Anda di halaman 1dari 1

Beragam penelitian menunjukkan efek magnesium sulfat melindungi otak janin dari

Cerebral Palsy. Dimana magnesium manghambat laju kalsium dengan cara manghambat reseptor
NMDA. Ketika sel neuron itu rusak, maka sel tersebut tidak dapat mempertahankan homeostasis
glutamate sehingga ion kalsium dapat masuk ke sel sehingga terjadilah kematian sel neuron.
Proses ini dihambat oleh magnesium. Beberapa teori lainnya menyebutkan bahwa magnesium
menyebabkan vasodilatasi dan secara spesifik menyebabkan vasodilatasi pembuluh darah otak
sehingga meningkatkan vaskularisasi ke otak(Kabadere et al2004). Pada penelitian Oh, terapi
magnesium sulfat diberikan pada ibu yang sangat rentan terhadap persalinan preterm, hasilnya
menunjukkan magnesium sulfat mengurangi angka kejadian Cerebral Palsy sekitar 30% (relative
risk [RR] 0.68, 95% confidence interval [CI] 0.54-0.87) dan moderate to severe cerebral palsy
(40-45%) tanpa meningkatkan resiko kematian janin dari 6,145 bayi (RR 10.4, 95% CI 0.92-
1.17)(Oh, 2013).

DAFTAR PUSTAKA
Kabadere S,Oztopcu P,Korkmaz S,Erol K,Uyar R. 2004. MgSO4 and lazaroid partially protects
glioma cells against glutamate toxicity in vitro.Acta Neurobiol Exp;64:461-6.
Oh MJ, M.D., Ph.D.et al 2013.Effects of Antenatal Exposure to Magnesium Sulfateon
Neuroprotection in Preterm Infants. Korean J Perinatol Vol.24, No.3.

Anda mungkin juga menyukai