Anda di halaman 1dari 2

Target Petugas / Aktivitas Tipe APD dan

Pasien Prosedur
Ambulans atau Petugas kesehatan Mobilisasi pasien -Masker Bedah
kendaraan mobilisasi dalam pengawasan -Gaun
COVID-19 ke RS -Sarung tangan
Rujukan -Pelindung Mata
Supir Terlibat hanya Menjaga jarak
dalam mengemudi minimal 1 meter
kendaraan yang Tidak perlu
digunakan pasien menggunakan APD
dalam pengawasan
COVID-19 dan
tempat pengemudi
terpisah dari pasien
COVID-19
Membantu -Masker Bedah
memindahkan pasien -Gaun
dalam pengawasan -Sarung tangan
COVID-19. -Pelindung Mata
Tidak kontak Masker bedah
langsung dengan
pasien dalam
pengawasan
COVID- 19 tetapi
tidak ada jarak
antara supir dan
tempat pasien
Pasien dalam Transportasi menuju Masker bedah jika
pengawasan RS Rujukan pasien berkenan
COVID-19

Petugas kebersihan Membersihkan -Masker Bedah


sebelum dan sesudah -Gaun
pasien COVID-19 -Sarung tangan
dibawa ke RS -Pelindung
Rujukan Mata(jika berisiko
terkena percikan
bahan organic atau
bahan kimia)
-sepatu boots atau
sepatu tertutup
KLASIFIKASI GEJALA INFEKSI COVID-19

Gejala Ringan Gejala Sedang Gejala Berat


-Demam >380C -Demam >380C - Demam >380C yang menetap
-Batuk -Sesak napas - ISPA berat/ pneumonia berat:
-batuk menetap dan sakit Pasien remaja atau dewasa
-Nyeri Tenggorokan
dengan demam atau dalam
-Hidung Tersumbat tenggorokan.
pengawasan infeksi saluran napas,
-Malaise ditambah satu dari: frekuensi
Pada anak: batuk dan napas >30 x/menit, distress
(tanpa pneumonia, tanpa takipneu Anak dengan pernapasan berat, atau saturasi
komorbid) oksigen (SpO2) <90% pada udara
pneumonia ringan kamar. Pasien anak dengan
mengalami batuk atau batuk atau kesulitan bernapas,
kesulitan bernapas + napas ditambah setidaknya satu dari
cepat: frekuensi napas: <2 berikut ini:
bulan, ≥60x/menit; 2–11
 sianosis sentral atau SpO2
bulan, ≥50x/menit; 1–5 <90%;
tahun, ≥40x/menit dan tidak
ada tanda pneumonia berat.  distres pernapasan berat
(seperti mendengkur,
tarikan dinding dada
yang berat);

 tanda pneumonia berat:


ketidakmampuan
menyusui atau minum,
letargi atau penurunan
kesadaran, atau kejang.

Dalam pemeriksanan darah:


Leukopenia, peningkatan monosit,
dan peningkatan limfosit atipik

Anda mungkin juga menyukai