Anda di halaman 1dari 2

BUKTI-BUKTI PELAKSANAAN MONITORING

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :

Hj. Rusnaini, SKM


PUSKESMAS
TTD KAPUS 19770505200502200
PANINCONG
5
Rencana kegiatan dalam melaksanakan UKM Puskesmas terintegrasi
dengan rencana pelaksanaan UKM Puskesmas yang lain dan disusun
1. Pengertian melalui proses perencanaan Puskesmas dengan indikator kinerja yang
jelas dan mencerminkan visi dan misi dan tujuan Puskesmas

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk diterima oleh


masyarakat dan sesuai dengan kebutuhan sasaran , maka rencana
pelaksanaan kegiatan perlu memperhatikan hasil - hasil kebutuhan dan
2. Tujuan
harapan /sasaran. Perubahan rencana kegiatan dimungkinkan terjadi
perubahan kebijakan pemerintah atau perubahan kebutuhan masyarakat
dan sasaran maupun hasil monitoring dan pencapaian kinerja.
SK Kepala Puskesmas Nomor. tentang bukti-bukti
3. Kebijakan
pelaksanaan monitoring
PERMENKES No.75 Tahun 2014 tentang bukti-bukti pelaksanaan
4. Referensi
monitoring.
1. Perencanaan
Konsep pelayanan UKM
2. Pelaksanaan dan pengendalian
a. Jadwal kegiatan
5. Prosedur / b. Pengaturan tenaga
langkah – c. Pengendalian biaya
Langkah d. Kejelasan uraian tugas
3. Pengawasan dan pertangung jawaban
a. Pengawasan internal oleh kepala Puskesmas
b. Pengawasan eksternal oleh masyarakat
c. Laporan Puskesmas

Perencanaan Pelaksanaan dan


pengendaliann
6. Diagram Alir
(jika
dibutuhkan)
Pengawasan dan pertanggung
jawaban

7. Hal – Hal
Yang Perlu
Diperhatikan
8. Unit Terkait UKM meliputi Kesling,Gizi,Kesorga
9. Dokumen
Terkait
10. Rekaman
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai