Anda di halaman 1dari 1

Nama:Dinda Hasibuan

Kelas:XII-MIA 2

Mapel:PPKN

BAB 1:WACANA MENDAGRI:PARTISIPASI PILPRES 70 PERSEN SUDAH LUAR


BIASA

1.Buatlah 4 pertanyaan mengenai wacana di atas!

jawab:

1.Mengapa angka 70 persen sudah dianggap bagus bahkan luar biasa oleh
mendagri?

2.Mengapa angka partisipasi pemilu legislatif lebih tinggi dibandingkan pilpres?

3.Menurut pendapat anda,apa yang membuat rakyat memilih GOLPUT?

4.Apakah tindakan yang dapat dilakukan untuk mengurangi jumlah GOLPUT?

TANGGAPAN SAYA TERHADAP WACANA TERSEBUT DENGAN HASIL PILPRES


2019 YANG LALU:Saya sangat kecewa,karena justru di tahun 2019 bahkan
jumlah total pemilih yang tercatat hanya 154.257.601 orang,jumlah ini jauh
lebih kecil dibandingkan jumlah pemilih di tahun 2014 yang mencapai
190.307.134 orang,padahal jumlah penduduk Indonesia terus bertambah dari
tahun 2014-2019.Jadi,ditahun 2019 banyak sekali orang yang memilih
GOLPUT.Ini sangat mengecewakan,karena mereka membang hak bersuara
mereka.

Anda mungkin juga menyukai