Anda di halaman 1dari 3

Nama : Azizil Tasya Bighoiri

Kelas : 4KB
NIM : 061830400291
MK : PMP

I. Pilihlah salah satu jawaban yang saudara anggap bener


1. Total kuality approach hanya dapat dicapai dengan memperhatikan karakteristik TQM terdiri
dari…
a) 10 fokus
b) 10 Karakteristik
c) 10 syarat
d) 10 angkatan
Jawaban : B. 10 Karakteristik
2. Total quality management merupakan suatu pendekatan dalam menjalankan….
a. Bisnis
b. Kerja
c. Usaha
d. Proses
Jawaban : C. Usaha
3. Pendekatan memandang kualitas dari segi nilai dari harga dengan mempertimbangkan trade
off antara kinerja dan harga kualitas didefinisikan sebagai….
a. Manufacturring
b. Produk based
c. Affordable Excellence
d. Usur-based
Jawaban : C. Affordable Excellence
II. Jawablah soal berikut
1. Apa yang dimaksud dengan gugus kendali mutu?
Jawab:
GKM adalah sekelompok kecil karyawan yang terdiri dari 3-8 orang dari unit kerja yang sama,
yang dengan sukarela secara berkala dan berkesinambungan mengadakan pertemuan untuk
melakukan kegiatan pengendalian mutu dalam proses pemecahan masalah. GKM merupakan
bagian integral dari PMT dalam suatu organisasi.

2. Tuliskan minimal 5 faktor kunci sukses GKM!


Jawab:
a) Pengembangan diri
b) Efisiensi sumber daya
c) Menggerakan seluruh karyawan dalam memecahkan berbagai permasalahan perusahaan
d) Meningkatkan produktivitas
e) Meningkatkan komunikasi dan interaksi antara karyawan dan pimpinan
f) Meningkatkan kerjasama dan peran serta karyawan
g) Menciptakan lingkungan kerja yang menyenangkan, sehat dan nyaman
h) Mendapatkan Kepuasan kerja
i) Optimalisasi daya pikir manusia
3. Tuliskan minimal 5 faktor penyebab kegagalan program GKM!
Jawab:

a) Kurang dukungan pimpinan


b) Kurang dukungan sumber daya
c) Kurang pemahaman konsep GKM
d) Tidak ada program diklat
e) Tujuan program tidak digariskan secara jelas
f) Kurang informasi dan publikasi (promosi)
g) Adanya anggapan GKM tidak cocok
h) Adanya praktik dan struktur ketidakadilan

4. Tuliskan keterampilan yang diperlukan dalam program GKM


Jawab:
a) Keterampilan presentasi
b) Keterampilan mengambil keputusan
c) Keterampilan berkomunikasi
d) Keterampilan memimpin

Anda mungkin juga menyukai