Anda di halaman 1dari 2

Tugas Kelompok

Week 3
Salah satu kesalahan paling umum yang dilakukan oleh para analis baru adalah untuk
membedakan kebutuhan fungsional dan nonfungsional. Berpura-pura bahwa sdr menerima daftar
berikut kebutuhan untuk sistem penjualan. Kebutuhan/requirement untuk sistem yang diusulkan,
adalah bahwa sistem harus :

1. Dapat diakses oleh pengguna Web;

2. Memasukkan standar logo perusahaan dan skema warna;

3. Membatasi akses ke informasi profi tabilitas;

4. Memasukkan informasi biaya aktual dan dianggarkan;

5. Memberikan laporan manajemen;

6. Mencakup informasi penjualan yang diperbarui setidaknya setiap hari;

7. Punya waktu respons maksimum dua detik untuk suatu pertanyaan dan sepuluh menit waktu
respon maksimal untuk permintaan ad hoc;

8. Mencakup informasi dari seluruh anak perusahaan;

9. Cetak laporan dalam bahasa utama dari anak perusahaan;

10. Memberikan peringkat kinerja bulanan tenaga penjual.

Pertanyaan / Diskusikan

1. Kebutuhan mana yang termasuk dalam kebutuhan fungsional? Berikan dua contoh
tambahan.

Kebutuhan fungsional terdiri dari Process Oriented dan Information Oriented. Untuk
kebutuhan Operation Oriented ada No. 5 dan 9. Untuk kebutuhan fungsional Information
Oriented ada di No. 2, 4, 6, 8, dan 10.

0394M - Information System Analysis and Design


Tambahan Kebutuhan Fungsional:

a) Sistem memungkinkan user dapat melihat pesanan mereka secara online (Process
oriented)

b) Sistem dapat mempertahankan order history user selama 2 tahun (Information


oriented)

c) Mencetak nota transaksi penjualan (process oriented)

d) Menampilkan data rinci transaksi penjualan yang sukses perhari(Information


oriented)

e) Laporan jumlah pemasukan dan pengeluaran setiap bulan(Information oriented)

f) Grafik yang menunjukkan tren penjualan setiap semester(Information oriented)

2. Kebutuhan yang mana yang kebutuhan nonfungsional? Apa kebutuhan nonfungsional


mereka? Berikan dua contoh tambahan?

Kebutuhan nonfungsional terdiri dari Operational, Performance, Security, Cultural dan


Political. Yang menjadi kebutuhan nonfungsional pada case ada pada No 1.
Operational, No 3. Security dan No 7. Performance

Tambahan Kebutuhan Nonfungsional:

a) Pengguna hanya dapat melihat order history pada jam kerja (Security)

b) Sistem harus dapat diakses untuk digunakan 24 jam per hari, 365 hari per tahun
(Perfomance)

c) Data dalam system hanya dapat diakses oleh pengguna yang berhak(Security)

d) Seluruh data di backup setiap 24 jam(Perfomance)

. -------------selamat bekerja ------------

0394M - Information System Analysis and Design

Anda mungkin juga menyukai