Anda di halaman 1dari 11

Tutorial Membuat ESR Tester Dengan Arduino

(Alat Tester Komponen Dengan Arduino)


Bahan yang diperlukan :
 Board Arduino uno R3, dengan IC atmega 328
 Resistor 680 Ohm
 Resistor 470K
 Resistor 100 Ohm
 Resistor 1 K
 Trimpot 100 K
 LCD display 16 x 2
 Push Button
 Kabel jumper secukupnya
Buatlah Rangkaian sesuai sekema berikut ini :
Anda dapat merangkai rangkaian diatas pada project board mejadi seperti berikut ini :

Setelah anda masukkan sketch (at07d.ino), maka hasilnya akan menjadi seperti diatas.

Rangkaian diatas, kita menggunakan Board arduino + modul LCD + Project board. Sehingga kurang
praktis, sehingga, saya design ulang dengan menggunakan PCB sendiri tanpa board arduino.
Berikut PCB untuk membuat ESR Tester tersebut : Ukuran PCB 9 x 6 cm
Buatlah PCB nya

Cetak dengan Printer laser menggunakan kertas Foto atau kertas bekas tempelan stiker (paling
belakang kertas stiker )

Setika pada PCB


Rangkailah rangkaian sesuai dengan PCB, dan masukan sketch ke dalam mikrokontrol menggunakan
arduino Board, lalu lepaskan IC dan pasang pada PCB ESR tester tersebut !
Hasil ESR Tester dapat dilihat disini :
Rangkaian display dapat di modifikasi agar lebih simple dan akan dimasukkan ke dalam BOX, maka
dapat dirangkai seperti berikut :
By : www.rokhmad.com

Software dan sketch dapat diunduh di web diatas

Info lebih lengkap via email di : rokhmad1980@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai