Anda di halaman 1dari 7

JUTIM, Vol 1, No.

1, Desember 2016 Lukman Sunardi

PERANCANGAN APLIKASI JATUH TEMPO PEMBAYARAN


ANGSURAN BERBASIS SMS PADA PT. BANK MANDIRI
(Persero) Tbk CABANG LUBUKLINGGAU

LUKMAN SUNARDI
Program Studi Teknik Informatika - STMIK MUSIRAWAS
LUBUKLINGGAU Jl. Jendral Besar H.M Soeharto KM.13 Kel. Lubuk
Kupang Kec. Lubuklinggau Selatan I Kota Lubuklinggau Sumatera Selatan.
Telp: (0733) 3280300
Email : lukmanmmci@gmail.co.id

ABSTRAK

Pada umumnya penyebab keterlambatan pembayaran angsuran pada sebuah Bank


disebabkan kedisiplinan nasabah dan intensitas kesibukan dari nasabah itu sendiri sehingga
sering lupa ketika telah sampai pada masa jatuh tempo pembayaran angsuran. PT. Bank mandiri
(persero) Tbk merupakan suatu bank yang kegiatannya meliputi simpanan dan pinjaman, dalam
hal ini yang dimaksud adalah melayani simpanan dan pinjaman masyarakat yang memenuhi
syarat tertentu termasuk pegawai dan para nasabah. PT. Bank mandiri (persero) Tbk umumnya
didirikan agar menjadi solusi dalam mengatasi permasalahan anggotanya dalam hal bantuan
pinjaman (modal berupa uang). Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan suatu sistem
informasi pengingat jadwal pembayaran angsuran dan pelayanan informasi PT. Bank Mandiri
(persero) Tbk Dalam penelitian ini, penulis akan membuat sebuah sistem untuk memberikan
informasi reminder kepada nasabah berdasarkan dengan jadwal pembayaran angsuran pada PT.
Bank Mandiri (persero) Tbk cabang Lubuklinggau berbasis SMS Gateway

Kata Kunci : Reminder, Sms gateway, PHP, MySQL

ABSTRACT

In general, the cause of delay in installment payments in a Bank due to customer discipline
and intensity of the busyness of the customer itself so often forget when it comes to the due date
of installment payments. PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk is a bank whose activities include
savings and loans, in this case it is intended to serve savings and loans to communities that
meet certain requirements including employees and customers. PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk
generally established to be a solution in overcoming the problems of its members in terms of
loan assistance (capital in the form of money). The purpose of this study is to produce an
information system reminder payment schedule installment and information services PT. Bank
Mandiri (Persero) Tbk In this study, the authors will create a system to provide information
reminder to customers based on the installment payment schedule at PT. Bank Mandiri
(Persero) Tbk Lubuklinggau branch based SMS Gateway

Keywords: Reminder, Sms gateway, PHP, MySQL

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 34


JUTIM, Vol 1, No. 1, Desember 2016 Lukman Sunardi
I. PENDAHULUAN belakang yang telah diuraikan, saya tertarik

Perkembangan kebutuhan informasi untuk merancang suatu penelitian dengan


sejalan dengan perkembangan ilmu judul “Pelayanan Informasi Aplikasi Jatuh
pengetahuan dan teknologi yang semakin tempo Berbasis SMS pada PT. Bank Mandiri
pesat, khususnya ilmu computer dan internet. (persero) Tbk”.
Dalam hal ini, komputer memegang peranan
yang sangat penting sebagai alat bantu dalam 1.1 Tinjauan Pustaka
pengolahan data. Penggunaan komputer yang 1.1.1 Perancangan
dilengkapi dengan program aplikasi yang Perancangan adalah penggambaran,
menunjang akan menghemat waktu, biaya, perencanaan dan pembuatan sketsa atau
dan tenaga serta memudahkan dalam pengaturan dari beberapa elemen yang
menghasilkan informasi berkualitas seperti terpisah ke dalam satu kesatuan yang utuh
yang dibutuhkan dan berfungsi Perancangan sistem dapat
Kebutuhan akan suatu sistem dirancang dalam bentuk bagan alir sistem
(system flowchart), yang merupakan alat
informasi dewasa ini mencakup hampir di bentuk grafik yang dapat digunakan untuk
segala ruang lingkup kehidupan. Setiap menunjukan urutan-urutan proses dari sistem
organisasi sangat membutuhkan informasi Syifaun Nafisah(2003 : 2).
yang akurat, cepat, dan relevan. Namun
dalam kenyataanya hal tersebut terkadang 1.1.2 Aplikasi
tidak sesuai dengan keinginan dan harapan Menurut Syamsu Rizal, Eko Retnadi,
yang hendak dicapai, dikarenakan kurang dan Andri Ikhwan (Vol. 10 No. 1 2013),
atau terbatasnya sistem informasi yang Aplikasi adalah penggunaan dalam suatu
digunakan perangkat komputer, intruksi (instructuin)
SMS (Short Message Service) atau pernyataan (statment) (statment) yang
merupakan salah satu mode komunikasi yang disusun hingga sedemikian rupa komputer
handal saat ini. SMS dinilai sangat praktis, dapat memproses masukan (input) menjadi
murah, dan efisien. Perilaku pengguna ponsel keluaran (output).
sampai saat ini dapat dikatakan bahwa setiap Menurut Supriyanto dalam Mustika
SMS yang masuk kemungkinan besar atau (Vol. 2 No.3 Sept 2012), Aplikasi adalah
bahkan pasti akan dibaca karena sifat ponsel program yang memiliki aktivitas
yang personal. Selain untuk mengirim pesan pemerosesan perintah yang diperlukan untuk
antar pengguna ponsel, SMS juga cocok melaksanakan permintaan pengguna dengan
untuk diterapkan dan berinteraksi dengan tujuan tertentu.
suatu sistem informasi berbasis komputer. Jadi aplikasi dapat disimpulkan bahwa
PT. Bank mandiri (persero) Tbk aplikasi merupakan sebuah program yang
merupakan kegiatan suatu bank yang dibuat dalam sebuah perngkat lunak dengan
kegiatannya meliputi simpanan dan komputer yang dirancang atau dibuat dengan
pinjaman, dalam hal ini yang dimaksud tujuan tertentu untuk memudahkan suatu
adalah melayani simpanan dan pinjaman pekerjaan atau aktifitas tertentu melalui
masyarakat yang memenuhi syarat tertentu proses-proses dan prosedur aliran data dalam
termasuk pegawai dan para nasabah. PT. infrastruktur teknologi informasi yang sesuai
Bank mandiri (persero) Tbk umumnya dengan kebutuhan.
didirikan agar menjadi solusi dalam
mengatasi permasalahan anggotanya dalam 1.1.3 Pengertian Pembayaran
hal bantuan pinjaman (modal berupa uang). Menurut Soemarso (2004:160),
Pada umumnya penyebab pembayaran adalah pembelian akan diikuti
keterlambatan pembayaran angsuran pada pembayaran, kapan suatu pembelian harus
sebuah Bank disebabkan kedisiplinan dibayar tergantung pada syarat jual beli yang
nasabah dan intensitas kesibukan dari ditetapkan. Disamping pembelian barang dan
nasabah itu sendiri sehingga sering lupa jasa, pembayaran dapat dilakukan untuk
ketika telah sampai pada masa jatuh tempo keperluan lain, misalnya mengembalikan
pembayaran angsuran. Berdasarkan latar

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 35


JUTIM, Vol 1, No. 1, Desember 2016 Lukman Sunardi

pinjaman atau membagikan laba kepada Suatu perusahaan SMS Gateway biasanya
pemilik. support untuk pesan yang berupa teks,
unicode character, dan juga smart messaging
1.1.4 Pengertian Angsuran (ringtone, picture message, logo operator,dan
Menurut Allan R. Drebin, Yaitu lain-lain).
pembayaran uang tunai periodik sebagai SMS Gateway merupakan pintu
pembayaran angsuran yang besarnya telah gerbang bagi penyebaran Informasi dengan
ditentukan sebelumnya atau ditentukan besar menggunakan SMS. Anda dapat
kecilnya yang tergantung pada lamanya menyebarkan pesan ke ratusan nomor secara
jangka waktu angsuran. otomatis dan cepat yang langsung terhubung
dengan database nomor-nomor ponsel saja
1.1.5 Pengertian SMS Gateway tanpa harus mengetik ratusan nomor dan
Menurut Agi Pratama (2011) SMS pesan di ponsel anda karena semua nomor
Gateway adalah suatu platform yang akan diambil secara otomatis dari database
menyediakan mekanisme untuk EUA tersebut. Selain itu, dengan adanya SMS
menghantar dan menerima SMS dari Gateway anda dapat mengcustomisasi pesan-
peralatan mobile (HP, PDA phone, dll) pesan yang ingin dikirim. Dengan
melalui SMS Gateway’s shortcode. Di bawah menggunakan program tambahan yang dapat
ini disertakan sedikit ilustrasi mengenai dibuat sendiri, pengirim pesan dapat lebih
penjelasan di atas. SMS Gateway fleksibel dalam mengirim berita karena
membolehkan UEA untuk berkomunikasi biasanya pesan yang ingin dikirim berbeda-
dengan Telco SMSC (telkomsel, indosat, dll) beda untuk masing-masing penerimanya.
atau SMS platform untuk menghantar dan
menerima pesan SMS dengan sangat mudah,
Karena SMS Gateway akan melakukan 1.1.6 Pengertian UML
semua proses dan koneksi dengan Telco. Unified Modelling Language (UML)
SMS Gateway juga menyediakan UEA adalah salah satu alat bantu yang sangat
dengan interface yang mudah dan standar. handal di dunia pengembangan sistem
UEA dapat berupa berbagai aplikasi yang insformasi berorientasi obyek. Hal ini
memerlukan penggunaan SMS. Seperti disebabkan karena UML menyediakan
berbagai aplikasi web yang telah banyak bahasa visual yang memungkinkan bagi
menggunakan SMS (free sms, pendaftaran, pengembang sistem untuk membuat cetak
konfirmasi melalui SMS, aplikasi biru atas visi mereka dalam bentuk yang
perkantoran, dsb), CMS, acara pengundian baku, mudah dimengerti serta dilengkapi
ditelevisi, dll.UEA melakukan komunikasi dengan mekanisme yang efektif untuk
dengan SMS Gateway melalui Internet berbagi dan mengkomunikasikan rancangan
menggunakan standard HTTP GET atau mereka yang lain (Munawar, 2005:h17).
HTTPS (untuk komunikasi yang aman).
Telco SMSC akan menghantar pesan (SMS) Dengan menggunakan UML model
tersebut kepada perusahaan SMS Gateway dapat dibuat untuk semua jenis aplikasi
(sesuai dengan nomor yang telah disewa) piranti lunak, dimana aplikasi tersebut dapat
dengan menggunakan protokol yang khusus. berjalan pada piranti keras, sistem operasi
Dan berdasarkan keyword yang telah dan jaringan apapun, serta ditulis dalam
dituliskan pada SMS, maka sistem SMS bahasa pemrograman apapun. Tetapi karena
Gateway akan menghantar SMS tersebut ke UML juga menggunakan class dan operation
URL yang telah ditentukan. UEA dapat dalam konsep dasarnya, maka ia lebih cocok
menghantar SMS reply kepada pelanggan untuk penulisan piranti lunak dalam berbagai
melalui SMS Gateway tersebut. Dan UEA bahasa berorientasi objek seperti C++, Java,
dapat menentukan besarnya biaya (charging) C# atau VB.NET. Walaupun demikian, UML
yang akan dikenakan kepada pelanggan. tetap dapat digunakan untuk modeling
Biasanya telah ditentukan regulasi biayanya aplikasi prosedural dalam VB atau C.
(microcharging mechanisme), contoh Rp 0
(gratis); Rp 500,- ; Rp 1000,- ; Rp2000,- dst.

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 36


JUTIM, Vol 1, No. 1, Desember 2016 Lukman Sunardi

Seperti bahasa lainnya, UML II. METODE PENELITIAN


mendefinisikan notasi dan syntax/semantik. 2.1 Metode Pengumpulan Data
Notasi UML merupakan sekumpulan bentuk
khusus untuk menggambarkan berbagai 2.1.1 Data Primer
diagram piranti lunak. Setiap bentuk Mengumpulkan data secara langsung
memiliki makna tertentu dan UML syntax dari objek yang diteliti. Adapun cara-cara
mendefinisikan bagaimana bentuk tersebut yang dipakai untuk mengumpulkan data
dapat dikombinasikan. Notasi UML terutama tersebut adalah sebaga berikut:
diturunkan dari 3 notasi yang telah ada 1. Metode Observasi(Pengamatan
sebelumnya: Grady Booch OOD (Object- Langsung)Metode pengamatan adalah
Oriented Design), Jim Rumbaugh OMT metode pengumpulan data dengan cara
(Object Modeling Technique) dan Ivar melakukan pengamatan dan pencatatan
Jacobson OOSE (Object-Oriented Software langsung pada PT.Bank Mandiri Tbk
Engineering). Cabang Lubuklinggau.
2. Metode dokumentasi adalah metode
1.1.7 Pengertian PHP (Personal Home pengumpulan data dengan cara
Page) membaca buku-buku literatur atau
PHP singkatan dari PHP HyperText dokumen-dokumen yang berhubungan
Preprocessor yang digunakan sebagai bahasa dengan topik penelitian.
Script Server-Side dalam pengembangan
Web yang disisipkan pada dokumen HTML. 2.1.2 Data Sekunder
Penggunakan PHP memungkinkan web dapat Yaitu data yang didapat dan digunakan
dibuat dinamis sehingga maintenance web berupa pengetahuan teorotis yang
tersebut lebih mudah dan efisien. didapat penulis selama ini, baik dari
bahan-bahan kuliah, buku-buku
PHP merupakan software open source referensi yang relevan, serta dri hasil
yang disebarkan dan dilesensikan secara penjelajahan (browsing) di internet
gratis serta dapat didownload secara bebas yang berhubungan dengan penelitian
dari situs resminya. Pengguna dapat ini.
mengubah soure core dan
mendistribusikannya secara bebas serta 2.2 Metode Pengembangan Sistem
diedarkan secara gratis. PHP diciptakan Rapid Prototyping adalah pengembangan
pertama kali oleh Rasmus Lerdorf pada tahun yang cepat dan pengujian terhadap model
1994. Awalnya, PHP digunakan untuk kerja (prototipe) dari aplikasi baru melalui
mencatat jumlah serta untuk mengetahui proses interaksi dan berulang-ulang yang
siapa saja yang mengunjungi pada biasa digunakan ahli sistem informasi dan
homepagenya. Rasmus Lerdorf adalah salah ahli bisnis. Prototyping disebut juga desain
seorang pendukung Open Source. Oleh aplikasi cepat (rapid application
karena itu, Rasmus mengeluarkan Personal design/RAD) karena menyederhanakan dan
Home Page Tools versi 1.0 secara gratis, mempercepat desain sistem (O'Brien, 2005).
kemudian menambah kemampuan PHP 1.0
dan PHP 2.0.

1.1.8 Pengertian MySql


MySQL merupakan database yang
paling digemari dikalangan Programmer
Web, dengan alasan bahwa program ini
merupakan database yang sangat kuat dan
cukup stabil untuk digunakan sebagai media
penyimpan data. (Agus Saputra, 2012).

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 37


JUTIM, Vol 1, No. 1, Desember 2016 Lukman Sunardi

III. HASIL DAN


PEMBAHASAN 3.1 Pembahasan

a. Use Case Diagram


DataNasabah <<extend>> <<extend>>Info Tagihan
<<extend>> <<extend>>
Pokokpinjaman <<extend>> SMS Auto respon Info Sisa kredit

Nasabah Bank

Lamapinjaman
Admin

Gambar 1 Use Case Diagram

3.2 Hasil

a. Halaman Login
Gambar 1. RapidPrototype Sebelum Masuk Kehalaman
Model Penjelasan setiap tahapan Administrator, Halaman Yang pertama kali
dalam Prototype : tampil adalah menu login yang harus di isi
1. Analysis : Tahap awal ini dilakukan oleh user, karena pada aplikasi ini hanya
analisa kebutuhan, analisa user yang berhak masuk ke sistem ini untuk
permasalahan yang muncul, analisa mengentri data dan mengaktifkan SMS.
keinginan user. Untuk masuk ke menu utama maka user
2. Design : Dari data-data yang harus mengisi username dan password
didapatkan sebelumnya, tahap kemudian klik tombol Login. Adapun
Design ini akan membuat gambar tampilan dari halaman login adalah sebagai
desain sistem. berikut :.
3. Development : Setelah selesai
melakukan proses desain selanjutnya
adalah melakukan evaluasi sistem
yang akan di bangun apakah desain
yang dibuat sesuai dengan kebutuhan
yang di harapkan pengguna.
4. Implementation : Pada tahap ini
sistem yang sudah dibangun di
tetapkan di tempat penelitian atau
project. Gambar 6 TampilanHalaman Login
5. Formative Evaluation : Evaluasi
Formatif bertujuan untuk b. Halaman Admin
menentukan apa yang harus Halaman utama aplikasi sms
ditingkatkan dari sistem yang di gateway untuk informasi jatuh tempo
bangun agar sistem yang dibangun anggsuran bank mandiri cabang
lebih efektif dan efisien. lubuklinggau merupakan halaman pertama
yang akan di tampilkan ketika admin
berhasil login. Adapun tampilan halaman

utama adalah sebagai berikut :

Gambar 8 Halaman Admin

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 38


JUTIM, Vol 1, No. 1, Desember 2016 Lukman Sunardi

c. Halaman Data Nasabah f. Halaman Service SMS Gateway


Seluruh data nasabah yang melakukan Data Menu service digunakan untuk
pinjaman pada bank mandiri cabang mengaktifkan atau menonaktifkan sistem
lubuklinggau akan di tampilkan pada sms gateway. Adapun tampilan dari
halaman ini. Adapun tampilan dari halaman halaman service adalah sebagai berikut
jurusan adalah sebagai berikut :

Gambar 12 Halaman Service Sms Gateway


Gambar 9 Halaman Data Nasabah

IV. KESIMPULAN
d. Halaman Input Nasabah Berdasarkan hasil penelitian yang
Menu Tambah digunakan untuk penulis lakukan PT. Bank Mandiri Tbk
menambahkan data nasabah baru. Adapun Cabang Lubuklinggau penulis dapat menarik
tampilan dari halaman input nasabah adalah kesimpulan bahwa :
sebagai berikut : 1. Hasil yang di peroleh dari penerapan
SMS Gateway menggunakan Gammu
dan MysQl menggunakan bahasa
pemprograman PHP pada bank mandiri
cabang lubuklinggau yaitu dapat
membantu mengingatkan nasabah dalam
mendapatkan informasi tanggal jatuh
tempo anggsuran dengan cepat. Ketika
aplikasi ini menerima SMS masuk dan
status pesan nya false maka langsung di
eksekusi dan memberi respon kepada
pengguna dengan mengirim SMS
balasan sesuai dengan informasi yang
Gambar 10 Halaman Input Nasabah diminta.
2. Kelemahan dari aplikasi ini adalah
e. Halaman Data Pinjaman gammu menempatkan unknown error
Seluruh data Pinjaman akan di pada antrian berikutnya. Sehingga
tampilkan pada halaman ini. Adapun apabila terdapat dua unknow error,
tampilan dari halaman Pinjaman adalah maka gammu akan terus looping SMS
sebagai berikut : ini. SMS tak dapat terkirim dan
gangguan jaringan pada operator selular
(SMSC) juga dapat menyebabkan SMS
yang masuk pada sistem menjadi lambat
sehingga sering terjadi error pada saat
pengiriman SMS balasan.

Gambar 11 Halaman Data Pinjaman

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 39


JUTIM, Vol 1, No. 1, Desember 2016 Lukman Sunardi

V. DAFTAR PUSTAKA

Agus Saputra, 2011. Step by Step


Membangun Aplikasi SMS dengan
PHP dan MySQL.
Munawar. 2005. Permodelan Visual dengan
UML
Nafisah, Syifaun dan Nazrul Efendy.
Implementasi Sistem Pakar dalam
Bidang Farmakologi dan Terapi
sebagai Pendukung Pengambilan
Keputusan Berbasis Web.
http://nazrul.staff.ugm.ac.id/pakar_far
makologi.pdf.
Pradana, 2013, Rancang Bangun Sistem
Informasi Pengingat Jadwal
Pembayaran Angsuran Berbasis SMS
Gatway, Skripsi, jurusan Teknik
Informasi, Universitas STIKUBANK
(UNISBANK), Semarang.

STMIK MUSIRAWAS Lubuklinggau 40

Anda mungkin juga menyukai