Anda di halaman 1dari 5

1.

Ruang Metrik

a. 𝐵𝑉 = { 𝑥 = (𝑥𝑘 ) ; 𝑆𝑢𝑝 |𝑥𝑘 | < ∞ } dan didefinisikan 𝜌(𝑥, 𝑦) = 𝑆𝑢𝑝 |𝑥𝑘 − 𝑦𝑘 | maka
(𝐵𝑉, 𝜌) merupakan ruang metrik.

b. ℓ1 = { 𝑥 = (𝑥𝑘 ) ; ∑∞ ∞
𝑘=1|𝑥𝑘 | < ∞ } dan didefinisikan 𝜌(𝑥, 𝑦) = ∑𝑘=1|𝑥𝑘 − 𝑦𝑘 | , maka
(ℓ1 , 𝜌) merupakan ruang metrik.

c. 𝐵[𝑎,𝑏] = { 𝑓 ∶ [𝑎, 𝑏] → 𝑅 ; 𝑓 𝑡𝑒𝑟𝑏𝑎𝑡𝑎𝑠 𝑝𝑎𝑑𝑎 [𝑎, 𝑏] } dan didefinisikan


𝜌(𝑓, 𝑔) = Sup |𝑓(𝑡) − 𝑔(𝑡)| maka (𝐵[𝑎,𝑏] , 𝜌) merupakan ruang metrik.
𝑡∈[𝑎,𝑏]

d. 𝐶[𝑎,𝑏] = { 𝑓 ∶ [𝑎, 𝑏] → 𝑅 ; 𝑓 𝑘𝑜𝑛𝑡𝑖𝑛𝑢 𝑝𝑎𝑑𝑎 [𝑎, 𝑏] } dan didefinisikan


𝜌(𝑓, 𝑔) = Sup |𝑓(𝑡) − 𝑔(𝑡)| maka (𝐶[𝑎,𝑏] , 𝜌) merupakan ruang metrik.
𝑡∈[𝑎,𝑏]

Ketaksamaan Minkowski

Untuk 1 ≤ 𝑝 < ∞ , maka


1 1 1
𝑝 𝑝 𝑝 𝑝 𝑝 𝑝
(∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 + 𝑦𝑗 | ) ≤ (∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 | ) + (∑𝑘𝑗=1|𝑦𝑗 | )

Untuk 𝑝 = 2 , maka

1 1 1
2 2 2 2 2 2
(∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 + 𝑦𝑗 | ) ≤ (∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 | ) + (∑𝑘𝑗=1|𝑦𝑗 | )

Ketaksamaan Holder
1 1
Untuk 1 < 𝑝 < ∞ dan untuk 𝑝
+ 𝑞 = 1 , maka

1 1
𝑝 𝑝 𝑞 𝑞
∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 𝑦𝑗 | ≤ (∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 | ) (∑𝑘𝑗=1|𝑦𝑗 | )

Untuk 𝑝 = 𝑞 = 2 , maka
1 1
2 2 2 2
∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 𝑦𝑗 | ≤ (∑𝑘𝑗=1|𝑥𝑗 | ) (∑𝑘𝑗=1|𝑦𝑗 | )
RUANG BARISAN YANG LENGKAP

Diberikan suatu ruang barisan

ℓ2 = { 𝑥 = (𝑥𝑘 ) ∶ ∑∞ 2
𝑘=1|𝑥𝑘 | < ∞ }

dengan norma-nya

1
‖𝑥 ‖ = { ∑∞ 2
𝑘=1|𝑥𝑘 | }2

Merupakan ruang bernoma-B ( Norma Banach )

Hanya akan dibuktikan lengkapnya saja.

Ambil sebarang barisan Cauchy (𝑥 (𝑛) ) di ℓ2 yang berarti ‖𝑥 (𝑚) − 𝑥 (𝑛) ‖ → 0 , untuk 𝑚, 𝑛 → ∞.

Dengan demikian diperoleh

1
(𝑚) (𝑛) 2 2
{ ∑∞
𝑘=1 |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | } →0

(𝑚) (𝑛)
Yang berarti |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | → 0, untuk 𝑚, 𝑛 → ∞.

(𝑛)
Sehingga untuk setiap 𝑘 yang tetap , maka barisan (𝑥𝑘 ) adalah barisan Cauchy di 𝑅 yang lengkap oleh

(𝑛)
karena itu konvergen. Dengan demikian untuk setiap 𝑘 terdapat 𝑥𝑘 ∈ 𝑅 sedemikian hingga (𝑥𝑘 ) → 𝑥𝑘

untuk 𝑛 → ∞.

Dibentuk 𝑥 = (𝑥𝑘 ) akan dibuktikan :

i) ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥‖ → 0 , untuk 𝑛 → ∞
ii) 𝑥 ∈ ℓ2 .

Akan dibuktikan (i)

Ambil 𝜀 > 0 sebarang maka terdapat 𝑁𝜀 sedemikian hingga untuk 𝑚, 𝑛 ≥ 𝑁𝜀


1
(𝑚) 2 2
(𝑛) (𝑚)
Berakibat ‖𝑥(𝑛) − 𝑥 ‖ = { ∑∞
𝑘=1 |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | } < 𝜀

Sehingga untuk setiap bilangan asli T

1
𝑇 2
(𝑛) (𝑚) 2
{ ∑ |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | } < 𝜀
𝑘=1

Dengan demikian untuk 𝑛 tetap dan 𝑚 ≥ 𝑁𝜀 diperoleh

1
2 2
{ ∑𝑇𝑘=1 |𝑥𝑘(𝑛) − 𝑥𝑘 | } ≤ 𝜀.

Jika 𝑇 → ∞ , maka diperoleh


1
2 2
(𝑛)
{ ∑∞
𝑘=1 |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | } ≤ 𝜀 untuk 𝑛 ≥ 𝑁𝜀

Sehingga ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥‖ → 0 untuk 𝑛 → ∞.

Akan Dibuktikan (ii)

Terdapat bilangan positip 𝑁 sehingga

2
∑∞ 𝑁
𝑘=1|𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | < ∞.

Yang berarti 𝑥 𝑁 − 𝑥 ∈ ℓ2 , karena ruang ℓ2 linier , maka 𝑥 ∈ ℓ2 .


Ruang Bernorma-F

𝑁𝑜𝑟𝑚𝑎 − 𝐹 pada ruang vektor 𝑋 atas 𝑅 adalah fungsi yang didefinisikan : ‖⋅‖: 𝑋 → 𝑅 dan memenuhi
sifat-sifat , untuk setiap 𝑥, 𝑦 ∈ 𝑋 dan setiap 𝛼 ∈ 𝑅

i) ‖𝑥‖ ≥ 0 ; ‖𝑥‖ = 0 ⟺ 𝑥 = 0
ii) ‖−𝑥‖ = ‖𝑥‖
iii) Jika (𝑎𝑛 ) barisan bilangan real yang konvergen ke 𝑎 dan (𝑥𝑛 ) barisan di 𝑋 sehingga
‖𝑥𝑛 − 𝑥‖ → 0 untuk 𝑛 → ∞, maka ‖𝑎𝑛 𝑥𝑛 − 𝑎𝑥‖ → 0 untuk 𝑛 → ∞.
iv) ‖𝑥 + 𝑦‖ ≤ ‖𝑥‖ + ‖𝑦‖

Dan pasangan (𝑋, ‖⋅‖) disebut ruang bernorma- 𝐹 ( Frechet )

Jika ruangnya lengkap disebut ruang Frechet.

Contoh Ruang Lengkap

Diberikan suatu ruang barisan ℓ𝑝 = { 𝑥 = (𝑥𝑘 ) ∶ ∑∞ 𝑝


𝑘=1|𝑥𝑘 | < ∞ } , 1 ≤ 𝑝 < ∞

1
Dengan normanya ‖𝑥‖ = ( ∑∞ 𝑝 𝑝
𝑘=1|𝑥𝑘 | ) , maka ruang ℓ𝑝 merupakan bernorma-𝐹 yang lengkap.

Hanya akan dibuktikan kelengkapannya saja, dan untuk menunjukkan sebagai ruang berorma- F adalah
untuk latihan.

Sekarang Akan dibuktikan bahwa ruang ℓ𝑝 adalah ruang yang lengkap.

Diberikan (𝑥𝑛 ) barisan Cauchy sebarang di ℓ𝑝 , maka (𝑥𝑛 ) memenuhi ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥 (𝑚) ‖ → 0,

Untuk 𝑛, 𝑚 → ∞.

Dengan demikian diperoleh

1
(𝑛) (𝑚) (𝑛) (𝑚) 𝑝 𝑝 (𝑛) (𝑚)
‖𝑥 −𝑥 ‖=( ∑∞
𝑘=1 |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | ) → 0 , yang berarti |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | → 0 untuk 𝑛, 𝑚 → ∞,

(𝑛)
sehingga untuk setiap 𝑘 maka barisan (𝑥𝑘 ) adalah barisan Cauchy di 𝑅 yang lengkap. Dengan demikian
(𝑛)
untuk setiap 𝑘 terdapat 𝑥𝑘 ∈ 𝑅 sedemikian hingga 𝑥𝑘 → 𝑥𝑘 untuk 𝑛 → ∞.
Selanjutnya dibentuk 𝑥 = (𝑥𝑘 ) akan dibuktikan

i. ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥‖ → 0, untuk 𝑛 → ∞.
ii. 𝑥 ∈ ℓ𝑝

Sekarang akan ditunjukkan

i) Akan dibuktikan ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥‖ → 0, untuk 𝑛 → ∞


Ambil 𝜀 > 0 sebarang maka terdapat bilangan asli 𝑁𝜀 , sedemikian hingga untuk 𝑛, 𝑚 ≥ 𝑁𝜀
berakibat
1
(𝑛) (𝑚) (𝑛) (𝑚) 𝑝 𝑝
‖𝑥 −𝑥 ‖=( ∑∞
𝑘=1 |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | ) < 𝜀.

Sehingga untuk setiap bilangan asli 𝑇 , maka

1
(𝑚) 𝑝 𝑝
( ∑𝑇𝑘=1 |𝑥𝑘(𝑛) − 𝑥𝑘 | ) <𝜀

Dengan demikian untuk 𝑛 tetap dan 𝑚 ≥ 𝑁𝜀 diperoleh

1
𝑝 𝑝
( ∑𝑇𝑘=1 |𝑥𝑘(𝑛) − 𝑥𝑘 | ) ≤ 𝜀

1
(𝑛) 𝑝 𝑝
Oleh karena itu jika 𝑇 → ∞, maka diperoleh ( ∑∞
𝑘=1 |𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | ) ≤ 𝜀 untuk 𝑛 ≥ 𝑁𝜀

Yang berarti bahwa ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥‖ → 0, untuk 𝑛 → ∞.

𝑝
Dari ‖𝑥 (𝑛) − 𝑥‖ → 0, untuk 𝑛 → ∞, maka terdapat bilangan positip 𝑁 sehingga ∑∞ 𝑁
𝑘=1|𝑥𝑘 − 𝑥𝑘 | <∞
yang berarti 𝑥 𝑁 − 𝑥 ∈ ℓ𝑝 , karena ℓ𝑝 adalah linier maka 𝑥 ∈ ℓ𝑝 .

Anda mungkin juga menyukai