Anda di halaman 1dari 2

ISPA B.

Penyebab
 Tertular dari penderita ISPA
 Daya tahan tubuh yang kurang
 Lemah
 Malaise (letih lesu)
 Bersin-bersin
 Kurangnya sirkulasi udara dalam
A. Pengertian rumah
ISPA (Infeksi Pernafasan Sebelah  Rumah kumuh
Atas) adalah kumpulan penyakit  Gizi yang kurang
infeksi saluran pernapasan yang
akut.

D. Komplikasi.
 Bila menjalar keginjal akan
menyebabkan infeksi ginjal.
 Bila mengenai jantung
C. Tanda & Gejala menye-babkan infeksi pada otot
 Demam yang tinggi jantung.
 Merasa dingin sampai mau  Bila mengenai otak
menggigil menyebabkan radang selaput otak.
 Sakit kepala.  Bila mengenai telinga
 Batuk-batuk menye-babkan infeksi pada telinga.
 Makan makanan yang
banyak mengandung gizi seimbang
contohnya : tinggi protein (Tem-
pe, telur, tahu) dan Buah -buahan.
 Hindari kelelahan dan
bekerja terlalu berat

E. Cara Penularan
 Air ludah, dahak, bersin
orang yang menderita ISPA. Disusun Oleh :
Mega K. Fathanalia
 Udara yang kurang sehat
NIM 03. 023
(Asap Pembakaran sampah)
F. Pencegahan
 Hindari pendekatan dengan Akademi Keperawatan
Pemprop Kaltim
penderita ISPA bila seseorang ada
2006-2007
riwayat penyakit dan daya tahan
tubuh yang kurang
 Perbaiki sirkulasi/peredaran
udara dalam rumah (jendela dan
ventilasi)

Anda mungkin juga menyukai