Anda di halaman 1dari 1

Soal Pencukuran (erin)

1. Dibawah ini manakah yang merupakan upaya mengurangi dan mengendalikan


mikroorganisme di permukaan kulit pasien sebelum dilakukan operasi....
A. Cuci tangan dan menggunakan masker
B. Mencuci baju pasien
C. Mandi dan Pencukuran daerah operasi
D. A, B, dan C benar
E. A, B, dan C salah

2. Dibawah ini anakah waktu yang baik untuk melakukan pencukuran sebelum operasi...
A. Lebih dari 24 jam sebelum operasi
B. Sesaat sebelum operasi
C. 1-2 jam sebelum operasi
D. 3 hari sebelum operasi
E. 6-8 jam sebelum operasi atau kurang dari 24 jam

3. Petunjuk yang harus diperhatikan sebelum melakukan pencukuran yaitu...


A. Pasien harus menandatangani persetujuan operasi
B. Dokter harus menulis atau menyampaikan perintah untuk mencukur
C. Ketika rambut pasien panjang
D. Sebelum pasien menandatangani persetujuan
E. A dan B benar

Anda mungkin juga menyukai