Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM KERJA MAHASISWA KKN ANGAKATAN 90

SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020


#UNTAD PEDULI_COVID-19#
UNIVERSITAS TADULAKO

CATATAN MANDIRI
Nomor Catatan 5 ( Lima )
Hari/tanggal Minggu, 19 April 2020
Nama mahasiswa MOHAMMAD HIDAYAT H. MAKATU
No. Stambuk A 421 17 266
Program Studi PJKR
Desa/Kelurahan Tambun
Kecamatan Baolan
Kabupaten Tolitoli
Provinsi Sulawesi Tengah
Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Dr. Femilia Zahra, SE.,M.Sc
Program/Kegiatan Penyemprotan Disinfektan di dusun 1

Kegiatan penyemprotan ini dilakukan di dusun 1


Kelurahan Tambun Kecamatan Baolan Kabupaten
Tolitoli. Dengan cairan disinfektan yang dibuat
secara mandiri, dengan bahan yang sudah di uji oleh
LIPI. Bahan yang digunakan antara lain:
1. 50ml Bayclin pemutih
Deskripsi program/kegiatan 2. 20 ml SoKlin Pembersih lantai
3. Air ± 4 Liter
Kegiatan ini sangat di dukung oleh warga sekitar.
proses penyemprotan dilakukan di seluruh bagian
rumah warga termasuk jendela, lantai, pagar, gagang
pintu dan kendaraan yang merupakan bagian yang
sering tersentuh oleh bagian tubuh terutama bagian
tangan.
Dokumentasi Kegiatan
(minimal 2 Foto)
Dan kirimkan video kegiatan durasi
maksimal 5 menit

Mengetahui: Tolitoli, 19 April 2020


Dosen Pembimbing Lapangan Mahasiswa KKN,

Dr. Femilia Zahra, SE.,M.Sc


( Mohammad Hidayat H.M)
NIP. 198106212005012003
No. Stambuk, A 421 17 266

Anda mungkin juga menyukai