Anda di halaman 1dari 10

Nama/Kel.

Tanggal Kelas

L K S 6.1
= Membuat Bunyi dengan
Kegiatan Penyelidikan
Penggaris
Sesuai dengan kegiatan penyelidikan pada Buku Siswa halaman 60, tulislah apa yang
kamu dengar.
______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Amatilah gerak ujung penggaris setelah kamu petik. Bagaimana gerakannya?


______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Kamu telah memperpanjang ujung penggaris yang menjulur dan memetiknya beberapa
kali. Menjadi bagaimanakah bunyi yang kamu dengar?
______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Tuliskan paragraph tentang bagaimana menggunakan penggaris untuk menghasilkan


bunyi yang berbeda-beda.
______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 181


Nama/Kel. Tanggal Kelas

L K S 6.2
= Getaran
Penuntun Belajar

Tulislah huruf di depan jawaban yang melengkapi kalimat berikut dengan benar , pada
tempat yang telah disediakan.

________ 1. Gerak bolak-balik melalui titik kesetimbangan disebut __________.


a. gerak lurus c. getaran
b. gerak melingkar d. gelombang

________ 2. Contoh getaran adalah __________.


a. gerak batu yang dilempar ke udara
b. gerak ayunan
c. gerak air di sungai
d. gerak gas yang dipanaskan

________ 3. Simpangan terbesar sebuah getaran disebut __________.


a. amplitudo c. frekuensi
b. periode d. ayunan

________ 4. Apabila amplitudo sebuah getaran mengecil, maka energi getaran itu
__________.
a. semakin kecil c. tetap
b. semakin besar d. tidak bergantung amplitudo

________ 5. Banyaknya getaran setiap sekon disebut __________.


a. amplitudo c. frekuensi
b. periode d. simpangan

________ 6. Frekuensi getaran diukur dalam satuan __________.


a. joule c. sekon
b. newton d. hertz

________ 7. Waktu yang diperlukan untuk melakukan satu kali


getaran disebut __________.
a. amplitudo c. frekuensi
b. periode d. simpangan

________ 8. Perhatikan gambar di samping. Bila bandul ayunan


tersebut melalui titik-titik A, O, B maka bandul itu
melakukan __________ getaran.
a. 0,5 kali c. 1,5 kali
b. 1 kali d. 2 kali A B
O
________ 9. Sesuai gambar di samping, bila dalam gerakannya

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 182


melalui titik-titik A, O, B memerlukan waktu 0,1 sekon maka periode
getaran ayunan itu adalah __________ sekon.
a. 0,1 c. 0,3
b. 0,2 d. 0,4

________ 10. Sebuah benda melakukan getaran dengan periode 0,25 sekon. Maka
frekuensi getarannya adalah __________ hertz.
a. 25 c. 4
b. 10 d. 1

Kerjakan soal berikut pada tempat yang telah disediakan.

1. Sebuah benda melakukan gerak bolak-balik sebanyak 15 getaran dalam waktu 0,5
menit. Berapakah periode getarannya?
_________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

2. Bila periode getaran selaput bedug adalah 0,04 s, berapakah frekuensinya?


__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 183


Nama/Kel. Tanggal Kelas

L K S 6.3
= Periode dan Frekuensi
Kegiatan 6.1
Getaran Sebuah Ayunan

Setiap getaran memiliki amplitudo dan periode tertentu. Amplitudo suatu


getaran menentukan besarnya energi getaran tersebut. Sedangkan periode
menunjukkan waktu yang diperlukan untuk melakukan satu getaran.

PERSIAPAN

Masalah Petunjuk Keselamatan


Dapatkah kamu menemukan Hati-hatilah bila menggunakan
periode dan frekuensi sebuah benda tajam untuk memotong
getaran? Apakah periode sebuah benang. Ikat bandul erat-erat
ayunan dipengaruhi oleh besar dengan benang.
amplitudonya?

Hipotesis
Rumuskan sebuah hipotesis untuk
memperkirakan bagaimana besar
periode ayunan bila
amplitudonya semakin kecil

Alat dan Bahan yang


mungkin
l Bandul ayunan
l Penggaris
l Benang
l Stopwatch atau arloji

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 184


MERENCANAKAN PERCOBAAN

1. Dalam satu kelompok, sepakatilah dilakukan dengan mengukur


dan tuliskan rumusan hipotesis waktu untuk melakukan 10 getaran
kelompok kamu. dalam satuan sekon. Apabila
2. Susunlah langkah-langkah yang waktu ini kamu bagi 10, kamu akan
akan kamu gunakan untuk dapatkan periodenya.
menguji hipotesismu. 3. Pengukuran waktu seharus-nya
3. Dapatkan alat/bahan yang kamu dimulai ketika bandul mulai
butuhkan. Rancanglah tabel dilepas. Putuskan siapa yang
datanya. bertugas mengukur waktunya.
4. Berapa kalikah sebaiknya
Mengecek Rencana pengukuran periode dengan
1. Pastikan rencanamu menyerta- amplitudo yang berbeda
kan cara mengukur amplitudo dilakukan?
getaran. Putuskan siapa yang 5. Yakinlah bahwa gurumu
bertugas mengukur amplitudo. menyetujui rencanamu dan kamu
2. Pengukuran periode sebaiknya telah memasukkan saran beliau
dalam rencanamu.

MELAKUKAN PERCOBAAN
1. Lakukan percobaan sesuai rencana.
2. Selama percobaan, tulislah hasil pengamatanmu.

Analisis dan Penerapan


1. Berdasarkan data percobaanmu, simpulkan apakah periode getaran sebuah
ayunan dipengaruhi amplitudonya?
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________

2. Ramalkan apa yang terjadi dengan periode getaran sebuah ayunan bila
amplitudo ayunan itu berubah.
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________

3. Amplitudo sebuah getaran bandul ayunan makin lama makin kecil. Apakah
frekuensinya juga semakin kecil? Jelaskan mengapa begitu, atau tidak begitu.
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________

Selanjutnya
Buatlah rancangan percobaan untuk menunjukkan apakah panjang tali ayunan
berpengaruh terhadap periode ayunan itu. Laksanakan percobaan tersebut.

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 185


Nama/Kel. Tanggal Kelas

L K S 6.4
= Membuat Gelombang
Kegiatan Lab

Dapatkah kamu membuat dan menggambarkan gelombang yang merambat pada tali?
Apakah medium ikut berpindah maju bersama gelombang?

Alat dan Bahan Yang Diperlukan


l tali (tambang) plastik
l rafia 1 m
l gunting

Langkah Percobaan

1. Guntinglah rafia sepanjang 5 cm sebanyak 10 potong. Ikatkan guntingan rafia tersebut


di sekitar pertengahan tali, dengan jarak masing-masing rafia 25 cm.
2. Rentangkan tali tersebut di lantai dengan memegang salah satu ujung tali, dan salah
satu temanmu memegang kuat-kuat ujung yang lain. Aturlah agar tali itu tidak terlalu
tegang
3. Buatlah gelombang pada tali itu, dengan menggerak-gerakkan tali tersebut ke
samping kiri kanan dengan cepat. Amatilah gelombang yang terjadi pada tali tersebut.
Gambarkan gelombang hasil pengamatanmu pada Tabel Data dan Pengamatan.
4. Dari manakah gelombang pada tali tersebut berasal? Tulis hasil pengamatanmu pada
Tabel Data dan Pengamatan.
5. Gelombang yang kamu buat tersebut merambat pada tali yang ada rafianya. Tempat
merambatnya gelombang ini disebut medium. Amatilah rafia pada tali tersebut.
Bagaimana gerakannya? Tulis hasil pengamatanmu pada Tabel Data dan
Pengamatan.
6. Pada saat gelombang pada tali dan rafia tersebut bergerak maju, apakah mediumnya
ikut bergerak maju? Tulis hasil pengamatanmu pada Tabel Data dan Pengamatan.

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 186


Analisis

Tanganmu yang bergerak bolak-balik tersebut berlaku sebagai getaran. Gerakan yang
terjadi pada tali tersebut adalah gelombang. Tali dan rafia tersebut merupakan
tempat merambatnya gelombang, disebut medium. Tuliskan hasil pengamatanmu
pada Tabel Data dan Pengamatan.

Tabel Data dan Pengamatan

G a m b a r g e lo m b a n g
p a d a t a li

ta ng a n ya ng be rg e ra k
A s a l G e lo m b a n g
bo lak -ba lik
bo la k -balik pa da s a a t
G e r a k a n M e d iu m
ge lombang me linta s
A p a k a h m e d iu m ik u t
b e rge ra k ma ju b e rsa ma tida k
g e lo m b a n g ?

Menyimpulkan dan Menerapkan

1. Berdasarkan percobaanmu, dari manakah gelombang pada tali itu berasal?


__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

2. Gambar gelombang yang merambat pada tali adalah:


__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

Menyimpulkan dan Menerapkan

3. Berdasarkan percobaanmu, maka gelombang berasal dari:


__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 187


Nama/Kel. Tanggal Kelas

L K S 6.5
= Matematika Gelombang
Penguatan

Apa yang Kamu Perlukan


§ Penggaris

Apa yang Kamu Kerjakan


Tandai masing-masing gelombang di bawah ini dengan istilah-istilah: amplitudo, puncak,
lembah, panjang gelombang.

A × ×
Ù

X Y
Ú

B
× ×
Ù

X Y

Dalam geraknya dari X ke Y, gelombang-gelombang itu memerlukan waktu 20 s.

Ada Apa?
1. Berapakah panjang gelombang A? ________________ B? _____________________
2. Berapakah amplitudo gelombang A? ________________ B? ___________________
3. Berapakah periode gelombang A? ________________ B? _____________________
4. Berapakah frekuensi gelombang A?_________________ B? __________________

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 188


5. Tulislah rumus hubungan cepat rambat gelombang dengan frekuensi dan panjang
gelombangnya.
___________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________

6. Berapakah cepat rambat gelombang A?


___________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________

7. Berapakah kelajuan gelombang B?


___________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________

8. Jika frekuensi gelombang diperbesar, apa yang terjadi dengan panjang gelombang-
nya?
___________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 189


Nama/Kel. Tanggal Kelas

L K S 6.6
= Pemantulan Gelombang pada
Kegiatan Lab
Tali

Apabila gelombang mengenai sebuah penghalang, gelombangtersebut akan dipantulkan.


Kamu akan mengamati pemantulangelombang pada tali melalui Kegiatan berikut.

Masalah
Ke manakah arah gelombang tali setelah mengalami pemantulan oleh sebuah ujung tetap?
Dapatkah kamu menggambarkan peristiwa tersebut?

Alat dan Bahan Yang Diperlukan


Tali (tambang) plastik

Langkah Percobaan
1. Rentangkan tali di lantai dengan memegang salah satu ujung tali, dan salah satu
temanmu memegang kuat-kuat ujung yang lain. Aturlah agar tali itu tidak terlalu
tegang.
2. Buatlah suatu pulsa gelombang, dengan menyentakkan tali tersebut ke samping lalu
kembali ke kedudukan semula dengan cepat, kemudian diam.
3. Amatilah pulsa gelombang tersebut sebelum, pada saat, dan setelah mengenai ujung
tali yang dipegang kuat-kuat oleh temanmu (ujung tetap). Ke manakah arah gerak
gelombang tali setelah mengenai ujung tetap itu? Tuliskan hasil pengamatanmu pada
Tabel Data dan Pengamatan.
4. Lakukan percobaan di atas sekali lagi. Amatilah pulsa gelombang tersebut sebelum,
pada saat, dan setelah mengenai ujung tali yang terikat. Gambarkan pulsa gelombang
sebelum dan sesudah mengenai ujung terikat.

LKS 2B: Gelombang dan Optik/ 190

Anda mungkin juga menyukai