Anda di halaman 1dari 3

Pengaruh Jenis Air terhadap Pertambahan Tinggi Batang dan Jumlah Daun pada Tanaman Cabai

Rawit

A.Rumusan Masalah

Bagaimanakah pengaruh jenis air (teh, cucian beras, dan garam) terhadap
pertambahan tinggi batang dan jumlah daun pada tanaman cabai rawit?

B.Hipotesis

Pertambahan tinggi batang dan jumlah daun pada tanaman cabai rawit jika diberi
air cucian beras kemungkinan akan tunbuh lebih cepat dan jumlah daun lebih banyak
daripada diberi air teh dan air garam.

C.Variabel

Variabel bebas : jenis air (air teh, air cucian beras, dan air garam dengan kadar )

Variabel kontrol : tunas cabai 3 hari, jenis tanah, intensitas cahaya

Variabel terikat : pertambahan tinggi batang dan jumlah daun

D.Alat dan Bahan

1.pot 20 cm

2.tunas cabai 3 hari

3.1,5 kg tanah

4.air teh

5.air garam

6.air cucian beras

7.sekop kecil

8.penggaris

E.Langkah-Langkah

1.siapkan 15 tunas cabai rawit berumur 3 hari


2.siapkan 3 pot yang sudah diberi tanah masing masing 500 gram tanah dengan
jenis yang sama

3.Tanam 5 tunas cabai rawit berumur 3 hari pada masing-masing pot

4.beri label/nama pada masing-masing pot (air teh, air garam, dan air cucian beras)

5.siapkan 3 sendok makan masing-masing air

6.siramkan 3 sendok masing-masing air pada tanaman sesuai dengan label/nama


pada pot

7.siram tanaman setiap 2 hari sekali

8.amati perubahan (pertamabahan tinggi batang dan jumlah daun) setiap 2 hari
sekali setiap kali menyiram

9.catat hasil pengamatan pada tabel pengamatan

F.Tabel Pengamatan

Pertumbuhan Tinggi Batang

Jenis Tunas Hari Ke -


air Cabai 1 2 4 6 8 10 12 14

Cucian 1
beras 2
3
4
5

Air 1
teh 2
3
4
5

Air 1
garam 2
3
4
5

Pertumbuhan Tinggi Daun

Jenis Tunas Hari Ke -


air Cabai 1 2 4 6 8 10 12 14

Cucian 1
beras 2
3
4
5

Air 1
teh 2
3
4
5

Air 1
garam 2
3
4
5

Anda mungkin juga menyukai