Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
(RPP)
A. Kompetensi Inti
KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI2: Menghayati dan mengamalkan perilakujujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai),santun, responsifdan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian darisolusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsadalam pergaulan dunia.
KI 3: Memahami, menerapkan,dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasaingin tahunyatentangilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan rana habstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
bertindak secara efektif dan kreatif,serta mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar
3.5 Memahami konsep fungsi dan menerapkan operasi aljabar (penjumlahan,
pengurangan, perkalian, dan pembagian) pada fungsi
Indikator :
3.5.1 Memahami konsep fungsi
3.5.2 Menerapkan operasi aljabar (penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan
pembagian) pada fungsi
3.6 Menganalisis konsepdan sifat suatu fungsi dan melakukan manipulasi aljabar
dalam menentukan invers fungsi dan fungsi invers.
Indikator:
3.6.1. Menjelaskan konsep invers fungsi.
3.6.2. Menentukan invers suatu fungsi aljabar.
3.7 Memahamidan menganalisis sifat suatu fungsi sebagai hasil operasi duaatau lebih
fungsi yang lain.
Indikator:
3.7.1 Menentukan sifat khusus yang mungkin dimiliki oleh sebuah fungsi sebagai
hasil dari operasi duaatau lebih fungsiyang lain.
3.8 Mendeskripsikan konsep komposisi fungsi dengan menggunakan konteks
sehari-hari dan menerapkannya.
Indikator:
3.8.1 Mengetahui pengertian komposisi fungsi dan rumusnya
3.8. 2 Menentukan hasil pengerjaan komposisi dua fungsi
3.8.3 Menentukan rumus komposisi fungsi dari setiap fungsi yang diberikan.
3.8.4 Menentukan komponen pembentuk fungsi komposisi apabila fungsi lainnya
diketahui.
4.4 Memilihstrategiyangefektifdan menyajikanmodel matematika dalam
memecahkanmasalah nyata terkait fungsi invers dan invers fungsi.
Indikator:
4.4.1 Terampil menerapkan konsep invers fungsi dan memilih strategi pemecahan
masalah yang relevan berkaitan dengan fungsi invers.
4.5 Merancangdan mengajukan masalahdunia nyatayangberkaitan dengan
komposisifungsi danmenerapkan berbagaiaturandalam menyelesaikannya
Indikator:
4.5.1 Memiliki keterampilan menentukan komposisi fungsi
C. Tujuan Pembelajaran
Fungsi Invers
Fakta:
Masalah 1 : Suatu hari Ahmad pergi ke Toko Swalayan. Dia akan membeli lampu
pijar sebanyak 40 buah untuk dijual kembali di tokonya. Jika
Ahmad membeli lampu pijar sebanyak 40 buah, dia akan
memperoleh discount Rp 10.000 ( Discount tidak berlaku bila
pembelian kurang dari 40 buah). Jika harga sebuah lampu pijar Rp
5.000, berapakah uang yang harus dibayar oleh Ahmad ?
Prosedur :
Langkah-langkah menentukan invers fungsi y f ( x ) :
- Ubahlah fungsi ke bentuk x g ( y )
- Variabel x dan y saling ditukar sehingga diperoleh y h( x)
1
- Diperoleh invers fungsi y h( x)
Fungsi Komposisi
Fakta :
MASALAH 3.2
Suatu bank di Amerika menawarkan harga tukar Dollar Amerika (USD) ke Ringgit
Malaysia (MYR), yaitu 1 USD = 3, 28 MYR, dengan biaya penukaran sebesar 2
USD untuk setiap transaksi penukaran. Kemudian salah satu bank di Malaysia
menawarkan harga tukar Ringgit Malaysia(MYR) ke Rupiah Indonesia(IDR), yaitu 1
MYR = Rp. 3.169,54, dengan biaya penukaran sebesar 3 MYR untuk setiap transaksi
penukaran
Seorang Turis asal Amerika ingin bertamasya ke Malaysia kemudian melanjutkannya
ke Indonesia dengan membawa uang sebesar 2.000 USD. Berapa IDR akan diterima
turis tersebut jika pertama dia menukarkan semua uangnya ke mata uang Ringgit
Malaysia di Amerika dan kemudian menukarnya ke Rupiah Indonesia di Malaysia?
Konsep
DEFINISI 3.2
Jika fungsi f dan g memenuhi R f Dg maka terdapat fungsi dari himpunan bagian
Df ke himpunan bagian Rg yang dinamakan komposisi dari g dan f, ditulis g∘ f
(berarti f dilanjutkan g) dengan aturan: (g∘ f )( x)=g(f ( x )).
Dg ∘ f ={ x|f ( x )∈ D g } ⊂ Df
Domain :
Rg ∘ f ={ z|z=∈ g( R ¿ f ∩D g ) } ⊂R g
Range :
E. Metode Pembelajaran
Metode pembelajaran koperatif (cooperative learning) menggunakan kelompok
diskusi dengan pendekatan saintifik (scientific) dalam model pembelajaran Problem
Base Learning.
Pertemuan 1 (2 x 45 menit)
Fungsi
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan 1. Memimpin doa (Meminta siswa untuk memimpin doa) 15 menit
2. Mengecek kehadiran siswa dan meminta siswa untuk
menyiapkan perlengkapan dan peralatan yang
diperlukan, misalnya buku siswa.
3. Memberikan gambaran tentang pentingnya memahami
fungsi komposisi dan fungsi invers serta memotivasi
siswa secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi
fungsi komposisi dan fungsi invers dalam kehidupan
sehari-hari dengan memberi contoh.
4. Memberikan apersepsi dengan melakukan tanya jawab
tentang konsep fungsi yang telah dipelajari di kelas X.
Inti Mengamati 40 menit
1. Guru mengajukan yang ada di buku siswa dengan
bantuan IT (power point).
2. Siswa diminta untuk mengamati (membaca) dan
memahami masalah secara individu dan menuliskan
informasi yang terdapat dari masalah tersebut secara
teliti dengan menggunakan bahasa sendiri.
menanya
3. Dari permasalahan yang telah dikemukakan diawal
pembelajaran, siswa diarahkan membuat pertanyaan
mengenai cara penyelesaian masalah
mengeksplorasi
4. Guru meminta siswa membentuk kelompok
heterogen sesuai pembagian kelompok yang telah
direncanakan oleh guru.
5. Guru membagikan Lembar Kerja
Siswa (LKS) 1yang berisikan masalah dan langkah-
langkah pemecahan serta meminta siswa
berkolaborasi untuk menyelesaikan masalah.
6. Guru berkeliling mencermati siswa
bekerja, mencermati dan menemukan berbagai
kesulitan yang dialami siswa, serta memberikan
kesempatan kepada siswa untuk bertanya hal-hal
yang belum dipahami.
7. Guru memberi bantuan berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara individu,
kelompok, atau klasikal.
8. Mendorong siswa agar bekerja sama
dalam kelompok.
menganalisis
9. Dengan media yang disediakan dan,guru meminta
siswa untuk menyelesaikan masalah konsep fungsi,
menentukan domain dan range fungsi
10. Guru meminta siswa mendiskusikan
dan masalah di Lembar Kerja Siswa
mengomunikasikan
11. Guru meminta siswa menyiapkan laporan hasil
diskusi kelompok secara rapi, rinci, dan sistematis.
12. Guru berkeliling mencermati siswa
bekerja menyusun laporan hasil diskusi, dan
memberi bantuan.
13. Guru meminta siswa menentukan
perwakilan kelompok secara musyawarah untuk
menyajikan (mempresentasikan) laporan di depan
kelas.
Mengomunikasikan
14. Guru meminta satu kelompok untuk menyampaikan
hasil diskusinya, kelompok yang lain
memperhatikan dan menanggapi hasil diskusi
kelompok penyaji.
15. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan siswa
menyatakan cara menentukan fungsi
16. Dengan memperhatikan penyelesaian dari masalah.
Guru mengarahkan siswa untu kmemahami konsep
fungsi, domain dan range fungsi
17. Guru memberikan latihan soal kepada siswa 20 menit
18. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua
siswa pada kesimpulan mengenai permasalahan
tersebut.
Penutup a) Siswa menyimpulkan tentang Konsep fungsi 15 menit
b) Dengan bantuan presentasi komputer, guru
menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan
c) Guru memberikan tugas PR untuk melanjutkan latihan
soal pada buku siswa
d) Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan untuk lebih mendalami materi dengan
mempelajari pada sumber yang lain.
Pertemuan 2 (2 x 45 menit)
Fungsi Komposisi
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan 1. Memimpin doa (Meminta siswa untuk memimpin doa) 15 menit
2. Mengecek kehadiran siswa dan meminta siswa untuk
menyiapkan perlengkapan dan peralatan yang diperlukan,
misalnya buku siswa.
3. Menanyakan tugas / PR pada pertemuan sebelumnya,
kemudian membahas permasalahan tersebut.
4. Memberikan apersepsi dengan melakukan tanya jawab
tentang konsep fungsi yang telah dipelajari kemarin
tentang pengertian dan konsep fungsi
Inti Mengamati 40 menit
5. Guru mengajukan masalah 3.2 yang ada di buku siswa
dengan bantuan IT (power point).
6. Siswa diminta untuk mengamati (membaca) dan
memahami masalah secara individu dan menuliskan
informasi yang terdapat dari masalah tersebut secara teliti
dengan menggunakan bahasa sendiri.
menanya
7. Dari permasalahan yang telah dikemukakan diawal
pembelajaran, siswa diarahkan membuat pertanyaan
mengenai cara penyelesaian masalah
mengeksplorasi
8. Guru meminta siswa membentuk kelompok heterogen
sesuai pembagian kelompok yang telah direncanakan
oleh guru.
9. Guru membagikan Lembar Aktivitas Siswa (LAS) 1 yang
berisikan masalah dan langkah-langkah pemecahan serta
meminta siswa berkolaborasi untuk menyelesaikan
masalah.
10. Guru berkeliling mencermati siswa bekerja, mencermati
dan menemukan berbagai kesulitan yang dialami siswa,
serta memberikan kesempatan kepada siswa untuk
bertanya hal-hal yang belum dipahami.
11. Guru memberi bantuan berkaitan kesulitan yang dialami
siswa secara individu, kelompok, atau klasikal.
12. Mendorong siswa agar bekerja sama dalam kelompok.
menganalisis
13. Dengan media yang disediakan (Gambar 3.2) dan
contoh 3.2,guru meminta siswa untuk menyelesaikan
masalah konsep fungsi komposisi, menentukan domain
dan range fungsi komposisi
14. Guru meminta siswa mendiskusikan contoh 3.3, dan
masalah di Lembar Aktivitas Siswa
mengomunikasikan
15. Guru meminta siswa menyiapkan laporan hasil diskusi
kelompok secara rapi, rinci, dan sistematis.
16. Guru berkeliling mencermati siswa bekerja menyusun
laporan hasil diskusi, dan memberi bantuan.
17. Guru meminta siswa menentukan perwakilan kelompok
secara musyawarah untuk menyajikan
(mempresentasikan) laporan di depan kelas.
Mengomunikasikan
18. Guru meminta satu kelompok untuk menyampaikan hasil
diskusinya, kelompok yang lain memperhatikan dan
menanggapi hasil diskusi kelompok penyaji.
19. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan siswa
menyatakancara menentukan komposisi dari dua funsi
20. Dengan memperhatikan penyelesaian dari masalah 3.2
dan masalah 3.3, dan contoh 3.2. Guru mengarahkan
siswa untukmemahami konsep fungsi komposisi, domain
dan range fungsi komposisi
21. Guru memberikan latihan soal kepada siswa (Uji
Kompetensi 3.1, Buku Siswa halaman 107-108)
22. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa
pada kesimpulan mengenai permasalahan tersebut.
20 menit
Penutup 1. Siswa menyimpulkan tentang Konsep fungsi komposisi 15 menit
2. Dengan bantuan presentasi komputer, guru menayangkan
apa yang telah dipelajari dan disimpulkan
3. Guru memberikan tugas PR untuk melanjutkan latihan
soal pada buku siswa
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan untuk lebih mendalami materi dengan mempelajari
pada sumber yang lain.
Pertemuan 3 (2 x 45 menit)
Sifat Sifat Fungsi Komposisi
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan 1. Memimpin doa (Meminta siswa untuk memimpin doa) 15 menit
2. Mengecek kehadiran siswa dan meminta siswa untuk
menyiapkan perlengkapan dan peralatan yang
diperlukan, misalnya buku siswa.
3. Menanyakan tugas / PR pada pertemuan sebelumnya,
kemudian membahas permasalahan tersebut.
4. Memberikan apersepsi dengan melakukan tanya jawab
tentang konsep komposisi invers yang telah dipelajari
kemarin tentang pengertian dan konsep fungsi
komposisi
Inti mengamati dan menanya 40 menit
1. Guru mengajukan masalah yang mengacu pada sifat
sifat komposisi fungsi
2. Siswa diminta untuk mengamati (membaca) dan
memahami masalah secara individu dan menuliskan
informasi yang terdapat dari masalah tersebut secara
teliti dengan menggunakan bahasa sendiri.
mengeksplorasi
3. Guru meminta siswa membentuk kelompok heterogen
sesuai pembagian kelompok yang telah direncanakan
oleh guru.
4. Guru membagikan Lembar Aktivitas Siswa (LAS) 2
yang berisikan masalah dan langkah-langkah
pemecahan serta meminta siswa berkolaborasi untuk
menyelesaikan masalah.
5. Guru berkeliling mencermati siswa bekerja,
mencermati dan mengarahkan siswa untuk bertanya
terkait permasalahan yang ada.
6. Guru memberi bantuan berkaitan kesulitan yang
dialami siswa secara individu ataupun kelompok.
7. Mendorong siswa agar bekerja sama dalam
kelompok.
mengasosiasi
8. guru meminta siswa untuk mengumpulkan data dan
menyelesaikan masalah sifat sifat fungsi komposisi.
mengomunikasikan
9. Guru meminta siswa menyiapkan laporan hasil
diskusi kelompok secara rapi, rinci, dan sistematis.
10. Guru berkeliling mencermati siswa bekerja
menyusun laporan hasil diskusi, dan memberi
bantuan.
11. Guru meminta siswa menentukan perwakilan
kelompok untuk menyajikan (mempresentasikan)
laporan di depan kelas.
mengomunikasikan
12. Guru meminta satu kelompok untuk menyampaikan
hasil diskusinya, kelompok yang lain memperhatikan
dan menanggapi hasil diskusi kelompok
penyaji.Dengan tanya jawab, guru mengarahkan siswa
menyatakancara menentukan komposisi dari dua funsi
13. Guru mengarahkan siswa untukmemahami sifat sifat
fungsi komposisi.
14. Guru memberikan latihan soal dari buku Tinta halaman 20 menit
96
15. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa
pada kesimpulan mengenai permasalahan tersebut.
Pertemuan 4 (2 x 45menit)
Fungsi Invers
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Memimpin doa (Meminta siswa untuk memimpin doa) 15menit
2. Mengecek kehadiran siswa dan meminta siswa untuk
menyiapkan perlengkapan dan peralatan yang
diperlukan, misalnya buku siswa.
3. Menanyakan tugas / PR pada pertemuan sebelumnya,
kemudian membahas permasalahan tersebut.
4. Memberikan apersepsi dengan melakukan tanya jawab
tentang konsep komposisi invers yang telah dipelajari
kemarin tentang sifat sifat fungsi komposisi
H. Penilaian
a. Teknik Penilaian: melalui pengamatan dan tes tertulis
b. Prosedur Penilaian:
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1 Sikap Pengamatan Selama
a.Aktif dalam pembelajaran dan kegiatan kelompok pembelajaran
b. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok dan saat diskusi
2 Pengetahuan Tes tertulis, Penyelesaian
a.Menentukan nilai fungsi f(x) untuk nilai x Lisan tugas individu
tertentu dan menentukan nilai x untuk nilai fungsi dan kelompok
f(x) tertentu
b.Menentukan invers dari suatu fungsi
c.Menemukan kembali konsep fungsi komposisi
d.Menentukan hal-hal yang berkaitan dengan
fungsi komposisi
3 Ketrampilan Pengamatan Penyelesaian
a.Terampil dalam memecahkan masalah yang tugas individu
berkaitan dengan nilai fungsi. atau kelompok
b.Terampil memanipulasi aljabar dalam proses dan saat diskusi
menentukan invers suatu fungsi
c. Terampil menentukan komposisi dua atau tiga
fungsi
d. Terampil menerapkan konsep fungsi komposisi
pada masalah kehidupan sehari-hari
I. Instrumen Penilaian
Instrumen PenilaianPengetahuan
Tes tertulis
1. Seorang pedagang kain memperoleh keuntungan dari hasil penjualan setiap x potong
kain sebesar f(x) rupiah. Nilai keuntungan yang mengikuti fungsi f(x) = 100x + 500
rupiah, x merupakan banyaknya kain yang terjual.
a) Jika dalam suatu hari pedagang tersebut mampu menjual 100 potong kain, berapa
keuntungan yang diperoleh ?
b) Jika keuntungan yang diharapkan sebaesar Rp 500.000, berapa potong kain yang
terjual?
2x 4
f ( x) .x 3
2. Tentukan fungsi invers dari fungsi x 3
Penyelesaian dan Pedoman Penskoran
NO Uraian Jawaban Skor
1 a. Fungsi f ( x ) 100 x 500 5
Untuk x = 100 diperoleh : 5
f (100) 100.100 500 10
= 10.000 + 500
5
= 10.500
Jadi untuk kain yang terjual 100 potong, diperoleh
5
keuntungan Rp. 10.500
5
10
20
10
2x 4
y
x3
y ( x 3) 2 x 4
xy 3 y 2 x 4
xy 2 x 3 y 4
x( y 2) 3 y 4
3y 4
x
y2
3x 4
y
x2
3x 4
f 1 ( x ) ,x 2
Jadi inversnya adalah x2
Skor maksimum 50
Pedoman
No Soal Kunci jawaban
penskoran
1 Diketahui fungsi f: R R dan g: R a. (g○ƒ)(x)=g(ƒ(x)
R dirumuskan ƒ(x)=2x + 1 dan =g(2x+1)
g(x)=x2-3.Tentukan =(2x+1)2-3 20
a. (g○ƒ)(x) =4x2 +4x – 2
b. (ƒ○g)(x) b. (ƒ○g) (x) = ƒ(g(x))
= ƒ (x2-3) 20
=2(x2-3) + 1
=2x2 – 6 + 1
= 2x2 – 5
2 Fungsi ƒ,g,dan h didefinisikan a. (g○ƒ) (x) =g(ƒ(x))
sebagai berikut : =g(x + 2) 15
ƒ (x) =x + 2, =3(x +2)
g (x) =3x, dan =3x + 6
h (x)=x. h ○(g○ƒ) (x) =h(3x + 6)
Tentukan =(3x + 6)2 15
a. h○(g○ƒ) (x) =9x2 + 36x +36
b. (h○g)○ƒ (x) b. (h ○ g) (x) = h(g(x))
= h(3x) 15
=(3x)2
=9x2
(h○g)○ƒ (x) =(h ○ g)(ƒ(x)) 15
=(h ○ g)(x +2)
=9(x + 2)2
=9(x2 +4x+4)
=9x2 +36x +36
Skor maksimum 100
Instrumen Penilaian Keterampilan
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN
Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan
yang berkaitan dengan barisan aritmetika.
1. Skor 1 : Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan
strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan fungsi invers
2. Skor 2 : Cukup terampil jika menunjukkan mampumenerapkan konsep/prinsip dan
strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan fungsi invers namun
membutuhkan lebih lama.
3. Skor 3 : Terampil ,jika menunjukkan mampumenerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan fungsi invers dalam waktu normal.
4. Skor 4 : Sangat terampil ,jika menunjukkan mampu menerapkan konsep/prinsip
danstrategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan fungsi invers dalam
waktu yang lebih singkat.
Indikator sikap aktif dalam pembelajaran Fungsi Invers dan Fungsi Komposisi
1. Skor 1 : jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Skor 2 : jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran namun
pasif dalam diskusi kelompok
3. Skor 3 : jika menunjukkan sudah ada ambil bagian dalam pembelajaran tetapi
belum konsisten
4. Skor 4 : jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok
secara terus menerus dan konsisten
DISIPLIN
1 Sudah siap saat pelajaran akan dimulai
2 Membawa peralatanyang diperlukan dalam
pembelajaran
3 Tepat waktu dalam mengumpulkan tugas
4 Mentaati aturan kelas dan aturan guru dalam
proses pembelajaran
5 Datang tepat waktu
TOLERANSI
1 Menerima kesepakatan meskipun berbeda
dengan pendapatnya
2 Dapat menerima kekurangan orang lain
3 Tidak mengganggu teman yang berbeda
pendapat
4 Dapat memaafkan orang lain
5 Terbuka terhadap keyakinan dan gagasan
orang lain
Jumla h skor
Penilaian: ×100
20
Kompetensi Dasar:
1.1 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerja sama, konsisten, sikap disiplin, rasa
percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan
menerapkan strategi menyelesaikan masalah.
Penilaian diri:
Bacalah baik-baik setiap pernyataan dan berilah tanda V pada kolom yang sesuai
dengan keadaan dirimu yang sebenarnya!
NO PERNYATAAN YA TIDAK
1 Pada masalah kontekstual yang diajukan saya
mencatat data apa adanya
2 Saya menyelesaikan tugas diskusi sesuai dengan
waktu yang telah ditentukan
3 Saya mencari literatur lain untuk menyelesaikan
masalah
4 Saya menyimpulkan rumus dengan didukung data
5 Dalam membuat laporan saya cukup menyalin
laporan teman saya
( .............................................. )
PENILAIAN PROYEK
Pedoman penskoran:
Skor
No Aspek yang dinilai
maks
1 Persiapan
Latar Belakang (tepat = 3; kurang tepat = 2, tidak tepat = 1) 6
Rumusan masalah (tepat = 3; kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
2 Pelaksanaan
a.Keakuratan data/informasi (akurat = 3; kurang akurat = 2; tidak akurat = 1) 12
b. Kelengkapan data (lengkap= 3; kurang lengkap = 2; tidak lengkap = 1)
c. Analisis data (baik = 3; cukup = 2; kurang = 1)
d.Kesimpulan (tepat = 3; kurang tepat = 2; tidak tepat = 1)
3 Pelaporan hasil
a. Sistematika laporan (baik = 3; kurang baik = 2; tidak baik = 1) 12
b. Penggunaan bahasa (sesuai kaidah= 3; kurang sesuai kaidah = 2; tidak
sesuai kaidah = 1)
c. Penulisan/ejaan (tepat = 3; kurang tepat = 2; tidak tepat/banyak kesalahan
=1)
d. Tampilan (menarik = 3; kurang menarik = 2; tidak menarik = 1)
PORTOFOLIO
Petunjuk:
- Bukalah alamat situs website http://www.mathsisfun.com/.
- Salinlah artikel atau materi tentang fungsi invers dan fungsi komposisi
- Terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia
- Kerjakan soal-soal yang ada.
- Kerjakan bersama kelompoknya dan buatlah laporan secara individu
- Kumpulkan dalam stopmap portopolio masing-masing.
Pedoman penskoran:
Skor
No Aspek yang dinilai
maks
1 Persiapan
Latar Belakang (tepat = 3; kurang tepat = 2, tidak tepat = 1) 6
Rumusan masalah (tepat = 3; kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
2 Pelaksanaan
a.Keakuratan data/informasi (akurat = 3; kurang akurat = 2; 12
tidak akurat = 1)
b. Kelengkapan data (lengkap= 3; kurang lengkap = 2; tidak
lengkap = 1)
c. Analisis data (baik = 3; cukup = 2; kurang = 1)
d.Kesimpulan (tepat = 3; kurang tepat = 2; tidak tepat = 1)
3 Pelaporan hasil
a. Sistematika laporan (baik = 3; kurang baik = 2; tidak 12
baik = 1)
b. Penggunaan bahasa (sesuai kaidah= 3; kurang sesuai
kaidah = 2; tidak sesuai kaidah = 1)
c. Penulisan/ejaan (tepat = 3; kurang tepat = 2; tidak
tepat/banyak kesalahan =1)
d. Tampilan (menarik = 3; kurang menarik = 2; tidak menarik
= 1)
Skor maksimal 30
Nilai projek = (skor perolehan : skor maksimal) x 100.
Mengetahui,
KepalaSekolah Guru MataPelajaran
Kompetensi Dasar :
Kelompok : ……….
3.5 Menganalisis konsepdan sifat suatu fungsi dan melakukan Nama Siswa :
Memahami konsep fungsi dan menerapkan operasi aljabar 1. …………………....
(penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian) pada fungsi 2. ……………………
Indikator :
3. ……………………
3.5.1 Memahami konsep fungsi
3.5.2 Menerapkan operasi aljabar (penjumlahan, 4. ……………………
Dari gambar di atas, manakah yang tergolong fungsi ? Manakah yang tergolong bukan
fungsi ? Jelaskan !
Yang tergolong fungsi yakni :
a.
b.
c.
Yang tergolong bukan fungsi yakni :
a.
b.
c.
Pada diagram batang nomer 1
2. Sifat-Sifat Fungsi
Coba Ingat Kembali yuuk
a. Fungsi Surjektif
Suatu fungsi dikatakan fungsi Surjektif jika ….
b. Fungsi Injektif
Sebuah fungsi dikatakan fungsi Injektif jika ….
c. Fungsi Bijektif
Sebuah fungsi dikatakan fungsi Bijektif jika ….
Misalkan ditentukan fungsi f(x) dan g(x) maka dapat dituliskan operasi aljabar untuk fungsi-
fungsi tersebut sebagai berikut,
1. (f + g) (x) = … + …
2. (f – g ) (x) = … – ….
3. (f x g) (x) = … x
Contoh.
Diketahui f(x) = x2 + 3x – 1 dan (f + g)(x) = x2 + 5. tentukan g(x)
Jawab.
(f+g)(x) = f(x) + g(x)
……… = (…….. ) + ….
g(x) = (…….) – (……….)
g(x) = ……
Masalah 1 : Suatu hari Ahmad pergi ke Toko Swalayan. Dia akan membeli lampu pijar
sebanyak 40 buah untuk dijual kembali di tokonya. Jika Ahmad membeli
lampu pijar sebanyak 40 buah, dia akan memperoleh discount Rp 10.000
( Discount tidak berlaku bila pembelian kurang dari 40 buah). Jika harga
sebuah lampu pijar Rp 5.000, berapakah uang yang harus dibayar oleh
Ahmad ?
Petunjuk :
- Tuliskan fungsi dan variabel dalam masalah tersebut dalam simbol matematika
( misal f(x) dan g(x)
f(x) adalah ……..
g(x) adalah ……..
Masalah 1 :
Seorang pedagang kain memperoleh keuntungan dari hasil penjualan setiap x potong
kain sebesar f(x) rupiah. Nilai keuntungan yang mengikuti fungsi f(x) = 500x + 1000
rupiah ( dalam ribuan rupiah ), x merupakan banyaknya kain yang terjual.
a) Jika dalam suatu hari pedagang tersebut mampu menjual 50 potong kain, berapa
keuntungan yang diperoleh ?
b) Jika keuntungan yang diharapkan sebaesar Rp 100.000, berapa potong kain yang
harus terjual ?
c) Jika A merupakan daerah asal (domain) fungsi f dan B merupakan daerah hasil
(range) fungsi f, gambarkan permasalahan butir a) dan b) di atas !
Petunjuk :
- Amati perbedaan kalimat a) dan b) untuk menyelesaikan kapan harus menggunakan
invers fungsi atau tidak
- Setelah menyelesaikan butir a) dan b), cermati alur penyelesaiannya dan bandingkan
!
- Aplikasikan penyelesaian fungsi invers untuk menyelesaikan soal (B)
Penyelesaian :
a. f(x) = 500x + 1000
f(50) = .....
jadi keuntungan yang diperoleh adalah ....... rupiah
b. f
x. . f(x)= y=.......
(50po- rupiah
tong)
f-1
f(x) =y
f (f(x)) = f-1(y)
-1
I(x) = f-1(y)
x = f-1(y)
y = f-1(x)
dari penjabaran di atas, kita bisa mendapatkan solusi dari masalah pada point b.
f(x) = y = 500x + 1000
......x = y - ......
y−…
x =
….
100.000−…
x=
….
Maka, jika kita ingin untung Rp. 100.000,- , banyaknya potong kain yang kita
butuhkan adalah ....
4. f ( x) x 2 4
Penyelesaian :
1. Misal f(x) = y
Maka y = ...... (1)
Buat ke persamaan x = .... (2)
-1
,Kita tau bahwa x = f (y)
Maka, dari persamaan 2 kita peroleh
..... = x
= f-1(y)
= f-1(x)
Kompetensi Dasar :
3.8 Mendeskripsikan konsep komposisi fungsi dengan menggunakan konteks sehari-hari
dan menerapkannya.
4.5 Merancangdan mengajukan masalahdunia nyatayangberkaitan dengan
komposisifungsi danmenerapkan berbagaiaturandalam menyelesaikannya
1. Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu memproduksi kertas melalui dua tahap.
Tahap pertama dengan menggunakan mesin I yang menghasilkan bahan kertas
setengah jadi, dan tahap kedua dengan menggunakan mesin II yang menghasilkan
bahan kertas. Dalam produksinya mesin I menghasilakan bahan setengah jadi
dengan mengikuti fungsi f(x) = 0,9x + 10 dan pada mesin II terdapat bahan
campuran lain sehigga mengikuti fungsi g(x) = 0,02x2 +12x, x merupakan banyak
bahan dasar kayu dalam satuan ton.
a. Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk suatu produksi sebesar 50 ton,
berapakah kertas yang dihasilkan ? (dalam satuan ton)
b. Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan oleh mesin I sebesar 110
ton, berapa ton kah kayu yang sudah terpakai ? berapa banyak kertas yang
dihasilakan ?
2. Jika diketahui fungsi f: R R , dengan f(x) = 2x-1 , g: R R dengan g(x) =
2
3x+4 dan h: R R dengan h(x) = 3x ,
a) Apakah fungsi komposisi (fog)(x) dan (fogoh)(x) terdefinisi ?
b) Tentukan fungsi (fog)(x) dan (fogoh)(x) !
Jawab :
1. Tuliskan fungsi dan variabel dalam masalah tersebut dalam simbol matematika ( misal
f(x) dan g(x)
x adalah ……
f(x) merupakan produksi mesin I
f(x) = …….
2, f(x) = ......
g(x) = .....
maka, (fog)(x) = ...
= ....
h(x) = ....
(goh)(x) = ........
maka , (fogoh)(x) = f(....)
= f(g(....))
=........
= .........
(g o f )(x) = g(f(x))
= ……
= …..
Jadi dapat kita simpulkan bahwa ….
f
Apakah fungsi disamping memiliki invers ? Mengapa ?
Apakah fungsi disamping memiliki invers ? Mengapa ?
1. Jika diketahui fungsi f(x) = 5x + 4, carilah nilai f-1-(x) ! Lalu tentukan pula nilai invers
dari f-1-(x) tersebut !
Amati dan buatlah kesimpulan dari pertanyaan tersebut.
Jawab :
f(x) = 5x + 4 f-1-(x) = ….
x = ….. x = ….
-1-
f (y) = …. (f-1-(y))-1 = ….
f-1-(x) = …. (f-1-(x))-1 = …. = ……