Anda di halaman 1dari 7

Dosen : Rifqoh, S.

Pd, MSc
Mata Kuliah : Metodologi Penelitian
Pokok Bahasan : Pendahuluan Penelitian
Sub Pokok Bahasan : Latar Belakang, Rumusan Masalah, Hipotesa Penelitian

Gambaran Umum dalam Kurikulum TLM 2016


Profil Lulusan Prodi Teknologi Laboratorium Medis Program Diploma III yaitu mempunyai
kompetensi utama, kompetensi pendukung dan kompetensi lainya
Salah satu Kompetensi Pendukung
Asisten peneliti
Ahli Madya Teknologi Laboratorium Medik yang mempunyai kemampuan dalam membantu
proses penelitian dasar dan terapan di bidang laboratorium medik
Capaian Pembelajarannya :
1) Kemampuan : Mampu mengumpulkan dan mengolah data secara deskriptif pada
penelitian dasar dan terapan di bidang kesehatan khususnya pada laboratorium medis.
2) Pengetahuan : Menguasai konsep perumusan masalah, teknik pengumpulan dan
pengolahan data secara deskriptif pada penelitian dasar maupun terapan di bidang
kesehatan khususnya laboratorium medis.
3) Tanggung Jawab dan Hak : Dapat mempertanggungjawabkan hasil pengumpulan dan
pengolahan data secara deskriptif pada penelitian dasar dan terapan di bidang kesehatan
khususnya laboratorium medis
Dosen : Rifqoh, S.Pd, MSc
Mata Kuliah : Metodologi Penelitian
Pokok Bahasan : Tinjauan Pustaka dan Metodelogi Penelitian
Sub Pokok Bahasan : Landasan Teori, Kerangka Konsep, Variabel Penelitian dan
Definisi Operasional
Nama Mahasiswa : Raihana
NIM : P07134118331
Bidang Peminatan : Hematologi
Permasalahan Kesehatan : Anemia
Variabel Penelitian : Hemoglobin

PreTest Pertemuan 456

Masalah dan Dampak


Umum
Pengguna pestisida bisa mengontaminasi pengguna secara langsung sehingga
mengakibatkan keracunan. Dalam hal ini, keracunan bisa di kelompokkan menjadi
3 kelompok :
-Keracuan akut ringan menimbulkan pusing, sakit kepala, iritasi kulit ringan, badan terasa
sakit, dan diare.

-Keracuan akut berat menimbulkan gejala mual, menggigil, kejang perut, sulit bernafas,
keluar air liur, pupil mata mengecil, dan denyut nadi meningkat.
-Keracunan yang sangat berat dapat mengakibatkan pingsan, kejang-kejang, bahkan bisa
mengakibatkan kematian.

Masalah dan Dampak


Khusus
Organofosfat adalah karena terbentuknya gugus sulfhemoglobin dan methemoglobin di dalam
sel darah merah. Sulfhemoglobin karena terjadinya kandungan sulfur yang tinggi pada
pestisida sehingga menimbulkan ikatan sulfurhemoglobin. Hal ini menyebabkan hemoglobin
menjadi tidak normal dan tidak dapat menjalankan fungsinya dalam menghantar oksigen.
Kehadiran sulfhemoglobin dan methemoglobin dalam darah akan menyebabkan penurunan
kadar Hb di dalam sel darah merah sihingga terjadinya anemia

Area Spesifik
Anemia pada petani anggur di Desa Cinta Rakyat Dusun 1 Kecamatan Percut Sei Tuan yang
sering terpapar pestisida

Elaborasi
No Penulis dan Desain Penelitian, Sampel, Variabel, Kesimpulan Perbedaan dg
Tahun Instrumen dan Metode Analisis Hasil penelitian penelitian yang
akan dilakukan
1. 2017
2. 2019 Desain : Cross-Sectional Design Kadar
Alvira Mutia Sampel : petani yang ada di Desa Cinta hemoglobin
Rakyat Dusun 1 Kecamatan Percut Sei pada beberapa
Tuan sebanyak 15 sampel petani yang
Variabel : Hemoglobin terpapar
Instrumen : Hemocytometer pestisida rendah
Analisis : Pemeriksaan HB dengan
Sahli
3. 2019 Desain : Cross-Sectional Design Remaja putri
Arnoveminis Sampel : 397 siswi SMAN 3 Surabaya yang memiliki
a Farinendya, Variabel : Zat besi,Protein,Vitamin tingkat
Lailatul C,Seng kecukupan
Muniroh, Instrumen : Alat hemoglobinometer protein dan
Annas digital (Easy Touch) vitamin C cukup
Buanasita Analisis : uji korelasi chi-square akan
menurunkan
risiko terkena
anemia.
4. 2019 Desain : Cross-Sectional Design Remaja putri
Novi Wulan Sampel : 164 siswi MTSN Talawi perlu memahami
Sari Variabel : Hemoglobin pendidikan
Instrumen : Alat hemoglobinometer kesehatan
digital (Easy Touch) tentang bahaya
Analisis : Univariat dan Bivariat anemia dan
pentingnya
mengonsumsi
tamblet tambah
darah
5. 2020 Desain : Cross-Sectional Design Faktor yang
Eryasih Sampel : Wanita pemetik teh di paling berisiko
Setyorini, Pengalengan Bandung, Jawa Barat terhadap anemia
Faisal Anwar, Variabel : Hemoglobin dan Eritrosit adalah
Hadi Riyadi, Instrumen : Metode Cyanothemoglobin penimbunan
Ali Khomsan lemak dapat
menurunkan
penyerapan zat
besi
….
dst

Kesenjangan
1 Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut mengenai faktor-faktor yang dapat mempengaruhi
kadar hemoglobin pada petani.

dst

Pertanyaan Penelitian:
1. Mengapa efek samping pestisida mengenai hemoglobin dapat berbeda beda terhadap
petani?
Rumusan Masalah:

Bagaimana gambaran kadar hemoglobin pada petani yang terpapar pestisida di


Desa Cinta Rakyat Dusun 1 Kecamatan Percut Sei Tuan ?

Tujuan Penelitian:

Tujuan Umum

Untuk mengetahui kadar hemoglonbin pada petani yang terpapar pestisida di


Desa Cinta Rakyat Dusun 1 Kecamatan Percut Sei Tuan.
Tujuan Khusus

Untuk menentukan kadar hemoglobin pada petani yang terpapar pestisida di


Desa Cinta Rakyat Dusun 1 Kecamatan Percut Sei Tuan.

Manfaat Penelitian

Bagi peneliti
Menambah wawasan dan ilmu bagi penulis dan pembaca khususnya
mahasiswa/i Poltekkes jurusan Analis Kesehatan.

Bagi petani

Sebagai bahan informasi petani tentang zat-zat yang terkandung pada pestisida serta
pengaruhnya terhadap kesehatan khususnya pada kadar hemoglobin.
Bagi Klinisi

Sebagai bentuk pemahaman ataupun penyuluhan kepada masyarakat terhadap


pestisida
Hipotesa Penelitian
Adanya efek samping yang menimbulkan anemia kepada petani yang sering terpapar pestisida
Garis Besar Tinjauan Pustaka (Tuliskan Bahasan thd Variabel dan sub bahasan)
A. ……
1. …
2. …
3. …
B. ……
C. …..

Tinjauan Pustaka
1

dst

Landasan Teori
1

dst

Anda mungkin juga menyukai