Anda di halaman 1dari 2

GANGGUAN SOMATOFORM

:
No.
SOP/TR/VII/BPU
Dokumen
/8/2016
SOP No. Revisi :0
TanggalTer
: 6 Juni 2016
bit
Halaman : 1 dari 2

PUSKESMAS
dr. Prie Aka Mahdayanti
TEGALREJO KOTA
NIP.197306222006042012
YOGYAKARTA

1.Pengertian Gangguan somatoform adalah suatu kelompokg angguan yang memiliki


gejala fisik dimana tidak dapat ditemukan penjelasan medis yang adekuat.
Keluhan dibedakan tiapsub tipe, yaitu :
Gangguansomatisasi yaitu banyak keluhan fisik yang mengenai banyak
sistem organ
Gangguankonversi ditandai satu atau dua keluhan neurologis
Hipokondriasis ditandai focus gejala yang lebih ringan dari kepercayaan
pasien bahwa ia menderita penyakit tertentu
Gangguandismorfik tubuh ditandai kepercayaan palsu atau persepsi
berlebih bahwa suatu bagian tubuh mengalami cacat
Gangguannyeri, nyeri semata mata berhubungan dengan factor psikologis
2.Tujuan Sebagaipedomankerjadalam tatalaksana gangguan somatoform
3.Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Tegalrejo

Nomor : Tentang Jenis-Jenis Pelayanan Medis


4.Referensi Permenkes RI No.5 tahun 2014 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer.

5.Prosedur 1. Petugas mempersilahkan pasien duduk


2. Petugas melakukan anamnesa terkait gangguan somatoform
3. Petugas menanyakan adakah riwayat penyakit sebelumnya
4. Petugas menilai pasien secara umum
5. Petugas mencuci tangan
6. Petugas melakukan pemeriksaanfisik sesuai keluhan pasien
7. Petugas menegakkan diagnosis
8. Petugas memberikan terapi
9. Petugas menuliskan semua pemeriksaan dan terapi dalam rekam medis
10. Petugas memberikan edukasi terkait penyakit
11. Petugas menyarankan untuk kontrol jika penyakit berlanjut
12. Petugas mencuci tangan
6. Diagram Alir -
7. Unit Terkait 1. Poli Umum

2. Poli Lansia
8. Dokumen Rekam Medis
Terkait
9. Rekaman
Historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Perubahan

2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai