Anda di halaman 1dari 1

VERIFIKASI DAN VALIDASI SISWA PENERIMA

PROGRAM INDONESIA PINTAR (PIP)


TAHUN 2020

1. Madrasah melakukan verifikasi dan validasi data nominasi penerima PIP Tahap III Tahun Anggaran 2020
sebagai basic data penyaluran PIP Tahun 2020, data terlampir;
2. Madrasah hanya mengambil data sesuai dengan madrasah masing-masing tanpa merubah dan atau menambah
format yang ada.
Validasi Data | Madrasah Ibtidaiyah - SIM PIP
Status Jika Kolom (K) Tidak Aktif
No Kab/Kota Kec NSM Nama Madrasah Nama Siswa Tanggal Lahir L/P Kelas Nama Ibu (Aktif/Non Maka Pilh
Aktif) Alasan/Keterangan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 JOMBANG MOJOAGUNG 111235170263 MIS UNGGULAN NADHLATUL ULAMA
NAKHILA RIFKI ASYAHRA 12/30/2011 P 3 NULL Aktif
2 JOMBANG MOJOAGUNG 111235170263 MIS UNGGULAN NADHLATUL ULAMA
ZAKIATIL FAKHIROH 12/7/2010 P 4 NULL Aktif

CONTOH :
1) No : No Urut Tidak boleh dirubah
2) Kab/Kota : Jelas
3) Kec : Jelas
4) NSM : Jelas
5) Nama Madrasah : Jelas
6) Nama Siswa : Tidak Boleh Dirubah
7) Tanggal Lahir : Boleh dirubah
8) L/P : Boleh dirubah
9) Kelas : Boleh dirubah
10) Nama Ibu Kandung : Boleh Dirubah
11) Status : Aktif/Tidak Aktif
12) Keterangan :
 Jika Siswa AKTIF maka kosongkan pada kolom 12
 Jika Siswa TIDAK AKTIF Maka isikan Kolom 12 dengan keterangan dibawah ini :
1. Sudah Meninggal
2. Putus Sekolah
3. Sudah Lulus
4. Pindah Sekolah
5. Tidak diketahui keberadaanya
6. Data Siswa ganda
7. Menolak mendapat PIP

3. Setelah Menverifikasi dan menvalidasi Maka Madrasah mengirim ke seksi madrasah berupa :

a) Soft copy data yang dikirim adalah :


1) FILE EXEL Validasi Data Madrasah Ibtidaiyah (Yang sudah diverifikasi dan divalidasi)
2) SCAN PDF Surat Pernyataan Tentang Validasi Siswa Penerima PIP Tahun 2020

Poin (1) File Exel dan (2) Scan PDF dijadikan satu dalam bentuk WINRAR dan dikirim melalui email
dibawah ini:
 Jenjang MI : pipmipendmajombang@gmail.com
 Jenjang MTs : pipmtspendmajombang@gmail.com
 Jenjang MA : pipmapendmajombang@gmail.com
 MIN/MTsN/MAN : pip.kemenagjombang@gmail.com

b) Print Out yang dikirim adalah :


 Surat Pernyataan Tentang Validasi Siswa Penerima PIP Tahun 2020

Jenjang MI dikirim Ke BKMI Kecamatan untuk direkap dan untuk Jenjang MTs/MTsN, MA/MAN langsung
ke Seksi Pendma. Dikirim paling lambat Hari Senin, 27 Juli 2020 Pukul 12.00 WIB

Bila ada informasi yang kurang jelas dapat di tanyakan di group PIP pada masing-masing jenjang.

*** Sekian Terima Kasih! ***

Anda mungkin juga menyukai