Anda di halaman 1dari 26

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

si
Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Tingggi Surabaya ,

yang mengadili perkara pidana korupsi dalam peradilan ti ng k a t b a nd i ng te la h

do
gu
menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa:

Nama lengkap : Hariyanto;

In
A
Tempat Lahir : Sidoarjo;
ah

lik
Umur / Tgl Lahir : 46 Tahun / 7 Januari 1970;

Jenis Kelamin : Laki-laki;


am

ub
Kebangsaan : Indonesia;

Tempat Tinggal : RT. 04 RW. 021 Perum Graha Citra Mas Blok O-29
ep
Ds. Tegal Besar Kec. Kaliwates Kabupaten Jember;
k

Agama : Islam;
ah

si
Pekerjaan : Swasta/Tukang Ojek;

Terdakwa ditahan dalam Rumah Tanan Negara berdasarkan Surat Perintah/

ne
ng

Penetapan Penahanan dari:

1. Penyidik, sejak tanggal 24 Pebruari 2016 sampai dengan tanggal 14 Maret 2016;

do
gu

2. Perpanjangan Penuntut Umum, sejak tanggal 15 Maret 2016 sampai dengan

tanggal 23 April 2016 ;


In
A

3. Perpanjangan Ketua Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri


ah

Surabaya, sejak tanggal 24 April 2016 sampai dengan tanggal 23 Mei 2016;
lik

4. Penuntut Umum, sejak tanggal 18 Mei 2016 sampai dengan tanggal 6 Juni 2016;
m

ub

5. Perpanjangan Ketua Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri

Surabaya, sejak tanggal 7 Juni 2016 sampai dengan tanggal 6 Juli 2016;
ka

ep

6. Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya,

sejak tanggal 20 Juni 2016 sampai dengan tanggal 19 Juli 2016;


ah

7. Perpanjangan Ketua Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri


es
M

ng

on

Halaman 1 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Surabaya, sejak tanggal 20 Juli 2016 sampai dengan tanggal 17 September

si
2016;

8. Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Tinggi

ne
ng
Surabaya, sejak tanggal 6 September 2016 sampai dengan tanggal 5 Oktober

2016;

do
gu
9. Perpanjangan Penahanan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Tindak Pidana Korupsi

pada Pengadilan Tinggi Surabaya, sejak tanggal 6 Oktober 2016 sampai dengan

In
A
tanggal 4 Desember 2016;
ah

lik
PENGADILAN TINGGI TINDAK PIDANA KORUPSI TERSEBUT;

Telah membaca dan memperhatikan:


am

ub
1. Penetapan Ketua Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Tinggi

Surabaya tanggal 28 Oktober 2016 Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY tentang


ep
penunjukan Majelis Hakim untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut
k

dalam tingkat banding;


ah

si
2. Berkas perkara Nomor 117/Pid.Sus/TPK/2016/PN.Sby tanggal 31 Agustus 2016

dan semua surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini.

ne
ng

Membaca Surat Dakwaan dari Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Sidoarjo

tertanggal 23 Mei 2016. No. Register Perkara : PDS-06/SIDOA/Ft.1/05/2016 yang

do
gu

berbunyi sebagai berikut:

KESATU :
In
A

PRMAIR:
ah

Bahwa terdakwa HARIYANTO pada hari dan tanggal yang sudah tidak dapat
lik

diingat lagi, sekitar bulan Pebruari 2010 atau setidak tidaknya dalam tahun 2010 di
m

ub

Kantor Desa Buduran, Kecamatan. Buduran, Kab. Sidoarjo, setidak tidaknya disuatu

tempat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Tindak Pidana
ka

ep

Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang memeriksa dan

mengadili perkara ini telah melakukan, menyuruh melakukan atau turut melakukan
ah

bersama sama DARMI (melarikan diri) secara melawan hukum melakukan perbuatan
es
M

memperkaya diri sendiri atau orang lain atau suatu koorporasi yang dapat merugikan
ng

on

Halaman 2 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Keuangan Negara atau Perekonomian Negara, perbuatan mana dilakukan terdakwa

si
dengan cara cara sebagai berikut :

Bahwa terdakwa HARIYANTO sebelum bertempat tinggal di RT. 004 RW.

ne
ng
021 Perum Graha Citra Mas Blok O -29 Desa Tegal Besar Kec. Kaliwates, Kab.

Jember, ,pada tahun 2010 terdakwa HARIYANTO pernah tinggal di Rt 10 Rw 04,

do
gu
Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab Sidoarjo bersama sama istrinya yaitu DARMI

(melarikan diri) serta anak anak terdakwa.

In
A
Bahwa Pemerintah Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo melalui
ah

lik
saksi JOKO PURNOMO sekitar tahun 2007 ketika saksi menjabat sebagai Pjs.

Kepala Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo, telah menerima 9 (Sembilan)
am

ub
Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan Gubernur yang merupakan alas

hak atas tanah dalam proses tukar menukar TKD milik Pemdes Buduran dari saksi
ep
ACHMAD HERMANSYAH, yaitu :
k

1. SHM no. 160 an. SUNARSI / SAKEH seluas 1.630 M


ah

si
2. SHM No. 226 an. NURIL HUDA seluas 2.120 M2

3. SHM No. 273 an. TUTUT HANDAYANI seluas 2.335 M2

ne
ng

4. SHM No. 141 an. DIMA seluas 1.790 M2

5. SHM No. 220 an. RACHMAD seluas 2.250 M2

do
gu

6. SHM No. 395 an. MUJANAH dkk seluas 1.932 M2

7. SHM no. 208 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1450 M2


In
A

8. SHM no. 123 an .AMARAH Bok KAJAH seluas 1.700 M2


ah

9. SHM no. 112 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500 M2


lik

10. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 25 an. LEGIMA seluas 7.002 M2


m

ub

11. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 93 an. AMARAH seluas 345 M2

12. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no. urut 99 an.WONORESO seluas 1.680


ka

ep

M2

Bahwa selanjutnya saksi JOKO PURNOMO memerintahkan kepada sdr.


ah

DARMI selaku Kaur Keuangan Desa Buduran yang menyimpan kunci brankas Desa
es
M

untuk menyimpan 9 (Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan
ng

on

Halaman 3 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Gubernur kedalam Brankas Desa, hal tersebut kemudian saksi JOKO PURNOMO

si
sampaikan kepada perangkat desa antara lain saksi DIANA LUNIAR Benar bahwa 9

(Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan Gubernur sudah

ne
ng
disimpan DARMI didalam Brankas Desa oleh DARMI.

Bahwa sdr. DARMI yang menyimpan kunci brankas, termasuk kunci kunci

do
gu
ruangan kantor Pemerintah Desa Buduran, sekitar bulan Pebruari 2010 tanpa

sepengetahuan perangkat Desa Buduran, telah mengambil 3 (tiga) sertipikat yaitu

In
A
SHM no. 208 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1450 M2, SHM no. 123 an .AMARAH
ah

lik
Bok KAJAH seluas 1.700 M2, SHM no. 112 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500

M2, kemudian terdakwa HARIYANTO bersama sama dengan sdr. DARMI


am

ub
menjaminkan 3 sertipikat tersebut untuk mendapatkan kredit di Bank ICB Bumiputra

Bahwa dalam pengajuan kredit ke Bank ICB Bumiputra, terdakwa bersama


ep
sama dengan sdr. DARMI telah menggunakan dokumen fiktif yaitu menggunakan
k

KTP an. GATOT RUSDIONO (yang sudah meninggal pada tahun 2008) namun
ah

si
tertera foto terdakwa HARIYANTO, KTP an. AMARAH (yang sudah meninggal tahun

1971) namun tertera foto DARMI, Buku Nikah an AMARAH yang menikah dengan

ne
ng

GATOT RUSDIONO tertera foto terdakwa HARIYANTO dan foto DARMI, SIUP atas

nama GATOT RUSDIONO tertera foto terdakwa HARIYANTO, Surat Keterangan

do
gu

Kepala Desa yang menyatakan Benar bahwa AMARAH berumur 39 tahun padahal ia

sudah meninggal dunia.


In
A

Bahwa terhadap pengajuan kredit tersebut, Bank ICB Bumiputra menyetujui


ah

dan pada tanggal 24 Pebruari 2010 Bank ICB Bumiputra telah memberikan dan
lik

mencairkan kredit kepada terdakwa sebesar Rp. 95.000.000,- (Sembilan puluh lima
m

ub

juta rupiah).

Bahwa pada bulan Mei 2010 terdakwa tidak lagi melakukan pembayaran
ka

ep

angsuran ke Bank ICB Bumiputra, bahkan ketika dicari dirumah terdakwa ternyata

terdakwa beserta DARMI maupun anak anaknya sudah tidak tinggal di rumahnya Rt
ah

10 Rw 4 Ds. Buduran, sehingga 3 (tiga) sertipikat SHM no 112 an. AMARAH bok
es
M

KAJAH, SHM no. 123 an AMARAH bok KAJAH dan SHM no. 208 an. AMARAH Bok
ng

on

Halaman 4 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
KAJAH telah disita dan dilelang seluruhnya seharga Rp. 118.800.000,- (seratus

si
delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah) dan 3 (tiga) sertipikat tersebut telah

berubah kepemilikan menjadi atas nama Haji YUSUF.

ne
ng
Bahwa akibat perbuatan terdakwa maka Pemerintah Desa Buduran, Kec.

Buduran, Kab. Sidoarjo mengalami kerugian sebesar Rp. 118.800.000,- (seratus

do
gu
delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah) setidak tidaknya sekitar jumlah tersebut

Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 2

In
A
Ayat (1) jo Pasal 18 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan
ah

lik
Tindak Pidana Korupsi jo Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Tentang

Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan


am

ub
Tindak Pidana Korupsi, jo Pasal 55 Ayat (1) ke 1 KUHP.

SUBSIDAIR :
ep
Bahwa terdakwa HARIYANTO pada hari dan tanggal yang sudah tidak dapat
k

diingat lagi sekitar bulan Pebruari 2010 atau setidak tidaknya dalam tahun 2010 di
ah

si
Kantor Desa Buduran, Kecamatan. Buduran, Kab. Sidoarjo, setidak tidaknya disuatu

tempat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Tindak Pidana

ne
ng

Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang memeriksa dan

mengadili perkara ini telah melakukan, menyuruh melakukan atau turut melakukan

do
gu

bersama sama DARMI (melarikan diri) dengan tujuan menguntungkan diri sendiri

atau orang lain atau suatu koorporasi menyalahgunakan kewenangan, kesempatan


In
A

atau sarana yang ada padanya karena jabatan atau kedudukan yang dapat
ah

merugikan keuangan Negara atau perekonomian negara, perbuatan mana dilakukan


lik

terdakwa dengan cara cara sebagai berikut :


m

ub

Bahwa terdakwa HARIYANTO sebelum bertempat tinggal di RT. 004 RW.

021 Perum Graha Citra Mas Blok O -29 Desa Tegal Besar Kec. Kaliwates, Kab.
ka

ep

Jember, ,pada tahun 2010 terdakwa HARIYANTO pernah tinggal di Rt 10 Rw 04,

Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab Sidoarjo bersama sama istrinya yaitu DARMI
ah

(melarikan diri) serta anak anak terdakwa


es
M

Bahwa sdr. DARMI diangkat dalam jabatan sebagai Kepala Urusan


ng

on

Halaman 5 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Keuangan Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo berdasarkan Surat Keputusan

si
Camat Buduran Nomor : 141/02.PD/404.713/1993 tanggal 7 Juni 1993 dan

mempunyai tugas antara lain menyimpan keuangan serta surat surat berharga milik

ne
ng
Pemerintah Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo termasuk kunci brankas

desa.

do
gu Bahwa Pemerintah Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo melalui saksi

JOKO PURNOMO sekitar tahun 2007 ketika saksi menjabat sebagai Pjs. Kepala

In
A
Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo, telah menerima 9 (Sembilan) Sertipikat
ah

lik
Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan Gubernur yang merupakan alas hak atas

tanah dalam proses tukar menukar TKD milik Pemdes Buduran, yaitu :
am

ub
1. SHM no. 160 an. SUNARSI / SAKEH seluas 1.630 M

2. SHM No. 226 an. NURIL HUDA seluas 2.120 M2


ep
3. SHM No. 273 an. TUTUT HANDAYANI seluas 2.335 M2
k

4. SHM No. 141 an. DIMA seluas 1.790 M2


ah

si
5. SHM No. 220 an. RACHMAD seluas 2.250 M2

6. SHM No. 395 an. MUJANAH dkk seluas 1.932 M2

ne
ng

7. SHM no. 208 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1450 M2

8. SHM no. 123 an .AMARAH Bok KAJAH seluas 1.700 M2

do
gu

9. SHM no. 112 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500 M2

10. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 25 an. LEGIMA seluas 7.002 M2


In
A

11. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 93 an. AMARAH seluas 345 M2


ah

12. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no. urut 99 an.WONORESO seluas 1.680


lik

M2
m

ub

Bahwa selanjutnya saksi JOKO PURNOMO memerintahkan kepada sdr.

DARMI selaku Kaur Keuangan Desa Buduran yang menyimpan kunci brankas Desa
ka

ep

untuk menyimpan 9 (Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan

Gubernur kedalam Brankas Desa, hal tersebut kemudian sdr. JOKO PURNOMO
ah

sampaikan kepada perangkat desa antara lain saksi DIANA LUNIAR Benar bahwa
es
M

9 (Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan Gubernur sudah
ng

on

Halaman 6 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
disimpan DARMI didalam Brankas Desa oleh DARMI.

si
Bahwa sdr. DARMI dalam jabatannya selaku Kaur Keuangan yang

menyimpan kunci brankas desa, termasuk kunci kunci ruangan kantor Pemerintah

ne
ng
Desa Buduran telah menyalahgunakan kewenangannya tersebut yaitu, sekitar bulan

Pebruari 2010 tanpa sepengetahuan perangkat Desa Buduran, sdr. DARMI

do
gu
mengambil 3 (tiga) sertipikat yaitu SHM no. 208 an. AMARAH Bok KAJAH seluas

1450 M2, SHM no. 123 an .AMARAH Bok KAJAH seluas 1.700 M2, SHM no. 112 an.

In
A
AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500 M2, kemudian terdakwa HARIYANTO bersama
ah

lik
sama dengan sdr. DARMI menjaminkan 3 sertipikat tersebut untuk mendapatkan

kredit di Bank ICB Bumiputra;


am

ub
Bahwa dalam pengajuan kredit ke Bank ICB Bumiputra, terdakwa bersama

sama dengan sdr. DARMI telah menggunakan dokumen fiktif yaitu menggunakan
ep
KTP an. GATOT RUSDIONO (yang sudah meninggal pada tahun 2008) namun
k

tertera foto terdakwa HARIYANTO, KTP an. AMARAH (yang sudah meninggal tahun
ah

si
1971) namun tertera foto DARMI, Buku Nikah an AMARAH yang menikah dengan

GATOT RUSDIONO tertera foto terdakwa HARIYANTO dan foto DARMI, SIUP atas

ne
ng

nama GATOT RUSDIONO tertera foto terdakwa HARIYANTO, Surat Keterangan

Kepala Desa yang menyatakan bahwa AMARAH berumur 39 tahun padahal ia

do
gu

sudah meninggal dunia.

Bahwa terhadap pengajuan kredit tersebut, Bank ICB Bumiputra menyetujui


In
A

dan pada tanggal 24 Pebruari 2010 Bank ICB Bumiputra telah memberikan dan
ah

mencairkan kredit kepada terdakwa sebesar Rp. 95.000.000,- (Sembilan puluh lima
lik

juta rupiah)
m

ub

Bahwa pada bulan Mei 2010 terdakwa tidak lagi melakukan pembayaran

angsuran ke Bank ICB Bumiputra, bahkan ketika dicari dirumah terdakwa ternyata
ka

ep

terdakwa beserta DARMI maupun anak anaknya sudah tidak tinggal di rumahnya Rt

10 Rw 4 Ds. Buduran, sehingga 3 (tiga) sertipikat SHM no 112 an. AMARAH bok
ah

KAJAH, SHM no. 123 an AMARAH bok KAJAH dan SHM no. 208 an. AMARAH Bok
es
M

KAJAH telah disita dan dilelang seluruhnya seharga Rp. 118.800.000,- (seratus
ng

on

Halaman 7 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah) dan 3 (tiga) sertipikat tersebut telah

si
berubah kepemilikan menjadi atas nama Haji YUSUF.

Bahwa akibat perbuatan terdakwa maka Pemerintah Desa Buduran, Kec.

ne
ng
Buduran, Kab. Sidoarjo mengalami kerugian sebesar Rp. 118.800.000,- (seratus

delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah) setidak tidaknya sekitar jumlah tersebut

do
gu Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 3 jo

Pasal 18 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak

In
A
Pidana Korupsi jo Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Tentang Perubahan Atas
ah

lik
Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana

Korupsi, jo Pasal 55 Ayat (1) ke 1 KUHP.


am

ub
ATAU

KEDUA :
ep
Bahwa terdakwa HARIYANTO pada hari dan tanggal yang sudah tidak dapat
k

diingat lagi sekitar bulan Pebruari 2010 atau setidak tidaknya dalam tahun 2010 di
ah

si
Kantor Desa Buduran, Kecamatan. Buduran, Kab. Sidoarjo, setidak tidaknya disuatu

tempat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Tindak Pidana

ne
ng

Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang memeriksa dan

mengadili perkara ini telah melakukan, menyuruh melakukan atau turut melakukan

do
gu

bersama sama DARMI (melarikan diri) sebagai Pegawai negeri atau orang selain

pegawai negeri yang ditugaskan menjalankan suatu jabatan umum secara terus
In
A

menerus atau sementara waktu dengan sengaja menggelapkan uang atau surat
ah

berharga yang disimpan karena jabatannya atau membiarkan uang atau surat
lik

berharga tersebut diambil atau digelapkan oleh orang lain, perbuatan mana dilakukan
m

ub

terdakwa dengan cara cara sebagai berikut:

Bahwa terdakwa HARIYANTO sebelum bertempat tinggal di RT. 004 RW.


ka

ep

021 Perum Graha Citra Mas Blok O -29 Desa Tegal Besar Kec. Kaliwates, Kab.

Jember, pada tahun 2010 terdakwa HARIYANTO pernah tinggal di Rt 10 Rw 04,


ah

Desa Buduran Kec. Buduran, Kab Sidoarjo bersama sama istrinya yaitu DARMI
es
M

(melarikan diri) serta anak anak terdakwa;


ng

on

Halaman 8 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa sdr. DARMI diangkat dalam jabatan sebagai Kepala Urusan

si
Keuangan Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo berdasarkan Surat Keputusan

Camat Buduran Nomor : 141/02.PD/404.713/1993 tanggal 7 Juni 1993 dan

ne
ng
mempunyai tugas antara lain menyimpan keuangan serta surat surat berharga milik

Pemerintah Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo.

do
gu Bahwa Pemerintah Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo melalui

saksi JOKO PURNOMO sekitar tahun 2007 ketika saksi menjabat sebagai Pjs.

In
A
Kepala Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo, telah menerima surat berharga
ah

lik
berupa 9 (Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan Gubernur

yang merupakan alas hak atas tanah dalam proses tukar menukar TKD milik Pemdes
am

ub
Buduran, yaitu :

1. SHM no. 160 an. SUNARSI / SAKEH seluas 1.630 M


ep
2. SHM No. 226 an. NURIL HUDA seluas 2.120 M2
k

3. SHM No. 273 an. TUTUT HANDAYANI seluas 2.335 M2


ah

si
4. SHM No. 141 an. DIMA seluas 1.790 M2

5. SHM No. 220 an. RACHMAD seluas 2.250 M2

ne
ng

6. SHM No. 395 an. MUJANAH dkk seluas 1.932 M2

7. SHM no. 208 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1450 M2

do
gu

8. SHM no. 123 an .AMARAH Bok KAJAH seluas 1.700 M2

9. SHM no. 112 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500 M2


In
A

10. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 25 an. LEGIMA seluas 7.002 M2


ah

11. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 93 an. AMARAH seluas 345 M2


lik

12. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no. urut 99 an.WONORESO seluas 1.680


m

ub

M2

Bahwa selanjutnya saksi JOKO PURNOMO memerintahkan kepada sdr.


ka

ep

DARMI selaku Kaur Keuangan Desa Buduran yang menyimpan kunci brankas Desa

untuk menyimpan 9 (Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan
ah

Gubernur kedalam Brankas Desa, hal tersebut kemudian sdr. JOKO PURNOMO
es
M

sampaikan kepada perangkat desa antara lain saksi DIANA LUNIAR Benar bahwa 9
ng

on

Halaman 9 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
(Sembilan) Sertipikat Hak Milik serta 3 (tiga) Surat Keputusan Gubernur sudah

si
disimpan DARMI didalam Brankas Desa oleh DARMI.

Bahwa sdr. DARMI sebagai Kaur Keuangan yang menyimpan kunci brankas,

ne
ng
termasuk kunci kunci ruangan kantor Pemerintah Desa Buduran seharusnya ia

menyimpan atau mengamankan surat surat berharga tersebut didalam brankas desa,

do
gu
namun sekitar bulan Pebruari 2010 tanpa sepengetahuan perangkat Desa Buduran,

sdr. DARMI mengambil 3 (tiga) sertipikat yaitu SHM no. 208 an. AMARAH Bok

In
A
KAJAH seluas 1450 M2, SHM no. 123 an .AMARAH Bok KAJAH seluas 1.700 M2,
ah

lik
SHM no. 112 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500 M2, kemudian terdakwa

HARIYANTO bersama sama dengan sdr. DARMI menjaminkan 3 sertipikat tersebut


am

ub
untuk mendapatkan kredit di Bank ICB Bumiputra

Bahwa dalam pengajuan kredit ke Bank ICB Bumiputra, terdakwa bersama


ep
sama dengan sdr. DARMI telah menggunakan dokumen fiktif yaitu menggunakan
k

KTP an. GATOT RUSDIONO (yang sudah meninggal pada tahun 2008) namun
ah

si
tertera foto terdakwa HARIYANTO, KTP an. AMARAH (yang sudah meninggal tahun

1971) namun tertera foto DARMI, Buku Nikah an AMARAH yang menikah dengan

ne
ng

GATOT RUSDIONO tertera foto terdakwa HARIYANTO dan foto DARMI, SIUP atas

nama GATOT RUSDIONO tertera foto terdakwa HARIYANTO, Surat Keterangan

do
gu

Kepala Desa yang menyatakan bahwa AMARAH berumur 39 tahun padahal ia sudah

meninggal dunia.
In
A

Bahwa terhadap pengajuan kredit tersebut, Bank ICB Bumiputra menyetujui


ah

dan pada tanggal 24 Pebruari 2010 Bank ICB Bumiputra telah memberi kan dan
lik

mencairkan kredit kepada terdakwa sebesar Rp. 95.000.000,- (Sembilan puluh lima
m

ub

juta rupiah)

Bahwa pada bulan Mei 2010 terdakwa tidak lagi melakukan pembayaran
ka

ep

angsuran ke Bank ICB Bumiputra, bahkan ketika dicari dirumah terdakwa ternyata

terdakwa beserta DARMI maupun anak anaknya sudah tidak tinggal di rumahnya Rt
ah

10 Rw 4 Ds. Buduran, sehingga 3 (tiga) sertipikat SHM no 112 an. AMARAH bok
es
M

KAJAH, SHM no. 123 an AMARAH bok KAJAH dan SHM no. 208 an. AMARAH Bok
ng

on

Halaman 10 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
KAJAH telah disita dan dilelang seluruhnya seharga Rp. 118.800.000,- (seratus

si
delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah) dan 3 (tiga) sertipikat tersebut telah

berubah kepemilikan menjadi atas nama Haji YUSUF.

ne
ng
Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 8

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang

do
gu
Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi, jo Pasal 18

Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana

In
A
Korupsi jo Pasal 55 Ayat (1) ke 1 KUHP.
ah

lik
Membaca, surat tuntutan Penuntut Umum tanggal 10 Agustus 2016 Nomor

Reg. Perkara : PDS-06/SIDOA/Ft.1/05/2016, menuntut supaya Majelis Hakim yang


am

ub
memeriksa dan mengadili perkara ini memutuskan:

1. Menyatakan Terdakwa HARIYANTO terbukti bersalah melakukan tindak pidana


ep
korupsi yang dilakukan secara bersama sama sebagaimana diatur dalam Pasal 8
k

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Tentang Perubahan Atas Undang-


ah

si
Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi,

jo Pasal 18 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan

ne
ng

Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 55 Ayat (1) ke 1 KUHP dalam Dakwaan KE

DUA.

do
gu

2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa HARIYANTO berupa pidana penjara

selama 3 (tiga) tahun dan 6 (enam) bulan dikurangi selama terdakwa berada
In
A

dalam tahanan, dan denda sebesar Rp. 150.000.000,- (seratus lima puluh juta
ah

rupiah) Subsidair 6 (enam) bulan kurungan, .Ditambah membayar uang


lik

pengganti sebesar Rp. 118.800.000,- (seratus delapan belas juta delapan


m

ub

ratus ribu rupiah) dengan ketentuan jika terdakwa tidak membayar uang

pengganti paling lama dalam jangka waktu I (satu) bulan sesudah putusan
ka

ep

pengadilan memperoleh kekuatan hukum tetap, maka harta bendanya dapat

disita oleh Jaksa dan dilelang untuk menutupi uang pengganti tersebut, dalam hal
ah

terdakwa tidak mempunyai harta benda yang mencukupi untuk membayar uang
es
M

pengganti tersebut maka diganti dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun
ng

on

Halaman 11 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dan 9 (Sembilan) bulan;

si
3. Menyatakan barang bukti berupa :

1. 1 (satu) bendel Offering letter Bank ICB Bumiputra No. 003/BPMU-

ne
ng
WYNG/II/2010, tanggal 24 Pebruari 2010, yang ditujukan kepada sdr.

GATOT RUSDIONO.

do
gu 2. 1 (satu) Perjanjian Kredit nomor : 003/BPMU-WYNG/PK/II/2010 tanggal 24

Pebruari 2010.

In
A
3. Surat Permohonan Ruislag TKD Buduran nomor : 02/08/ES/2004 tanggal
ah

lik
24 Agustus 2004 yang ditandatangani TJINDRO PURNOMO selaku

Direktur PT. Eka Permata Surya Sentosa;


am

ub
4. Surat yang ditandatangani TJINDRO PURNOMO selaku Direktur PT. Eka

Permata Surya Sentosa yang berisi tentang Perincian Harga Tanah.


ep
5. Berita Acara Rapat Desa Buduran tanggal 11 April 2005 tentang Tukar
k

Menukar TKD Buduran yang dimohon oleh PT. Eka Permata Surya
ah

si
Sentosa untuk pembangunan Perumahan.

6. Keputusan BPD Buduran No 3 Tahun 2005, tanggal 17 April 2005.

ne
ng

7. Keputusan Kepala Desa Buduran No. 3 Tahun 2005, tanggal 20 April

2005.

do
gu

8. Surat Bupati Sidoarjo No. 143/2158/40-4.1.1.1/2005, tanggal 4 Juli 2005,

perihal Persetujuan Rencana Tukar Menukar TKD Buduran, Kec. Buduran.


In
A

9. Surat Pernyataan Pelepasan Hak dan Kepentingan atas tanah masing


ah

masing tanggal 26 Juli 2005 No. 594/48/404.5.9.9/PLH/2004 (12 surat);


lik

10. Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sidoarjo nomor : 3-


m

ub

530.2.35.10.2007, tanggal 06 Peb. 2007 tentang Pemberian Hak Pakai

atas nama Pemerintah Desa Buduran berkedudukan di Desa Buduran,


ka

ep

Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo atas bidang bidang tanah yang

terletak di Desa Junwangi, Kecamatan Krian, Kab. Sidoarjo.


ah

11. Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sidoarjo nomor : 53-


es
M

550.2.35.10.2007, tanggal 21-03-. 2007 tentang Pemberian Hak Guna


ng

on

Halaman 12 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bangunan atas nama PT. EKA PERMATA SURYA SENTOSA atas tanah

si
di Kabupaten. Sidoarjo.

12. 1 (satu) buku Notulen Rapat Desa.

ne
ng
13. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 678/Ket-12.10/VII/2013

tanggal 30 Juli 2013.

do
gu 14. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 681/Ket-12.10/VII/2013

tanggal 30 Juli 2013.

In
A
15. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 682/Ket-12.10/VII/2013
ah

lik
tanggal 30 Juli 2013.

16. 1 (satu) lembar kwitansi tanda terima uang ganti kekurangan tanah 443 M
am

ub
yang terdapat tandatangan JOKO PURNOMO.

17. Surat permohonan Hak Pakai tertanggal 11 Januari 2007 dari sdr. JOKO
ep
PURNOMO selaku Kepala Desa Buduran, Kec. Buduran bertindak untuk
k

dan atas nama Pemerintah Desa BUduran, Kecamatan Buduran.


ah

si
18. 1 (satu) Buku Tanah Desa Junwangi, Kecamatan Krian, Daerah Tingkat II

Sidoarjo, Propinsi Jawa Timur no. 112.

ne
ng

Dipergunakan untuk perkara lain;

4. Menetapkan agar Terdakwa HARIYANTO jika ternyata dipersalahkan dan

do
gu

dijatuhi pidana supaya dibebani untuk membayar biaya perkara sebesar

Rp. 5.000,- (lima ribu rupiah).


In
A

Membaca Putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan


ah

Negeri Surabaya tanggal 31 Agustus 2016 Nomor 117/Pid.Sus/TPK/2016/PN Sby,


lik

yang amarnya sebagai berikut:


m

ub

1. Menyatakan Terdakwa HARIYANTO tidak terbukti secara sah dan meyakinkan

bersalah melakukan tindak pidana korupsi dalam dakwaan alternatif kesatu


ka

ep

primair ;

2. Membebaskan Terdakwa dari dakwaan alternatif kesatu primair tersebut ;


ah

3. Menyatakan Terdakwa HARIYANTO terbukti secara sah dan meyakinkan


es

bersalah melakukan tindak pidana “KORUPSI SECARA BERSAMA-SAMA”


M

ng

on

Halaman 13 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sebagaimana dalam dakwaan alternatif kesatu subsidair;

si
4. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa Oleh karena itu dengan Pidana

Penjara, selama 2 (dua) tahun dan 4 (empat) bulan serta denda sebesar

ne
ng
Rp50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) dengan ketentuan apabila denda

tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana kurungan selama 2 (dua) bulan ;

do
gu
5. Menghukum Terdakwa untuk membayar uang pengganti sebesar

Rp. 118.800.000,- (seratus delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah)

In
A
sebagai uang pengembalian kerugian keuangan negara, dengan ketentuan jika
ah

lik
terpidana tidak membayar uang pengganti paling lama dalam waktu 1 (satu)

bulan sesudah putusan pengadilan yang memperoleh kekuatan hukum tetap,


am

ub
maka harta bendanya dapat disita oleh Jaksa dan dilelang untuk menutupi uang

pengganti tersebut dan dalam hal terpidana tidak mempunyai harta benda yang
ep
mencukupi untuk membayar uang pengganti tersebut maka dipidana penjara
k

selama 1(satu) tahun.


ah

si
6. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan

seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;

ne
ng

7. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan ;

8. Menetapkan barang bukti berupa :

do
gu

1. 1 (satu) bendel Offering letter Bank ICB Bumiputra No. 003/BPMU-

WYNG/II/2010, tanggal 24 Pebruari 2010, yang ditujukan kepada sdr.


In
A

GATOT RUSDIONO.
ah

2. 1 (satu) Perjanjian Kredit nomor : 003/BPMU-WYNG/PK/II/2010 tanggal


lik

24 Pebruari 2010.
m

ub

3. Surat Permohonan Ruislag TKD Buduran nomor : 02/08/ES/2004 tanggal

24 Agustus 2004 yang ditandatangani TJINDRO PURNOMO selaku


ka

ep

Direktur PT. Eka Permata Surya Sentosa;

4. Surat yang ditandatangani TJINDRO PURNOMO selaku Direktur PT. Eka


ah

Permata Surya Sentosa yang berisi tentang Perincian Harga Tanah.


es
M

ng

on

Halaman 14 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
5. Berita Acara Rapat Desa Buduran tanggal 11 April 2005 tentang Tukar

si
Menukar TKD Buduran yang dimohon oleh PT. Eka Permata Surya

Sentosa untuk pembangunan Perumahan.

ne
ng
6. Keputusan BPD Buduran No 3 Tahun 2005, tanggal 17 April 2005.

7. Keputusan Kepala Desa Buduran No. 3 Tahun 2005, tanggal 20 April

do
gu 2005.

8. Surat Bupati Sidoarjo No. 143/2158/40-4.1.1.1/2005, tanggal 4 Juli 2005,

In
A
perihal Persetujuan Rencana Tukar Menukar TKD Buduran, Kec. Buduran.
ah

lik
9. Surat Pernyataan Pelepasan Hak dan Kepentingan atas tanah masing

masing tanggal 26 Juli 2005 No. 594/48/404.5.9.9/PLH/2004 (12 surat);


am

ub
10. Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sidoarjo nomor : 3-

530.2.35.10.2007, tanggal 06 Peb. 2007 tentang Pemberian Hak Pakai


ep
atas nama Pemerintah Desa Buduran berkedudukan di Desa Buduran,
k

Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo atas bidang bidang tanah yang


ah

si
terletak di Desa Junwangi, Kecamatan Krian, Kab. Sidoarjo.

11. Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sidoarjo nomor : 53-

ne
ng

550.2.35.10.2007, tanggal 21-03-. 2007 tentang Pemberian Hak Guna

Bangunan atas nama PT. EKA PERMATA SURYA SENTOSA atas tanah

do
gu

di Kabupaten. Sidoarjo.

12. 1 (satu) buku Notulen Rapat Desa.


In
A

13. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 678/Ket-12.10/VII/2013


ah

tanggal 30 Juli 2013.


lik

14. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 681/Ket-12.10/VII/2013


m

ub

tanggal 30 Juli 2013.

15. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 682/Ket-12.10/VII/2013


ka

ep

tanggal 30 Juli 2013.

16. 1 (satu) lembar kwitansi tanda terima uang ganti kekurangan tanah 443 M
ah

yang terdapat tandatangan JOKO PURNOMO.


es
M

ng

on

Halaman 15 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
17. Surat permohonan Hak Pakai tertanggal 11 Januari 2007 dari sdr. JOKO

si
PURNOMO selaku Kepala Desa Buduran, Kec. Buduran bertindak untuk

dan atas nama Pemerintah Desa BUduran, Kecamatan Buduran.

ne
ng
18. 1 (satu) Buku Tanah Desa Junwangi, Kecamatan Krian, Daerah Tingkat II

Sidoarjo, Propinsi Jawa Timur no. 112.

do
gu Dikembalikan kepada Penuntut Umum untuk dijadikan barang

bukti dalam perkara lain;

In
A
9. Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sejumlah
ah

lik
Rp.5.000,- (Lima Ribu Rupiah) ;

Membaca berturut – turut:


am

ub
1. Akta Permintaan Banding yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Tindak

Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya, yang menerangkan


ep
bahwa pada tanggal 6 September 2016 Penuntut Umum telah m e ng a juk a n
k

permintaan banding terhadap putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi


ah

si
pada Pengadilan Negeri Surabaya tanggal 31 Agustus 2016 Nomor

117/Pid.Sus/TPK/2016/PN Sby;

ne
ng

2. Surat Permintaan bantuan pemberitahuan adanya banding kepada

Terdakwa Sdr Hariyanto melalui Pengadilan Negeri Sidoarjo yang dibuat

do
gu

oleh Wakil Panitera Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan

Negeri Surabaya, dengan Surat Nomor W.14.U.1/8950/HK.07/9/2016


In
A

tanggal 8 September 2016;


ah

3. Tanda terima memori banding yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Tind a k
lik

Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya, yang menerangkan


m

ub

bahwa pada tanggal 6 September 2016 Penuntut Umum telah menyerahka n

memori banding terhadap putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi p a d a


ka

ep

Pengadilan Negeri Surabaya tanggal 6 September 2016;

4. Surat Permintaan bantuan penyerahan memori banding kepada Terdakwa


ah

Sdr. Hariyanto melalui Pengadilan Negeri Sidoarjo dengan Surat Nomor


es
M

W.14.U.1/8949/HK.07/9/2016 tanggal 8 September 2016;


ng

on

Halaman 16 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
5. Surat permintaan bantuan memeriksa berkas perkara (inzaghe) Nomor

si
117/Pid.Sus/TPK/2016/PN.Sby kepada Penuntut Umum dan Terdakwa

melalui Pengadilan Negeri Sidoarjo dengan Surat tertanggal 17 Oktober

ne
ng
2016 Nomor W.14.U.1/11677/Hk.07/10/2016;

Menimbang, bahwa permintaan banding dari Penuntut Umum telah diajukan

do
gu
dalam tenggang waktu dan menurut cara serta syarat-syarat sebagaimana yang

ditentukan dalam Undang-undang, oleh karenanya permintaan banding tersebut

In
A
secara formal dapat diterima;
ah

lik
Menimbang, bahwa Penuntut Umum telah mengajukan memori banding yang

memuat alasan-alasan yang pada pokoknya adalah sebagai berikut:


am

ub
A. Bahwa berkenaan dengan Pembuktian Pasal yang dibuk tikan oleh

Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan


ep
Negeri Surabaya/Majelis Hakim Tingkat Pertama yang membuktikan
k

dakwaan ke satu subsidair yang melanggar pasal 3 jo Pasal 1 8 Und a ng


ah

si
– Undang Nomor 31 tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak P i d a na

Korupsi jo Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Tentang Perubahan Atas

ne
ng

Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak

Pidana Korupsi, jo Pasal 55 Ayat (1) ke 1 KUHP, adalah kurang tepat dan

do
gu

yang tepat adalah sebagaimana yang dibuktikan oleh Penuntut Umum yaitu

Terdakwa bersalah melakukan Tidak Pidana Korupsi sebagaimana dalam


In
A

dakwaan ke dua yang melanggar pasal 8 Undang-Undang Nomor 20 Tahun


ah

2001 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999


lik

Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi, jo Pasal 18 Undang-Undang


m

ub

Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo

Pasal 55 Ayat (1) ke 1 KUHP;


ka

ep

B. Bahwa Putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan

Negeri Surabaya atas nama Terdakwa Hariyanto belum meme nuhi r a s a


ah

keadilan masyarakat dan tidak membuat jera pelaku tindak pidana


es
M

korupsi, sehingga dengan demikian maka putusan Pengadilan Tindak


ng

on

Halaman 17 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya haruslah diperbaiki;

si
Oleh karena itu dengan pertimbangan Penuntut Umum di atas Penuntut

Umum mohon Pengadilan Tinggi Surabaya memutus sebagaimana tuntutan;

ne
ng
Menimbang, bahwa atas memori banding yang dibuat oleh Penuntut Umum

tersebut, sedangkan Terdakwa tidak mengajukan kontra memori banding;

do
gu Menimbang, bahwa terhadap memori banding Penuntut Umum tersebut di atas

maka Majelis Hakim tindak pidana korupsi tingkat banding akan mempertimbangkan

In
A
di bawah ini
ah

lik
Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

pada Pengadilan Tinggi Sura baya setelah mempelajari dengan cermat dan
am

ub
saksama berkas perkara, yang terdiri dari berita acara pemeriksaan

pendahuluan, berita acara pemeriksaan di sidang Pengadilan Tindak Pidana


ep
Korupsi pada Pengadilan Negeri Surabaya, alat bukti, baik bukti surat
k

maupun keterangan saksi-saksi, dan alat bukti lainnya yang terungkap


ah

si
dipersidangan, turunan resmi putusan Pengadilan Tindak Pidana Korups i p a d a

Pengadilan Negeri Surabaya Nomor 117/Pid.Sus/TPK/2016/PN Sby, tanggal

ne
ng

31 Agustus 2016, serta surat-surat lainnya yang bersangkutan dengan p e r k a r a

ini, dihubungkan dengan memori banding yang dibuat oleh Penuntut Umum

do
gu

maka Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Tingkat B a nd i ng p a d a

Pengadilan Tinggi Surabaya berpendapat sebagai berikut:


In
A

Bahwa fakta hukum yang terungkap adalah sebagai berikut:


ah

- Bahwa Terdakwa mempunyai pekerjaan Swasta/Tukang ojek, yang beralamat di


lik

RT. 04 RW. 021 Perum Graha Citra Mas Blok O-29 Ds. Tegal Besar Kec.
m

ub

Kaliwates Kabupaten Jember, adalah suami dari Sdri. Darmi, Bendahara Desa

Buduran, Kecamatan Buduran, Kab Sidoarjo;


ka

ep

- Bahwa Pemerintah Desa Buduran, Kec. Buduran, Kab. Sidoarjo memiliki

beberapa tanah yang berasal PT. EKA PERMATA SURYA SENTOSA karena
ah

ruislah dengan tanah pengganti yang terdiri:


es
M

1. SHM no. 160 an. SUNARSI / SAKEH seluas 1.630 M


ng

on

Halaman 18 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2. SHM No. 226 an. NURIL HUDA seluas 2.120 M2

si
3. SHM No. 273 an. TUTUT HANDAYANI seluas 2.335 M2

4. SHM No. 141 an. DIMA seluas 1.790 M2

ne
ng
5. SHM No. 220 an. RACHMAD seluas 2.250 M2

6. SHM No. 395 an. MUJANAH dkk seluas 1.932 M2

do
gu
7. SHM no. 208 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1450 M2

8. SHM no. 123 an .AMARAH Bok KAJAH seluas 1.700 M2

In
A
9. SHM no. 112 an. AMARAH Bok KAJAH seluas 1.500 M2
ah

lik
10. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 25 an. LEGIMA seluas 7.002 M2

11. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 93 an. AMARAH seluas 345 M2


am

ub
12. SK Gub. No : I/Agr/39/XI/HM.01.G/70 no.urut 99 an. AMARAH seluas 1.680

M2
ep
- Bahwa sekitar tahun 2007 Sdr. JOKO PURNOMO selaku Kades Buduran
k

menyerahkan kepada DARMI selaku Bendahara Desa Buduran untuk


ah

si
disimpan di Brankas Desa, karena yang menyimpan kunci kunci ruangan

Kantor Pemdes Buduran termasuk brankas adalah Sdr. DARMI;

ne
ng

- Bahwa sekitar tahun 2010 Sdr. DARMI mengambil 3 (tiga) sertipikat SHM no 112,

123 dan 208 semuanya an. AMARAH bok KAJAH kemudian mengajak suaminya

do
gu

yaitu Terdakwa HARIYANTO untuk mengajukan kridit di Bank ICB Bumiputra

dengan menjaminkan sertipikat tanah pengganti an AMARAH bok KAJAH no.


In
A

208, 112 dan 123 tersebut ke Bank ICB Bumiputra;


ah

- Bahwa dalam mengajukan kredit tersebut terdakwa HARIYANTO menggunakan


lik

identitas palsu/fiktif yaitu menggunakan KTP an GATOT RUSDIONO (yang sudah


m

ub

meninggal pada tahun 2008) namun tertera foto Terdakwa HARIYANTO, KTP an

AMARAH (yang sudah meninggal tahun 1971) namun tertera foto DARMI, Buku
ka

ep

Nikah an AMARAH dan GATOT RUSDIONO tertera foto Terdakwa HARIYANTO

dan foto DARMI, yang selanjutnya disetujui oleh pihak Bank sehingga pada
ah

tanggal 24 Pebruari 2010 Terdakwa bersama DARMI menandatangani perjanjian


es
M

kredit no 03/BPMU-WYNG/PK/II/2010 di depan Notaris Endro Sumarso yang


ng

on

Halaman 19 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dilegalkan oleh saksi BAMBANG HERU DJOEWITO dan Terdakwa mengakui

si
bahwa memang ia pernah ke Surabaya bertemu dengan saksi BAMBANG HERU

DJOEWITO menandatangani perjanjian tersebut;

ne
ng
- Bahwa seluruh persyaratan administrasi untuk pengajuan kredit telah

disiapkan oleh DARMI (istri Terdakwa) dan Terdakwa menyetujui selaku

do
gu
debitur walaupun Terdakwa mengakui semua persyaratannya adalah palsu.

- Bahwa Bank ICB Bumiputra telah mencairkan kredit kepada Terdakwa sebesar

In
A
Rp. 95.000.000,- (Sembilan puluh lima juta rupiah)
ah

lik
- Bahwa sejak penandatanganan kredit tanggal 24 Pebruari 2010 s/d bulan Mei

2010, Terdakwa hanya sekali mengangsur ke Bank ICB Bumiputra, lalu petugas
am

ub
Bank mencari Terdakwa di rumah, tetapi Terdakwa sudah tidak tinggal di RT.10

RW 4 Desa Buduran, sehingga 3 (tiga) sertipikat 112, 123 dan 208 masing-
ep
masing an AMARAH BOK KAJAH telah disita dan dilelang seharga
k

Rp.118.800.000,- (seratus delapan belas juta delapan ratus ribu rupiah);


ah

si
Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

Tingkat Banding pada Pengadilan Tinggi Surabaya setelah memperhatikan

ne
ng

fakta hukum tersebut diatas yang mendasari alasan-alasan dan p e r ti m b a ng an

hukum Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi tingkat perta m a p a d a

do
gu

Pengadilan Negeri Surabaya yang menyatakan bahwa Terdakwa Hariyanto

telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersa lah melakukan tindak pidana
In
A

“Korupsi secara bersama-sama” sebagaimana didakwakan dalam dakwaan


ah

Alternatif ke satu Subsidair yaitu melanggar Pasal 3 jo Pasal 18 Undang-


lik

Undang No. 31 Tahun 1999 Tetang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi


m

ub

sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang No.20 Tahun 2001 te nta ng

Perubahan atas Undang-Undang No. 31 Tahun 1999 Tetang Pemberantasan


ka

ep

Tindak Pidana Korupsi Jo. Pasal 55 ayat (1) ke-1, Majelis Hakim Pengadilan

Tindak Pidana Korupsi Tingkat Banding pada Pengadilan Tinggi Surabaya


ah

berpendapat bahwa unsu-unsur tindak pidana tersebut telah dipertimbangkan oleh


es
M

Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Tingkat Pertama, demikian pula
ng

on

Halaman 20 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
mengenai pidana penjara yang dijatuhkan telah dipertimbangkan fakta hukum dan

si
hal-hal yang meringankan maupun yang memberatkan, sehingga pidana penjara

yang dijatuhkan terhadap Terdakwa tersebut telah patut dan adil serta cukup

ne
ng
memberikan pelajaran baik bagi Terdakwa maupun masyarakat untuk tidak

melakukan tindak pidana korupsi;

do
gu Menimbang bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

tingkat banding sependapat dengan pertimbangan tersebut, oleh karenanya

In
A
maka terhadap keberatan memori banding Penuntut Umum, Majelis Hakim
ah

lik
Pengadilan Tindak Pidana Korupsi tingkat banding pada Pengadilan Tinggi

Surabaya berpendapat bahwa tidak ditemukan hal-hal yang dapat melemahk a n


am

ub
atau membatalkan putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi tingkat Pe r ta m a

yang dimintakan banding, karena semuanya telah dipertimbangkan dengan


ep
cermat oleh Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi tingkat p e r ta m a,
k

oleh karenanya keberatan memori banding Penuntut Umum di tolak;


ah

si
Menimbang, bahwa akan tetapi mengenai pidana tambaha n b e r up a ua ng

pengganti terhadap terdakwa sebesar Rp. 118.800.000,- (seratus delapan belas

ne
ng

juta delapan ratus ribu rupiah) yang dijatuhkan oleh Majelis Hakim Pengadilan

Tindak Pidana Korupsi Tingkat Pertama pada Pengadilan Negeri Surabaya ,

do
gu

Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi tingkat banding pada

Pengadilan Tinggi Surabaya tidak sependapat karena menurut Pasal 18 ayat (1)
In
A

huruf b Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak


ah

Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun


lik

2001 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang


m

ub

Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi menyatakan “Pembayaran uang pengganti

yang jumlahnya sebanyak-banyaknya sama dengan harta benda yang diperoleh


ka

ep

dari tindak pidana korupsi”, fakta hukumnya bahwa uang yang dicairkan oleh

Terdakwa dari Bank ICB Bumiputra adalah sebesar Rp.95.000.000,- (sembilan


ah

puluh lima juta rupiah) telah dinikmati Terdakwa sehingga jumlah sebesar itulah yang
es
M

harus dibebankan kepada Terdakwa;


ng

on

Halaman 21 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa pertimbangan hukum Majelis Hakim Pengadilan

si
Tindak Pidana Korupsi tingkat pertama pada Pengadilan Negeri Surabaya ya ng

menyatakan bahwa Terdakwa Hariyanto telah terbukti secara sah dan

ne
ng
meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “Korupsi secara bersama-sama”

sebagaimana didakwakan dalam dakwaan Alternatif ke satu Subsidair yaitu

do
gu
melanggar Pasal 3 jo Pasal 18 Undang -Undang No. 31 Tahun 1999 Tetang

Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan

In
A
Undang-undang No.20 Tahun 2001 tentang Perubahan atas Undang -Undang
ah

lik
No. 31 Tahun 1999 Tetang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Jo. Pasal 55

ayat (1) ke-1 KUHP, adalah sudah tepat dan benar serta cukup beralasan
am

ub
menurut hukum, demikian pula mengenai pidana penjara yang dijatuhkan, maka

alasan dan pertimbangan hukum Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana


ep
Korupsi tingkat pertama tersebut diambil alih dan dijadikan sebagai
k

pertimbangan hukum Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Ting k a t


ah

si
Banding dalam memutus perkara tersebut;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut

ne
ng

diatas, maka adil kiranya apabila putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

pada Pengadilan Negeri Surabaya tanggal 31 Agustus 2016 Nomor

do
gu

117//Pid.Sus-TPK/2016/PN Sby harus diubah sekedar mengenai pidana

tambahan berupa pembayaran uang pengganti , sehingga amar selengkapnya


In
A

sebagaimana tersebut dalam amar dibawah ini.


ah

Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa ditahan, maka masa


lik

penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana


m

ub

yang dijatuhkan dan karena tidak ada alasan yang sah untuk dikeluarkan dari

tahanan, maka terhadap diri Terdakwa harus tetap berada dalam tahanan;
ka

ep

Menimbang, bahwa oleh karena dalam peradilan tingkat banding Terdakwa

tetap dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana, maka Terdakwa dibebani membayar
ah

biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan yang untuk tingkat banding akan
es
M

disebutkan dalam amar putusan di bawah ini;


ng

on

Halaman 22 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Memperhatikan, Pasal 3 jo. Pasal 18 Undang-Undang No.31 Tahun 1999

si
Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan

Undang-Undang No.20 Tahun 2001 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor

ne
ng
31 tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo pasal 55 ayat (1)

ke-1 KUHPidana dan Undang-Undang No. 8 Tahun 1981 Tentang Hukum Acara

do
gu
Pidana, serta Peraturan Perundang-undangan lainnya yang bersangkutan;

MENGADILI:

In
A
- Menerima permintaan banding dari Penuntut Umum;
ah

lik
- Mengubah putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri

Surabaya tanggal 31 Agustus 2016 Nomor 117/Pid.Sus-TPK/2016/PN Sby


am

ub
yang dimintakan banding tersebut sekedar mengenai pidana tambahan berupa

pembayaran uang pengganti, menguatkan untuk selebihnya sehingga amar


ep
putusan selengkapnya berbunyi sebagai berikut:
k

1. Menyatakan Terdakwa HARIYANTO tidak terbukti secara sah dan


ah

si
meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Korupsi dalam dakwaan

alternatif ke satu Primair;

ne
ng

2. Membebaskan Terdakwa dari Dakwaan Alternatif ke satu Primair tersebut;

3. Menyatakan Terdakwa HARIYANTO terbukti secara sah dan meyakinkan

do
gu

bersalah melakukan tindak pidana “KORUPSI SECARA BERSAMA-

SAMA” sebagaimana dalam Dakwaan Alternatif ke satu Subsidair;


In
A

4. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana


ah

penjara, selama 2 (dua) tahun dan 4 (empat) bulan serta denda sebesar
lik

Rp.50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) dengan ketentuan apabila denda


m

ub

tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana kurungan selama 2 (dua)

bulan;
ka

ep

5. Menghukum Terdakwa untuk membayar uang pengganti sebesar

Rp95.000.000,00 (sembilan puluh lima juta rupiah) sebagai uang


ah

pengembalian kerugian keuangan negara, dengan ketentuan jika terpidana


es
M

tidak membayar uang pengganti paling lama dalam waktu 1 (satu) bulan
ng

on

Halaman 23 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sesudah putusan Pengadilan yang memperoleh kekuatan hukum tetap,

si
maka harta bendanya dapat disita oleh Jaksa dan dilelang untuk menutupi

uang pengganti tersebut dan dalam hal terpidana tidak mempunyai harta

ne
ng
benda yang mencukupi untuk membayar uang pengganti tersebut maka

diganti pidana penjara selama 1 (satu) tahun;

do
gu 6. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan

seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;

In
A
7. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;
ah

lik
8. Menetapkan barang bukti berupa:

1. 1 (satu) bendel Offering letter Bank ICB Bumiputra No. 003/BPMU-


am

ub
WYNG/II/2010, tanggal 24 Pebruari 2010, yang ditujukan kepada sdr.

GATOT RUSDIONO.
ep
2. 1 (satu) Perjanjian Kredit nomor : 003/BPMU-WYNG/PK/II/2010
k

tanggal 24 Pebruari 2010.


ah

si
3. Surat Permohonan Ruislag TKD Buduran nomor : 02/08/ES/2004

tanggal 24 Agustus 2004 yang ditandatangani TJINDRO PURNOMO

ne
ng

selaku Direktur PT. Eka Permata Surya Sentosa;

4. Surat yang ditandatangani TJINDRO PURNOMO selaku Direktur PT.

do
gu

Eka Permata Surya Sentosa yang berisi tentang Perincian Harga

Tanah.
In
A

5. Berita Acara Rapat Desa Buduran tanggal 11 April 2005 tentang Tukar
ah

Menukar TKD Buduran yang dimohon oleh PT. Eka Permata Surya
lik

Sentosa untuk pembangunan Perumahan.


m

ub

6. Keputusan BPD Buduran No 3 Tahun 2005, tanggal 17 April 2005.

7. Keputusan Kepala Desa Buduran No. 3 Tahun 2005, tanggal 20 April


ka

ep

2005.

8. Surat Bupati Sidoarjo No. 143/2158/40-4.1.1.1/2005, tanggal 4 Juli


ah

2005, perihal Persetujuan Rencana Tukar Menukar TKD Buduran,


es
M

Kec. Buduran.
ng

on

Halaman 24 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
9. Surat Pernyataan Pelepasan Hak dan Kepentingan atas tanah masing

si
masing tanggal 26 Juli 2005 No. 594/48/404.5.9.9/PLH/2004 (12

surat);

ne
ng
10. Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sidoarjo nomor : 3-

530.2.35.10.2007, tanggal 06 Peb. 2007 tentang Pemberian Hak Pakai

do
gu atas nama Pemerintah Desa Buduran berkedudukan di Desa Buduran,

Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo atas bidang bidang tanah

In
A
yang terletak di Desa Junwangi, Kecamatan Krian, Kab. Sidoarjo.
ah

lik
11. Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sidoarjo nomor : 53-

550.2.35.10.2007, tanggal 21-03-2007 tentang Pemberian Hak Guna


am

ub
Bangunan atas nama PT. EKA PERMATA SURYA SENTOSA atas

tanah di Kabupaten. Sidoarjo.


ep
12. 1 (satu) buku Notulen Rapat Desa.
k

13. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 678/Ket-12.10/VII/2013


ah

si
tanggal 30 Juli 2013.

14. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 681/Ket-12.10/VII/ 2013

ne
ng

tanggal 30 Juli 2013.

15. Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor : 682/Ket-12.10/VII/2013

do
gu

tanggal 30 Juli 2013.

16. 1 (satu) lembar kwitansi tanda terima uang ganti kekurangan tanah
In
A

443 M yang terdapat tandatangan JOKO PURNOMO.


ah

17. Surat permohonan Hak Pakai tertanggal 11 Januari 2007 dari sdr.
lik

JOKO PURNOMO selaku Kepala Desa Buduran, Kec. Buduran


m

ub

bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Desa Buduran, Kecamatan

Buduran.
ka

ep

18. 1 (satu) Buku Tanah Desa Junwangi, Kecamatan Krian, Daerah

Tingkat II Sidoarjo, Propinsi Jawa Timur no. 112.


ah

Dikembalikan kepada Penuntut Umum untuk dijadikan barang


es
M

bukti dalam perkara lain


ng

on

Halaman 25 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
9. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat

si
pengadilan yang dalam tingkat banding sebanyak Rp2.500,00 (dua ribu

lima ratus rupiah)

ne
ng
Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim

Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Tinggi Surabaya pada hari Senin

do
gu
tanggal 7 November 2016 oleh Wimpie Sekewael, S.H., M.H. Hakim Tinggi selaku

Hakim Ketua, Makkasau, S.H., M.H. Hakim Tinggi dan H. Waluyo, S.H., Hakim Ad

In
A
Hoc Tipikor masing-masing sebagai Hakim Anggota dan diucapkan dalam sidang
ah

lik
terbuka untuk umum pada hari Senin tanggal 14 November 2016 oleh Hakim Ketua

Majelis Hakim dengan didampingi oleh para Hakim Anggota, dibantu oleh Endang
am

ub
Sulasmi, SH. Panitera Pengganti Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan

Tinggi Surabaya tanpa dihadiri oleh Penuntut Umum dan Terdakwa;


ep
Hakim Anggota, Hakim Ketua,
k
ah

si
Makkasau, S.H,. M.H. Wimpie Sekewael, S.H., M.H.

ne
ng

do
gu

H. Waluyo, S.H. Panitera Pengganti,


In
A

Endang Sulasmi, SH.


ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

Halaman 26 dari 26 Putusan Nomor 82/Pid.Sus-TPK/2016/PT SBY


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26

Anda mungkin juga menyukai