perlu ada nilai decimal
- Save sebagai .rgt
- klik OK

- Isi kolom Report Name dan bentuk laporan (output file-nya)


- Klik OK

Anda mungkin juga menyukai