Anda di halaman 1dari 14

Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.

UNIT KEGIATAN BELAJAR


BIG-LM-3.8/4.8/2/8-1

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
b. Semester : Genap
c. KompetensiDasar : 3.8 dan 4.8

KI 3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan


beberapa teks report lisan dan tulis dengan memberi dan meminta
informasi terkait teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain
di Kelas X sesuai dengan konteks penggunaannya.

KI 4.8 Menyusun Teks report terkait teks fungsional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu,
dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

d. Indikator Pencapaian Kompetensi :

3.8.1 Menganalisa fungsi sosial dari teks report kegiatan di buku dan media
massa.
3.8.2 Menganalisa struktur teks report kegiatan di buku dan media massa.
3.8.3 Menganalisa unsur kebahasaan dari teks report kegiatan di buku dan media
massa.
3.8.4 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks
report, sesuai dengan konteks penggunaannya dengan tepat dan baik.

Page 1
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

4.8.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan teks report lisan dan tulis, dengan memberi dan
meminta informasi terkait teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran
lain di Kelas X sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.8.2 Menyusun teks report lisan dan tulis, dalam bentuk biografi, terkait tokoh
terkenal, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.
4.8.3 Menyusun teks report percakapan sederhana tentang tindakan memberi
dan meminta informasi terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi sesuatu, sesuai dengan konteks penggunaannya.
(Perhatikan unsur kebahasaan Teks report).
4.8.4 Mempraktikkan ucapan tentang tindakan memberi dan meminta informasi
terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu,
sesuai dengan konteks penggunaannya.

e. Materi Pokok : Report text (Teknologi terkait dengan mata pelajaran


lain di Kelas X, yang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat dalam KI).

f. Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

g. Tujuan Pembelajaran :

Melalui diskusi, tanyajawab, penugasan, presentasi dan analisis, anda


Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
beberapa teks recount lisan dan tulis dengan memberi dan meminta
informasi terkait peristiwa bersejarah, berbagi pengalaman, mengambil
teladan, membanggakan sesuai dengan konteks penggunaannya. Sehing
ga Anda dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut
nya melalui belajar ,mengembangakan sikap jujur, peduli, dan bertangg
ung jawab, serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis,
komunikasi, kolaborasi, kreativitas (4C).

Page 2
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

h. Materi Pembelajaran
 Utami Widiato, Zuliati Rohmah, dan Furaidah, 2014, Bahasa Inggris
kelas X, Pusat Kurikuluum dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud, 131-
.142.
 Ira Wijayanti, Nitya jwalita, Kristin Ambarwati & Mariyana. 2016. Be
Smart in English 1 for grade X senior High Schools. Solo:PT Wangsa Jatra
Lestari, 74-97

2. Peta Konsep

Definisi teks Report

Perbedaan Teks
report dan teks Mencari urutan generic
descriptive structure Teks report

Teks Report Mencari synonyms Teks


Tujuan Teks Report Report

Generic structure Men translite Teks


Teks Report Report

Ciri-ciri teks report

3. KegiatanPembelajaran
 Pendahuluan
Sebelum belajar pada materi ini silahkan kalian membaca dan memahami cerita di
bawah ini.

Page 3
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Mobile Phone

A mobile phone (also known as a wireless phone, or cellular telephone) is a


very small portable radio telephone.

The mobile phone can be used to communicate over long distances without
wires. It works by communicating with a nearby base station (also called a "cell site")
which connects it to the main phone network. As the mobile phone moves around, if
the mobile phone gets too far away from the cell it is connected to, that cell sends a
message to another cell to tell the new cell to take over the call. This is called a "hand
off," and the call continues with the new cell the phone is connected to. The hand-off
is done so well and carefully that the user will usually never even know that the call
was transferred to another cell.
As mobile phones became more popular, they began to cost less money, and
more people could afford them. Monthly plans became available for rates as low as
US$30 or US$40 a month. Cell phones have become so cheap to own that they have
mostly replaced pay phones and phone booths except for urban areas with many
people.

Sources: http://www.englishiana.com/2016/02/13-contoh-report-text-bahasa-
inggris.html?m=1

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silahkan kalian lanjutkan kekegi


atan belajar berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKB ini.

a. KegiatanInti
1) PetunjukUmum UKB
a) Baca dan pahami materi pada Buku paket:
- Ira Wijayanti, Nitya jwalita, Kristin Ambarwati & Mariyana. 2016.
Be Smart in English 1 for grade X senior High Schools. Solo:PT
Wangsa Jatra Lestari, 140-164
b) Kerjakan UKB ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagi
an yang telah disediakan.

Page 4
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

c) Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan ayo


berlatih, apabila kalian yakin sudah paham dan mampu menyelesaik
an permasalahan permasalahan dalam kegiatan belajar kalian boleh s
endiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti te
sformatif agar kalian dapat belajar ke UKB berikutnya.

2) Kegiatan Belajar
Ayo ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentra
si!!!

Kegiatan Belajar 1

Read the explanation below.

Page 5
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

A. Pengertian Report Text dan Contohnya

Report text adalah salah jenis genre of text yang masuk kategori descriptive.
Definisi report text itu sendiri adalah sebuah genre atau jenis teks yang berusaha
menggambarkan sesuatu seperti benda, manusia, tumbuhan, hewan dan lain
sebagainya yang masih sangat umum. Jadi tidak fokus pada satu benda melainkan
semua benda yang masuk dalam satu kategori. Misalnya kita sedang membicarakan
gajah, maka kita akan membahas sifat, bentuk, karakter gajah pada umumnya.

B. Perbedaan Report Text dan Descriptive Text

Cara membedakan report text dan descriptive text yang paling mudah adalah
dengan melihat apakah sesuatu yang digambarkan tersebut umum atau khusus. Jika
sesuatu tersebut adalah umum, maka jenis textnya adalah report. Tetapi jika khusus,
maka jenis textnya adalah descriptive.

Misal, pada penjelasan descriptive text saya memberi contoh tentang Candi
Borobudur. Di dalamnya menjelaskan bagaimana bentuk Candi Borobudur, letaknya
dan kapan dibuatnya. Jadi hanya fokus dan khusus menjelaskan satu objek yang
bernama Candi Borobudur. Lain halnya jika saya menjelaskan tentang Candi. Maka
saya akan menjelaskan bentuk atau model candi pada umumnya seperti apa, kemudian
candi merupakan tempat peribadatan agama apa dan seterusnya. Jadi saya
menjelaskan Candi secara umum, baik itu candi Borobudur, Prambanan, Mendut dan
lain sebagainya, tidak khusus dan fokus.

Selain itu, biasanya report text biasanya menggambarkan sesuatu dengan sudut
pandang ilmiah. Sehingga biasanya akan diikuti dengan penjelasan tentang hasil
penelitian atau observasi terhadap objek yang sedang dibicarakan tersebut.

C. Tujuan Report Text

Tujuan komunikatif Report text adalah untuk menggambarkan tentang sesuatu


secara apa adanya yang merupakan hasil observasi atau penelitian dan analisa secara
sistematis. Intinya text Report berisi fakta-fakta sebuah objek yang bisa dibuktikan
secara ilmiah.

Page 6
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

D. Generic Structure Report Text

Susunan umum atau Generic Structure pada umumnya terdiri dari urut-urutan sebagai
berikut:

 General Clasification

Pengantar tentang sesutau atau fenomena yang akan dibahas. (Menyatakan


klasifikasi / gambaran umum tetnang apa yang akan kita gambarkan)

 Description

Tells what the phenomenon under discussion; in terms of parts, qualities,


habits or behaviors. Pada bagian ini menerangkan sesuatu gambaran atau fenomena-
fenomena yang terjadi, baik bagian-bagiannya, sifat-sifatnya, kebiasaannya, ataupun
tingkah lakunya. Intinya adalah penjabaran dari klasifikasi yang disajikan. Atau
Menggambarkan ciri – ciri dari objek yang akan didiskusikan secara detail. Ciri – ciri
dalam hal ini adalah bentuk, bagian – bagian, sifat, perilaku, dll.

E. Ciri-ciri Report Text

 Menggunakan pola kalimat simple present tenses


 Menggunakan kata benda umum (General Nouns)
 Menngunakan kata kerja yang saling berhubungan

Contoh

Komodo Dragon

Page 7
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

General Classification

Komodo dragons have thrived in the harsh climate of Indonesia’s Lesser


Sunda Islands for millions of years, although amazingly, their existence was unknown
to humans until about 100 years ago.

Reaching 10 feet (3 meters) in length and more than 300 pounds (136
kilograms), Komodo dragons are the heaviest lizards on Earth. They have long, flat
heads with rounded snouts, scaly skin, bowed legs, and huge, muscular tails.

Description

As the dominant predators on the handful of islands they inhabit, they will eat
almost anything, including carrion, deer, pigs, smaller dragons, and even large water
buffalo and humans. When hunting, Komodo dragons rely on camouflage and
patience, lying in wait for passing prey. When a victim ambles by, the dragon springs,
using its powerful legs, sharp claws and serrated, shark-like teeth to eviscerate its
prey..

Animals that escape the jaws of a Komodo will only feel lucky briefly. Dragon
saliva teems with over 50 strains of bacteria, and within 24 hours, the stricken
creature usually dies of blood poisoning. Dragons calmly follow an escapee for miles
as the bacteria takes effect, using their keen sense of smell to hone in on the corpse. A
dragon can eat a whopping 80 percent of its body weight in a single feeding.

There is a stable population of about 3,000 to 5,000 Komodo dragons on the


islands of Komodo, Gila Motang, Rinca, and Flores. However, a dearth of egg-laying
females, poaching, human encroachment, and natural disasters has driven the species
to endangered status.

Sources : http://animals.nationalgeographic.com/

Penjelasan:

Paragraf pertama: General Classification. Berisi pengenalan objek bahwa Komodo


adalah binatang yang telah ada sejak berjuta-juta tahun yang lalu.

Page 8
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Pada paragraf kedua dan seterusnya: Description. Berisi tentang bentuk fisik Komodo
meliputi panjang, berat, maupun ciri fisiknya dan kebiasaannya mencari makan serta
statistik populasi habitat Komodo di berbagai daerah.

Sources:https://inggrisonline.com/pengertian-struktur-ciri-report-text-dan-
contohnya/

Setelah memahami struktur teks diatas cobalah mengidentifikasi struktur teks b


erikut.

Cats

Cats also called the domestic cat or house cat (with its scientific name: Felis
silvestris catus or Felis catus) is a type of carnivorous mammal of the family Felidae.

The word "cat" generally refers to a "cat" that has been tamed, but can also refer to
the "big cats" such as lions and tigers.

Cats are considered as "perfect carnivore" with teeth and particular digestive tract.
The first premolar and molar teeth form a pair of fangs on each side of the mouth that
works effectively as a pair of scissors to tear the meat.

Page 9
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Although these features also exist in the Canidae or dog, but these traits are better
developed in cats.

Unlike other carnivores, cats eat almost non vegetable substance. Bears and dogs
sometimes eat berries, roots, or honey as a supplement, while cats only eat meat,
usually freshly killed prey.

In captivity, cats can not adapt to a vegetarian diet because they can not synthesize all
the amino acids they need from plant material; it is in contrast with domesticated
dogs, which commonly are fed a mixture of meat and vegetables and sometimes it can
adapt to a completely vegetarian meal.

Cats have mingled with human life since at least 6000 BC, from the skeleton of the
cat found on the island of Cyprus.

The ancient Egyptians of 3500 BC have used cats to keep away the rats or other
rodents from the barn where the crops were saved.Currently, the cat is one of the most
popular pet in the world.

Cats that his lines are recorded officially as a cat breeds or pure breed are Persian,
Siamese, Manx, and the sphinx. These kinds of cat are usually bred in official
captivity animal. The number of purebred cat is only 1% of all cats in the world; the
rest is a cat with mixed ancestry such as wild cats or domestic cats.

Sources: http://www.englishiana.com/2016/02/13contohreporttext bahasa inggris.htm


l?m=1

Page 10
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Kegiatan Belajar 2

Setelah kalian belajar tentang struktur teks report pada contoh kegiatan belajar
1,sekarang perhatikan kata kerja (simple present tenses) pada teks berikut!

Page 11
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Fins the synonyms of the words from the text!


NO Tenses synonyms

Kegiatan Belajar 3

Read the report text and translate this text to Indonesia!

Page 12
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Kegiatan Belajar 4

Penutup
How do you feel with the lesson you have done?
Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi
No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah kalian telah memahami generic structure dari teks
Recount?
2. Dapatkah kalian mengidentifikasi kata kerja yang ada
pada teks recount?
3. Dapatkah kalian menentukan generic structure masing-
masing paragrap?
4. Dapatkah kalian menemukan word meaning dari masing-
masing paragrap?
5. Dapatkah menjawab pertanyaan dari materi yang sudah di
sajikan?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali
materi tersebut dalam BukuTeks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1
yang sekiranya perlu kalian ulang dengan bimbingan Guru atau teman sejawat.
Jangan putus asa untuk mengulang lagi!.Dan apabila kalian menjawab “YA”
pada semua pertanyaan, maka lanjutkan berikut.

Dimana posisimu?
Ukurlah diri kalian dalam menguasai materi teks report dalam rentang 0 – 100,
tuliskan kedalam kotak yang tersedia.

Page 13
Unit KegiatanBelajar Bhs. Inggris X 3.8 dan 4.8

Setelah kalian menuliskan penguasaan hadap materi teks recount,lanjutkan kegaitan b


erikut untuk mengevaluasi penguasaan kalian!.

Setelah menyelesaikan kegiatan di atas dan mengikuti kegiatan belajar 4,bagaimana


penyelesaian permasalahan pada teks report dibagian awal pembelajaran tadi?
Silahkan kalian berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain. Kemudian tulis-
kan penyelesaian ide pokok dan nilai moral dari tekster sebut di buku kerja masing-
masing!.
Ini adalah bagian akhir dari UKB, mintalah tes formatif kepada Guru kalian sebelum
belajar ke UKB berikutnya. Sukses untuk kalian!!!

Page 14

Anda mungkin juga menyukai