Anda di halaman 1dari 6

MENGANALISIS PROPOSAL KEGIATAN

MEMPERINGATI HARI GURU

SMKF IKASARI PEKANBARU

DISUSUN OLEH

SITI MAISYARAH

XI.5 FARMASI

Guru Bahasa Indonesia : Dra. Evanita

KOMPETENSI KEAHLIAN FARMASI KLINIS DAN


KOMUNITAS

SMKF IKASARI PEKANBRU

YAYASAN UNIV RIAU

2020
PROPOSAL KEGIATAN MEMPERINGATI

HARI GURU
MENGANALISIS TEKS PROPOSAL

Judul : Proposal Memperingati Hari Guru

A. Latar Belakang : Latar Belakang berisi argumen atau alasan yang melatar
belakangi rencana penyelenggaraan kegiatan.

Bukti Kalimat : Sejak dahulu, dunia tidak pernah terlepas dari pendidikan.
Dan yang paling berperan dalam pendidikan adalah guru.
Guru telah banyak memberi jasa dalam hal kemajuan dan
pembangunan. Maka susah selayaknya kita memperingati
Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik Indonesia,guna
mengingat jasa-jasa guru yang telah bekerja tanpa pamrih
terhadap kemajuan Negara. Di Indonesia sejak tahun 1965
didirikan suatu organisasi yang di beri nama Persatuan
Guru Republik Indonesia (PGRI) pada tanggal 25
November.Tanggal tersebut hingga sekarang kita
memperingati sebagai Hari Guru Nasional.

B. Tujuan Kegiatan : 1. Melaksanakan program kerja OSIS SMKF Ikasari

2. Mempererat tali silaturahim antara siswa dan guru


SMKF Ikasari

3. Sejenak mengingat jasa – jasa guru..

Bukti kalimat : Memperingati hari guru dapat meningkatkan rasa cinta


terhadap guru yang telah mengajari kita dengan susah
payah.Mengingat sekarang ini kita sering mengabaikan
dan melupakan jasa-jasa guru kita. Semoga dengan
memperingati hari guru ini, kita bias menghargai semua
jasa-jasa para guru kita yang telah memberikan
konstribusi besar bagi Negara kita.
- Informasi Umum

A. Nama Kegiatan : MEMPERINGATI HARI GURU

Tema Kegiatan : “Thank you for Being a Such Great Teacher”

Pelaksanaan Kegiatan :

Tanggal : 26 November 2020


Waktu : 07.30 s/d Selesai

Alamat Kegiatan : Jl. Bangau Sakti Jl. Mawar No.98

- Analisis SWOT

A. Kelebihan : Pada kegiatan tersebut, dapat mempererat silaturahmi antara


siswa-siswa di SMKF Ikasari dan antara siswa-siswi dengan Guru, serta dapat
menghibur warga sekolah di SMKF Ikasari

B. Kekurangan : Akan ada terjadinya siswa-siswi yang tidak mengikuti


acara sampai dengan selesai.

-Perencanaan Keuangan
A. Pemasukan

Dana Siswa tiap kelas : Rp 30.000 x 20 = Rp 600.000,-

Dana Sekolah : Rp 200.000,- +

Total : Rp 800.000,-

B. Pengeluaran

Tumpeng : Rp 200.000,-

Proposal,LPJ,dan surat : Rp 50.000,-

Hadiah nominasi : Rp 50.000,-

Hadiah Guru : Rp 250.000,-

Dekorasi,dll : Rp 100.000,- +

Total : Rp 800.000,-

- Penutup

Demikianlah proposal ini kami buat, semoga proposal ini diterima dan dapat
bermanfaat .

SISTEMATIKA:
Proposal Kegiatan :

No Sistematika Teks Proposal Ada Tidak Ada


1 Halaman Sampul √
2 Halaman Pengesahan √
3 Pendahuluan √
4 Maksud dan Tujuan √
5 Waktu dan Tempat Pelaksanaan √
6 Peserta √
7 Susunan Acara √
8 Susunan Panitia √
9 Rencana Anggaran Biaya √
10 Sumber Dana √
11 Penutup √
12 Lampiran √

- Kekurangan :
dari sistematika tabel diatas adalah tidak menyertai lampiran.Walaupun
proposal ini tidak lengkap, hal tersebut tidak memengaruhi isi dari
proposal kegiatan.
- Kelebihan :
Dalam proposal kegiatan ini tertera anggaran biaya yang detail dimana
tertera dana pemasukan dan dana pengeluaran, sehingga dapat dipahami
dengan jelas biaya yang dikeluarkan.

KAIDAH KEBAHASAAN TEKS PROPOSAL

A. Tidak Ambigu

Bahasa yang digunakan dalam teks proposal ini tidak meragukan atau
membingungkan bagi para pembaca.

B. Kalimat Efektif

Karena kami selalu mengembangkan inovasi dan kreatif

sekali setiap hari untuk menarik minat masyarakat untuk membeli.

Alasan kenapa disebut kalimat efektif :

Karena kalimat tersebut tidak berlebihan dan menyerupai unsur kebakuan.

C. Keterangan Modalitas

D. Menggunakan Istilah

- Nominasi : Pengangkatan
- Konsumsi : Pemakai barang hasil produksi

- Dokumentasi : Pengumpulan

Alasan : Karena di teks proposal ini banyak menggunakan kosa kata

yang penggunannya kadang-kadang terbatas.

E. Menggunakan Konjungsi

Konjungsi Antar Klausa

A. Konjungsi Koordinatif(Setara)

Contoh : - Sejak dahulu, dunia tidak pernah terlepas dari pendidikan. Dan
yang paling berperan dalam pendidikan adalah guru

- Tanggal tersebut hingga sekarang kita memperingati sebagai Hari Guru


Nasional.

F. Verba

 Verba Aktif

Contoh : menjelaskan, mengembangkan, berjalan, menghitung.

 Verba Pasif

Contoh : disajikan, dilewati

Anda mungkin juga menyukai