B.indonesia Minggu-5

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

TUGAS

BAHASA INDONESIA
2020

Nama : Novianti Nursyamsiah


Kelas : XI TKJ - 2

SMK DAARUDDA’WAH
TERAKREDITASI B
Sk. No. 421.5 / 1251/ Disdik 2008
Alamat : Pondok Pesantren Daarudda’wah Bojongsari Mandalagiri Leuwisari
Tasikmalaya
Tlp.(0265) 547290
e-mail : smk.daaruddawah@yahoo.com
Tahun Pelajaran 2020/2021
1. Mengapa contoh teks yang kalian temukan tersebut, dinamakan teks tersebut!
Jawab:

Judul Resensi:
Petualangan Bocah Di Zaman Jepang

Teks tersebut dikatakan teks resensi, karena di dalamnya termuat informasi


tentang tanggapan serta komentar berkaitan dengan kelebihan serta kekurangan suatu
karya. Di dalam teks tersebut juga termuat informasi tentang identitas karya,
ringkasan, serta kekurangan dan kelebihan isi karya tersebut. Juga terdapat
rekomendasi penulis terhadap pembacanya.

2. Temukan masing-masing 2 contoh konjungsi penerangan, konjungsi temporal dan


konjungsi penyebaban dalam teks resensi yang kalian temukan tersebut!
Jawab:
a. Konjungsi penerangan: yakni, yaitu, bahwa, adalah
a) Dalam Novel mencoba Tidak Menyerah, yamg menjadi tokoh sentralnya
adalah bocah laki-laki berusia sepuluh tahun
b) Keunggulan lain dari novel ini adalah penggambaran suasana yang detail
mengenai kota Surabaya di tahun 1944 (zaman pendudukan Jepang)

b. Konjungsi temporal: sejak, kemudian, akhirnya


a) Setelah membaca novel yang sangat tebal ini, saya jadi teringat dengan
Novel Mencoba Tidak Menyerah-nya Yudhistira A.N. Massardhie dan juga
Novel Ca Bau Kan-nya Remy Sylado.
b) Sejak kasus hilangnya Bulik Rum ini, keluarga Suryohartaman-tempat
Kuntara dan ibunya menetap-mulai terlibat dengan berbagai kejadian yang
mengikutinya. Kuntara yang tidak menginginkan keluarga ini terlibat dengan
permasalahan yang terjadi dengan sengaja menyembunyikannya.

c. Konjungsi penyebababan: sebab, karena


a) Adalah hal yang menarik apabila membaca cerita sebuah novel “serius”
dengan tokoh utama seorang anak kecil karena ia memiliki perspektif atau
pandangan berbeda mengenai dunia dan segala sesuatu yang terjadi.
b) Kita bisa membayangkan bagaimana keadaan kampung SS Pacarkeling
yang kala itu masih “berbau” Hindia Belanda karena nama-nama jalannya masih
menggunakan nama-nama Belanda.

3. Perbaikilah penulisan kata-kata serapan berikut!


a. Patient
b. System
c. Calsium
d. Route
e. Congress
Jawab:
a. Patient Pasien
b. System Sistem
c. Calsium Kalsium
d. Route Rute
e. Congress Kongres

Anda mungkin juga menyukai