Anda di halaman 1dari 1

Deviana Cahya Ningrum / 15 / XI IPA 3

Hanbingo Korean Dessert Café

 Nama pengusaha :
Ibu Yuni (mahasiswa alumni Program Studi sastra Korea di Universitas Gajah Mada).
 Nama Usaha :
Hanbingo Korean Dessert Café
 Negara asal makanan :
Korea Selatan
 Beroperasi :
10:00 – 23:00 WIB
 Jumlah tenaga kerja :
25 orang. Sistem kerja di Hanbingo Korean Dessert Cafe menggunakan sistem shift, setiap
harinya dibagi menjadi 3 shift. Setiap shift-nya adalah 8 jam

 Lokasi :
Jl. Perumnas No. 93, Seturan, Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.
 Berdiri pada :
28 Agustus 2016
 Menu utama :
Bingsoo (Dessert khas Korea dengan variasi tambahan es krim, susu kental manis, sirup buah-
buahan, dan buah-buahan)
 Fasilitas :
Free Wifi, Hanbok (pakaian tradisional Korea), LCD Screen (biasanya untuk menampilkan video
klip dari Korean pop), Meeting Room dengan kapasitas 6-10 orang dan, Snow Room
(pengunjung dapat menikmati bermain salju di sebuah ruangan sepuasnya)

Anda mungkin juga menyukai