Anda di halaman 1dari 5

TUGAS INDIVIDU

ASSESMENT

Oleh :

SRI WIDIASTUTI (191051601028)

Mata Kuliah : ASSESMENT


Dosen Pengampu :Dr. Hj. Ramlawati, M.Si.

PENDIDIKAN KIMIA
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2020
Tugas Individu

Setiap Mahasiswa memilih:

1. KD 3 level memahami, untuk merumuskan 2 tujuan pembelajaran (format ABCD/CABD)

dan membuat butir soal C1 dan C2

2. KD 3 level menerapkan untuk merumuskan 2 tujuan pembelajaran (format ABCD/CABD)

dan membuat butir soal C3

3. KD 3 level menganalisis untuk merumuskan 2 tujuan pembelajaran (format ABCD/CABD)

dan membuat butir soal C4, C5, dan C6

KOMPETENSI TUJUAN LEVEL


SOAL
DASAR PEMBELAJARAN KOGNITIF
Memahami Peran Peserta Didik 1. Salah satu contoh peran kimia
Kimia dalam mampu menjelaskan dalam industri pangan adalah ….
Kehidupan bagaimana peran
kimia dalam A. Penemuan jenis obat tertentu untuk
kehidupan sehari- melawan penyakit
hari B. Penggunaan
mikroorganisme/bakteri pada
C1
pengolahan makanan
C. Penentuan jenis bahan yang
digunakan untuk bangunan
D. Penentuan jenis batuan yang ada di
bawah permukaan bumi
E. Penemuan mikroprosesor yang di
gunakan dalam peralatan elektronik
2. Sari mengamati bahwa air di
lingkungan tempat tinggalnya
keruh dan berbau. Ia menduga air
tersebut telah tercemar sehingga
tidak layak dikonsumsi. Untuk
menguatkan duaan tersebut,
sebaiknya Sari …. C2

A. mengolah data
B. merumuskan masalah
C. merumuskan hipotesis
D. melakukan eksperimen
E. menyusun kerangka teori
Peserta didik dapat 1. Contoh berikut merupakan peran C1
menjelaskan ilmu kimia dalam berbagai
penerapan kimia bidang.
dalam kehidupan
sehari-hari 1. penemuan sel surya untuk
menghasilkan energi
2. penemuan alat dialisis untuk pasien
penderita gagal ginjal
3. penemuan pupuk sintetis yang
dapat meningkatkan hasil pertanian
4. penemuan rumus molekul DNA
sehingga membantu proses kloning
5. penemuan jenis pestisida yang tepat
untuk membasmi serangan hama

Peran ilmu kimia di bidang pertanian


ditunjukkan oleh nomor…..
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 dan 5
e. 4 dan 5

2. Interaksi kimia dalam tubuh


manusia dalam sistem pencernaan,
pernapasan, sirkulasi, ekskresi,
gerak, reproduksi, hormon dan
sistem saraf, telah mengantarkan
penemuan dalam bidang farmasi
khususnya penemuan obat-obatan.
Hal ini merupakan salah satu C2
penerapan ilmu kimia dalam bidang
….
A. Hukum
B. Pertanian
C. Geologi
D. Lingkungan
E. Kesehatan
Menerapkan Peserta didik 1. Logam magnesium 4 gram dibakar C3
hukum-hukum mampu dengan oksien menghasilkan
dasar kimia menjelaskan hukum magnesium oksida. Jika massa
konsep massa hukum-hukum oksigen yang digunakan 6 gram,
molekul relative, dasar kimia konsep berapa gram massa magnesium
persamaan massa oksida yang dihasilkan?
kimia, konsep molekul relative,
mol, dan persamaan A. 5 gram
kadar zat untuk kimia, konsep mol, B. 10 gram
menyelesaikan dan C. 7 gram
perhitungan kadar zat untuk D. 6 gram
kimia menyelesaikan E. 8 gram
perhitungan
kimia

Peserta didik dapat 2. Gas hidrogen yang volumenya 10


membuktikan liter direaksikan dengan gas
hukum hukum- oksigen yang volumenya 10 liter
hukum dasar kimia membentuk uap air. Bila volume
konsep massa diukur pada suhu dan tekanan yang
molekul relative, sama, berapa volume maksimum
persamaan uap air yang dapat dihasilkan?
C3
kimia, konsep mol,
dan A. 5 liter
kadar zat untuk B. 1,5 liter
menyelesaikan C. 2 liter
perhitungan D. 2,5 liter
kimia E. 10 liter

Menganalisis Peserta didik dapat 1. Berikut ini adalah cara- cara


faktor-faktor menentukan faktor- pencegahan korosi terhadap logam
yang besi secara mekanis kecuali…..
faktor yang
mempengaruhi
mempengaruhi a. Pengecatan
terjadinya korosi
terjadinya korosi b. Perlindungan elektrokimia C4
dan cara c. Membalut dengan plastik
mengatasinya d. Anodeising pada logam besi
e. Melumuri dengan oli atau gemuk

2. Diketahui hasil percobaan tentang C5


korosi besi sebagai berikut:

Berdasarkan data tersebut urutan


terbentuknya korosi paling cepat
adalah…
a. 1 – 2 – 4 – 3
b. 2 – 1 – 4 – 3
c. 3 – 1 – 2 – 4
d. 3 – 4 – 1 – 2
e. 4 – 2 – 1 – 3 
Peserta didik 3. Diketahui : 
mampu menjelaskan
proses terjadinya Fe2+(aq) + 2e Fe(s)     E0 = -
korosi 0,44 Volt
Ni2+(aq)  + 2e    Ni(s)         E0 = -
0,25 Volt
Mg2+(aq)  + 2e   Mg(s) E0 = - 2,37
Volt
Cu2+(aq)  + 2e   Cu(s)         E0 = +
0,34 Volt
Ag+(aq)  + e   Ag(s)         E0 = +
0,80 Volt
C6
Pb2+(aq)  + 2e   Pb(s)         E0 = -
0,13 Volt

Logam yang dapat melindungi besi


dari perkaratan dengan perlindungan
katodik adalah….
a. Ni
b. Mg
c. Ag
d. Pb
e. Cu

Anda mungkin juga menyukai