Anda di halaman 1dari 1

Bhd

Pengertian

Usaha yang dilakukan untuk mengembalikan fungsi pernafasan dan atau sirkulasi pada henti nafas
atau henti jantung

Tujuan

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memberikan bantuan sirkulasi dan pernafasan
secara efektif sampai kembali ke sistemik spontan atau datang bantuan ahli dengan peralatan yang
lengkap

Prosedur

1. Pastikan 3 aman ( penolong, penderita, lingkungan)


2. Cek respon panggil dan tepuk atau guncang bahu korban ( merangsang nyeri/mencubit)
3. Panggil bantuan orang lain atau tim medis
4. Cek nadi carotis ; tempelkan 2 jari pada daerah garis leher/ jakun, kemudian tarik ke sisi yang
paling dekat dengan pemeriksa dalam waktu 5-10 detik, bila tidak ada nadi lakukan
kompresi dada
 Tekan dibagian2-3 jari diatas prosesus xyphoideus dengan kecepatan minimal 100-
200x/menit
 Tekan kuart ; 5-6cm untuk dewasa , untuk bayi 4cm dan untuk anak 5cm
 Berikan kesempatan untuk mengembangkembali secara sempurna setelah setiap
kompresi
 Hindari menghentikan kompresi sebelum 30 kompresi

5. Setelah 30 kompresi, buka jalan nafas, dengan tehnik tekan dahi (head tilt), tarik dagu ( chin
lift), mengangkat dagu ( jaw trust) pasien
6. Berikan bantuan nafas 2 kali , tiap bantuan nafas 1 detik ( apabila ada alat bantu pernafasan)
7. Perbandingan kompresi dada pada pasien dewasa 30:2 dan pada anak / bayi 15:2
8. Lakukan evaluasi setiap 5 siklus, jika tidak ada nafas tetapi ada nadi cek apaka ada sumbatan
jala nafas
9. Lanjutkan BHD sampai berhasil atau tim bantuan datang
10. Hentikan BHD bila penolong kelelahan atau pasien bernafas spontan

Anda mungkin juga menyukai