Anda di halaman 1dari 14

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)

DAK FISIK
TAHUN ANGGARAN 2019

Kabupaten : Lampung Timur


Jenis DAK Fisik : Penugasan
Bidang DAK Fisik : Kesehatan
Subbidang : Penurunan Angka Stunting
Kegiatan : 1.Penyediaan Alat FRP (Fiberglass Reforce
Plastik)
2.Penyediaan Sanitarian Field Kit
Instansi Pelaksana : Dinas Kesehatan Kab. Lampung Timur

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009, tentang Kesehatan.
2. Peraturan Pemerintah No 66 Tahun 2014 tentang Kesehatan
Lingkungan.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 3 Tahun 2014, tentang Sanitasi
Total Berbasis Masyarakat.
4. Peraturan Daerah Kabupaten Lampung Timur Nomor 19 Tahun 2007
tentang Urusan Pemerintahan yang Menjadi Kewenangan Pemerintah
Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Lampung Timur Tahun 2007
Nomor 19)
5. Surat Edaran Bupati Lampung Timur Nomor :
443.3/326/SK/XII/2015 tentang Pelaksanaan Program Sanitasi Total
Berbasis Masyarakat Dalam Rangka Percepatan Target Akses
Universal Sanitasi 2019.
2. Gambaran Umum Singkat

Kabupaten Lampung Timur merupakan salah satu Kabupaten yang berada


di Provinsi Lampung dengan populasi kurang lebih 1.027.476 jiwa dengan
30% dari total penduduknya hidup di bawah garis kemiskinan yang
tersebar di 24 Kecamatan. Seperti kita ketahui bahwa sampai saat ini
penyakit-penyakit berbasis lingkungan masih merupakan masalah
kesehatan masyarakat. Tantangan yang dihadapi Kabupaten Lampung
Timur terkait dengan masalah air minum, hygiene dan sanitasi dasar
masih belum mencapai target yang diharapkan, sehingga kondisi tersebut
berkontribusi terhadap tingginya angka penyakit yang berbasis
lingkungan.

Kondisi sarana air bersih dan sanitasi dasar masyarakat yang belum
mencapai target program Tahun 2017 seperti :

1. Cakupan penduduk dengan akses berkelanjutan terhadap air minum


berkualitas 71,77 % dari (target 75 %).
2. Cakupan penduduk dengan akses sanitasi layak 77,62 % dari (target 80
%).
3. Cakupan pengelolaan limbah cair medis 79 % dari target (90 %).
4. Cakupan Tempat Pengelolaan Makanan (TPM) yang memenuhi syarat
kesehatan 6,63 % dari target ( 43 %).
5. Capaian Tempat Tempat Umum 70,2 % (Target 80 % ).
6. Cakupan Rumah Sehat 72,75 % (Target 80%) .

Berkenaan dengan hal tersebut maka tidak mengherankan bila setiap tahun
kasus diare dan penyakit saluran pencernan lainnya (typhus, dysentri,
kecacingan, kulit, dll) masih menduduki peringkat 10 peyakit terbanyak,
dan bencana banjir selalu terjadi pada musim penghujan akibat penurunan
kualitas lingkungan dimana terjadi rounoff akibat erosi karena kegundulan
lahan di Kabupaten Lampung Timur.
Kualitas air dan sarana sanitasi dasar yang belum mencapai target yang
diharapkan perlu segera mendapat perhatian agar tidak menimbulkan
dampak kesehatan masyarakat. Keadaan yang demikian ini disebabkan
oleh beberapa faktor, yang pertama masyarakat yang tidak terlayani
terlayani akses berkelanjutan terhadap air minum berkualitas terpaksa
mengupayakan sendiri kebutuhan air bersih dengan kualitas seadanya.

Faktor kedua adalah rendahnya tingkat ekonomi masyarakat sehingga


mendorong masyarakat memanfaatkan air bersih dan sanitasi dasar
seadanya tanpa memperhatikan kualitas, dan kurangnya perilaku hidup
bersih dan sehat.

Faktor ketiga adalah kurangnya pengetahuan/keterampilan masyarakat


tentang teknik pembuatan sarana air bersih yang sehat dan aman bagi
kesehatan, dan diperparah lagi kebiasaan membuang kotoran di tempat
terbuka/sembarangan karena ketidak mampu membuat sanitasi dasar yang
sehat.

Data Laporan Klinik Sanitai Tahun 2017 Kabupaten Lampung Timur


menunjukkan adanya peningkatan kejadian penyakit yang terkait kualitas
lingkungan dalam kelompok 10 penyakit terbesar dari tahun ke tahun.
Pasien dengan penyakit yang terkait kualitas lingkungan yang mendapat
konseling Pada Tahun 2017 sebanyak 7.151 pasien dan 491 klien yang
telah diberikan Pelayanan Kesehatan Lingkungan. 4.013 pasien diberikan
saran dan yang melaksanakan saran sebanyak 3.502 pasien.

Pelayanan Kesehatan Lingkungan di Puskesmas yang terdiri dari


Pelayanan kepada Pasien yang menderita penyakit dan/atau gangguan
kesehatan yang diakibatkan oleh Faktor Risiko Lingkungan dan Pasien
yang datang untuk berkonsultasi masalah kesehatan lingkungan (Klien) di
Kabupaten Lampung Timur di tahun 2016 telah berjalan. Pelayanan
Kesehatan Lingkungan di Puskesmas dilaksanakan di dalam gedung dan
luar gedung Puskesmas, meliputi: 1) Konseling; 2) Inspeksi Kesehatan
Lingkungan; dan 3) Intervensi/tindakan kesehatan lingkungan.
Dari 34 Puskesmas yang ada di Kabupaten Lampung Timur, 33 Puskesmas
sudah dilatih tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Lingkungan
di Puskesmas dan 1 Puskesmas baru belum mendapat pelatihan.

Program Penyehatan Lingkungan merupakan bagian dari pembangunan


kesehatan yang menitik beratkan pada pemecahan masalah penyehatan
lingkungan, dalam rangka mewujudkan kualitas lingkungan yang lebih
sehat seperti sarana sanitasi yang memenuhi persyaratan, agar dapat
melindungi masyarakat dari segala kemungkinan kejadian yang dapat
menimbulkan gangguan/bahaya kesehatan dan kejadian penyakit terhadap
keluarga, masyarakat dan kawasan lingkungandi suatu wilayah.

Upaya peningkatan penyehatan lingkungan dilakukan dengan memutuskan


mata rantai penyakit-penyakit berbasis lingkungan, dengan cara
memperbaiki sanitasi dasar, penyediaan sarana air bersih dan air minum,
sehingga terpenuhinya akses air bersih & air minum bagi masyarakat,
pemeliharaan dan pengawasan kualitas lingkungan dengan peningkatan
perilaku bersih dan sehat, pengendalian dampak resiko pencemaran
lingkungan sehingga meminimalisasi penurunan kualitas lingkungan
seperti air, bahan baku air bersih dan air minum, bahan pangan, dan
perilaku cuci tangan pakai sabun dan buang kotoran di tempat
tertutup/septic tank, serta pengelolaan pengembangan wilayah setempat
dengan memberdayakan masyarakat, dengan melaksanakan Program
Sanitasi Total Berbasis Masyakat (STBM).

Pemerintah telah memberikan perhatian di bidang hygiene dan sanitasi


dengan menetapkan Pemenuhan Kebutuhan Air Minum bagi Masyakat,
melaksanakan Open Defectation Free (ODF) dan peningkatan perilaku
hidup bersih dan sehat, hal ini sejalan dengan komitmen pemerintah dalam
RPJMN III dan Universal Akses Air Minum dan Sanitasi tahun 2019, yaitu
meningkatkan akses air minum dan sanitasi dasar secara
berkesinambungan/berkelanjutan.
Agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan baik, diperlukan peralatan
yang memadai yaitu peralatan cetakan fiberglass reforce plastic (FRP)
guna mempermudah masyarakat mendapatkan berbagai sarana sanitasi,
sesuai kebutuhan masyarakat.

Kegiatan ini dilakukan berdasarkan kebutuhan yang akan menunjang


pengembangan program tersebut dan diharapkan pengadaan peralatan
cetakan fiberglass reforce plastic (FRP) dan Sanitarian Field Kit ini
memiliki daya ungkit yang pada akhirnya dapat memberikan hasil yang
maksimal.

B.TUJUUAN

a. Tujuan Umum :

1. Memudahkan masyarakat mendapatkan sarana sanitasi dasar sesuai


kebutuhan masyarakat dengan memberikan peralatan cetakan
fiberglass reforce plastic (FRP). Guna meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat melalui upaya peningkatan kualitas air bersih dan sanitasi
dasar, melalui pelatihan dan pemberdayaan masyarakat, guna adanya
proses perubahan perilaku masyarakat.
2. Dengan terselenggaranya Pelayanan Kesehatan Lingkungan di
Puskesmas diharapkan dapat meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat melalui upaya preventif, promotif, dan kuratif yang
dilakukan secara terpadu dan berkesinambungan.

b. Tujuan Khusus :
a. Meningkatkan Kepemilikan sarana sanitasi dasar bagi masyarakat.
b. Menumbuhkan kewirausahaan oleh masyarakat di desa.
c. Meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan masyarakat bidang air
bersih dan sanitasi dasar.
d. Adanya Fasilitator/Pengerak Masyarakat dengan terlatihnya kader
kesehatan lingkungan.
e. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat dalam bidang penyehatan
lingkungan dengan konsep Sanitasi Total berbasis Masyarakat
(STBM), sehingga dapat meningkatkan pendapatan masyarakat dengan
adanya memberdayaan Pokmair yang dibentuk di desa.
f. Menurunkan angka penyakit dan/atau gangguan kesehatan yang
diakibatkan oleh Faktor Risiko Lingkungan dan meningkatnya kualitas
kesehatan lingkungan

C. Output dan Outcome


Rincian
Jumlah Target
No Menu Target Outcome
Penerima Output
Kegiatan
1 Pengadaan 76 Paket 78 Paket - Meningkatkan
Peralatan Desa Alat FRP Kepemilikan sarana
cetakan 2 Paket sanitasi dasar bagi
sanitasi Kabupaten masyarakat.
Fiberglass (Dinas - Menurunnya Angka
Reforce Kesehatan) Stunting
Plastik
(FRP)
2 Pengadaan 29 Paket 30 Paket - Menurunkan angka
Sanitarian Puskesmas Alat penyakit dan/atau
Field Kit 1 Paket Sanitarian gangguan kesehatan
Kabupaten Filed Kit yang diakibatkan
(Dinas oleh Faktor Risiko
Kesehatan) Lingkungan dan
meningkatnya
kualitas kesehatan
lingkungan.
Menurunnya Angka
Stunting
D. Penerima Manfaat
Penerima manfaat adalah seluruh :
1. Untuk FRP (Fiberglass Reforce Plastik) penerima manfaat sebanyak 76
Desa dan 2 Dinas Kesehatan
2. Untuk Sanitarian Field Kit penerima manfaat sebanyak 28 Puskesmas
dan 2 Dinas Kesehatan

E. Indikasi Kebutuhan Dana dan Lokasi Kegiatan


1. Pengadaan FRP (Fiberglass Reforce Plastik)
Usulan
Rincian Usulan Out Satuan
NO Kebutuhan Kecamatan Desa
Kegiatan Put Biaya
Dana (Rp.)
Pengadaa 1 Paket 17.000.000 15.000.000 Marga Tiga Negeri
1 n FRP Jemanten
2 (Fiberglass 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Marga Tiga Negeri Tua
Reforce 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Waway Karya
3 Plastik) Ngesti Karya
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Waway Karya
4 Tanjung Wangi
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Waway Karya
5 Tri Tunggal
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Marga
6 Sekampung Gunung Raya
7 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana Negara Nabung
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana Surabaya
8 Udik
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana
Bumi Nabung
9 Udik
10 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana SukadanaTimur
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Marga
11 Sekampung Giri Mulyo
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari
12 Nuban Purwosari
13 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Melinting Itik Rendai
14   1 Paket 17.000.000 17.000.000 Melinting Wana
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari
15 Nuban Negara Ratu
16 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Metro Kibang Kibang
17 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Metro Kibang Margo Sari
18 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Metro Kibang Margototo
19 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Metro Kibang Purbo Sembodo
20 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Metro Kibang Sumber Agung
21 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Metro Kibang Margo Jaya
22 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari Bale Kencono
23 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari Buana Sakti
24 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Karya Mukti
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Giri
25 Klopomulyo
26 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Sido Mukti
27 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Sumber Gede
28 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Marga Tiga Tri Sinar
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana Rantau Jaya
29 Udik II
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari
30 Nuban Bumi Jawa
31 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana Muara Jaya
32 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana Sukadana
33 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sukadana Sukadana Jaya
34 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Bumi Agung Catur Suwako
35 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pekalongan Gondang Rejo
36 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Rfaman utara Rama Puja
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari
37 Nuban Gunung Tiga
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Bandar
38 Sribhawono Bandar Agung
39 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Mataram Baru Kebon Damar
40 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Waway Karya Sumber Jaya
41 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Waway Karya Karang Anom
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Labuhan
42 Maringgai Maringgai
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Gunung
43 Pelindung Negeri Agung
44 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Braja Selebah Braja Luhur
45 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu
46 IV
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu
47 VI
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu
48 III
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu
49 VII
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu
50 VIII
51 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Labuhan Ratu II
52 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pasir Sakti Kedung Ringin
53 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pasir Sakti Labuhan Ratu
54 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pasir Sakti Mekar Sari
55 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pasir Sakti Mulyo Sari
56 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pasir Sakti Rejo Mulyo
57 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Pasir Sakti Sumur Kucing
58 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Braja Asri
59 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Sumber Marga
60 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Sumberjo
61 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Sumur Bandung
62 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Braja Fajar
63 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Jepara
64 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Labuhan Ratu Rajabasa Lama I
65 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Raman Utara Ratna Daya
1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari
66 Nuban Tulung Balak
67 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari Bumi Harjo
68 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari Sumber Agung
69 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Batanghari Selorejo
70 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Wonokarto
71 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Sukoharjo
72 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Giri Karto
73 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Jadi Mulyo
74 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Sekampung Mekar Sari
75 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Way Jepara Braja Sakti
76 1 Paket 17.000.000 17.000.000 Marga Tiga Jaya Guna
2 Paket 17.000.000 34.000.000 Sukadana Kabupaten
(Dinas
77 Kesehatan)
78 Paket 17.000.000 1.326.000.
Jumlah 000,-

2. Pengadaan Sanitarian Field Kit


Usulan
Rincian Usulan Out Satuan
NO Kebutuhan Kecamatan Puskesmas
Kegiatan Put Biaya
Dana (Rp.)
1 Pengadaa 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Batanghari Batanghari
n 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Batanghari
Sanitarian
2 Field Kit Bumimas
3 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Sekampung Trimulyo
4 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Sekampung Sekampung
5 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Marga Tiga Sukaraja Tiga
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Marga Tiga Tanjung
6 Harapan
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Sekampung Pugung
7 Udik Raharjo
8 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Jabung Jabung
9 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Jabung Adirejo
10 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Marga Skpng Peniangan
11 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Lab Maringgai Lab Maringgai
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Labuhan
12 Maringgai Karya Tani
13 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Mataram Baru Mataram Baru
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Bandar
14 Sribhawono Sribhawono
15 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Melinting Wana
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Gunung
16 Pelindung Way Mili
17 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Way Jepara Way Jepaa
18 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Way Jepara Braja Caka
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Braja Selebah Braja
19 Harjosari
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Labuhan Ratu Rajabasa
20 Lama
21 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Sukadana Sukadana
22 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Sukadana Pakuan Aji
23 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Bumni Agung Donomulyo
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Batanghari Sukaraja
24 Nuban Nuban
25 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Pekalongan Gantiwarno
26 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Raman Utara Raman Utara
27 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Raman Utara Rejo Katon
28 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Purbolinggo Purbolinggo
29 1 Paket 70.000.000 70.000.000 Way Bungur Tambah Subur
1 Paket 70.000.000 70.000.000 Sukadana Kabupaten
(Dinas
30 Kesehatan)
30 Paket 70.000.000 2.100.000.
Jumlah
000,-

BIAYA YANG DIPERLUKAN :

No Nama Alat Jumlah Ket (Harga)


Kebutuhan

1 FRP (Fiberglass Reforce Plastik) 78 Paket 78 paket x Rp. 17.000.000,-

= Rp.1.326.000.000,-

2 Sanitarian Field Kit 30 Paket 30 paket x Rp. 70.000.000,-

=Rp.2.100.000.000,-

JUMLAH TOTAL Rp. 3.426.000.000,-

F. Dukungan APBD Non DAK


-
G. Organisasi / Instansi Pelaksana
Organisasi pelaksana adalah Dinas Kesehatan Kabupaten
Lampung Timur

H. Metode Pelaksanaan
Metode pelaksanaan dengan pengadaan melalui e-katalog

I. Keterangan Lainnya
-

Sukadana, Nopember 2018


Plt. Kepala Dinas Kesehatan
Kabupaten Lampung Timur

SYAMSURIJAL, SH, MM
NIP. 19710328 199203 1 002

Anda mungkin juga menyukai