Anda di halaman 1dari 19

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

Perbandingan Efektivitas Metronidazole Gel dengan Ekstrak Kulit Manggis


Terhadap Bakteri Penyakit Periodontal
BIDANG KEGIATAN:

PKM-PENELITIAN

Diusulkan oleh:

Adelina Prisca Larasati 31101700002 2017


Adhiatarika Rismadianti 31101700003 2017
Adinda Nur Atiqah 31101700006 2017

UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG


SEMARANG
2019

i
PENGESAHAN PROPOSAL PKM-PENELITAN
1 Judul Kegiatan : Perbandingan Efektivitas
Metronidazole Gel dengan Ekstrak
Kulit Manggis Terhadap Bakteri
Penyakit Periodontal
2 Bidang Kegiatan : PKM-P
3 Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Adelina Prisca Larasti
b. NIM : 31101700006
c. Jurusan : Kedokteran Gigi
d. Perguruan Tinggi : Universitas Islam Sultan Agung
e. Alamat Rumah dan No Tel./HP :
f. Alamat email :
4 Anggota pelaksana Kegiatan/Penulis : 2 orang
5 Dosen pendamping
Nama Lengkap dan Gelar :
NIDN :
Alamat Rumah dan No Tel./HP :
6 Biaya kegiatan total:
a. Kemenristekdikti :
b. Sumber lain :
7 Jangka waktu pelaksanaan :

Semarang, 09 – 11 - 2019
Menyetujui, Ketua Pelaksana Kegiatan
Ketua Jurusan

(drg.Suryono, SH., MM., Ph.D) (Adelina Prisca Larasati)


NIK. NIM.31101700006
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Dosen Pendamping

(Muhammad Qomarrudin, ST., M.Sc., Ph.D) (Dosen Pendamping)


NIK. 210600023 NIDN.

ii
Daftar Isi
Lembar Sampul X
Lembar Pengesahan X
Daftar Isi X
Daftar Gambar X
Bab 1 - Pendahuluan
Bab 2 – Tinjauan Pustaka
Bab 3 – Metode Penelitian
Bab 4 – Biaya dan Jadwal Kegiatan
4.1 Anggaran Biaya X
4.2 Jadwal Kegiatan X
Daftar Pustaka X
Lampiran-Lampiran X
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Serta Dosen Pembimbing X
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan X
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas X
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Peneliti X

iii
Daftar Gambar

Gambar 1. X
Gambar 2. X
Gambar 3. X

iv
1

BAB 1. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kesehatan gigi dan mulut masyarakat Indonesia merupakan hal yang perlu
mendapat perhatian serius oleh tenaga kesehatan. Hal ini berdasarkan Riset
Kesehatan Dasar 2018 (RISKESDAS 2018) penyakit gigi dan mulut masih
diderita 57,6% dari penduduk Indonesia dan 10,2% yang mendapatkan
penanganan oleh tenaga kesehatan.
Salah satu masalah kesehatan gigi dan mulut yang banyak terjadi ialah
penyakit periodontal. Penyakit periodontal jenis penyakit inflamasi kronis
oleh bakteri yang menyerang jaringan periodontal, yaitu jaringan penyangga
gigi. Salah satu penyebabnnya ialah terdapat koloni bakteri yang melekat pada
plak pada permukaan gigi atau di bawah margin gingival, jika dibiarkan terus-
menerus akan menyebabkan gingivitis dan bila berlanjut bisa menyebabkan
periodontitis. Penyakit periodontal banyak ditemukan pada pasien dengan oral
hygiene yang buruk (Mawaddah, Arbianti and W, 2017).
Gingivitis adalah inflamasi gingiva yang hanya meliputi jaringan gingiva
sekitar gigi dan merupakan penyakit periodontal yang paling sering dijumpai
baik pada usia muda maupun dewasa. Sedangkan periodontitis adalah
penyakit infeksi kronis yang dapat menghancurkan jaringan periodontal
termasuk ligamen periodontal dan rongga alveolar gigi karena adanya
akumulasi bakteri patogen yang menghasilkan pembentukan biofilm pada gigi
dan permukaan akar gigi (Tyas, Susanto and Adi, 2016).
Terapi melalui segi farmakologi terhadap penyakit periodontal biasanya
menggunakan antibiotik seperti ciprofloxacin, metronidazole, dan tetrasiklin
(Rasyid, 2015). Namun, sering terjadi kesalahan dalam pengkonsumsian
antibiotik oleh pasien sehingga menyebabkan terjadinya resistensi terhadap
antibiotik. Resistensi ini menyebabkan bakteri tidak dapat dihambat atau
dimatikan oleh antibiotik dan terus berkembang menyebabkan kondisi yang
lebih parah di rongga mulut. Sehingga, perlunya alternatif lain untuk
mengatasi penyakit periodontal menggunakan tumbuhan herbal atau
tradisional.
Salah satu tumbuhan yang berpotensi sebagai antibakteri adalah buah
manggis. Buah yang mempunyai nama latin Garcinia mangostana L. ini
mempunyai banyak manfaat terutama pada bagian kulitnya. Kulit buah
manggis mengandung tanin, xanton, flavonoid, steroid/triterpenoid dan kuinon
serta unsur natrium, kalium, magnesium, kalsium, besi, zink dan tembaga.
Kandungan yang berperan sebagai antibakteri dalam kulit buah manggis
adalah flavonoid, tanin, dan saponin. Kandungan flavonoid dapat
menyebabkan metabolisme bakteri terganggu, tanin bekerja sebagai
antimikroba, sedangkan saponin dapat melisiskan bakteri (Widayat et al.,
2016). Oleh karena itu, penulis ingin mengetahui perbandingan efektivitas
2

ekstrak kulit buah manggis dalam sediaan gel dengan obat yang sudah paten
yaitu metronidazole gel terhadap bakteri penyebab penyakit periodontal.
1.2 Manfaat Penelitian
Manfaat penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan efektivitas
metronidazole gel dengan ekstrak kulit manggis terhadap bakteri penyakit
periodontal. Hal ini bertujuan untuk meminimalisir terjadinya resistensi
antibiotik pada pasien yang memiliki penyakit periodontal dengan
menggunakan tumbuhan herbal atau tradisional.
1.3 Luaran
1. Artikel ilmiah mengenai efektivitas kulit buah manggis terhadap bakteri
penyebab penyakit periodontal.

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA


3

BAB 3. METODE PENELITIAN


4

Bab ini mengungkapkan metode penelitian yang akan diterapkan disertai tahapan
penelitian yang akan dilaksanakan, prosedur, luaran, indikator capaian yang
terukur di setiap tahapan, teknik pengumpulan data (PKM-P yang menggunakan
metode survei agar melampirkan kuisener lengkap, diletakkan setelah Lembar
Daftar Pustaka dan tidak dihitung sebagai Halaman INTI) dan analisis data, cara
penafsiran, dan penyimpulan hasil penelitian.

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN


4.1 Anggaran Biaya
5

Tabel 4.1 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya PKM-P


No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 Perlengkapan yang diperlukan Rp. 6.500.000
2 Bahan habis pakai Rp. 1.500.000
3 Perjalanan Rp. 1.000.000
4 Lain-lain Rp. 3.500.000
Jumlah Rp. 12.500.000

4.2 Jadwal Kegiatan


Tabel 4.2 Format Jadwal Kegiatan
No Bulan
Jenis Kegiatan
. 1 2 3 4 5
1 Survei bahan dan lain-lain
2 Uji laboratorium
3 Penyusunan laporan
4 Penyusunan artikel ilmiah
5
6
6

DAFTAR PUSTAKA
Daftar pustaka disusun berdasarkan sistem nama dan tahun, dengan urutan abjad
nama pengarang, tahun, judul tulisan, dan sumber. Hanya pustaka yang dikutip
dalam proposal penelitian yang dicantumkan di dalam daftar pustaka
7

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing


Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Adelina Prisca Larasati
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Kedokteran Gigi
4 NIM 31101700002
5 Tempat dan Tanggal Lahir
6 Alamat E-mail
7 Nomor Telepon/HP

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


Status dalam
No. Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Pihak Pemberi
Jenis Penghargaan Tahun
. Penghargaan
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-P.

Semarang, 10 November 2019


Ketua Tim

(Adelina Prisca Larasati)

Biodata Anggota 1
8

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Adhiatarika Rismadianti
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Kedokteran Gigi
4 NIM 31101700003
5 Tempat dan Tanggal Lahir Grobogan, 29 Maret 1999
6 Alamat E-mail rismadhiatarika99@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085641244375

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


Status dalam
No. Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Pihak Pemberi
Jenis Penghargaan Tahun
. Penghargaan
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-P.

Semarang, 10 November 2019


Anggota Tim 1

(Adhiatarika Rismadianti)
9

Biodata Anggota 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Adinda Nur Atiqah
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Kedokteran Gigi
4 NIM 3110170006
5 Tempat dan Tanggal Lahir
6 Alamat E-mail
7 Nomor Telepon/HP

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


Status dalam
No. Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1
2
3
4

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Pihak Pemberi
Jenis Penghargaan Tahun
. Penghargaan
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-P.

Semarang, 10 November 2019


Anggota Tim 1

(Adinda Nur Atiqah)


10

Biodata Dosen Pendamping


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Adisty Restu Poetri, drg., MDSc.,
Sp. Perio
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Dokter Gigi
4 NIP/NIDN 3011018047
5 Tempat dan Tanggal Lahir Purwokerto, 28 Februari 1988
6 E-mail adistyrestupoetri@unissula.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 0878-3845-5806

B. Riwayat Pendidikan
Gelar Akademik Sarjana S2/Magister S3/Doktor
2006 – 2010 :
Pendidikan
Sarjana
Kedokteran Gigi
Universitas
Gadjah Mada
Yogyakarta

C. Rekam Jejak Tri Dharma PT


C.1. Pendidikan/Pengajaran
No. Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1.
2.
3.
4.
5.

C.2. Penelitian
No. Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
1.
2.
3.

C.3. Pengabdian Kepada Masyarakat


No. Judul Pengabdian kepada Penyandang Dana Tahun
Masyarakat
1.
2.
11

3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-P.

Semarang, dd – mm - 2019
Dosen Pendamping,

(Nama Lengkap + Gelar)


12

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


Jenis
1 Perlengkapan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
  - Blender 2 Rp. 350.000 Rp. 700.000
  - Timbangan 2 Rp. 300.000 Rp. 600.000
Rotary Rp. 800.000
1 Rp. 800.000
  - evaporator
- - Gunting 4 Rp. 15.000 Rp. 60.000
- Pisau 4 Rp. 20.000 Rp. 80.000
- Corong kaca 5 Rp. 30.000 Rp. 150.000
- Erlen meyer 5 Rp. 30.000 Rp. 150.000
- Gelas ukur 5 Rp. 35.000 Rp. 175.000
- Spatula 8 Rp. 10.000 Rp. 80.000
Batang Rp. 10.000
10 Rp. 100.000
- pengaduk
Mortir & Rp.50.000
2 Rp. 100.000
- stamper
- Beaker glass 5 Rp. 30.000 Rp. 150.000
- Pemanas air 2 Rp. 50.000 Rp. 100.000
Timbangan Rp.300.000
2 Rp. 600.000
- digital
- Kaca arloji 5 Rp. 25.000 Rp. 125.000
- Object glass 5 Rp. 30.000 Rp. 150.000
- Pipet tetes 8 Rp. 10.000 Rp. 80.000
- pH meter 2 Rp. 60.000 Rp. 120.000
Kamera Rp. 400.000
2 Rp. 800.000
- digital
- Alat tulis 4 Rp. 30.000 Rp. 120.000
- Toples 5 Rp. 20.000 Rp. 100.000
Ayakan 60 Rp. 210.000
2 Rp. 420.000
- mesh
- Viscometer 2 Rp. 150.000 Rp. 300.000
- Brook field 2 Rp. 150.000 Rp. 300.000
Amgnetic Rp. 70.000
2 Rp. 140.000
- stirrer

SUBTOTAL (Rp) Rp. 6.500.000


2 Bahan Habis Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
  - Botol gel 10 Rp. 7.000 Rp. 70.000
  - Etanol 70% 4 Rp. 30.000 Rp. 120.000
Kulit buah
5 Rp. 30.000 Rp. 150.000
- manggis
  - Hydroksi 5 Rp. 60.000 Rp. 300.000
13

ethyl
- Cellulose 2 Rp. 150.000 Rp. 300.000
Sodium
3 Rp. 40.000 Rp. 120.000
- metabisulfit
- Gliserin 4 Rp. 40.000 Rp. 160.000
- Tween 80 2 Rp. 80.000 Rp. 160.000
- Aquadest 6 Rp. 20.000 Rp. 120.000
SUBTOTAL (Rp) Rp. 1.500.000
3 Perjalanan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
- BBM Rp. 100.000 Rp. 1.000.000
-
-
SUBTOTAL (Rp) Rp. 1.000.000
4 Lain - Lain Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
Penyusunan
- laporan Rp. 500.000 Rp. 500.000
Uji klinis
- laboratorium Rp. 2.000.000 Rp. 2.000.000
- Administrasi Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
SUBTOTAL (Rp) Rp. 3.500.000
TOTAL (1+2+3+4) (Rp) Rp. 12.500.000

Dua belas juta lima ratus ribu rupiah

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Penyusun dan Pembagian Tugas


No Nama/NIM Program Studi Bidang Ilmu Alokasi Waktu Uraian Tugas
(jam/ minggu)
1 Adelina Prisca S1 Kedokteran Kesehatan 6 jam/minggu Penyusunan
14

Larasati Gigi laporan


10 jam/minggu Uji laboratorium
8 jam/minggu Penyusunan
artikel ilmiah
2 Adhiatarika S1 Kedokteran Kesehatan 6 jam/minggu Penyusunan
Rismadianti Gigi laporan
10 jam/minggu Uji laboratorium
8 jam/minggu Penyusunan
artikel ilmiah
3 Adinda Nur S1 Kedokteran Kesehatan 6 jam/minggu Penyusunan
Atiqah Gigi laporan
10 jam/minggu Uji laboratorium
8 jam/minggu Penyusunan
artikel ilmiah
15

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Kegiatan

YAYASAN BADAN WAKAF SULTAN AGUNG


UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG
Jalan Raya Kaligawe Km.4 Semarang, 50112
Telp. (024) 6583584 (8sal) Fax (022) 2004985
Laman : www.unissula.ac.id - e-mail : informasi@unissula.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : Adelina Prisca Larasati
NIM : 31101700002
Program Studi : S1 Kedokteeran Gigi
Fakultas : Kedokteran Gigi

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-P saya dengan judul:


Perbandingan Efektivitas Metronidazole Gel dengan Ekstrak Kulit Manggis
Terhadap Bakteri Penyakit Periodontal yang diusulkan untuk tahun anggaran
2020 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber
dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas Negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan sebenar–benarnya.

Mengetahui, Semarang, 10 November 2019


Wakil Rektor III Yang menyatakan,
Bidang Kemahasiswaan

(Muhammad Qomarrudin, ST., M.Sc., Ph.D) (Adelina Prisca Larasati)


NIK. 210600023 NIM. 31101700002

Anda mungkin juga menyukai