Anda di halaman 1dari 7

TUGAS MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN

CELLPHONE HOLDER

Oleh :

Syifha Nasiratul (0218104047)

Nur Endah Rimantari (0218104051)

Nurul Aini Juniar (0218104052)

Ulfa Herlina (0218104053)

Istian Moga Utami (0218104079)

Kelas : Reg B2-Manajemen-B

FAKULTAS BISNIS DAN MANAJEMEN

UNIVERSITAS WIDYATAMA

2020
A. NAMA & DESKRIPSI PRODUK
Produk ini terbuat dari Cap/Tutup Botol bekas yang banyak terbuang dan alasnya kita
menggunakan kain flanel agar terlihat indah serta kokoh. Cap holder ini sangat
membantu jika ketika nonton atau mengerjakan tugas.

B. MATERIAL PEMBENTUK PRODUK


Adapun bahan yang dibutuhkan diantaranya:
 Kain flanel sisa
 Kardus bekas
 Lem tembak
 Tutup botol mineral
 Manik tikar

C. PROSES PEMBUATAN PRODUK


D. DETAIL TAMPILAN PRODUK
E. RINCIAN BIAYA PRODUK
RINCIAN BIAYA
NO BAHAN HARGA
1 Kain Flannel 10.000
2 Lem Tembak 1.500
3 Kardus Bekas -
4 Tutup botol mineral bekas -
5 Manik Tikar 5000
TOTAL BIAYA 16.500

Total nominal yang kami keluarkan untuk modal 1 unit standing holder adalah senilai
16.500

F. MEDIA PROMOSI/PENJUALAN
Adapun media promosi yang kami gunakan adalah media sosail instagram.
G. HASIL PENJUALAN ( TESTIMONI DAN BUKTI TRANSFER
Berikut terlampir hasil bukti transfer dari pembelian produk kami.
Adapun beberapa hasil testimoni sebagai berikut:
H. KESIMPULAN

Produk yang kami jual terbuat dari barang bekas yang kami daur ulang sehingga
lebih menarik dan banyak manfaat nya. Standing phone ini ngebantu banget buat kita
yang lagi nugas, nonton, dan gak mau pegel pegang handphone. Harga nya juga
terjangkau karena bahan bahan yang kita gunakan dari barang bekas. Dengan harga yang
relatif terjangkau dan desain yang menarik menambah minat konsumen untuk membeli
standing phone ini.

Anda mungkin juga menyukai