Anda di halaman 1dari 18

 Laporan ini merupakan bagian dari transparansi informasi publik, sebagaimana

diputuskan Persepi (Perhimpunan Survei dan Opini Publik) pada pertemuan hari Sabtu, 20
April 2019, dan akan diunggah pada laman resmi Persepi.

 Hitung cepat (quick count) yang dilakukan oleh Charta Politika menggunakan sampel
2000 TPS di 34 provinsi (tidak memasukkan daerah pemilihan luar negeri).

 Sampai dengan laporan ini dibuat, seluruh data sampel Pilpres 2019 sudah masuk (2000
sampel TPS), sementara data masuk untuk sampel Pileg adalah 98.35% atau sebanyak
1967 sampel TPS.

 Seluruh data yang masuk telah melalui: 1) proses cleaning data di aplikasi; dan 2)
verifikasi berdasarkan lembar C1 Plano yang diupload oleh relawan.

 Quick count bukan merupakan hasil resmi penghitungan suara melainkan instrumen
pembanding / alat kontrol terhadap hasil rekapitulasi suara yang dilakukan oleh KPU.

 Berikut ini penjelasan metodologi dan hasil quick count Pilpres dan Pileg 2019 yang
dilakukan oleh Charta Politika.
1. Populasi
Seluruh pemilih di seluruh TPS (tempat pemungutan suara)

2. Sampel
Sebanyak 2000 TPS dipilih secara acak dari total populasi TPS (809.497) di seluruh
Indonesia secara proporsional.

3. Tingkat Kepercayaan
Dengan sampel sebesar 2000 TPS, tingkat kepercayaan Quick Count sebesar 99% dengan
toleransi kesalahan (margin of error) sebesar +/- 1%. Artinya, perolehan suara kandidat
dari hasil Quick Count ini bisa bergeser ke atas atau ke bawah hingga sebesar 1%.

4. Metode Penarikan Sampel


Sampel dipilih dengan metode stratified-cluster random sampling dari populasi
tersebut.

5. Metode Pengumpulan Data


2000 relawan disebar di 2000 TPS terpilih, setiap relawan memonitor pemungutan suara
sejak dibukanya TPS sampai penghitungan suara. Hasil penghitungan suara (C1) dikirim
ke pusat data, kemudian data ditabulasi dan ditampilkan secara real time.
Formulasi estimasi perolehan suara calon:
34 34

Margin of error pada tingkat kepercayaan 99%:

34
moe = 2,575 x SE = 2,575 x

di mana:
Nh = total TPS di provinsi h
nh = banyaknya TPS sampel di provinsi h
yhi = jumlah suara calon di TPSi di provinsi h
xhi= jumlah suara sah di TPSi di provinsi h
Data tersimpan di
dalam server

Relawan
mengirimkan
data hasil
penghitungan Verifikasi data
YES
melalui aplikasi masuk oleh call
Data ditampilkan
center

Relawan diminta
untuk
mengirimkan
kembali
Yunarto Wijaya
Direktur Eksekutif
Penanggung Jawab

Muslimin Tanja Amanda Permata


Direktur Riset Statistician

Poltak Oloan Harahap Anwar Hadi Lukman Fauzi Muhlis


Korwil NAD Korwil Babel Korwil Bali Korwil Sulteng

Poltak Oloan Harahap Wawan Hasbuan Kasmayadi Surahman Batara


Korwil Sumut Korwil Bengkulu Korwil NTB Korwil Sulselbar

Ujang Wardi Mohlis Firmansyah A.D. Mara Ujang


Korwil Sumbar Korwil Lampung Korwil NTT Korwil Sultra

Misbah Ibrahim Aco Ardiansyah Hamidun Ade Kiloloan


Korwil Riau Korwil Banten & DKI Korwil Kalbar Korwil Maluku

Misbah Ibrahim Isman Sidik M. Norhusain Ade Kiloloan


Korwil Kepri Korwil Jabar Korwil Kalsel Korwil Maluku Utara

Jhoni Imron Husni Chandra Ardhinata Dzulqaidah Ahmad


Korwil Jambi Korwil Jateng Kalteng, Kaltim & Kaltara Korwil Papua & Papua Barat

Wawan Hasbuan M Rijal Riyan Ibrahim Muda


Korwil Sumsel Korwil Jatim Korwil Sulut Gorontalo
Keterangan:
- Data telah masuk 100.00%
- Perolehan suara pasangan Joko Widodo-Ma’ruf
Amin adalah 54.71% sementara pasangan Prabowo
Subianto-Sandiaga Uno adalah 45.29%
Sebaran Jokowi-Amin Prabowo-Sandi Signifikansi
Wilayah MoE P-Value
Wilayah Bawah % Suara Atas Bawah % Suara Atas (Alfa = 0.01)
ACEH 1.85 3.10 11.18 19.26 8.08 80.74 88.82 96.90 0.000 Signifikan
SUMATERA UTARA 5.15 44.64 49.22 53.80 4.58 46.20 50.78 55.36 0.720 Tidak Signifikan
SUMATERA BARAT 1.95 8.31 12.37 16.43 4.06 83.57 87.63 91.69 0.000 Signifikan
RIAU 2.00 36.62 43.64 50.66 7.02 49.34 56.36 63.38 0.000 Signifikan
JAMBI 1.30 33.38 40.32 47.26 6.94 52.74 59.68 66.62 0.000 Signifikan
SUMATERA SELATAN 3.10 36.06 41.79 47.52 5.73 52.48 58.21 63.94 0.000 Signifikan
BENGKULU 0.75 43.42 48.86 54.30 5.44 45.70 51.14 56.58 0.780 Tidak Signifikan
LAMPUNG 3.20 53.30 59.41 65.52 6.11 34.48 40.59 46.70 0.000 Signifikan
KEPULAUAN BANGKA BELITUNG 0.50 58.83 63.07 67.31 4.24 32.69 36.93 41.17 0.000 Signifikan
KEPULAUAN RIAU 0.65 41.54 47.49 53.44 5.95 46.56 52.51 58.46 0.550 Tidak Signifikan
DKI JAKARTA 4.05 48.98 51.47 53.96 2.49 46.04 48.53 51.02 0.321 Tidak Signifikan
JAWA BARAT 17.45 39.27 41.94 44.61 2.67 55.39 58.06 60.73 0.000 Signifikan
JAWA TENGAH 14.60 76.00 77.35 78.70 1.35 21.30 22.65 24.00 0.000 Signifikan
D.I YOGYAKARTA 1.45 66.22 70.82 75.42 4.60 24.58 29.18 33.78 0.000 Signifikan
JAWA TIMUR 16.20 64.01 66.16 68.31 2.15 31.69 33.84 35.99 0.000 Signifikan
BANTEN 4.25 35.55 40.90 46.25 5.35 53.75 59.10 64.45 0.000 Signifikan
BALI 1.65 80.17 86.25 92.33 6.08 7.67 13.75 19.83 0.000 Signifikan
NUSA TENGGARA BARAT 1.90 22.99 29.80 36.61 6.81 63.39 70.20 77.01 0.000 Signifikan
NUSA TENGGARA TIMUR 1.80 77.50 82.07 86.64 4.57 13.36 17.93 22.50 0.000 Signifikan
KALIMANTAN BARAT 1.95 40.33 50.09 59.85 9.76 40.15 49.91 59.67 0.976 Tidak Signifikan
KALIMANTAN TENGAH 0.90 39.20 51.33 63.46 12.13 36.54 48.67 60.80 0.689 Tidak Signifikan
KALIMANTAN SELATAN 1.50 27.95 32.64 37.33 4.69 62.67 67.36 72.05 0.000 Signifikan
KALIMANTAN TIMUR 1.30 46.12 51.79 57.46 5.67 42.54 48.21 53.88 0.493 Tidak Signifikan
KALIMANTAN UTARA 0.25 55.34 66.31 77.28 10.97 22.72 33.69 44.66 0.000 Signifikan
SULAWESI UTARA 1.00 65.39 73.33 81.27 7.94 18.73 26.67 34.61 0.000 Signifikan
SULAWESI TENGAH 1.00 45.07 52.81 60.55 7.74 39.45 47.19 54.93 0.479 Tidak Signifikan
SULAWESI SELATAN 3.20 31.33 39.76 48.19 8.43 51.81 60.24 68.67 0.000 Signifikan
SULAWESI TENGGARA 0.90 34.27 40.30 46.33 6.03 53.67 59.70 65.73 0.000 Signifikan
GORONTALO 0.45 43.42 50.72 58.02 7.30 41.98 49.28 56.58 0.813 Tidak Signifikan
SULAWESI BARAT 0.45 51.95 61.44 70.93 9.49 29.07 38.56 48.05 0.000 Signifikan
MALUKU 0.60 25.92 49.50 73.08 23.58 26.92 50.50 74.08 0.758 Tidak Signifikan
MALUKU UTARA 0.40 27.89 49.19 70.49 21.30 29.51 50.81 72.11 0.657 Tidak Signifikan
PAPUA 1.75 64.88 79.58 94.27 14.70 5.73 20.42 35.12 0.000 Signifikan
PAPUA BARAT 0.40 55.53 68.36 81.19 12.83 18.81 31.64 44.47 0.000 Signifikan

Keterangan:
- Terdapat 11 provinsi dimana selisih antara pasangan Jokowi – Ma’ruf dengan Prabowo – Sandi tidak signifikan pada
level 0.01, yaitu: Sumatera Utara, Bengkulu, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah,
Kalimantan Timur, Sulawesi Tengah, Gorontalo, Maluku, dan Maluku Utara.
- Hal ini mengindikasikan bahwa di 11 provinsi tersebut, tidak dapat ditentukan pasangan mana yang unggul pada
hasil quick count ini.
 Berdasarkan keseluruhan data yang telah masuk, dapat terlihat bahwa
pasangan Joko Widodo – Ma’ruf Amin memperoleh suara 54.71%
mengungguli pasangan Prabowo Subianto – Sandiaga Uno yang
memperoleh 45.29%.

 Selisih antara kedua pasangan adalah sebesar 9.42%. Hal ini melampaui
margin of error sebesar +/- 1%.

 Dengan demikian, dapat diperkirakan bahwa pasangan Joko Widodo –


Ma’ruf Amin akan memenangkan Pilpres 2019 ini.
Keterangan:
-Data quick count yang telah masuk adalah 98.35%
- Berdasarkan hasil quick count, urutan partai adalah sebagai berikut: PDIP, Gerindra, Golkar, PKB, PKS,
NasDem, Demokrat, PAN, dan PPP.
Confidence Interval
Perolehan
Partai Politik MoE (+/-) 99% Prediksi Lolos PT
Suara
Lo Up
PDIP 19.94 0.87 19.06 20.81 Lolos
GERINDRA 12.39 0.58 11.81 12.97 Lolos
GOLKAR 11.46 0.56 10.90 12.02 Lolos
PKB 9.67 0.85 8.82 10.52 Lolos
PKS 8.54 0.70 7.84 9.24 Lolos
NASDEM 8.19 0.71 7.48 8.90 Lolos
DEMOKRAT 7.75 0.39 7.36 8.13 Lolos
PAN 6.91 0.40 6.51 7.31 Lolos
PPP 4.74 0.26 4.48 4.99 Lolos
PERINDO 2.76 0.13 2.62 2.89 Tidak lolos
PSI 2.05 0.22 1.83 2.27 Tidak lolos
BERKARYA 2.02 0.14 1.87 2.16 Tidak lolos
HANURA 1.80 0.15 1.64 1.95 Tidak lolos
PBB 1.00 0.15 0.85 1.15 Tidak lolos
GARUDA 0.53 0.08 0.46 0.61 Tidak lolos
PKPI 0.27 0.17 0.10 0.45 Tidak lolos
 Berdasarkan 98.35% data yang masuk, terlihat bahwa 9 (sembilan) partai
politik berada di atas 4%.

 Dengan demikian diprediksi ke-9 partai politik tersebut akan lolos


parliamentary threshold (PT). Partai-partai tersebut adalah: PDIP, Gerindra,
Golkar, PKB, PKS, NasDem, Demokrat, PAN, dan PPP.

 Sementara untuk partai Garuda, Berkarya, Perindo, PSI, Hanura, PBB, dan
PKPI diprediksi tidak lolos PT.

 Proses updating data akan terus dilakukan seiring dengan adanya


penambahan data masuk.

Anda mungkin juga menyukai