Anda di halaman 1dari 8

PERAWAT PANDUAN KOMUNIKASI

PENERIMAAN PASIEN BARU


PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain
dalam kegiatan serah terima pasien yang baru masuk di
ruang perawatan
TUJUAN  Terlaksananya kegiatan pelayanan di ruang rawat inap
 Tersampaikannya hak dan kewajiban yang harus diketahui
pasien selama proses perawatan di rumahsakit.
 Terciptanya keamanan dan kenyamanan pasien diruang
perawatan
 Tercapainya kepuasan pasien.
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat menerima pasien baru yang barumasuk
ruang perawatan.
 Kegiatan dilaksanakan di depan pasien
UNIT TERKAIT Seluruh unit pelayanan
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan atau Assalamualaikum…Selamat pagi,
menjawab salam siang, sore, malam.
Wa’alaikum salam
Menyapa Pasien Selamat datang di Ruang Marwah 1C RSU Haji
sambil mengantar Surabaya ………. Mari Bu / Pak saya antar ke
keruangan ruangan yang telah kami siapkan.
Memindahkan Bu / Pak saya bantu pindah ke tempat tidur ya?
pasien ke tempat mohon tunggu sebentar kami akan lakukan
tidur timbang terima
Melakukan timbang Saya cek dulu dokumennya ya....Sudah lengkap
terima dokumen
pasien
PROSEDUR Perawat Saya………….perawat disini yang akan
memperkenalkan diri merawat ibu /bapak……
Melakukan observasi  Permisi bu/pak, saya akan melakukan
tanda-tanda vital dan pemeriksaan…..sekarang apa yang
keluhan ibu/bapak rasakan?
 Sekarang bapak/ibu
dirawatdikamar…..kelas…..yang berada
dilantai…..
 Jika bapak/ibu memerlukan kami,
silahkan bapak/ibu menemui perawat
yang ada di nurse station.
 Jika ibu/bapak mau sholat, arah
kiblatnya kesebelah barat atau ke
mushola/mesjid yang ada di depan
Ruang Marwah 1C
 Disini tersedia fasilitas yang bisa
ibu/bapak pergunakan, antara lain kamar
mandi, kipas angin, pispot, tempat
sampah,dll. Bila mau kekamar mandi,
ada disebelah pojok.
Terima kasih ibu/bapak telah mempercayakan
RSU Haji Surabaya sebagai sarana berobat,
mudah-mudahan cepat sembuh
Unit pelaksanaan  Kami akanmelaksanakanpenggantian linen
asuhan padapukul….
 Bapak/Ibu aka mendapat
makanPagi/Siang/Sore padapukul....
 Bapak/Ibu, untuk jadwalmemandikan
padapukul....
 Setiap hari dokterruangan atau dokter

PANDUAN KOMUNIKASI
PEMBERIAN THERAPY
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain dalam
kegiatan pemberian terapi kepada pasien.
TUJUAN  Sebagai pedoman standart komunikasi di unitpelayanan Rumah
Sakit
 Tersampaikannya informasi yang jelas tentang therapyyang akan
diberikan kepada pasien, meliputi therapy:
 Injeksi
 Oral
 Supositoria
 Tetes
 Zalf
 NGT
 Infus/drip
 Tercapainya kepuasan pasien
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat akan memberikan therapy kepadapasien
 Kegiatan dilaksanakan didepan pasien dankeluarganya jika ada
 Gunakan prinsip 5 B 1 W yaitu:
 Benar pasien
 Benar obat
 Benar dosis
 Benar cara
 Benar waktu
 Waspada efek samping obat

UNIT TERKAIT Seluruh unit pelayanan


LANGKAH STANDAR KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan atau Assalamualaikum…Selamat pagi, siang, sore,
menjawab salam malam.
Wa’alaikum salam
Menyapa Pasien Panggil nama pasien dengan sopan dan jelas
Menjelaskan tentang  Maaf bapak/ibu saya akan memberikan
therapy yang akan
diberikan therapy….(sebutkan jenis therapy yang
akan diberikan)
 Karena jika tidak diberikan sekarang akan
membuat reaksi obat menjadi kurang baik
dan proses penyembuhan akan semakin
lama.

Memberikan therapy  Mari pak/bu saya bantu minumkan obatnya


sambil menanyakan (jika therapy oral).
reaksi yang dirasakan Bismillahhirrahmanirrahim..
 Mari pak/bu, saya suntikan dulu obatnya
(jika therapy injeksi) kita berdoa sama-
sama supaya obatnya lancar,
Bismillahhirrahmanirrahim..
 Mari pak/bu saya bantu oleskan/teteskan
obatnya (jika therapy zalf/obat tetes) kita
berdoa sama-sama supaya lancar.
 BismillahPak/bu apakah ada yang
dirasakan ? (sakit/perih/mual/pusing dll)

Menjelaskan reaksi Pak/bu, nanti jika setelah saya tinggalkan


umum yang mungkin bapak/ibu merasakan hal yang tidak enak/tidak
terjadi setelah biasa, seperti: pusing, mual, jantung berdebar-
pemberian therapy dan debar, keringat dingin, lidah terasa kelu, dll.
tindakan apa yang Mohon segera panggil perawat. Tetapi
harus dilakukan jika bapak/ibu tidak perlu panik karena itu
terjadi merupakan reaksi biasa yang normal dan bisa
reaksi obat serta diatasi jika segera dilaporkan dan
menenagkan pasien ditindaklanjuti.
jika hal tersebut
terjadi.

Sampaikan terima Baiklah bapak/ibu terima kasih atas waktunya.


kasih dan ucapkan Sekarang saya akan permisi dulu.
salam Assalamualaikum wr.wB

PANDUAN KOMUNIKASI
PELAKSANAAN TINDAKAN KEPERAWATAN
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain dalam
kegiatan pelaksanaan tindakan keperawatan/medis kepada pasien.
TUJUAN  Sebagai pedoman standart komunikasi di unitpelayanan Rumah
Sakit
 Tersampaikannya informasi yang jelas tentangtindakan yang akan
dilakukan kepada pasien, meliputitindakan:
 Ganti balutan
 USG
 Foto Rontgen
 CT Scan
 Pasang infuse, Dower Catheter, NGT
 Tercapainya kepuasan pasien
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat akan melakukan tindakanmedis/keperawatan
kepada pasien
 Kegiatan dilaksanakan didepan pasien dan keluarganyajika ada
UNIT TERKAIT Seluruh unit perawatan
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan salam Assalamualaikum…Selamat pagi, siang,
sore, malam.
Menyapa pasien Panggil nama pasien dengan sopan dan jelas
PROSEDUR Menjelaskan tindakan Maaf bapak/ibu saya akan menjelaskan
yang akan diberikan tentang tindakan….(sebutkan jenis tindakan
yang akan diberikan)
1. Ganti balut
Saya akan mengganti
balutan bapak/ibu, karenajika tidak segera
digantidengan teratur bisa
menyebabkan infeksi karena kuman akan
berkembang ditempat yang kotor.
Sehingga prosespenyembuhan lukannya
bisa lebih lama.
2. USG
 Saya aka mepersiapkanbapak/ibu
untukdilaksanakantindakan
USGseperti yang telahdokter
jelaskan.
 Bapak/ibu haruspuasa makan
mulaipukul….(sebutkanwaktu
dengan jelasjam/pagi/sore/malam)
 Usahakan minumyang banyak
agarsaat diperiksa nantihasilnya
akan tampak lebih jelas
 Nanti setelahselesai pemeriksaan
bapak/ibu boleh makan kembali
Mengucapkan terima Baiklah bapak/ibu terima kasih atas
kasih dan salam waktunya.Sekarang saya akan permisi dulu.
Assalamualaikum wr.wb

PANDUAN KOMUNIKASI
SERAH TERIMA PASIEN
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain dalam
kegiatan serah terima dinas di ruang perawatan
TUJUAN  Terlaksananya kegiatan serah terima dinas di ruangrawat inap
 Terciptanya keamanan dan kenyamanan pasien di ruang perawatan
 Tercapainya kepuasan pasien.
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat serah terima dinas tiap shift diruang perawatan.
 Kegiatan dilaksanakan di depan pasien
UNIT TERKAIT Seluruh unit rawat inap
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan salam Assalamualaikum…Selamat pagi, siang, sore,
malam
Menyapa pasien Panggil nama pasien dengan sopan dan jelas
Serah terima pasien  Maaf bapak/ibu sayamenggangu
dari perawat yang sebentarkarena akan serahterima dinas
sedang berdinas kepada denganshift berikutnya.
PROSEDUR perawat yang akan  Pak/bu….(sebutkannama pasien)
berdinas kenalkanini Zr/Br…(sebutkannama
perawat yangakan
berdinas)pagi/sore/malam inizr/br tersebut
yang akan merawat da membantu
bapak/ibujika jika membutuhkansesuatu

Perawat yang akan Pak/bu…(sebutkan nama pasien) nanti saya


berdinas menyapa yang akan merawat bapak/ibu dari
pasien dan menganalisa pukul….s/d….
keadaan umum serta
lingkungan pasien
Samapaikan terima Baiklah bapak/ibu terima kasih atas
kasih dan ucapkan waktunya.Sekarang saya akan permisi dulu.
salam Assalamualaikum wr.wb

PANDUAN KOMUNIKASI
MEMASUKI RUANGAN PASIEN
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain saat
memasuki ruang pasien di ruang perawatan
TUJUAN  Terlaksananya kegiatan pelayanan di ruang rawat inap
 Terciptanya keamanan dan kenyamanan pasien diruang perawatan
 Tercapainya kepuasan pasien.
KEBIJAKAN Dilakukan pada saat akan memasuki ruangan pasien di unit rawat inap
UNIT TERKAIT Seluruh unit pelayanan
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Perawat mengetuk Assalamualaikum…(buka pintu secara
PROSEDUR pintu dan perlahan dan sedikit dulu sambil
mengucapkan salam memperhatikan lingkungan). Perhatikan,
jangan membuat pasien terkejut dan jaga
privacy pasien.
Menyapa pasien  Selamat pagi,siang, sore,malam17
 Panggil namapasien dengansopan dan jelas
Menyampaikan Maaf bapak/ibu saya mengganggu
maksud dan tujuan sebentar. Jika bapak/ibu tidak keberatan saya
perawat memasuki akan…(sampaikan maksud dan tujuan
ruangan pasien memasuki ruangan pasien)
Sampaikan terima Baiklah bapak/ibu terima kasih atas
kasih dan ucapkann waktunya. Sekarang saya akan permisi
salam dulu. Assalamualaikum wr. wb

PANDUAN KOMUNIKASI
MENDAMPINGI VISITE DOKTER
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain mendampingi
visite dokter di ruang perawatan
TUJUAN  Terlaksananya kegiatan pelayanan di ruang rawat inap
 Tersampaikannya informasi yang harus deketahuipasien selama
proses perawatan di rumah sakit.
 Terciptanya keamanan dan kenyamanan pasien di ruangperawatan
 Tercapainya kepuasan pasien.
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat mendampingi dokter visite di ruangperawatan.
 Kegiatan dilaksanakan di depan pasien
UNIT TERKAIT Seluruh unit pelayanan
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan salam Assalamualaikum…Selamat pagi, siang, sore,
malam
Menyapa pasien Panggil nama pasien dengan sopan dan jelas
sambil mengantar ke
ruangan

Memperkenalkan  Maaf bapak/ibu mohonwaktunya sebentar,


dokter kepada inidokter….(nama danspesialisasi
pasien dokteryang visite)
 Dokter akan periksakeadaan
bapak/ibusebentar, jika ada yangingin
ditanyakan ataubutuh penjelasan
bisabapak/ibu sampaikansekalian.
 Silahkan dokter…(perawatmendampingi
danmencatat setiapinstruksi dokter
dalambuku catatan visite,serta membantu
jikaada tindakan dokteryang
membutuhkanbantuan perawat)

Sampaikan terima Baiklah bapak/ibu terima kasih atas waktunya.


kasih dan ucapkan Sekarang saya akan permisi dulu.
salam Assalamualaikum wr.wb
PANNUAN KOMUNIKASI
MEMULANGKAN PASIEN
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain dalam
kegiatan menjelaskan proses pemulangkan pasien
TUJUAN  Terlaksananya kegiatan pelayanan di ruang rawat inap
 Tersampaikannya hak dan kewajiban yang harusdeketahui pasien
selama proses pemulangan dirumah sakit
 Terciptanya keamanan dan kenyamanan pasien
 Tercapainya kepuasan pasien.
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat mempersiapkan pemulangan pasiendiunit rawat
inap
 Kegiatan dilaksanakan di depanpasien/keluarganya/penanggung
jawabnya
UNIT TERKAIT Seluruh unit pelayanan
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan salam Assalamualaikum…Selamat pagi, siang, sore,
malam
Menyapa pasien Panggil nama pasien dengan sopan dan jelas
Menjelaskan maksud  Maaf bapak/ibu, tadisudah
dan tujuan diinformasikanoleh dokter bahwa
bapak/ibu Alhamdulillahkeadaannya
sudahmembaik dan sudahdiperkenankan
PROSEDUR untukpulang. Jika bapak/ibubermaksud
pulang saat inijuga kami minta waktuuntuk
menyiapkanadministrasi yang
harusdiselesaikan. Nanti jikasudah selesai
kami akanmemanggil bapak/ibu.
 Sambil menunggu
kamimempersiapkanadministrasi kami
mintatolong bapak/ibuberkenan mengisi
kuisioner sebagai bahankoreksi
untukmeningkatkan kualitaspelayanan di
RumahSakit kami. Jika adakesan yang
kurangmenyenangkan.

Sampaikan terima Pak/Bu terima kasih telah berobat di RSU Haji


kasih dan ucapkan Surabaya
salam Assalammualikum wr.wb

PANDUAN KOMUNIKASI
MENGGANTI LINEN
PENGERTIAN Proses interaksi dengan pasien, keluarga dan petugas lain dalam
kegiatan mengganti linen di ruang perawatan
TUJUAN  Terlaksananya kegiatan pelayanan di ruang rawat inap
 Tersampaikannya hak dan kewajiban yang harusdeketahui pasien
selama proses perawatan di rumahsakit.
 Terciptanya keamanan dan kenyamanan pasien di ruangperawatan
 Tercapainya kepuasan pasien.
KEBIJAKAN  Dilakukan pada saat mengganti linen di ruang perawatan.
 Kegiatan dilaksanakan di depan pasien.
UNIT TERKAIT Seluruh unit rawat inap
LANGKAH STANDART KOMUNIKASI
PROSEDUR
Mengucapkan salam Assalamualaikum…Selamat pagi, siang, sore,
malam
Menyapa pasien Panggil nama pasien dengan sopan dan jelas
Mengganti linen  Maaf bapak/ibu sayaakan mengganti
dengan atau linensebentar
tanpa pasien diatas Pasien Bedrest
tempattidur.  Mari pak/bu saya gantilinennya, bisa
PROSEDUR bantusaya untuk miringsebentar ?
Pasien Mobilisasi Aktif
 Maaf bapak/ibu bisabantu saya untukduduk
 sebentar dikursi?

Sampaikan terima Baiklah bapak/ibu linennya sudah selesai saya


kasih dan ucapkan ganti terima kasih atas kerjasamanya. Sekarang
salam saya akan permisi dulu. Assalamualaikum
wr.wb

Anda mungkin juga menyukai