Anda di halaman 1dari 4

Resume Askep Keluarga Sesuai Tumbuh Kembang

NAMA: DEDI INDRA SETIAWAN

NPM: PK 115 017 043

Sebutkan diagnosa - diagnosa keperawatan keluarga yang bisa muncul pada keluarga:
No Keluarga Diagnosa yang bisa muncul Daftar pustaka
sesuai
tumbuh
kembang
1. Keluarga  Ketidakmampuan Achjar, K.A.2010. aplikasi praktis
baru koping keluarga b.d asuhan keperawatan keluarga. Jakarta:
menikah gangguan kemampuan sagung seto
untuk memenuhi
tanggung jawab peran
sekunder
 Resiko perubahan
pemeliharaan
kesehatan b.d kurang
pengetahuan terhadap
pemilihan dan
ketersediaan metoda
kontrasepsi
 Konflik pengambilan
keputusan b.d kurang
nya informasi yang
relevan

2. Keluarga  Kecemasan keluarga tn. Hasan, R.et.al. 1997. Ilmu kesehatan


dengan anak A b.d ketidakmampuan anak. Bagian ilmu kesehatan anak.
pertama keluarga mengenal FKUI: Jakarta
peran menjadi orang
tua
 Demam pada an. AL b.d
ketidakmampuan
keluarga memanfaatkan
fasilitas kesehatan
 Resiko cedera pada an.
AL b.d ketidakmampuan
keluarga dalam
memodifikasi
lingkungan
3. Keluarga  Resiko keterlambatan Potter & perry.2005. fundamental
dengan anak pertumbuhan b.d orang keperawatan volume 1.
pra sekolah tua kurang
pengetahuan
 Defisit pengetahuan
orang tua b.d kurang
nya informasi mengenai
pertumbuhan dan
perkembangan anak
 Hambatan interaksi
sosial b.d hambatan
bahasa
4. Keluarga  Ketidakefektifan Arlina. 2012. Keluarga anak usia
dengan anak bersihan jalan nafas sekolah. Diakses pada tanggal 12
usia sekolah An.A pada keluarga Tn september 2012 di http:/www.scribd
N b.d ketidakmampuan
keluarga mengambil
keputusan yang tepat
untuk mengatasi ISPA
 Resiko terjadi nya
penyakit TBC b.d
ketidakmampuan
keluarga memodifikasi
lingkungan yang
mendukung kesehatan
 Resiko tinggi hubungan
keluarga tidak harmonis
b.d ketidakmampuan
keluarga mengenal
masalah yang terjadi
pada anak nya
5. Keluarga  Ketidakefektifan https://id.scribe.com/doc/308485056/
dengan anak performa peran remaja askep-keluarga-dengan-anak-remaja
remaja b.d ketidakmampuan
keluarga mengenal
masalah tentang tugas
dan fungsi
perkembangan keluarga
dengan anak remaja
 Ketidakefektifan koping
keluarga b.d
ketidakmampuan
keluarga mengenal
masalah tentang
penting nya komunikasi
efektif antara orang tua
dan remaja
 Resiko terjadinya
penyimpangan perilaku
b.d ketidakmampuan
keluarga dalam
memodifikasi
lingkungan pergaulan
yang rentan dengan
perilaku menyimpang
6. Keluarga  Ketidakefektifan koping Friedman, Marilyn M. (2010). Buku ajar
dengan anak keluarga b.d keperawatan keluarga : riset, teori dan.
dewasa ketidakadekuatan Praktek. Jakarta : EGC
sumber psikologi untuk
beradaptasi terhadap
proses meninggalkan
rumah, pilihan karier
 Gangguan proses
keluarga b.d
pertambahan anggota
keluarga (misalnya
pernikahan)
 Ketidakefektifan
pemeliharaan
kesehatan b.d kurang
nya pengetahuan
tentang pencegahan
penyakit
 Konflik pengambilan
keputusan b.d
pertentangan dalam
pendukung
 Resiko kesepian b.d
pelepasan anak (anak
telah menikah dan pergi
dari rumah)
7. Keluarga  Perubahan peran dalam Allender, JA & Spradley, B. W. 2001.
dengan usia keluarga b.d Community as partner, theory and
pertengahan ketidakmampuan practice nursing. Philadelpia:
keluarga mengenal Lippincott.
peran masing-masing
anggota keluarga
 Resiko terjadinya konflik
pada keluarga b.d
ketidakmampuan
keluarga mengenal
masalah komunikasi
 Resiko terjadinya konflik
keluarga dengan
masyarakat b.d kurang
nya peran serta
keluarga dalam
kehidupan
bermasyarakat
8. Keluarga  Gangguan mobilitas fisik Iqbal,wahit dkk. 2005.ilmu
dengan usia pada keluarga b.d keperawatan komunitas 2 teori dan
lanjut ketidakmampuan aplikasi dalam praktek pendekatan
keluarga dalam asuhan keperawatan komunitas,
merawat anggota geronstik, keluarga. Jakarta : EGC.
dengan masalah
kesehatan : reumatik
 Gangguan integritas
kulit pada keluarga b.d
ketidakmampuan
keluarga merawat
anggota keluarga
dengan luka decubitus
 Gangguan rasa
nyaman : sakit kepala
pada keluarga b.d
ketidakmampuan
keluarga mengenal
masalah anggota
keluarga dengan
hipotensi
 Gangguan rasa
nyaman : nyeri pada
keluarga b.d
ketidakmampuan
keluarga mengenal
masalah dengan
anggota keluarga yang
menderita reumatik

Anda mungkin juga menyukai