Anda di halaman 1dari 2

CATATAN SPP PROF MARCUS PPT (1)

A. Pemidanaan
 Pemidanaan yg paling kejam : PENSYLVANIA SYSTEM (mata ditutup dan hanya boleh
membawa alkitab)
 Pemidanaan yg ringan : OSBORN SYSTEM (bisa untuk narapidana keluar dr penjara
untuk beberapa waktu)
 Marx System : pemidanaan yang berdasarkan index kesalahan yang dinilai hari perhari
 Indonesia : filsafat pemidanaan di Indonesia oleh prof sahardjo memakai konsep filsafah
pemidanaan masyarakat

B. Victimologi

akan membahas seluk beluk LPSK yang lembaganya sudah ada di Indonesia yang berfokus
melindungi saksi dan korban, belajar mengenai hak-hak korban seperti restitusi dsb

C. Kebijakan criminal

kebijakan criminal adalah kebijakan integral dalam politik social Upaya rasional dr masyarakat
untuk menanggulangi kejahatan dilakukan dengan cara penal dan non penal, misalkan :

Society Crime Prevention prevention (seperti hansip, keamananan masyarakat, artinya kebijakan
criminal yg diusahakan oleh masyarakat)

Techno Crime Prevention

Institutional crime prevention upaya penanggulangan yang dilakukan oleh sebuah institusi
diadaptasikan oleh sifat dan sika org yg ada dalam lingkungan institusi tbs (contoh buruh pabrik
yg diperiksa keamanannya )

Prof sudarto : legislative drafting sudah masuk dalam penegakkan hukum in abstracto

SPP dianggap efektif dan berguna jika mampu menanggulangi kejahatan dan mampu melakukan
perbaikan dr pelaku kejahatan itu sendiri (Rehabilitation Criminal)
PPT (2) SPP MALIT PROF MARCUS

 WVS : KUHP pada zaman belanda ini memiliki corak untuk menegaskan kepastian
hukum, agar hukum menjadi jelas dan konkrit. WVS berlaku sejauh tidak bertentangan
dengan uud 1945. WVS pada aktualnya tidak memiliki terjemahan resmi versi Bahasa
Indonesia.
 Dalam rancangan KUHP : memasukkan dan menggali nilai-nilai yang ada dalam
masyarakat Indonesia dengan memasukan unsur hukum adat dsb.
 Asas legalitas harus memiliki konsistensi mengenai lex scripta, lex certa dan lex stricta.
 Pembaharuan hukum pidana dibagi 2 kategori yaitu pembaharuan hukum pidana secara
parsial ( dimulai sejak 1946), dan pembaharuan total WVS menjadi KUHP nasional
 Meminjam teori friedman, system hukum dipengaruhi oleh 3 faktor utama yaitu structure,
substance dan culture, jadi menurut prof marcus yang harus diperbaharui mengenai 3
sistem hukum tersebut
 Asas culpabilitas  asas hukum pidana yang tidak tertulis

Anda mungkin juga menyukai